Anda di halaman 1dari 5

CAPAIAN PEMBELAJARAN SENI TEATER

SDIT INDRA BANGSA


KOTA TANGERANG

Mata Pelajaran : Seni Teater


Fase : A (Kelas 1)
Elemen :
Berpikir dan Bekerja Secara Artistik (Thinking Artistically)
Capaian Pembelajaran (CP):
Bermain dengan tata artistik panggung dilakukan untuk mengenal bentuk dan fungsi tata artistik panggung
dan memahami tata kerja ansambel dengan mengenalkan dan melatih cara bekerja sama dengan orang lain.

Fase Pemahaman Deskripsi Pemahaman

Penjelasan (explanation)
Mendeskripsikan suatu ide dengan kata-kata sendiri,
membangun hubungan antar topik, mendemonstrasikan
hasil kerja, menjelaskan alasan/cara/prosedur ,
menjelaskan sebuah teori menggunakan data,
berargumen dan mempertahankan pendapatnya.
Interpretasi (interpretation)
Menerjemahkan cerita, karya seni, atau situasi.
Interpretasi juga berarti memaknai sebuah ide, perasaan
atau sebuah hasil karya dari satu media ke media lain,
dapat membuat analogi, anekdot, dan model. Melihat
makna dari apa yang telah dipelajari dan relevansi
dengan dirinya.
Aplikasi (application)
Menggunakan pengetahuan, keterampilan dan
pemahaman mengenai suatu dalam situasi yang nyata
dalam kehidupan sehari-hari atau sebuah simulasi
( menyerupai kenyataan)
Perspektif (perspective)
Melihat suatu hal dari sudut pandang yang berbeda,
siswa dapat menjelaskan sisi lain dari sebuah situasi ,
melihat gambaran besar, melihat asumsi yang mendasari
suatu hal dan memberikan kritik.
Empati (empathy)
Menaruh diri di posisi orang lain. Merasakan emosi yang
dialami oleh pihak lain dan/ atau memahami pikiran
yang berbeda dengan dirinya. Menemukan nilai (value)
dari sesuatu
Pengenalan Diri (self – knowledge)
Memahami diri sendiri; yang menjadi kekuatan, area
yang perlu dikembangkan serta proses berpikir dan emosi
yang terjadi secara internal.
Mata Pelajaran : Seni Teater
Fase : A (Kelas 1)
Elemen :
Mengalami (Experiencing)
Capaian Pembelajaran (CP):
Proses mengalami dilakukan dengan observasi dan konsentrasi dengan cara melihat dan mencatat kebiasaan
diri sendiri; secara aplikasi dilakukan dengan olah tubuh dan vokal untuk mengenal fungsi gerak tubuh,
melatih ekspresi wajah dan melakukan pernafasan.

Fase Pemahaman Deskripsi Pemahaman

Penjelasan (explanation)

Interpretasi (interpretation)

Aplikasi (application)

Perspektif (perspective)

Empati (empathy)

Pengenalan Diri (self – knowledge)


Mata Pelajaran : Seni Teater
Fase : A (Kelas 1)
Elemen :
Menciptakan (Making/Creating)
Capaian Pembelajaran (CP):
Menciptakan dilakukan melalui Imajinasi dengan cara memainkan dan menirukan tokoh; peserta didik pun
dilatih untuk merancang pertunjukan dengan cara terlibat dalam sebuah pertunjukan dengan bimbingan.

Fase Pemahaman Deskripsi Pemahaman

Penjelasan (explanation)

Interpretasi (interpretation)

Aplikasi (application)

Perspektif (perspective)

Empati (empathy)

Pengenalan Diri (self – knowledge)


CAPAIAN PEMBELAJARAN SENI TEATER
SDIT INDRA BANGSA
KOTA TANGERANG

Mata Pelajaran : Seni Teater


Fase : A (Kelas 1)
Elemen :
Merefleksikan (Reflecting)

Capaian Pembelajaran (CP):


Refleksi dilakukan dengan metode menguatkan ingatan emosi melalui menggali suasana hati dari peristiwa
yang dialami pemain dengan menyesuaikan peristiwa tokoh. Proses lain dilakukan dengan jalan apresiasi
karya seni dalam menggali kelebihan dan kekurangan karya sendiri.

Fase Pemahaman Deskripsi Pemahaman

Penjelasan (explanation)

Interpretasi (interpretation)

Aplikasi (application)

Perspektif (perspective)

Empati (empathy)

Pengenalan Diri (self – knowledge)


CAPAIAN PEMBELAJARAN SENI TEATER
SDIT INDRA BANGSA
KOTA TANGERANG

Mata Pelajaran : Seni Teater


Fase : A (Kelas 1)
Elemen :
Berdampak (Impacting)

Capaian Pembelajaran (CP):


Proses belajar dan produk akhir mencerminkan Profil Pelajar Pancasila melalui menggali potensi diri
(mandiri) dan kreatif.

Fase Pemahaman Deskripsi Pemahaman

Penjelasan (explanation)

Interpretasi (interpretation)

Aplikasi (application)

Perspektif (perspective)

Empati (empathy)

Pengenalan Diri (self – knowledge)

Anda mungkin juga menyukai