Anda di halaman 1dari 103

LAPORAN KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA


DESA PASIR RINGGIT

Oleh Kelompok :
1. ARMADANI SIREGAR 11980212407
2. ASLAMIL MAULIDA 11980222411
3. ATSA PUTRI JANNAH 11960124665
4. ELISA PRASANTI 11940121302
5. LAILATU MARDIYAH 11910725397
6. MUFLIHUL FADHIL 11920512712
7. NOLA ASRI CAULA 11940121369
8. RIZKI PRATAMA PUTRA A 11950311579
9. RIFA’I HAYKAL 11910112744
10. SAYED OMAS TUTUS A 11950111739
11. SITI RAMADHAYANTI 11970125076
12. VIVI NOVITA BR.MANURUNG 11910421292
13. YUTRINA YULITA 11970125096

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT (LPPM)


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU

TAHUN 2022
HALAMAN PENGESAHAN
Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN)
Disahkan pada tanggal ………....

Kepala Desa Dosen Pembimbing Lapangan


Pasir Ringgit (DPL)

Ali Borkat Pulungan Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM


NIP. 196609916 199903 2 001

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita ucapkan kepada Allah SWT atas limpahan rahmat-Nya
sehingga laporan dari kegiatan KKN dapat kami selesaikan sesuai dengan waktu
yang telah ditetapkan.
Tujuan laporan pertanggung jawaban kegiatan KKN ini adalah sebagai
bukti atas berbagai program kerja yang telah kami laksanakan selama masa KKN
di Desa Pasir Ringgit Kecamatan Lirik. Laporan ini dibuat juga untuk diserahkan
kepada pihak LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat)
Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau dan Dosen Pembimbing
Lapangan ibu Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM atas segala bentuk perhatian dan
dukungannya pada kami.
Ucapan terima kasih kami kepada Bapak Ali Borkat Pulungan sebagai
Kepala Desa di desa Pasir Ringgit, Aparat desa beserta jajarannya, dan Seluruh
warga Pasir Ringgit kecamatan Lirik.
Demikian laporan pertanggung jawaban pelaksanaan KKN ini dibuat.
Kami menyadari dalam penulisan laporan ini terdapat banyak kekurangan, untuk
itu kami mengharapkan adanya kritik dan saran yang bersifat membangun agar
proses laporan ini dapat berdaya guna dimasa yang akan datang..

Pasir Ringgit , 30 Agustus 2022


Koordinator Desa

Muflihul Fadhil

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN DEPAN
HALAMAN PENGESAHAN KELOMPOK
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
Bab I PENDAHULUAN
a. Latar Belakang
b. Tujuan
c. Manfaat
d. Profil Desa
1. Tipologi Desa
2. Jumlah Penduduk
Bab II PELAKSANAAN PROGRAM KKN
A. Program Inti
a. Observasi
b. Pemetaan
c. Tukar Pendapat
d. Implementasi
e. Komunikasi
B. Program Bidang Ilmu
C. Program Lainnya
Bab III PENUTUP
a. Kesimpulan dan Implikasi
b. Saran dan Rekomendasi
LAMPIRAN-LAMPIRAN
DAFTAR HADIR MAHASISWA
FOTO-FOTO DOKUMENTASI

iii
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan rutin yang
dilakukan oleh Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. KKN ini
dilaksanakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyrakat
(LPPM) yaitu Pusat Pengabdian kepada Masyarakat LPPM UIN Suska Riau.
Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau sebagai sebuah
institusi perguruan tinggi agama Islam negeri memiliki peran dan fungsi
pengembangan Islam melalui dakwah serta berperan aktif dalam meningkatkan
kesejahteraan masyarakat dengan menyebarkan informasi tentang produk
pengetahuan dan teknologi yang telah dihasilkannya kepada masyarakat. Bahkan
sebagai perguruan tinggi yang bercorak agama, dharma ketiga diharapkan menjadi
trademark lembaga yang bercirikan keterpaduan antara peran sosial keagamaan
dengan berbagai aspek lehidupan di masyarakat. Oleh karena itu, melalui
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) UIN Suska
Riau secara berkesinambungan melaksanakan kegiatan yang berorientasi pada
sinergisitas antara program universitas dan kebutuhan masyarakat. LPPM adalah
sebuah lembaga yang berfungsi sebagai wadah bagi sivitas akademika dalam
menyalurkan pemikiran dalam bentuk penelitian, karya ilmiah dan pengabdian
masyarakat yang dapat digunakan untuk menunjang kegiatan akademik.
Salah satu program LPPM dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat
adalah kuliah kerja nyata (KKN). KKN merupakan salah satu mata kuliah yang
membentuk kompetensi Pedoman Pelaksanaan KKN 2022 Lembaga Penelitian
dan Pengabdian Masyarakat UIN Suska Riau 2 kemasyarakatan/kewarganegaraan.
KKN sebagai mata kuliah wajib universitas dengan bobot 4 SKS bertujuan untuk
mengembangkan kemampuan mahasiswa pada aspek-aspek antara lain pembuatan
dan isi program, inisiatif atau kepeloporan, kreativitas, ketekunan, kepemimpinan,
kerjasama, kinerja atau hasil kerja, dan hubungan dengan masyarakat. Hal ini
tercantum dalam Peraturan Akademik UIN Suska Riau Tahun 2022.

4
Pada tahun 2022, KKN UIN Suska Riau mengangkat tema KKN berbasis
kearifan lokal ditinjau dari sejarah, budaya dan adat istiadat. Kearifan lokal
merupakan identitas atau kepribadian budaya sebuah bangsa. Kearifan lokal juga
didefinisikan sebagai kemampuan beradaptasi, menata dan menumbuhkan
pengaruh alam serta budaya lain yang menjadi motor penggerak transformasi dan
penciptaan keanekaragaman budaya di Indonesia. Kearifan lokal berfungsi untuk
konservasi dan pelestarian sumber daya alam serta merupakan instrumen
pengembangan sumber daya manusia untuk mengenal dan menjaga sejarah,
melestasikan budaya dan adat istiadat. Tema ini dipilih bertujuan untuk
memperkuat kembali fungsi kearifan lokal sebagai sarana untuk melakukan
perubahan sosial dalam rangka mempercepat capaian indikator pembangunan
milenium atau millenium development goals (MDGs) yakni delapan sasaran atau
tujuan yang telah disetujui dan dipelopori oleh PBB.
Berdasarkan penjelasan KKN UIN SUSKA yang telah disebutkan diatas,
kegiatan KKN dilakukan di Desa Pasir Ringgit Kecamatan Lirik Kabupaten
Indragiri Hulu Provinsi Riau.

Tujuan Kegiatan
Adapun Tujuan dari pelaksanaan KKN berbasis kearifan lokal ditinjau dari
sejarah, budaya dan adat istiadat yang dilaksanakan oleh Pusat Pengabdian kepada
Masyarakat Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau sebagai berikut:
1. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam melakukan pemetaan
berbasis kearifan lokal ditinjau dari sejarah, budaya dan adat istiadat
2. Meningkatkan kepedulian dan kemampuan mahasiswa dalam mempelajari
dan mengatasi permasalahan masyarakat melalui bantuan penyusunan
rencana dan pendampingan pada pelaksanaan program yang inovatif dan
kreatif melalui penerapan ilmu dan teknologi bersama masyarakat dan
lembaga terkait.
3. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam melaksanakan kegiatan
sosial keagamaan dan pengembangan masyarakat sesuai kompetensi,
potensi, sember daya dan kemampuan lingkungan dalam wadah kerja
sama masyarakat, pemerintah, swasta dan lembaga lainnya.

