Anda di halaman 1dari 2

PENGANTAR AKUNTANSI 1 DAN LAB

TUGAS SESI 3

Nama: Lorena Angelica Chrishandy Theodorus


NIM: 20210102128

1. Laporan keuangan adalah catatan informasi keuangan suatu perusahaan


pada suatu periode akuntansi yang dapat digunakan untuk
menggambarkan kinerja perusahaan tersebut.
2. - Laporan neraca
adalah sebuah laporan yang terbentuk secara sistematis dengan
aktiva, hutang dan juga modal dari sebuah perusahaan pada sebuah
tanggal tertentu.
- Laporan laba rugi
Laporan ini berupa ikhtisar tentang pendapatan dan beban suatu
perusahaan untuk periode tertentu sehingga laba yang diperoleh
atau rugi yang dialami bisa segera diketahui.
- Laporan perubahan modal
merupakan sebuah bentuk dari laporan keuangan yang dimana
akan dapat dibuat oleh perusahaan yang akan melakukan
penunjukan terhadap perubahan maupun peningkatan serta
penurunan terhadap aktiva bersih maupun kekayaan pada
sebuah periode tertentu.
- Laporan arus kas
adalah sebuah bentuk dari laporan keuangan yang dimana
berisikan berbagai macam berbentuk pengaruh dari kas untuk
melakukan kegiatan operasi, kegiatan transaksi investasi hingga
kegiatan transaksi pembiayaan.
3. - sebagai peluang evaluasi bisnis
- sebagai bahan untuk berinovasi
- sebagai penanggung jawaban
- sebagai acuan pengambilan keputusan
4. Laporan Neraca

neraca atau balance sheet merupakan salah satu jenis laporan keuangan


yang menunjukkan posisi dan informasi keuangan sebuah perusahaan.

Dalam laporan neraca, Anda akan melihat informasi tentang aset,


kewajiban dan modal perusahaan secara lengkap dan rinci.

Dengan kata lain, elemen dalam laporan neraca hanya tiga akun tersebut
yang telah disebutkan.

Untuk membuat neraca, Anda dapat menggunakan pedoman persamaan


dasar Akuntansi yaitu:

Aset = Kewajiban + Modal

Aset untuk sisi aktiva sementara kewajiban dan modal untuk sisi pasiva.

Ingat, antara sisi aktiva dan pasiva harus seimbang.

5. Pemilik
Pemilik menjadi seseorang yang paling tertarik pada laporan keuangan.
Tidak hanya karena kepentingannya dalam melihat laba, melainkan juga
informasi jumlah keuangan yang dimiliki untuk pendapatan pribadi. Pemilik
ingin pendapatan penjualan.

Anda mungkin juga menyukai