Anda di halaman 1dari 2

RENCANA MEMBINA (RM)

Gudep / Pangkalan : Hasyim Asy’Ari 01.251.252 / MIS NU Palangka Raya


Golongan /Tingkat : Siaga
Materi Pokok : Baris-Berbaris (LKBB)
Pertemuan ke : 3 (Ketiga)
Hari/Tanggal : Sabtu, 13 November 2021
Alokasi Waktu : 15:00-16:30 WIB (90 Menit)

A. STANDAR KOMPETENSI
1. Dapat Menjelaskan tujuan dari PBB
2. Dapat Memperagakan dan menggunakan Aba-Aba PBB

B. KOMPETENSI DASAR
1. Mengetahui Tujuan PBB
2. Memahami peragaan dan penggunaan Aba-Aba PBB

C. TUJUAN
1. Setelah mengikuti kegiatan pramuka, Siaga dapat mengetahui Tujuan dari PBB
2. Setelah mengikuti kegiatan pramuka, Siaga dapat Memahami Peragaan dan penggunaan Aba-Aba
PBB.

D. MATERI
1. PBB-LKBB

E. METODE
Ceramah, Tanya Jawab, Latihan Keterampilan dan Games

F. LANGKAH-LANGKAH MEMBINA

No Kegiatan Alokasi Waktu


1 Kegiatan Awal
 Pembukaan dengan mengucap salam dan salam Pramuka
 Menanyakan Kabar 15 Menit
 mengawali kegiatan dengan berdoa.

2 Kegiatan Inti
 Pembina menyampaikan dan menjelaskan materi yang dipelajari tentang
Baris Berbaris, baik dari tujuan dan pengunaan nya
 Setelah itu Melakukan Peragaan PBB bersama sama dilapangan 60 Menit
 Melakukan yel-yel
 Lalu Diakhir-akhir kegitan melakukan Games

3 Kegiatan Penutup
 Mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan juga hasil-hasil
yang diperoleh
15 Menit
 Memberikan motivasi
 Pembacaan doa penutup.

G. Sumber Belajar
1. Syarat Kecakapan Umum (SKU)
2. Boyman

H. Penilaian
1. Menilai dari Keaktifan
2. Menilai dari Sikap
3. Menilai dari Keterampilan

Palangka Raya, 13 November 2021


Mengetahui
Kordinator Kepramukaan Pembina,

Nurkhotim Dwi Jayanti,S.Pd Cici

Anda mungkin juga menyukai