5
4. Menggalang komitmen, kepedulian dan kerjasama berbagai stakeholders
(tokoh agama, pemerintah setempat, swasta, dan lembaga lainnya) dalam
upaya mengatasi permasalahan.
5. Membantu mempersiapkan masyarakat agar memiliki kemampuan untuk
memanfaatkan fasilitas dan dukungan yang diberikan mitra kerja
pembangunan (pemda, swasta, dan lembaga lainnya) dalam perencanaan
dan pengelolaan program yang bersifat partisipatif.
6. Meningkatkan kompetensi, bakat dan minat mahasiswa sesuai dengan
bidang ilmu yang ditekuni.
7. Meningkatkan profesionalisme dosen dalam pengabdian masyarakat
sebagai tuntunan tri dharma perguruan tinggi.
8. Untuk mempererat hubungan antara perguruan tinggi (UIN Suska Riau)
dengan masyarakat guna mendapat input dalam menyusun pengembangan
lembaga yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
9. Mempersiapkan mahasiswa agar memahami kompleksitas permasalahan
yang di hadapi masyarakat dan mampu bekerja sama dalam menyelesaikan
secara praktis dan terpadu.
Manfaat Kegiatan
Adapun Manfaat dari Kegiatan KKN berbasis kearifan lokal ditinjau dari
sejarah, budaya dan adat istiadat yang dilaksanakan oleh Pusat Pengabdian
kepada Masyarakat Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau adalah
sebagai berikut :
1. menghapuskan kemiskinan dan kelaparan;
2. pencapaian pendidikan dasar secara universal;
3. mengembangkan kesetaraan gender dan memberdayakan perempuan;
4. mengurangi kematian ibu dan anak;
5. meningkatkan kesehatan ibu;
6. perlawanan terhadap HIV/AIDS, malaria dan penyakit mematikan lainnya;
7. menjamin keberlanjutan lingkungan; dan
8. mengembangkan kemitraan global untuk pembangunan.

6
Untuk mewujudkan itu semua, maka kearifan lokal dari tinjauan sejarah,
budaya dan adat istiadat yang ada disetiap daerah perlu digali dan dilestarikan.
Pelestarian kearifan lokal dapat dilakukan dalam bentuk kegiatan bersama
masyarakat setempat untuk merespon berbagai masalah dan memenuhi
kebutuhan masyarakat. Oleh karena itu, KKN yang dilaksanakan memberi
kesempatan kepada mahasiswa untuk pemetaan kearifan lokal ditinjau dari
sejarah, budaya dan adat istiadat, serta belajar dan bekerjasama dengan
masyarakat untuk membantu dalam penyelesaian berbagai masalah.
Profil Desa
Tipologi Desa
Tabel D.1
Tipologi Desa

Kepala Desa Ali Borkat Pulungan


Sekretaris Desa Mulyanis
Kode PUM 1402092003
Desa/Kelurahan PASIR RINGGIT
Kecamatan LIRIK
Kabupaten/Kota INDRAGIRI HULU
Provinsi RIAU
Bulan JANUARI
Tahun 2022
Luas (Ha) 7,00 KM2
Koordinat Bujur 102,66231
Koordinat Lintang -0,38065
Ketinggian DPL (M) 8,00
Terluar di Kecamatan Ya / Tidak
Terluar di
Ya / Tidak
Kabupaten/Kota
Terluar di Provinsi Ya / Tidak
Terluar di Indonesia Ya / Tidak
Tipologi Pertambangan
Sumber Data : Monografis Desa Pasir Ringgit, Kecamatan Lirik,
Kabupaten Indragiri Hulu, Riau. 2022

Jumlah Penduduk
Tabel D.2
Jumlah Penduduk

7
Laki-laki Perempuan KK
Jumlah (Orang) (Orang) (Orang)
Jumlah 1.081 1.003 2.084
penduduk Orang Orang Orang
Sumber Data :Monografis Desa Pasir Ringgit, Kecamatan Lirik,
Kabupaten Indragiri Hulu, Riau. 2022

Kondisi Geografis
TABEL D III
Jumlah Sarana Pendidikan Desa Pasir Ringgit
Status
No Jenis Sekolah Jumlah Lokasi
Negeri Swasta
1 TK/PAUD - 1 1 Dusun II
2 SD/MI 2 - 2 Dusun II dan V
3 SLTP/MTS 1 - 1 Dusun II
4 SLTA/MA - - 0 -
5 PDTA - 2 2 Dusun II dan V
Jumlah 4 2 6
Sumber Data : Monografis Desa Pasir Ringgit Tahun 2022
Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa sarana pendidikan di Desa
Pasir Ringgit berjumlah 6 buah yaitu, PAUD berjumlah 1 yang berstatus
swasta, Sekolah Dasar berjumlah 2 yang berstatus Negeri, SMP 1 buah yang
berstatus negeri dan 2 buah PDTA yang berstatus swasta.
Sesuai dengan data diatas tergambarbahwa pendidikan yang tersedia
diDesa Pasir Ringgit belulah memadai. Jika dibandingkan dengan kondisi
penduduk yang berjumlah 2084 jiwa. Dengan kurangnya sarana pendidikan
tersebut mengakibatkan kesulitan masyarakat untuk melanjutkan pendidikan.
Karena jika ingin melanjutkan pendidikan harus keluar dari desa Pasir
Ringgit.
Selanjutnya untuk mengetahui kondisi pendidikan masyarakat Desa
Pasir Ringgit dapat dilihat dari tabel berikut:
TABEL D IV
Klasifikasi Penduduk Desa Pasir Ringgit
Menurut Tingkat Pendidikan

8
No Tingkat Pendidikan Laki-Laki Perempuan
1 Usia 3-6 tahun yang belum masuk 63 orang 81 orang
TK
2 Usia 3 - 6 tahun yang sedang 12 orang 12 orang
TK/play group
3 Usia 7 - 18 tahun yang tidak pernah 35 orang 10 orang
sekolah
4 Usia 7 - 18 tahun yang sedang 192 orang 174 orang
sekolah
5 Usia 18 - 56 tahun tidak pernah 1 orang 0 orang
sekolah
6 Tamat SD/sederajat 353 orang 348 orang
7 Tamat SMP/sederajat 165 orang 132 orang
8 Tamat SMA/sederajat 154 orang 131 orang
9 Tamat D-1/sederajat 9 orang 11 orang
10 Tamat D-2/sederajat 1 orang 5 orang
11 Tamat D-3/sederajat 5 orang 2 orang
12 Tamat S-1/sederajat 2 orang 3 orang
Jumlah Total 1.901 Orang
Sumber Data : Monografis Desa Pasir Ringgit Tahun 2022

Jenis mata pencarian msyarakat Desa Pasir Ringgit adalah petani,


disamping itu ada juga yang bekerja sebagai buruh tani, buruh migran, PNS,
pedagang, perawat, bidan, TNI dan pekerjaan yang tidak menetap. Untuk
lebih jelas lagi dapat dilihat dari tabel dibawah ini.

TABEL D V
Klasifikasi Penduduk Desa Pasir Ringgit
Menurut Mata Pencarian

NO Jenis Pekerjaan Laki-laki Perempuan


1 Petani 100 orang 12 orang
2 Buruh Tani 87 orang 13 orang
3 Buruh Migran 0 orang 1 orang
4 Pegawai Negeri Sipil 14 orang 8 orang
5 Pedagang barang kelontong 9 orang 1 orang
6 Perawat swasta 4 orang 4 orang
7 Bidan swasta 1 orang 1 orang
8 TNI 0 orang 3 orang
9 Guru swasta 1 orang 0 orang
10 Pedagang Keliling 4 orang 9 orang
11 Tukang Kayu 1 orang 0 orang

9
12 Karyawan Perusahaan Swasta 1 orang 0 orang
13 Karyawan Perusahaan 113 orang 7 orang
Pemerintah
14 Wiraswasta 1 orang 0 orang
15 Tidak Mempunyai Pekerjaan 175 orang 7 orang
Tetap
16 Belum Bekerja 2 orang 3 orang
17 Pelajar 231 orang 213 orang
18 Ibu Rumah Tangga 200 orang 183 orang
19 Purnawirawan/Pensiunan 3 orang 446 orang
20 Perangkat Desa 2 orang 4 orang
21 Buruh Harian Lepas 1 orang 2 orang
22 Sopir 12 orang 2 orang
23 Jasa penyewaan peralatan pesta 4 orang 0 orang
24 Tukang Jahit 7 orang 0 orang
25 Karyawan Honorer 0 orang 0 orang
26 Wartawan 2 orang 8 orang
Jumlah Total Penduduk 1.919 orang
Sumber Data : Monografis Desa Pasir Ringgit Tahun 2022
Dari propesi diatas keluarga yang berada di Desa Pasir Ringgit juga
terdapat perbedaan dalam kesejahteraan di dalam keluarganya. Data lebih
lengkapnya dapat dilihat pada tebel dibawah ini:
TABEL D. VI
Klasifikasi Penduduk Desa Pasir Ringgit Menurut
Kesejahteraan Masyarakat

