Anda di halaman 1dari 1

HIKAYAT BUNGA KEMUNING

Pada zaman dahulu, hiduplah seorang raja yang memiliki 10 putri cantik jelita. Putri-putrinya bernama
putri Jambon, Jingga, Nila, Hijau, Ungu, Kelabu, Biru, Oranye, Merah merona dan terakhir putri Kuning.
Istri sang raja telah meninggal setelah melahirkan putri terakhirnya. Kesembilan putri raja terkenal
memiliki sifat yang manja, Sedangkan, putri bungsunya berperangai lebih baik.

Pada suatu Ketika, sang raja pergi kesuatu daerah untuk dinas dan semua putrinya meminta oleh-oleh
mewah kecuali putri bungsu. Putri Kuning hanya menginginkan ayahnya Kembali dengan selamat.
Ketika ayahnya Kembali, putri Kuning justru diberioleh-oleh kalung batu hijau yang begitu mewah. Hal
ini membuat kesembilan putrinya merasa iri hingga membunuh putri Kuning dan menguburnya tanpa
ada orang yang tahu.

Selama beberap waktu, sang raja pun sadar bahwa putri bungsunya tidak ada. Raja mencari putrinya
kemana-mana namun tak bisa menemukan. Hingga pada suatu saat, raja menemukan tanaman yang
tumbuh diatas makam putri Kuning dan menamainya tanaman kemuning karena dianggap mirip
dengan putrinya.

Nama : Azka widadil maula

Kelas : x IBB

Tugas : B.Indonesia

Anda mungkin juga menyukai