Anda di halaman 1dari 9

SATUAN ACARA PENYULUHAN

ENAM LANGKAH CUCI TANGAN

Pokok Bahasan : Perilaku Hidup Bersih dan Sehat


Sub Pokok Bahasan : Enam Langka Cuci Tangan
Sasaran : Orang tua pasein di Ruang Perinatologi RS Cinta Kasih
Waktu : 20 Menit
Hari / Tanggal :
Penyuluh : Maryati

A Tujuan Instruksional Umum (TIU)


Setelah dilakukan penyuluan tentang enam langkah mencuci tangan
diharapkan dapat mengerti cara mencuci tangan memakai sabun.

B Tujuan Instruksional Khusus (TIK)


Setelah mengikuti penyuluhan cuci tangan dihaarpkan mampu :
1 Menjelaskaan pengertian mencuci tangan
2 Menjelaskan manfaat mencuci tangan pakai sabun
3 Menyebutkan tujuan cuci tangan pakai sabun
4 Menebutkan waktu yang diharuskan untuk mencuci tangan
5 Menyebutkan enam langkah cuci tangan

C Materi Penyuluhan (terlampir)


1 Pengertian mencuci tangan
2 Manfaat cuci tangan
3 Tujuan cuci tangan
4 Waktu yang diharuskan untuk mencuci tangan
5 Enam langkah cara cuci tangan
D Kegiatan Belajar Mengajar
N Kegiatan Metode Media Waktu
o Penyuluhan
1 Pembukaan Ceramah - 2
a Mengucapkan Menit
salam
b Memperkenalkan
diri
c Menyampaikan
tujuan
d Kontrak Waktu
Penyuluhan
2 Inti a Ceramah a Leafleat 15
a Menjelaskan b Diskusi b Sabun Menit
pengertian c Tanya Jawab c Air
mencuci tangan d Demonstrasi Mengalir
b Menjelaskan
manfaat mencuci
tangan
c Menjelaskan
tujuan mencuci
tangan
d Menjelaskan
waktu yang
diharuskan
mencuci tangan
e Menjelaskan enam
langkah mencuci
tangan
3 Penutup a Lisan Leafl 3
eat Menit
a Melaksanakan b Diskusi
evaluasi
b Meyimpulkan
materi
c Mengucapkan
salam

E Evaluasi
1 Prosedur Evaluasi : Lisan
2 Waktu : 3 menit
3 Soal : soal terlampir
MATERI MENCUCI TANGAN MEMAKAI SABUN

A Pengertian mencuci tangan memakai sabun


Mencuci tangan pakai sabun adalah salah satu tindakan sanitasi
dengan membersihkan tangan dan jari jemari menggunakan air dan sabun oleh
manusia untuk menjadi bersih dan memutuskan mata rantai kuman
(Kemenkes RI, 2014).

B Manfaat mencuci tangan memakai sabun


Mencuci tangan memakai sabun dikenal juga sebagai salah satu upaya
pencegahan penyakit. Hal ini dilakukan karena tangan sering kali menjadi
agen yang membawa kuman dan menyebabkan pathogen berpindah dari sau
orang ke orang lain, baik dengan kontak langsung ataupun kontak tidak
langsung (menggunakan permukaan-permukaan lain seperti handuk, gelas).
Mencuci tangan dengan sabun adalah salah satu cara paling efektif
untuk mencegah penakit diare dan penyakit pernapasan (ISPA). Mencuci
tangan dengan sabn juga dapat mencegah nfeksi kulit, mata, cacing yang
tinggal dalam usus, SARS dan flu burung (Kemenkes RI, 2014).

C Tujuan cuci tangan memakai sabun


Menurut Kemenkes RI (2014), tujuan dari mencuci tangan adalah
sebagai berikut :
1 Melepaskan patogen-patogen pernapasan yang terdapat pada tangan dan
permukaan telapak tangan
2 Mengilangkan patogen (kuman penyakit) lainnya (terutama virus
enteritic) yang menjadi penyebab tidak hanya diare namun juga gejala
penyakit pernapasan lainnya.
D Waktu yang diaruskan untuk mencuci tangan
1 Sebelum menyiapkan makanan
2 Sebelum dan sesudah makan
3 Setelah BAK dan BAB
4 Setelah memegang/menyentuh hewan
5 Sebelum dan sesudah memegang bayi

E Enam cara langkah mencuci tangan memakai sabun


Menurut WHO (2013), yaitu :
1 Ratakan sabun dengan menngosokkan pada kedua telapak tangan