No Kesejahteraan Keluarga Jumlah Keluarga


1 Jumlah Keluarga Prasejahtera 0 Keluarga
2 Jumlah Keluarga Sejahtera 1 265 Keluarga
3 Jumalah Keluarga Sejahtera 2 243 Keluarga
4 Jumlah Keluarga Sejahtera 3 134 Keluarga
5 Jumlah Keluarga Sejahtera 3 Plus 123 Keluarga
Jumlah 765 Keluarga
Sumber Data : Monografis Desa Pasir Ringgit Tahun 2022
Dari tebel ditas dapat diketahui bahwa mayoritas kesejahteraan
keluarga yang berada di Desa Pasir Ringgit berada pada kesejahteraan pada
tingkat sejahtera 1.

TABEL D. VII
Klasifikasi Penduduk Desa Pasir Ringgit Menurut

10
Etnis Masyarakat

Etnis Laki-Laki Perempuan


Batak 4 orang 1 orang
Melayu 215 orang 205 orang
Minang 3 orang 4 orang
Sunda 5 orang 0 orang
Jawa 11 orang 2 orang
Melayu Ban 1 orang 0 orang
Melayu Lan 0 orang 1 orang
Melayu Ria 0 orang 2 orang
Jumlah 239 orang 215 orang
 Sosial Budaya dan Adat Istiadat
Negara Republik Indonesia sangat dikenal akan beragam suku
bangsa, bahasa, adat dan kebudayaan yang tersebar dari sabang sampai
marauke. Begitu juga halnya dengan keadaan Desa Pasir Ringgit yang
terdiri dari berbagai macam suku, seperti melayu, jawa, batak dan
sebagainya. Walau pun mereka berbeda-beda dalam suku namun dalam
kehidupan sehari-hari mereka hidup rukun dan damai tanpa ada
perpecahan antara yang satu dengan yang lainnya

BAB II

11
PELAKSANAAN PROGRAM KKN

A. Program Inti
1. Observasi
Desa Pasir Ringgit merupakan Desa yang berada di Kecamatan
Lirik, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau. Dalam kegiatan pelaksanaan
survey, observasi, dan silahturahmi dengan warga serta tokoh
masyarakat, telah didapatkan data yang kemudian diolah untuk
perencanaan program. Peneliti berusaha merancang program yang sesuai
dengan potensi yang ada dan masalah yang timbul di lingkungan
pengabdian berdasarkan hasil observasi yang telah dilakukan.
Dari hasil pengamatan dengan metode wawancara yang dilakukan
terhadap mantan Kepala Desa Pasir Ringgit, peneliti mendapatkan
informasi yang cukup lengkap terkait dengan keadaan yang terjadi di
Desa Pasir Ringgit. Dari informasi yang di dapatkan menunjukan bahwa
kearifan lokal yang ada di Desa Pasir Ringgit berupa kuda lumping dan
Cecah Inai. Menurut Pengamatan yang ada, kearifan lokal berdasarkan
sejarah, budaya dan adat istiadat masih bertahan hingga saat ini. Kearifan
anit yang ada seperti kuda lumping tidak hanya menjadi kesenian tetapi
juga menjadi hiburan bagi masyarakat. Selain kuda lumping, didalam
pernikahan adat melayu terdapat adat Cecah Inai di Desa Pasir Ringgit.
Kearifan lokal tersebut sudah menjadi jati diri masyarakat Desa Pasir
Ringgit selain menjadi tradisi, bertujuan untuk melestarikan kebudayaan
yang ada.
Tabel A.1
Hasil Observasi

Nama Kearifan Deskripsi


Lokal
Kuda lumping  juga disebut jaran
1. Kuda Lumping kepang atau jathilan adalah tarian
tradisional Jawa menampilkan sekelompok
prajurit tengah menunggang kuda. Tarian
ini menggunakan kuda yang terbuat dari
bambu yang di anyam dan dipotong

12
menyerupai bentuk kuda. Anyaman kuda ini
dihias dengan cat dan kain beraneka warna.
Tarian kuda lumping biasanya hanya
menampilkan adegan prajurit berkuda, akan
tetapi beberapa penampilan kuda lumping juga
menyuguhkan atraksi kesurupan, kekebalan, dan
kekuatan magis, seperti atraksi
memakan beling dan kekebalan tubuh terhadap
deraan pecut. Jaran Kepang merupakan bagian
dari pagelaran tari reog. Meskipun tarian ini
berasal dari Jawa, Indonesia, tarian ini juga
diwariskan oleh kaum Jawa yang menetap
di Sumatra Utara dan di beberapa daerah di luar
Indonesia seperti
di Malaysia, Suriname, Hongkong, Jepang dan 
Amerika.
Kuda lumping adalah seni tari yang dimainkan
dengan properti berupa kuda tiruan, yang
terbuat dari anyaman bambu atau bahan lainnya
dengan dihiasi rambut tiruan dari tali plastik
atau sejenisnya yang di gelung atau di kepang,
sehingga pada masyarakat jawa sering disebut
sebagai jaran kepang. Tidak satupun catatan
sejarah mampu menjelaskan asal mula tarian
ini, hanya riwayat verbal yang diturunkan dari
satu generasi ke generasi berikutnya. Konon,
tari kuda lumping adalah tari kesurupan. Ada
pula versi yang menyebutkan, bahwa tari kuda
lumping menggambarkan kisah seorang
pasukan pemuda cantik bergelar Jathil
penunggang kuda putih berambut emas, berekor
emas, serta memiliki sayap emas yang
membantu pertempuran kerajaan bantarangin
melawan pasukan penunggang babi hutan dari
kerajaan lodaya pada serial legenda reog abad
ke 11.
Terlepas dari asal usul dan nilai historisnya, tari
kuda lumping merefleksikan semangat heroisme
dan aspek kemiliteran sebuah pasukan berkuda
atau kavaleri. Hal ini terlihat dari gerakan-
gerakan ritmis, dinamis, dan agresif, melalui
kibasan anyaman bambu, menirukan gerakan
layaknya seekor kuda di tengah peperangan.
Seringkali dalam pertunjukan tari kuda lumping,
juga menampilkan atraksi yang
mempertontonkan kekuatan supranatural berbau
magis, seperti atraksi mengunyah kaca,
menyayat lengan dengan golok, membakar diri,
berjalan di atas pecahan kaca, dan lain-lain.
Mungkin, atraksi ini merefleksikan kekuatan

13
supranatural yang pada zaman dahulu
berkembang di lingkungan Kerajaan Jawa, dan
merupakan aspek non militer yang
dipergunakan untuk melawan pasukan Belanda.

