Anda di halaman 1dari 8

TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI

LAPORAN KEGIATAN PELATIHAN OUTBREAK

1. Pendahuluan
a. Latar Belakang
Dalam upaya mewujudkan Indonesia yang lebih sehat, Kementrian Kesehatan
menetapkan program kerja di bidang Kesehatan diantaranya Penanganan kejadian wabah
penyakit (Permenkes RI No 1501/Menkes/Per/X/2010 )
Rumah Sakit sebagai salah satu fasilitas pelayanan Kesehatan yang memberikan
pelayanan kepada masyarakat. Oleh karena itu peran Rumah Sakit terhadap penanganan
kejadian luar biasa/Outbreak/KLB, sangatlah penting. Dalam hal ini, Tim Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi ( PPI ) Rumah Sakit, melaksanakan Program Pelatihan dan Pendidikan
bagi pegawai Rumah Sakit.
b. Tujuan Kegiatan
Meningkatkan pengetahuan bagi pegawai rumah sakit dalam penanganan kejadian luar biasa
pasien airborne disease.

2. Metode Pelaksanaan
a. Waktu dan Tempat
Pelatihan kejadian luar biasa/ Outbreak di laksanakan pada 17 februari 2023 bertempat
di ruang pertemua RSUD dr. H. Ishak Umarella.
b. Peserta Pelatihan
Pelatihan ini di ikuti oleh 34 pegawai dengan menghadirkan 1 nara sumber dari ketua
Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi.
c. Materi Pelatihan
Materi Pelatihan Yang di berikan pada kegiatan ini adalah Edukasi Penanganan Outbreak
Pasien Airborne Disease.

3. Hasil dan Pembahasan


a. Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan berjalan lancer sesuai jadwal yang telah di tentukan.

4. Penutup
a. Kesimpulan
Kegiatan pelatihan Edukasi Penanganan Outbreak Pasien Airborne Disease, berjalan
dengan lancar dan baik.
b. Saran
Program pelatihan outbreak bisa diadakan secara rutin.

5. Lampiran
a. Surat Undangan
b. Materi
c. Absen
d. Notulen
LAMPIRAN : Foto Kegiatan
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI MALUKU
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. ISHAK UMARELLA
Desa Tulehu Kecamatan Salahutu Telp : (0911) 3869260
Tulehu, 16 Februari 2023

Nomor : / /UND/RSUDIU/II/2023
Lampiran :
Perihal : Undangan Pelatihan

Kepada Yth.
Bapak/Ibu
1. Ketua Komite Medik
2. Ketua Komite Keperawatan
3. Kepala Ruangan

Di
Tempat

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan akan di laksanakan Pelatihan Kejadian Luar Biasa/ Outbreak bagi Dokter
dan Perawat, maka di harapkan kehadirannya ( nama terlampir ) pada :

Hari/Tgl : Jumat, 17 Februari 2023


Pukul : 09.00 wit-selesai
Tempat : Ruang Pertemuan RSUD dr H Ishak Umarella

Demikian undangan ini kami sampaikan, mengingat pentingnya kegiatan ini di mohon hadir
tepat pada waktunya. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.

TIM PPI
Ketua

dr. Rahmi Rifany Latif, Sp., PK


Lampiran Nama Pegawai Yang Mengikuti Kegiatan Pelatihan Outbreak

No Nama Pegawai Jabatan Ket


1 dr Mercy Soplanit Dokter
2 dr Irma Idrus Dokter
3 dr Wahyu Syafiah Dokter
4 dr Paramitha Dokter
5 dr Fadilah Apriyanti Dokter
6 dr Joefretlin W Dokter
7 dr Inggrid Sihasale Dokter
8 Iik Riswintary Kajat Perawat
9 Sri Wahyuni Tuasalamony Perawat
10 Hafsah Watiheluw Perawat
11 Josina Marcus Perawat
12 Mukri Lating Perawat
13 Christina Matulessy Bidan
14 Abdullah Husen Perawat
15 Nur Kamalia Umasangadji Perawat
16 Paulata Arisanty Perawat
17 Irma Rahayu Nahumarury Bidan
18 Novita Kastera Administrasi
19 Nur Ismi Ikawaty Perawat
20 Martha Titin Sainyakit Bidan
21 Jamila Wasahua Perawat
22 Nurlela Sangadji Perawat
23 Fatma Ohorella Perawat
24 Eliachim M.E.L Perawat
25 Sanina Lestaluhu Bidan
26 Farida Sampulawa Bidan
27 Clara Violetha Noya Perawat
28 Egawati Bin Tahir Perawat
29 Siti Hajar Hatuina Perawat
30 Hasdayanti Laludin Perawat
31 Suciati Henaulu Bidan
32 Nur R Lestusen Bidan
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI MALUKU
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. ISHAK UMARELLA
Desa Tulehu Kecamatan Salahutu Telp : (0911) 3869260

DAFTAR HADIR

No Nama Pegawai Jabatan Paraf Ket

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20
21

22

23

25

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI MALUKU
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. H. ISHAK UMARELLA
Desa Tulehu Kecamatan Salahutu Telp : (0911) 3869260

NOTULEN

Nama Kegiatan : Pelatihan Outbreak


Hari/Tanggal : Jumat, 17 Februari 2023
Waktu : 09:00 WIT - selesai
Tempat : Ruang Pertemuan RSUD dr H. Ishak Umarella
Hasil Kegiatan :

1. Pembukaan Pelatihan oleh Ketua Tim PPi


2. Peserta di ikuti oleh 34 pegawai
3. Pemaparan materi oleh ketua TIM PPI,dr. Rahmi Rifany Latif, Sp.PK
- Edukasi penanganan outbreak pasien airborne disease
 Permenkes tentang jenis penyakit menular tertentu yang dapat
menimbulkan wabah dan upaya penanggulangan KLB
 Kriteria penetapan daerah KLB
 Upaya penanggulangan KLB
 Langkah Langkah investigasi KLB
 Peran RS dalam system kewaspadaan dini KLB
 Penanganan KLB di RS
 Peran Perawat dalam tata laksana KLB
4. Diskusi dan Masukan :
- Langkah awal dalam penanganan pasien outbreak
- Bagaimana alur penanganan dan pelaporan pasien outbreak
- Rumah Sakit buatkan Tim Outbreak

Anda mungkin juga menyukai