Anda di halaman 1dari 2

PE N E TAPAN

Nomor 158/PenPid.B-SITA/2023/PN Lht

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ketua Pengadilan Negeri Lahat;


Membaca surat permohonan Penyidik Nomor Sp - Sita/54.g/V/2023/
Resnarkoba tanggal 03 Mei 2023 tentang persetujuan penyitaan yang diperlukan
untuk kepentingan penyidikan dalam perkara Tersangka:

Nama lengkap : DAPIT SAPUTRA BIN SUPANI (ALM);


Tempat lahir : Lahat
Umur/tanggal lahir : 39 Tahun / 28-08-1983;
Jenis kelamin : Laki-Laki;
Kebangsaan : Indonesia;
Tempat tinggal : Desa Mandi Angin, Kecamatan Gumay Talang,
Kabupaten Lahat;
Agama : Islam;
Pekerjaan : Petani/pekebun;

Menimbang, bahwa berdasarkan laporan dan persetujuan penyitaan yang


telah dilakukan penyitaan dengan alasan keadaan yang sangat perlu dan mendesak;
Menimbang, bahwa setelah mempelajari uraian singkat kejadian perkara dan
Berita Acara Penyitaan tanggal 30 April 2023 maka penyitaan tersebut cukup alasan
untuk disetujui;
Memperhatikan Pasal 38 ayat (2) Undang-undang Republik Indonesia
Nomor 8 tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana;

MENETAPKAN
Memberi persetujuan penyitaan terhadap :
1. 17 ( tujuh belas ) paket kecil narkotika jenis sabu terbungkus plastik klip bening
dengan berat kotor / brutto 3.50 ( tiga koma lima nol ) gram;
2. ¼ ( seperempat ) butir tablet warna kuning narkotika jenis pil ekstasi terbungkus
palstik bening dengan berat kotor / brutto 0.12 ( nol koma dua belas ) gram;
3. 1 ( satu ) buah botol warna hitam;
4. 1 ( satu ) buah tas selempang warna abu - abu hijau merk elbrus;
5. 1 ( satu ) unit handphone android merk Vivo 1904 warna biru dengan nomor sim-
card ( 0852-1370-5040 ) dan nomor IMEI ( slot 1 ) 860919043511476, nomor
IMEI ( slot 2 ) 860919043511468,6);
6. Uang tunai senilai Rp. 300.000,- ( tiga ratus ribu rupiah ) dengan pecahan Rp.
100.000,- ( seratus ribu rupiah ) sebanyak 3 (dua) lembar dengan nomor seri
WD5526543, BQm750567 dan MNT303157;
Yang disita dari : DAPIT SAPUTRA BIN SUPANI (ALM);
Yang telah dilakukan oleh Penyidik sesuai Berita Acara Penyitaan tanggal 30 April
2023 ;

Ditetapkan di Lahat;
Pada tanggal 05 Mei 2023;
Ketua Pengadilan Negeri Lahat
Renaldo Meiji Hasoloan Tobing, S.H. M.H.

Anda mungkin juga menyukai