Cecah Inai adalah salah satu tradisi budaya


yang lestari dan masih bisa Anda saksikan
di Anambas., Provinsi Kepri. Tapi Anda
tidak bisa setiap saat melihat acara ini
karena prosesinya dilakukan hanya ketika
ada acara perkawinan. Cecah inai
merupakan satu bagian dari rangkaian
perkawinan adat Melayu.
Prosesi cecah inai dilakukan pada saat
pengantin pria mendatangi pihak pengantin
perempuan. Saat disandingkan di
pelaminan, kedua keluarga mempelai
bergantian memberikan doa sekaligus
menaruh inai, memercikkan wewangian dan
2. Cecah Inai menaburkan kembang ke pasangan
pengantin. Ritual ini diiringi dengan
nyanyian dan permainan musik
menggunakan gendang, biola dan gong.
Tak hanya di Anambas, cecah inai juga ada
dan dilestarikan masyarakat Melayu Riau.
Cecah inai dikenal sebagai tradisi dalam
pernikahan adat melayu Riau. Pada malam
hari sebelum dilaksanakannya pesta
pernikahan, biasanya pihak mempelai pria
bakal diantarkanke rumah mempelai
wanita . Disinilah diadakannya tradisi cecah
inai, yakni di kediaman mempelai wanita.
Dalam pelaksanaan cecah inai di Riau ini,
acara ataupun kegiatan dilaksanakan oleh
para tetua adat, tokoh-tokoh adat, penghulu,
ulama, serta sanak family dari kedua
mempelai. Dimana peralatannya yang
dipersiapkan dan digunakan dalam kegiatan
cecah inai ini, terdiri dari air bedak, beras
basuh, beras kunyit, bunga rampai, bertih,
air mawar dan inai. Berinai lebai selalu
dihadiri oleh orang banyak dan
disemarakkan dengan musik tradisional
Seperti gendang Panjang, Nafiri dan Gong.
Kedua pengantin bersanding dipelaminan,
perkawinan direalisasi lalu 1 persatu para

14
tokoh adat maju ke pelaminan menghampiri
pasangan yang. Diawali dengan
memberikan bedak sejuk ketangan ke
tangan kedua mempelai. Dilanjutkan
dengan menaburkan beras putih, beras
kunyit, bertih, air tawar dan terakhir inai.
Kemudian, pelaksanaan cecah inai ini
diakhiri dengan mengangkat tangan kedua
mempelai, pertanda telah selesainya
pelaksanaan cecah inai. Lalu ditutup dengan
pembacaan do’a oleh ulama ataupun ustadz
yang sengaja diundang dalam kegiatan adat
cecah inai ini.

Sumber Data: Yusman (Mantan Kepala Desa Pasir Ringgit) . Selasa, 23 Agustus
2022. Pukul 21.00 WIB. Lokasi di rumah Bapak Yusman,
Desa Pasir Ringgit, Kecamatan Lirik, Kabupaten
Indragiri Hulu.

2. Pemetaan
Desa Pasir Ringgit memiliki tradisi daerah setempat diantaranya
Kuda lumping dan Cecah Inai. Tradisi yang di Desa Pasir Ringgit masih
bertahan ditengah masyarakat sampai saat ini dan menjadi ciri khas desa
Rincian kearifan lokal berdasarkan sejarah, budaya dan adat istiadat
masyarakat yang ada di Desa Pasir Ringgit.

15
Tabel A.2
Pemetaan

Nama Sumber Sejarah Budaya Adat Istiadat Usulan Masyarakat Yang Pihak Lain Yang
No Kearifan Data Program Terlibat Terlibat
Lokal
1. Kuda Yusman Kuda Lumping Kuda lumping Kesenian kuda Pelestarian Seluruh masyarakat Pemerintah Desa
Lumping (Mantan yang menjadi atau jaran lumping sering Seni Tarian yang ada di Desa Pasir Pasir Ringgit, Karang
Kepala salah satu kepang juga disebut Kuda Ringgit. Taruna,
Desa kearifan lokal merupakan “jathilan” Lumping Bhabinkantibmas,
Pasir yang ada di Pasir budaya yang merupakan salah di serta pihak eksternal
Ringgit) Ringgit berasal dari satu unsur Masyarakat yang ikut terlibat
sebenarnya Jawa, yang kebudayaan Jawa Desa Pasir dalam pelaksanaan
merupakan adat diperkenalkan tengah, yang ada Ringgit. Program.
yang berasal dari oleh suku Jawa. di Indonesia yang
Desa Sidomulyo mengandung nilai
dan Japura. etis dan estetika
Menurut hasil yang berharga
wawancara, Desa dan menarik
Sidomulyo dan untuk dipelajari.
Japura dahulunya Pada zaman serba
merupakan satu modern ini
kesatuan yaitu Kesenian kuda
Desa Pasir lumping masih
Ringgit. sangat eksis dan
terus
dipraktekkan oleh
masyarakat Jawa
yang ada di Desa
Sidomulyo
Kecamatan Lirik
Kabupaten

13
Indragiri Hulu,
meskipun banyak
kesenian lain
yang mudah dan
praktis saat di
praktekkan, akan
tetapi masyarakat
Melayu di desa
Pasir Ringgit
tetap memilih
kesenian kuda
lumping sebagai
kesenian yang
dipraktekkan
pada acara-acara
hari-hari besar.

2. Cecah Inai Yusman Cecah Inai adalah Prosesi cecah Kedua pengantin Pelestarian Seluruh masyarakat Tetua adat Desa Pasir
(Mantan salah satu tradisi inai dilakukan bersanding adat yang ada di Desa Pasir Ringgit
Kepala budaya yang pada saat dipelaminan, budaya Ringgit
Desa lestari dan masih pengantin pria perkawinan cecah inai
Pasir bisa Anda mendatangi direalisasi lalu 1 di desa
Ringgit) saksikan di pihak pengantin persatu para pasir
Anambas., perempuan. tokoh adat maju ringgit
Provinsi Kepri. Saat ke pelaminan dalam
Tapi Anda tidak disandingkan di menghampiri pernikahan

14
bisa setiap saat pelaminan, pasangan yang. adat
melihat acara ini kedua keluarga Diawali dengan melayu di
karena prosesinya mempelai memberikan desa pasir
dilakukan hanya bergantian bedak sejuk ringgit
ketika ada acara memberikan ketangan ke
perkawinan. doa sekaligus tangan kedua
Cecah inai menaruh inai, mempelai.
merupakan satu memercikkan Dilanjutkan
bagian dari wewangian dan dengan
rangkaian menaburkan menaburkan
perkawinan adat kembang ke beras putih, beras
Melayu. pasangan kunyit, bertih, air
Prosesi cecah inai pengantin. tawar dan terakhir
dilakukan pada Ritual ini inai. Kemudian,
saat pengantin diiringi dengan pelaksanaan
pria mendatangi nyanyian dan cecah inai ini
pihak pengantin permainan diakhiri dengan
perempuan. Saat musik mengangkat
disandingkan di menggunakan tangan kedua
pelaminan, kedua gendang, biola mempelai,
keluarga dan gong. pertanda telah
mempelai selesainya
bergantian pelaksanaan
memberikan doa cecah inai. Lalu
sekaligus ditutup dengan
menaruh inai, pembacaan do’a
memercikkan oleh ulama
wewangian dan ataupun ustadz
menaburkan yang sengaja
kembang ke diundang dalam
pasangan kegiatan adat
pengantin. Ritual cecah inai ini.
ini diiringi
dengan nyanyian

15
dan permainan
musik
menggunakan
gendang, biola
dan gong

Sumber Data: Yusman (Mantan Kepala Desa Pasir Ringgit) . Selasa, 23 Agustus 2022. Pukul 21.00 WIB. Lokasi di rumah Bapak Yusman,
Desa Pasir Ringgit, Kecamatan Lirik, Kabupaten Indragiri Hulu.

