Anda di halaman 1dari 19

Jaringan

Parenkim
1. Santini
2. Charisthalita
3. Rani
4. Frederic Aprilson
Pengertian

Parenkim adalah jaringan dasar


yang ditemukan pada semua organ
tumbuhan.
Ciri-ciri
Jaringan parenkim memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
1. Tersusun dari sel-sel hidup yang berukuran besar.
2. Bentuk selnya polihedron dengan dinding sel
primer.
3. Memiliki inti sel berukuran besar dengan banyak
vakuola.
4. Letak selnya tidak rapat sehingga terdapat ruang
antarsel.
5. Dapat bersifat meristematik.
Fungsi

Fungsi jaringan parenkim adalah


pembuat zat makanan, menyimpan
cadangan makanan, menyimpan air,
menyimpan udara, dan jaringan
regenerasi.
Pembagian

2 berdasarkan :
Jaringan Parenkim dibagi
• Berdasarkan Fungsinya
• Berdasarkan Bentuknya
BERDASARKAN FUNGSI

Parenkim Asimilasi

Parenkim penimbun

Parenkim Air

Parenkim Udara
Berdasarkan Fungsi

Parenkim Asimilasi
Parenkim asimilasi berperan penting
sebagai tempat berlangsungnya proses
fotosintesis
Parenkim penimbun
Parenkim penimbun berfungsi
dalam menyimpan cadangan
makanan bagi tumbuhan berupa
hasil fotosintesa
Parenkim Air
Parenkim air berfungsi
sebagai tempat menyimpan
air pada tumbuhan
Parenkim Udara
Parenkim ini disebut sebagai
aerenkim bertugas menyimpan
udara dalam kantung besarnya
BERDASARKAN BENTUK

Parenkim pengangkut

Parenkim bintang

Parenkim lipatan

Parenkim bunga karang

Parenkim pagar
Berdasarkan Bentuk

Parenkim bunga karang


Bunga karang berfungsi sebagai
tempat fotosintesis.
Parenkim pengangkut
Parenkim pengangkut, sel- sel
penyusunnya berbentuk
memanjang menurut arah
pengangkutannya. Umumnya
terdapat pada batang
Parenkim
bintang
dinamakan sesuai bentuknya yang
menyerupai bintang karena bersegi
lima menjuntai atau lebih.
Parenkim
lipatan
yang terdapat pada pinus dan
padi, dengan bentuk yang berlipat
ke arah dalam serta banyak
mengandung kloroplas.
Parenkim pagar
Parenkim pagar berfungsi
sebagai tempat fotosintetis
Jaringan Parenkim
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai