Anda di halaman 1dari 2

A.

Perbedaan dengan mushaf lainnya


Perbedaan Mushaf Standar Braile dengan Mushaf Standar Ustmani
Bagian Mushaf Braile versi MSI Mushaf Ustmani versi MSI
Sistem Penulisan menggunakan Rasm Ustmani, kecuali Menggunakan rasm ustmani.
tulisan yang menyulitkan perabaan Contoh :
penyandang tunanetra ditulis
menggunakan Rasm imla’i / Qiyasi.
Contoh :
Penulisannya dari kiri ke kanan Dari kanan ke kiri
Contoh : Contoh :

huruf dan harkat didalam kalimat huruf dan harkat didalam


terpisah. kalimat tersambung.
Contoh : Contoh :

Menggunakan simbol braile (titik). Menggunakan huruf arab.


Contoh : Contoh :

Sistem Harkat dan Harkatnya diletakan setelah huruf dan Harkatnya terletak diatas dan
Tanda Baca tasydid diletakan sebelum huruf yang dibawah huruf.
menyandangnya. Contoh :
Contoh :

Tanda sukun tidak ditulis jika terdapat Tanda sukun tetap ditulis pada
pada huruf mad dan huruf sebelum huruf mad dan huruf sebelum
huruf mad juga tidak berharkat. mad tetap berharkat.
Contoh : Contoh :

Pada bacaan iqlab tidak menggunakan Menggunakan tanda mim kecil.


tanda mim kecil. Contoh :
Contoh :
Tanda Waqof Pada aspek tanda waqof, Mushaf Standar Braile menggunakan tanda
waqaf yang sama dengan Mushaf Standar Ustmani. Bedanya, ada
beberapa tanda waqof yang tersusun lebih dari satu simbol
disederhanakan menjadi satu simbol.
Contoh :
Menjadi

Menjadi

Menjadi

Menjadi

B. Transliterasi Arab Latin

Anda mungkin juga menyukai