16
3. Tukar Pendapat

Nama : Pelestarian Nilai-nilai Kearifan Lokal di Desa Pasir


Kegiatan Ringgit
Waktu : Selasa, 23 Agustus 2022
Agenda :
Tabel A.3 Tukar Pendapat

Nomor Hasil Diskusi


1 Sejarah Desa Pasir Ringgit
2 Kearifan Lokal Kuda Lumping
3 Kearifan Lokal Cecah Inai

Kesimpulan : Kearifan lokal yang ada di Desa Pasir Ringgit berupa kuda
lumping dan cecah inai. Menurut Pengamatan yang ada,
kearifan lokal berdasarkan sejarah, budaya dan adat istiadat
masih bertahan hingga saat ini.
a. Evaluasi : berdasarkan hasil diskusi yang telah dilaksanakan, hal
yang perlu diperhatikan dalam penerapan nilai-nilai kearifan lokal
yang ada di desa pasir ringgit perlu adanya pembentukan tetua adat
guna memberikan wawasan serta informasi kepada masyarakat
pentingnya pelestarian nilai-nilai kearifan lokal di masyarakat
berbasis sejarah, budaya dan adat istiadat.
b. Refleksi :

16
Peserta Diskusi :

No Nama Jabatan Tanda Tangan


1 Ali Borkat Pulungan Kepala Desa 1
Mulyanis Mayang Sari S, Sekretaris Desa 2
2
Sos
3 Nike Astrina S. Pd. I Kaur. & Umum 3
4 Rosni Nur Fitri S. E Kaur. Keuangan 4
5 Serti Nila Sari S. Pd Kaur. Perencanaan 5
6 Pindra Desni Putra Kasi. Pemerintahan 6
7 Siti Yuriza Ulsa Kasi. Pelayanan 7
8 Mustaqim Kasi. Kesejahteraan 8
9 Rahmat Kepala Dusun I 9
10 Ade Herlina SDP, SE Kepala Dusun II 10
11 Asril Daulay Kepala Dusun III 11
12 Sahara Kepala Dusun IV 12
13 Ismainina S. Pd. I Kepala Dusun V 13
14 Armadani Siregar Mahasiswa 14
15 Aslamil Maulida Mahasiswi 15
16 Atsa Putri Jannah Mahasiswi 16
17 Elisa Prasanti Mahasiswi 17
18 Lailatu Mardiyah Bendahara 18
19 Muflihul Fadhil Koordinator Desa 19
20 Nola Asri Caula Mahasiswi 20
21 Rizki Pratama Putra Agri Mahasiswa 21
22 Rifa’I Haykal Mahasiswa 22
23 Sayed Omas Tutus Arifta Mahasiswa 23
24 Siti Ramadhayanti Mahasiswi 24
25 Vivi Novita Br. Manurung Sekretaris 25
26 Yutrina Yulita Mahasiswi
26

4. Implementasi
A. Nama Kegiatan
Kegiatan yang cocok dilaksanakan di Desa Pasir Ringgit
sesuai dengan tema yang telah ditentukan oleh pihak Universitas
adalah Pelestarian nilai-nilai kearifan lokal di Desa Pasir Ringgit.
B. Tujuan Kegiatan
Tujuan Kegiatan ini adalah sebagai berikut :
1. Pelestarian kesenian cecah inai di masyarakat Desa Pasir Ringgit

17
2. Penerapan nilai-nilai kearifan lokal untuk melestarikan kesenian dan
tradisi yang ada di Desa Pasir Ringgit
C. Peserta kegiatan
Peserta kegiatan ini adalah masyarakat Desa Pasir Ringgit dan
beberapa mahasiswa/I KKN UIN SUSKA RIAU
D. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Sabtu, 16 Juli 2022
Waktu : 14.42 s.d selesai
Tempat : Di rumah salah satu masyarakat Desa Pasir Ringgit
E. Pihak Yang Terlibat
Pihak yang terlibat didalam kegiatan tersebut adalah :
Keluarga Ibu Mawar di pernikahan anaknya yang Bernama Annisa.
F. Deskripsi Pelaksanaan
Kearifan lokal umumnya berisi ajaran untuk memelihara dan
memanfaatkan sumber daya alam (hutan, tanah, dan air) secara
berkelanjutan. Dari sisi lingkungan hidup keberadaan kearifan
tradisional sangat menguntungkan karena secara langsung ataupun tidak
langsung sangat membantu dalam memelihara lingkungan serta
mencegah terjadinya kerusakan lingkungan.
Pengetahuan ini menurut Raymond et al. (2010), Carolan (2006)
dipegang oleh pengguna sistem sumber daya dan bersifat informal,
awam, pribadi, dan sering kali implisit atau diam-diam, tetapi juga
sering dapat dianggap ahli. Maka dari itu, kearifan lokal penting untuk
dikaji dan dilestarikan dalam suatu masyarakat guna menjaga
keseimbangan dengan lingkungannya dan sekaligus dapat melestarikan
lingkungannya.
Kearifan lokal yang menjadi kekayaan budaya yang kemudian
tumbuh dan berkembang dalam masyarakat, serta mampu mempertebal
kepaduan sosial warga masyarakat dan secara empiris mampu
mencegah terjadinya kerusakan lingkungan. Namun dengan berjalannya

18
waktu tradisi-tradisi tersebut saat ini sudah mulai pudar sebagai akibat
penetrasi budaya modern yang sulit dihindarkan.
Kearifan lokal tidak hanya berhenti pada etika, tetapi menurut
Suhartini (2009: 207) juga sampai pada norma dan tindakan serta
tingkah laku, sehingga kearifan lokal dapat menjadi seperti religi yang
mendominasi manusia dalam bersikap dan bertindak, baik dalam
konteks kehidupan seharihari maupun menentukan peradaban manusia
yang lebih jauh. Adanya gaya hidup yang konsumtif dapat mengikis
norma-norma kearifan lokal di masyarakat. Untuk menghindari hal
tersebut maka normanorma yang sudah berlaku di suatu masyarakat
yang sifatnya turun menurun dan berhubungan erat dengan kelestarian
lingkungannya perlu dilestarikan yaitu kearifan lokal.
Kearifan lokal dalam bentuk cecah inai merupakan tradisi adat
istiadat secara turun temurun dalam rangkaian perkawinan adat melayu
yang mana prosesi cecah inai dilakukan disaat pengantin pria
mendatangi pihak pengantin perempuan saat disandingkan dipelaminan,
kedua keluarga mempelai bergantian memberikan doa sekaligus
menaruh inai, memercikkan wewangi-wangian dan menaburkan
kembang kepada pasangan pengantin tersebut. Namun tradisi ini sudah
mulai dilupakan maka dari itu hal ini secara langsung maupun tidak
langsung telah berkontribusi melestarikan kearifan lokal yang ada.
G. Hasil Yang Didapat
1) Kondisi kearifan lokal Desa Pasir Ringgit berupa: (a) pengetahuan
masyarakat yang berupa nilai magis yang terdapat pada ritual kuda
lumping; (b) nilai yang berkembang adalah nilai kebersamaan,
kepatuhan, kemufakatan, dan kepeduliaan antarsesama; (c) etika
dan moral yang mewujud dalam sikap perilaku saling menjaga
peninggalan yang ada; (d) norma tentang saling menjaga,
keakraban dan toleransi; (e) tradisi cecah inai merupakan suatu
bagian dari rangkaian perkawinan adat melayu.

19
2) Faktor pendukung dan penghambat proses penerapan nilai kearifan
lokal pada masyarakat Desa Pasir Ringgit terdiri dari faktor internal
(budaya, tradisi dan adat yang telah melekat di masyarakat) dan
faktor eksternal (partisipasi masyarakat dan pemangku kebijakan)
H. Penutup
Kearifan lokal merupakan satu aset warisan budaya. Dengan
demikian, baik kearifan lokal, maupun pengetahuan lokal, pada
dasarnya memiliki hakikat yang sama. Dua istilah tersebut mendasari
pemahaman bahwa kebudayaan telah dimiliki dan diturunkan secara
berkelanjutan dari generasi ke generasi oleh masyarakat lokal setempat.
Nilai-nilai kearifan lokal masyarakat Pasir Ringgit adalah menghormati
dan menjaga kesenian, budaya, tradisi dan adat istiadat yang ada
terutama cecah inai
5. Komunikasi
: Pelestarian Nilai-Nilai Kearifan lokal di Desa Pasir
Nama Kegiatan
Ringgit
Waktu : Selasa, 23 Agustus 2022
Agenda :
Tabel A.5
Komunikasi
Nomo
r Hasil Diskusi
1 Sejarah Desa Pasir Ringgit
2 Kearifan Lokal Kuda Lumping
3 Kearifan Lokal Cecah Inai

Kesimpulan : Kearifan local yang ada di Desa Pasir Ringgit berupa


kuda lumping dan cecah inai. Menurut Pengamatan
yang ada, kearifan lokal berdasarkan sejarah, budaya
dan adat istiadat masih bertahan hingga saat ini.

