Anda di halaman 1dari 1

SOP POST OPERASI

A DEFINISI
Mengidentifikasi dan memberikan asuhan pada pasien yang telah menjalani tindkan operasi untuk
meningkatkan pemeulihan kondisi dan mencegah terjadi komplikasi
B ALAT DAN BAHAN
A. Sarung tangan bersih
B. Cairan antiseptik
C. Jam atau pengukur waktu
D. Oksimetri nadi
E. Spigmomanometer
F. Stetoskop
G. Termometer
H. Selimut Penghangat (jika ada)
C PROSEDUR
1. Identifikasi pasien minimal dua identitas
2. Jelaskan tujuan dan langkah-langkah prosedur
3. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan
4. Lakukan kebersihan tangan
5. Pasang sarung tangan bersih
6. Atur pasien dalam posisi aman dan nyaman (semi fowler, fowler, berbaring miring atau posisi
lainnya sesuai kebutuhan)
7. Monitor tanda-tanda vital dan saturasi oksugen (setiap 15 menit pada jam pertama, setiap 30
menit pada 2 jam berikutnya, setiap jam selama 4 jam beriutnya dan akhirnya setiap 4 jam)
8. Berikan selimut penghangat
9. PEriksa warna dan kondisi kulit
10. Periksa balutan (meliputi warna, bau, adanya drainase dan jumlah drainase)
11. Rapitan pasien dan alat0alat yang digunakan
12. Lepaskan sarung tangan
13. Lakukan kebersihan tangan 6 langkah
14. Dokumentasi prosedur yang telah dilakukan dan respon pasien

Anda mungkin juga menyukai