Anda di halaman 1dari 5

Abu Yusuf Ya’qub

Bin Ibrahim Bin

Habib Bin Al-

Anshari, al- jalbi

al- kufi al- baghdadi Beliau Lahir Di Kufah, Irak, Pada

Tahun113H/731M. beliau berasal dari suku bujailah, salah satu

suku bangsa arab. Keluarganya disebut al- anshari karena dari

pihak ibu masih mempunyai dengan kaum anshar. Dan Wafat

Di Bagdad Pada Tahun 182H/798M.

Biografi Abu Yusuf

Nama Ayah
Ibrahim Bin Habib

Abu yusuf adalah orang pertama yang di perkenalkan


konsep perpajakan di dalam karyanya al- kharaj.

al- kharaj buah karya abu yusuf yang menjadi panduan


manual perpajakan pada masa khalifa harun al- rashid
sebenarnya memiliki berbagai versi percetakan.

Setelah memberi nasehat panjang lebar kepada khalifa


dan putra mahkota, kemudian abu yusuf memaparkan
pemikirannya tentang hukum yang berhubungan distribusi

Sejarah Pemikiran Ekonomi Abu Yusuf


Kitab karya abu yusuf diberi nama al- kharaj,di dasarkan
kepada pemilihan persoalan mayoritas yang dibahas
dalam kitab tersebut yaitu pajak, jiziyah, serta terimpirasi
dari penjelasan beberapa penjelasan tentang administrasi
pemerintah.

Pemikiran kontroversialnya pada sikapnya yang


menentang pengendalian dan penetapan harga oleh
pemerintah. Pada zaman abu yusuf, asumsi yang
berkembang.

Menurut abu yusuf, sumber ekonomi berada pada dua


tingkat: tingkat pertama meliputi unsur unsur alam (antara
lain air dan tanah). Tingkat kedua tenaga kerja.
Menurut Abu Yusuf Elemen Dalam Perekonomian
Adalah Al- Mustarakat Al- Diniyyah (Komunitas Yang
Menganut Agama Samawi Dan Agama Ardi) Dan
Mustarakat Al -Mudun Atau Komunitas Masyarakat
Perkotaan Dan Pedesaan Atau Komunitas Masyarakat
Dagang.

Pada Masa Abu Yusuf Misalnya Penduduk Satu Desa


Atau Kota Memnuhi Kebutuhan Mereka Secara Mandiri
Dari Sektor Produk Pertanian Dan Kerajinan.

Menurut abu yusuf tugas utama penguasa adalah


mewujudkan serta menjamin kesejahteraan rakyatnya.
Abu yusuf menyarankan agar negara menunjuk pejabat
yang jujur dan amanah dalam berbagai tugas.
Pembangunan ekonomi abu yusuf memberikan saran
berbagai kebijakan yang harus di gunakan oleh negara
untuk meningkatkan hasil tanah dan pertumbuhan
ekonomi.

Pemikiran abu yusuf yang berkaitan dengan perdagangan


barang barang publik tersebut jelas di nyatakan bahwa
proyek irigasi di sungai sungai besar yang maanfaatnya di
gunakan untuk kepentingan umum harus di bayar oleh
negara.

PEMIKIRAN EKONOMI ABU


YUSUF
( 113-182 H/731-798 M)

Anda mungkin juga menyukai