20
a. Evaluasi : Berdasarkan hasil diskusi yang telah dilaksanakan, hal
yang perlu diperhatikan dalam penerapan nilai-nilai kearifan lokal yang
ada di desa Pasir Ringgit perlu adanya pembentukan tetua adat, guna
memberikan wawasan serta informasi kepada masyarakat pentingnya
pelestarian nilai-nilai kearifan lokal dimasyarakat berbasis sejarah,
budaya dan adat istiadat.
b. Refleksi :
Peserta Diskusi :
No Nama Jabatan Tanda Tangan
1 Ali Borkat Pulungan Kepala Desa 1
Mulyanis Mayang Sari S, Sekretaris Desa 2
2
sos
3 Nike Astrina S. Pd. I Kaur Umum 3
4 Rosni Nur Fitri S.E Kaur. Keuangan 4
Serti Nila Sari S, Pd Kaur.
5 5
Perencanaan
Pindra Desni Putra Kasi. 6
6
Pemerintahan
7 Siti Yuriza Ulsa Kasi. Pelayanan 7
Mustaiqim Kasi. 8
8
Kesejahteraan
9 Rahmat Kepala Dusun I 9
10 Ade Herlina SDP, SE Kepala Dusun II 10
11 Asril Daulay Kepala Dusun III 11
12 Sahara Kepala Dusun IV 12
13 Ismainina S. Pd. I Koordinator Desa 13
14 Armadani Siregar Mahasiswa 14
15 Aslamil Maulida Mahasiswi 15
16 Atsa Putri Jannah Bendahara 16
17 Elisa Prasanti Mahasiswi 17
18 Lailatul Mardiyah Bendahara 18
19 Muflihul Fadhil Koordinator desa 19
20 Nola Asri Caula Mahasiswi 20
Rizky Pratama Putra Mahasiswa
21
21 Agri
Rifa’I Haykal Mahasiswa
22
22
Sayed Omas Tutus Arifta Mahasiswa
23
23
Siti Ramadhayanti Mahasiswi
24
24

21
Vivi Novita Br. M Sekretaris 25
25
Yutrina yulita Mahasiswi
26
26

B. PROGRAM BIDANG ILMU


1. Syari’ah Dan Ilmu Hukum
Hari/ Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Tanggal
Jum’at, Sosialisasi mengatasi Tema “Literasi investasi pasar
5 Agustus penipuan online modal dan waspada investasi
2022 (Mengadakan seminar bodong” . Oleh Bursa Efek
edukasi di bidang Indonesia (PT. Phintraco
keuangan, baik cara Sekuritas). Sasaran kegiatan ini
mengelola keuangan serta yaitu Peserta KKN, Pemuka
waspada investasi Agama, Perangkat Desa, Ibu-Ibu
bodong.) PKK/Yasinan. BumDes, Karang
Taruna dan Masyarakat
Setempat.

2. Tarbiyah dan Keguruan

Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan


Kamis, Melakukan pelatihan Mengajak ibu-ibu PKK ikut serta
18 Agustus pembuatan sabun bersama dalam pelatihan pembuatan sabun
2022 ibu-ibu PKK cuci piring menggunakan bahan
alami seperti air perasan daun
pandan, air , garam dan texapon.
Kemudian, hasil dari pembuatan
sabun di berikan kepada masing-
masing ibu PKK

22
3. Dakwah Dan Ilmu Komunikasi
Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Kamis, Partisiapasi masyarakat Rutinitas bulanan biasanya
11 Agustus desa pasir ringgit dalam pemerintah Desa pasir ringgit
2022 kegiatan wirid permata melaksanakan wirid bulanan yang
bulanan di mesjid raya di ikuti oleh Aparatur Pemerintah
desa pasir ringgit. Desa pasir ringgit, Staf Desa,
Kelembagaan Desa, dan
masyarakat Desa pasir ringgit di
musholla yang ada di wilayah
Desa pasir  ringgit. Ada yang
istimewa pada wirid bulanan kali
ini, pada wirid bulanan kali ini di
laksanakan sekaligus menyambut
tahun baru hijriah yang 1444 H.
Kegiatan wirid bulanan kali ini
dilaksanakan di musholla Raya
Pasir Ringgit pada hari kamis
(11/8) pada pukul 14.00. Pemateri
ceramah kali ini ialah Ust. Dedi.

4. Ekonomi dan Ilmu Sosial


Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Kamis, Mengunjungi industri Berkunjung ketempat produksi
18 Agustus madu CV pandu Hasanah usaha madu untuk melihat
2022 di Desa Pasir Ringgit bagaimana sumber daya manusia
yang dapat meningkatkan

23
perekonomian warga dari usaha
madu CV Pandu Hasanah yang di
mana madu tersebut bisa
bermanfaat bagi kesehatan
masyarakat.

5. Pertanian dan Peternakan

Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan


Kamis, Teknik pembudidayaan Kegiatan berupa menanam
18 Agustus TOGA bersama ibuk-ibuk Desa Pasir
2022 Ringgit serta praktek secara
langsung tahap pembudidayaan
tanaman obat

Rabu, 24 Penyuluhan pamenan madu Membina kelompok tani


Agustus 2022 ternakdi CV Pandu mengenai pemanenan madu
Hasanah ternak yang baik dan benar,
metode yang di laksanakan
meliputi tahap pelaksanaan serta
penyuluhan

6. Psikologi
Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Sabtu, 20 Sosialisasi tentang bullying Tema “Ada apa dengan
Agustus 2022 (Mengadakan seminar bullying?” Oleh mahasiswa
edukasi di bidang KKN UIN SUSKA RIAU,
Pendidikan sekolah sasaran siswa dan guru
menengah pertama), baik
secara definisi hingga
bagaimana cara

24
pencegahan bullying.

7. Saint dan Teknologi


Hari/Tanggal Bentuk Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Sabtu, 22 Pembuatan dan penyerahan Peneyrahan system pengarsipan
Agustus 2022 system pengarsipan surat untuk desa Pasir Ringgit yang
kantor desa Pasir Ringgit akan digunakan oleh perangkat
desanya sebagai pengganti
system pengarsipan sebelumnya
yang bersifat manual.

C. PROGRAM LAINNYA
Bulan Bentuk Kegiatan
Juli 2022  Minggu Pertama
 Kegiatan hantaran salah satu warga desa pasir ringgit
 Melihat kegiatan permainan bola voly di lapangan
desa pasir ringgit
 Membantu kegiatan posyandu di Desa Pasir Ringgit
 Kegiatan gotong royong di Desa Pasir Ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan qurban
 Silaturrahmi ke SMP 2 Lirik Desa Pasir Ringgit
 Membantu Verifikasi data di kantor Desa Pasir
Ringgit
 Minggu Kedua
 Silaturrahmi ke PAUD Desa Pasir Ringgit
 Silaturrahmi ke SDN 009 Sidomulyo Desa Pasir
Ringgit
 Senam bersama ibuk-ibuk PKK Desa Pasir Ringgit
 Ikut serta dan membantu dalam kegiatan Gotong

25
Royong di PAUD Desa Pasir Ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan senam ibuk-ibuk di kantor
Desa Pasir Ringgit
 Menghadiri rapat dengan salah satu anggota polri
bersama perangkat Desa di kentor desa pasir ringgit
 Menghadiri undangan makan bersama di salah satu
rumah tokoh masyarakat desa pasir ringgit
 Silaturrahmi serta berkunjung ke rumah ketua karang
taruna dan membicarakan program yang akan di
laksanakan di Desa Pasir Ringgit
 Menghadiri rapat bersama kepala desa serta perangkat
desa membahas kegiatan 17 Agustus di kantor desa
pasir ringgit
 Membantu kegiatan Posbindu di kantor desa pasir
ringgit
 Membantu dan ikut serta dalam kegiatan WALIMA di
salah satu rumah warga di Dusun 2 Desa pasir ringgit
 Membantu dan ikut serta membersihkan lapangan di
Desa pasir ringgit
 Minggu Ketiga
 Ikut serta dalam kegiatan wirid ibuk-ibuk di salah satu
rumah warga di desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam membantu kegiatan upacara bendera
di SDN 009 sidomulyo Desa Pasir Ringgit
 Ikut serta dalam membantuk kegiatan senam ibuk-
ibuk hamil di kantor desa pasir ringgit
 Membantu dalam proses belajar mengajar bersama
guru paud desa pasir ringgit
 Membantu dan ikkut serta dalam kegiatan WALIMA
di salah satu rumah warga di Dusun 2 Desa Pasir

