Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Dwi Satya dan Dwi Dharma

A. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Siaga menyebutkan isi Dwi Satya dan Dwi Dharma
2. Siaga menyebutkan perbuatan-perbuatan yang tidak susui dengan Dwi Satya dan Dwi Dharma

B. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Bermain peran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkanpembina
 Peserta didik membaca dan memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri menyebutkan isi Dwi Satya dan Dwi Dharma.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi Dwi Satya dan Dwi Dharma

Penutup  Memberikan game “kandang dan kambing”


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

C. PENILAIAN /ASESMEN
1. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan isi Dwi Satya dan
Dwi Dharma.
2. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)


Gugus Depan : Kelompok 1
Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Jenis-jenis Salam Pramuka

A.TUJUANPEMBELAJARAN
a. Siaga menyebutkan Jenis-jenis salam pramuka
b. Siaga menyebutkan Menguraikan jenis-jenis salam pramuka
c. Siaga dapat melakukan salam pramuka

B. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Permainan Besar
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri melakukan jenis-jenis salam pramuka.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi jenis-jenis salam pramuka

Penutup  Memberikan game “Tepuk-tepuk”


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

C. PENILAIAN /ASESMEN
a. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk jenis-jenis salam pramuka
Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara meperagakan jenis-jenis salam pramuka

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Buku Tabungan dan Iuran

A.TUJUAN PEMBELAJARAN
a. Siaga memiliki buku tabungan
b. Siaga dapat memperlihatkan keteraturan menabung dengan memperlihatkan buku tabungan
c. Siaga menyisihkan uang sakunya untuk ditabung
d. Siaga memiliki iuran gugus depan

B. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Bermain peran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik membaca dan memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri menyebutkan jumlah tabungan yang akan dilakukan.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi buku tabungan dan iuran

Penutup  Memberikan game “Naik Kereta Api”


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

C. PENILAIAN /ASESMEN
a. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan rencana tabungan
dan iuran.
b. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13 Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Lambang gerakan pramuka dan penciptanya
D. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Siaga menggambar dan menguraikan kiasan lambing gerakan pramuka
2. Siaga menguraikan manfaat pohon kelapa

E. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : diskusi kelompok
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri mengambarkan lambang gerakan pramuka.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi

Penutup  Memberikan game dan menyanyi


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

F. PENILAIAN /ASESMEN
1. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan arti lambang pramuka
2. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Seni Budaya Daerah

G. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Siaga menyebutkan macam seni budaya yang ada di indonesia
2. Siaga menyebutkan salah satu seni budaya yang ada di daerahnya
3. Siaga dapat melakukan salah satu seni budaya di daerahnya
H. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Bermain Peran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri menyebutkan seni budaya yang ada di Indonesia.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi

Penutup  Memberikan game dan menyanyi


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

I. PENILAIAN /ASESMEN
1. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan maksud lambang
pramuka
2. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Hermat dan Cermat

J. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Siaga dapat bersikap hemat
2. Siaga dapat bersikap cermat dalam menggunakan segala miliknya

K. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Diskusi kelompok
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri menyebutkan maksud hemat dan cermat.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi

Penutup  Memberikan game dan menyanyi


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

L. PENILAIAN /ASESMEN
1. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan maksud lambang
pramuka
2. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

RENCANA PELAKSANAAN MEMBINA (RPM)

Gugus Depan : Kelompok 1


Tingkat Siaga : Mula
Waktu : 1 jam
Materi : Identitas Diri dan Keluarga

M. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Siaga menyebutkan hal-hal yang tidak sesuai dengan dwi satya dan dwi darma
2. Siaga menyabutkan identitas diri dan keluarganya

N. LANGKAH – LANGKAHPEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Diskusi kelompok
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Pembina membuka materi dengan mengucapkan salam
 Pembina meminta peserta didik untuk berdo’a sebelum memulai materi ( Religius)
 Pembina melakukan presensi peserta didik
 Pembina memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat dalam mengikuti
pembelajaran yang akan dilaksanakan. 15 menit
 Pembina menggali sejauh mana peerta didik mengetahui tentang materi sebelumnya
 Pembina menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan yang akan dicapai.

Inti Mengamati
 Pembina memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan, melalui materi yang
sudah dipersiapkan pembina
 Peserta didik memahami materi yang diberikan
Menanya (CRITICAL THINKING)
 Pembina memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya 45 menit
Mencoba(CREATIVITY)
 Peserta didik secara mandiri menyebutkan maksud identitas diri dan keluarga.
Mengkomunikasikan (COMMUNICATION)
 Peserta didik menuliskan rangkuman tentang materi

Penutup  Memberikan game dan menyanyi


 Menyampaikan rencana materi pada pertemuan berikutnya.
 Mengevaluasi materi yang sudah diberikan. 10 menit
 Menutup materi dengan berdo’a dan salam.

O. PENILAIAN /ASESMEN
1. Pengetahuan : Penilaian dilakukan dengan memberikan intruksi kepada peserta untuk menyebutkan identitas diri dan
keluarga
2. Ketrampilan : Penilaian ketrampilan dengan cara menyebutkan isi materi di depan peserta didik lainnya

Mengetahui, Banda Aceh,13Juli 2020


Pelatih Pendamping, Calon Pembina

Pinsus KML Siaga 2020 Kelompok Siaga Mula

Anda mungkin juga menyukai