Anda di halaman 1dari 17

Laporan Posisi Keuangan

Laporan Arus Kas


By: Kelompok 5
Kelompok 5:
Naila Adelya
Amanda Destriana
Afdeli Hasni
Vinna Adha
Adis Salsabila
Lioni Messi
Deluciana
Maliki Faathir
Permato
M. Habibi
Laporan Posisi
Keuangan
Laporan posisi keuangan, yang sering disebut
sebagai neraca, adalah sebuah Laporan yang
memberikan gambaran menyeluruh tentang
status keuangan perusahaan pada suatu momen
tertentu, biasanya di akhir periode akuntansi.
Laporan ini secara efektif menggambarkan apa
yang dimiliki perusahaan (aset), apa yang
perusahaan hutangkan (kewajiban), dan nilai
yang tersisa untuk pemegang sahamnya (ekuitas
pemegang saham).
Fungsi Laporan Posisi
Keuangan

1. Mengetahui kondisi keuangan perusahaan


pada suatu periode tertentu
2. Bahan Acuan untuk Menentukan Strategi
selanjutnya
3. Dasar Pertimbangan bagi Pihak luar
untuk menilai suatu perusahaan
Komponen dalam Laporan
posisi keuangan
1. Aset
Aset adalah kekayaan yang dimiliki oleh suatu perusahaan. Aset ini
terdiri dari berbagai komponen di dalamnya seperti kas, piutang,
pengeluaran biaya langsung, serta aset tetap.
2. Kewajiban atau liabilitas
Liabilitas adalah kewajiban yang menjadi tanggungan dan suatu
perusahaan perlu memenuhi kewajiban tersebut. Kewajiban ini
perlu dipenuhi suatu perusahaan, baik dalam jangka pendek
maupun panjang. 3. Ekuitas
Ekuitas merupakan modal suatu perusahaan dalam
kegiatan operasional suatu perusahaan.
Bentuk-bentuk Laporan Posisi
Keuangan
1. Skontro
Neraca berbentuk skontro merupakan bentuk laporan yang memisahkan
laporan keuangan yang memisahkan antara aktiva di posisi kanan dan
aktiva di pasiva di posisi kiri. Ketika kamu akan membuat dengan bentuk
ini, maka kau perlu memisahkan sisi kanan dan sisi kiri dalam proses
pembuatannya.
2. Staffel
Bentuk staffel merupakan bentuk laporan posisi keuangan yang
disusun memanjang ke bawah dan saldo ditempatkan pada
bagian samping di kolom debet dan kredit. Maka, bentuk staffel
ini merupakan bentuk yang vertikal karena akan memanjang ke
arah bawah.
Cara Membuat Laporan Posisi
Keuangan
1. Mengidentifikasi serta menganalisis transaksi keuangan
yang telah dilakukan perusahaan dalam periode tertentu.
2. Mencatat serta mengklasifikasi jurnal transaksi keuangan
dalam perusahaan.
3. Memindahkan hasil entri jurnal di buku besar keuangan
perusahaan.
4. Membuat neraca saldo berdasarkan informasi di dalam
buku besar.
5. Membuat worksheet kolom sesuai dengan buku besar.
6. Membuat laporan neraca berdasarkan
lembar kerja kolom.
Contoh Laporan Posisi
Bentuk Skontro Keuangan
Laporan Arus Kas
Pengertian
Laporan arus kas adalah cara mengevaluasi pemasukan dan pengeluaran
perusahaan.

Pada dasarnya, pengertian laporan arus kas adalah salah satu catatan
perusahaan yang berisi data-data keuangan terkait perhitungan
pengeluaran dan pemasukan dari seluruh kegiatan operasionalnya.

Umumnya, cara kerja pembuatan laporan arus kas adalah dibuat setiap
periode yang berisi informasi mengenai pembayaran utang, prive,
pendapatan tunai, biaya beban, dan lain sebagainya.
Fungsi Laporan Arus Kas

1. Sebagai Dasar Pengambilan Keputusan


2. Menilai dan Mengevaluasi
Kemampuan Perusahaan
3. Melindungi Transaksi Investasi
4. Memberikan Keterangan Laba dan Kas
Bersih
Metode Laporan Arus
Kas
1. Direct Method 2. Indirect Method
Direct method atau metode langsung dalam Indirect method atau metode tidak langsung
dalam laporan arus kas adalah menyusun
laporan arus kas adalah membuat catatan
catatan keuangan berdasarkan laba-rugi
keuangan dengan cara mengelompokkan
bersih dari perusahaan. Untuk melakukan
pemasukan dan pengeluaran. Data yang metode ini, perlu mengoreksi segala hal yang
dikelompokkan berupa kegiatan operasional, memengaruhi transaksi kas bulanan
pembiayaan, serta transaksi investasi perusahaan. Selain itu, identifikasi seluruh
perusahaan, disusun menjadi kategori yang jumlah penghasilan dan beban investasi, baik
berbeda untuk periode sebelumnya maupun di masa
depan
Cara Membuat
Laporan Arus kas
1. Hitung Kenaikan dan Penurunan Kas

2. Hitung Kas Bersih dalam Aktivitas Operasional


3. Hitung dan Melaporkan Kas Bersih Investasi

4. Hitung dan Buat Laporan Kas Bersih Pendanaan

5. Jumlahkan Seluruh Kas Bersih


Contoh Laporan Arus Kas
KESIMPULAN
Laporan posisi keuangan ( Statement of financial position) Juga
disebut sebagai neraca (Balance sheet), melaporkan aset liabilitas dan
ekuitas perusahaan bisnis pada tanggal tertentu. Laporan keuangan ini
memberikan informasi tentang sifat dan jumlah investasi dalam
sumber daya perusahaan, kewajiban kepada kreditor dan ekuitas atas
sumber daya neto. Oleh karena itu, laporan ini membantu dalam
memprediksi jumlah, waktu, dan ketidakpastian arus kas masa depan.
Thank's For
Reading

Anda mungkin juga menyukai