26
ringgit
 Menghadiri acara sunatan di dusun 1 desa pasir ringgit
 Membantu kegiatan memverifikasi data di kantor desa
pasur ringgit
 Minggu Keempat
 Menghadiri dan ikut serta dalam kegiatan membentuk
panitia di acara WALIMA han di dusun 4 desa pasir
ringgit
 Membersihkan posko bersama anggota KKN Desa
Pasir Ringgit
 Membantu dalam mendekor acara WALIMAH di
salah satu rumah warga di dusun 4 desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan tabligh akhbar di masjid at-
taqwa desa sidomulyo
 Gotong Royong di lapangan Desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan penyuluhan stunting di
kantor desa pasir ringgit
 Membantu dalam proses belajar mengajar bersama
guru PAUD desa pasir ringgit
 Membanut menginput data di kantor desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan senam bersama ibuk-ibuk di
kantor desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam sosialisasi cara pembuatan TOGA
bersama ibuk-ibuk PKK
 Menghadiri rapat dengan salah satu aggota polri
bersama perangkat desa di kantor desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan pawai bersama anak-anak
SDN 002 Pasir ringgit
 Ikut serta dalam membantu membersihkan masjid di
dusun 3 pasir ringgit untuk kegiatan 1 muharram

27
 Gotong royong di lapangan desa pasir ringgit
 Mendekor persiapan acara 1 muharram di dusun 3
pasir ringgit
Bulan Bentuk Kagiatan
Agustus 2022  Minggu Kelima/Pertama
 Membantu menginput data di kantor desa pasir ringgit
 Gotong royong untuk proker umum di kantor desa
pasir ringgit
 Acara lomba 1 muharram di mushola nurul Jannah
dusun 3 desa pasir ringgit
 Mencari kayu di rumah kepala desa untuk
mempersiapkan proker umum
 Ikut serta dalam acara lomba 1 muharram di dusun 3
desa pasir ringgit
 Ikut serta dalam kegiatan bola voly di lapangan
bersama warga desa pasir ringgit
 Piket di kantor desa dalam menginput data
 Senam bersama ibuk-ibuk di kantor desa pasir ringgit
 Penutupan acara lomba 1 muharram di mushola nurul
Jannah dusun 3 pasir ringgit
 Gotong royong membuat pagarvuntuk proker umum
di sebelah kantor desa pasir ringgit
 Diskusi santai bersama para pemuda untuk kegiatan
17 an di desa pasir ringgit
 Silaturrahmi ke rumah salah satu masyarakat desa
pasir ringgit
 Minggu Keenam/Kedua
 Gotong royong mengecat pagar untuk proker umum di
sebelah kantor desa pasir riggit
 Kegiatan posyandu anggrek

28
 Melihat kegiatan bola voly di lapangan desa pasir
ringgit
 Upacara di kantor camat lirik dalam memperingati
hari ulang tahun riau
 Kegiatan pembuatan bubur asyura di mushola nurul
Jannah dusun 2 desa pasir ringgit
 Mengisi tanah polybag di PT Teso guna menjalankan
proker umum yaitu TOGA di Dusun 2 desa pasir
ringgit
 Gotong royong di musholla Nurul Iman Dusun 2 desa
pasir ringgit
 Menghadiri ceramah di musholla Nurul Iman Dusun 2
desa pasir ringgit
 Wirid permata bulanan di dusun 3 desa pasir ringgit
 Rapat mengenai HUT RI ke 77 bersama ketua
pemuda, RT/RW serta kadus desa pasir ringgit
 Pemungutan dana untuk acara 17 agustus ke setiap
rumah warga
 Minggu Ketujuh/Ketiga
 Rapat mengenai 17 an dengan perangkat desa
 Menjual stiker Dirgahayu republic Indonesia
kecamatan lirik
 Meminta sumbangan dan di area pasar dan parkir
untuk memeriahkan Dirgahayu Republik Indonesia
yang ke 77 di desa pasir ringgit
 Membeli berbagai macam barang sebagai hadiah
perlombaan 17 an
 Upacara 17 agustus di lapangan sukajadi kecamatan
lirik
 Penebangan dan pengambilan pohon pinang untuk

29
acara 17 an
 Pengecetan gelas aqua bekas sebahai hiasan
 Senam bersama ibuk-ibuk di kantor desa pasir ringgit
 Pelatihan pembuatan sabun cuci piring bersama ibuk-
ibuk pkk
 Mengunjungi industry CV Pandu Hasanah
 Petandingan bola voly putra
 Petandingan bola voly putri
 Mendekorasi lapangan
 Perlombaan HUT RI yang ke 77
 Minggu Kedelapan/Keempat
 Berkunjung ke SD 002 pasir ringgit
 Gotong royong di lapangan
 Final pertandingan bola voly putra
 Final pertandingan bola voly putri
 Mengambil pupuk organik
 Penanaman TOGA
 Rapat bersama ketua karang taruna membahas
perpisahan anak KKN
 Berkunjung ke rumah ibuk RT
 Rapat bersama pemuda desa pasir ringgit
 Kegiatan acara perpisahan anak KKN
 Kegiatan bermain futsal antara anak KKN dan pemuda
desa pasir ringgit

30
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan Dan Implikasi


Kuliah Kerja Nyata yang dikemas dalam kegiatan pengabdian pada
masyarakat berbasis kearifan local ditinjau dari sejarah, budaya dan adat istiadat
yang diselenggarakan oleh LPPM UIN Suska Riau adalah ajang bagi mahasiswa
dan dosen untuk menunjukkan profesionalitas untuk membantu mendampingi
masyarakat dalam menyelesaikan berbagai problem kehidupan baik dalam bidang
keagamaan, pendidikan, ekonomi, kesehatan dan Keluarga Berencana, lingkungan
hidup, pertanian, peternakan, teknologi informasi dan sebagainya.
Inisiatif dan kerja keras para mahasiswa dalam melaksanakan kegiatan
merupakan kunci keberhasilan yang akan diraih di akhir masa KKN. Prilaku yang
baik, jujur, sabar, disiplin, loyal dan kesederhanaan akan menjadi contoh bagi
masyarakat sekarang dan di masa datang.

B. Saran Dan Rekomendasi


Kami menyadari bahwa dalam pelaksanaan KKN masih banyak terdapat
kekurangan sehingga diperlukan adanya langkah untuk penyempurnaan. Maka
dari itu kami akan menyampaikan saran-saran untuk kebaikan bersama :
a. Saran untuk mahasiswa KKN selanjutnya
1 Perlu adanya usaha dalam meningkatan kesadaran masyarakat untuk
aktif dalam kegiatan kemasyarakatan guna menambah pengatahuan
dan keterampilan masyarakat.
2 Melakukan survei kepada masyarakat sebaik-baiknya dan
mendapatkan informasi tentang lingkungan dan masyarakat sebanyak-
banyaknya, agar dapat merancang program kerja yang tepat untuk
diberikan kepada masyarakat, dalam memajukan masyarakat.
3 Tujuan dan sasaran program kerja dirancang sebaik-baiknya sesuai
dengan permasalahan masyarakat yang sudah ada, agar dapat
memberikan jalan keluar yang tepat kepada masyarakat atas
permasalahan tersebut.

