Anda di halaman 1dari 2

Menilai berbagai alternatif teknologi dalam analisis teknikal suatu studi kelayakan

perusahaan merupakan hal penting pertama yang harus ditempuh supaya bisa
mengetahui tujuan bisnis dan dalam rangka pemenuhan kebutuhan perusahaan.

Dalam rangka meminimalisir masalah keuangan bahkan kegagalan suatu proyek dalam
jangka panjang, maka perlu dilakukan analisis pendahuluan terhadap beberapa
alternatif kebutuhan teknologi yang dapat mendukung proyek untuk menghasilkan
barang atau jasa sesuai dengan yang direncanakan. Hal ini dikarenakan setiap bisnis
memiliki kebutuhan dan persyaratan yang berbeda, sehingga perlu adanya
pertimbangan teknologi mana yang paling sesuai dengan kebutuhan dan tujuan bisnis
suatu perusahaan.

Dengan menilai berbagai alternatif teknologi, perusahaan dapat menetapkan teknologi


yang lebih efisien dan efektif untuk memenuhi kebutuhan bisnis suatu perusahaan,
sehingga dapat mendorong peningkatan produktivitas. Hal tersebut nantinya
diharapkan agar produk yang dihasilkan dapat memenuhi standar mutu yang
ditetapkan, mencapai target produksi, dan menekan biaya biaya produksi.

Dengan demikian, dari setiap alternatif teknologi yang ditetapkan, perusahaan mulai
mampu mengambil kebijakan dalam hal penentuan jumlah enaga kerja yang
dibutuhkan, kebutuhan tenaga kerja ahli, kebutuhan modal, kebutuhan energi,
kebutuhan peralatan dan perlengkapan, hubungan dengan industri lain, serta risiko
terhadap keselamatan tenaga kerja dan lingkungan sekitar.

Menilai berbagai alternatif


teknologi dalam analisis
teknikal suatu studi
kelayakan perusahaan
merupakan langkah penting
untuk menentukan teknologi
mana yang paling cocok untuk
digunakan oleh
perusahaan dalam memenuhi
kebutuhan dan tujuan bisnis
mereka. Berikut adalah
beberapa alasan
mengapa kita

Anda mungkin juga menyukai