2 Gosok punggung tangan dan sela-sela jari, lakukan pada kedua tangan

3 Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari tangan

4 Gosok punggung jari kedua tangan dengan posisi tangan saling mengunci
5 Gosok ibu jari kiri dengan diputar dalam genggaman tangan kanan,
lakukan juga pada tangan satunya

!6
6 Usapkan ujung kuku tangan kanan dengan diputar di telapak tangan kiri,
lakukan juga pada tangan satunya kemudian bilas

SOAL :
1 Jelaskan pengertian mencuci tangan pakai sabun ?
2 Jelaskan manfaat dari mencuci tangan ?
3 Sebutkan tujuan cuci pakai sabun ?
4 Sebutkan waktu yang diharuskan untuk mencuci tangan ?
5 Sebutkan langkah mencuci tangan pakai sabun dan air ?
JAWABAN :
1 Mencuci tangan pakai sabun adalah salah satu tindakan sanitasi dengan
membersihkan tangan dan jari jemari menggunakan air dan sabun oleh manusia
untuk menjadi bersih dan memutuskan mata rantai kuman
2 Mencuci tangan dengan sabun adalah salah satu cara paling efektif untuk
mencegah penyakit diare dan penyakit pernapasan (ISPA). Mencuci tangan
dengan sabun juga dapat mencegah infeksi kulit, mata, cacing yang tinggal dalam
usus, SARS dan flu burung.
3 Tujuan dari mencuci tangan adalah sebagai berikut :
a Melepaskan patogen-patogen pernapasan yang terdapat pada tangan dan
permukaan telapak tangan
b Menghilangkan patogen (kuman penyakit) lainnya (terutama virus enteritic)
yang menjadi penyebab tidak hanya diare namun juga gejala penyakit
pernapasan lainnya.
4 Waktu yang diharuskan untuk mencuci tangan :
a Sebelum menyiapkan makanan
b Sebelum dan sesudah makan
c Setelah BAK dan BAB
d Setelah memegang/menyentuh hewan
e Sebelum dan sesuda memgang bayi
5 Enam cara langkah mencuci tangan memakai sabun :
a Ratakan sabun dengan menngosokkan pada kedua telapak tangan
b Gosok punggung tangan dan sela-sela jari, lakukan pada kedua tangan
c Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari tangan
d Gosok punggung jari kedua tangan dengan posisi tangan saling mengunci
e Gosok ibu jari kiri dengan diputar dalam genggaman tangan kanan, lakukan
juga pada tangan satunya
f Usapkan ujung kuku tangan kanan dengan diputar di telapak tangan kiri,
lakukan juga pada tangan satunya kemudian bilas
Manfaat Mencuci
Tangan Dengan Sabun
MARI BIASAKAN
MENCUCI
 Dapat mencegah infeksi kulit
Disusun Oleh :
 Dapat mencegah infeksi mata TANGAN MARYATI
 Dapat mencegah penyakit
HIDUP SEHAT 202207010
diare
Mencuci Tangan
 Dapat mencegah pertumbuhan BEBAS KUMAN Dengan Sabun
cacing yang tinggal dalam usus
 Dapat mencegah penyakit Salah satu tindakan
sanitasi dengan
SARS
membersihkan tangan
 Dapat mencegah penyakit flu
dan jari jemari
burung.
menggunakan air dan
sabun oleh manusia
untuk menjadi bersih
dan memutuskan mata
rantai kuman.
6 Langkah Mencuci
Tujuan Mencuci Tangan
Tangan Dengan Sabun
Dengan Sabun

 Melepaskan kuman pada 1 Ratakan sabun dengan 4 Gosok punggung jari


pernapasan yang terdapat di menngosokkan pada kedua tangan dengan
tangan dan permukaan telapak kedua telapak tangan posisi tangan saling
tangan
mengunci
 Menghilangkan kuman penyakit
lainnya terutama virus yang
menjadi penyebab tidak hanya
diare namun juga gejala penyakit
pernapasan lainnya
2 Gosok punggung tangan 5 Gosok ibu jari kiri dengan
Waktu Yang Di Haruskan dan sela-sela jari, lakukan diputar dalam genggaman
Mencuci Tangan pada kedua tangan tangan kanan, lakukan
juga pada tangan satunya
 Sebelum menyiapkan
makanan
 Sebelum dan sesudah makan
 Setelah BAK dan BAB
 Setelah 6 Usapkan ujung kuku
3 Gosok kedua telapak
memegang/menyentuh hewan tangan kanan dengan
tangan dan sela-sela jari
 Sebelum dan sesudah diputar di telapak tangan
tangan
memgang bayi
kiri, lakukan juga pada
tangan satunya kemudian
bilas

Anda mungkin juga menyukai