31
4 Jadikan pembekalan dari LPPM untuk mendapatkan informasi sebaik-
baiknya, agar waktu yang diberikan sebelum penerjunan dapat
digunakan untuk persiapan terjun secara langsung ke masyarakat.
5 Sebelum pelaksanaan KKN, hendaknya mahasiswa mempersiapkan
diri semaksimal mungkin baik pengetahuan, keterampilan, serta
mental. Dibutuhkan pengetahuan agama praktis, terutama bagaimana
menempatkan diri sesuai dengan kondisi di mana mahasiswa tinggal.
6 Diharapkan selama menjadi mahasiswa KKN, untuk tetap terbuka dan
sopan dalam menerima kritik dan saran dari masyarakat untuk
memudahkan mahasiswa KKN berbaur dan memahami karakter
masyarakat.
7 Senantiasa mahasiswa KKN mentaati norma-norma yang ada di
masyarakat baik yang tertulis maupun tidak tertulis.
b. Saran untuk LPPM
1 Diharapkan kepada LPPM dalam penempatan lokasi KKN, sebaiknya
mahasiswa KKN diletakkan pada lokasi yang memang membutuhkan
banyak perubahan yang nantinya akan memberikan motivasi lebih
untuk mahasiswa KKN belajar lebih banyak dalam mengembangkan
kemampuan sesuai bidang pendidikan.

32
Lampiran-lampiran
1. Form Penilaian Mahasiswa (Oleh Kades/Sekdes)
2. Penilaian Laporan (Oleh DPL)
3. Form Rekap Penilaian Mahasiswa KKN (Oleh DPL)

33
C. Penilaian Laporan

Penilaian Skor
No Nama NIM Fakultas
Sistematika Tata Tulis Isi Total Rata-Rata
1
Armadani Siregar 11980212407 Pertanian
dan Perternakan
2
Aslamil Maulida 11980222411 Pertanian
dan Perternakan
3 Atsa Putri Jannah 11960124665 Psikologi
4
Elisa Prasanti 11940121302 Dakwah dan
Komunikasi
5
Lailatul Mardiyah 11910725397 Tarbiyah dan
Keguruan
6 Muflihul Fadhil 11920512712 Syariah dan Hukum
Nola Asri Caula 11940121369 Dakwah dan
7
Komunikasi
Rifa’i Haykal 11910112744 Tarbiyah dan
8
Keguruan
9 Rizki Pratama P.A 11950311579 Sains dan Teknologi
10 Sayed Omas T.A 11950111739 Sains dan Teknologi
Siti Ramadhayanti 11970125076 Ekonomi dan Ilmu
11
Sosial
Vivi Novita Br. 11910421292 Tarbiyah dan
12
Keguruan
Yutrina Yulina 11970125096 Ekonomi dan Ilmu
13
Sosial
Catatan: Penilaian diberikan dari rentang 0-100

34
Pasir Ringgit, 31 Agustus 2022 Dosen Pembimbing Lapangan

Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM


NIP. 196609916 199903 2 001

35
FORM REKAP PENILAIAN MAHASISWA KKN

Nama Desa : Pasir Ringgit


Kecamatan : Lirik. Indragiri Hulu

No ASPEK PENILAIAN SCORE


Nama NIM Fakultas Pembe Desa DPL Total Nilai
kalan 50% 40% Akhir
10%

1 Armadani 11980212407 Pertanian


Siregar dan Perternakan
2 Aslamil 11980222411 Pertanian
Maulida dan Perternakan
3 Atsa Putri 11960124665 Psikologi
Jannah
4 Elisa Prasanti 11940121302 Dakwah dan
Komunikasi
5 Lailatul 11910725397 Tarbiyah dan
Mardiyah Keguruan
6 Muflihul Syariah dan
Fadhil 11920512712 Hukum
7 Nola Asri 11940121369 Dakwah dan
Caula Komunikasi
8 Rifa’i Haykal 11910112744 Tarbiyah dan
Keguruan
9 Rizki 11950311579 Sains dan
Pratama P.A Teknologi
10 Sayed Omas 11950111739 Sains dan
T.A Teknologi
11 Siti 11970125076 Ekonomi dan
Ramadhayant Ilmu Sosial
i
12 Vivi Novita 11910421292 Tarbiyah dan
Br. Keguruan
13 Yutrina 11970125096 Ekonomi dan
Yulina Ilmu Sosial
Catatan :
Nilai Pembekalan (10%) diisi oleh LPPM
Nilai Pelaksanaan (50%) diisi oleh
Kepala Desa/aparat terkait Nilai
Pelaporan (40%) diisi oleh DPL
Kategori Nilai KKN A : 85-100
B+ : 75-84
B : 70-74
C+ : 65-69
C : 60-64

36
Pasir Ringgit, 31 Agustus 2022 Dosen Pembimbing Lapangan

Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM


NIP. 196609916 199903 2 001

37
Lampiran foto-foto dokumentasi
MINGGU PERTAMA
(4 JULI 2022 S.D 10 JULI 2022)
1. Senin, 04 Juli 2022
Kunjungan ke kantor desa Pasir Ringgit, dan perkenalan dengan perangkat
desa.

2. Selasa, 05 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 05 Juli 2022
a. Penyerahan Mahasiswa KKN ke Kecamatan Lirik oleh Dosen Pembimbing
Lapangan Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM

38
b. Kunjungan Pembimbing Lapangan Drg. Nur Pelita Sembiring, MKM ke
posko desaa Pasir Ringgit

3. Rabu, 06 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 06 Juli 2022
a. Kegiatan silaturrahmi dengan pengurus masjid di Desa Pasir Ringgit

b. Kegiatan hantaran salah satu warga Desa Pasir Ringgit

39
c. Melihat kegiatan permainan bola voly di lapangan Desa Pasir Ringgit

4. Kamis, 07 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 07 Juli 2022

40
Membantu Kegiatan posyandu Di Desa Pasir Ringgit

5. Jum’at, 08 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 08 Juli 2022
Kegiatan gotong royong di masjid

6. Sabtu, 09 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 09 Juli 2022

41
a. Silahturahmi ke rumah bapak kadus 3 desa Pasir ringgit

b. Melihat kegiatan bola voly di lapangan Desa Pasir Ringgit

7. Minggu, 10 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 10 Juli 2022
a. Ikut serta dalam kegiatan qurban hari raya idul adha

42
MINGGU KEDUA
(11 JULI 2022 S.D 17 JULI 2022)
8. Senin, 11 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 11 Juli 2022
a. Silaturrahmi ke SMP 2 Lirik Desa Pasir Ringgit

43
b. Verifikasi data di kantor Desa Pasir Ringgit

9. Selasa, 12 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 12 Juli 2022
a. Silahturrahmi ke PAUD Desa Pasir Ringgit

b. Silahturrahmi ke SDN 009 Sidomulyo Desa Pasir Ringgit

44
10. Rabu, 13 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 13 Juli 2022
a. Makan bersama salah satu tokoh masyarakat Desa Pasir Ringgit

b. Silahturahmi kerumah ketua karang taruna Desa Pasir Ringgit

11. Kamis, 14 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 14 Juli 2022
a. Gotong royong di PAUD Desa Pasir Ringgit

45
b. Senam bersama ibuk-ibuk di kantor Desa Pasir Ringgit

12. Jum’at, 15 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 15 Juli 2022
Rapat bersama kepala desa serta perangkat Desa di kantor Desa Pasir Ringgit

46
13. Sabtu, 16 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 16 Juli 2022
a. Membantu kegiatan posbindu di kator Desa Pasir Ringgit

b. Membantu walimah di salah satu rumah warga di Dusun 2 Desa Pasir


Ringgit

47
14. Minggu, 17 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 17 Juli 2022
a. Gotong Royong di lapangan Desa Pasir Ringgit

b. Wirid disalah satu rumah warga Desa Pasir Ringgit

MINGGU KETIGA

48
(18 JULI 2022 S.D 24 JULI 2022)
15. Senin, 18 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 18 Juli 2022
a. Upacara bendera di SDN 009 Sidomulyo desa Pasir Ringgit

b. Membantu kegiatan senam ibuk-ibuk hamil di kantor Desa Pasir Ringgit

16. Selasa, 19 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 19 Juli 2022

49
a. Kegiatan pertemuan Kordes dan Tim Jurnal se Kecamatan Lirik yang
Dipimpin oleh Korcam Lirik

b. Membantu walimah di salah satu rumah warga di Dusun 2 Desa Pasir


Ringgit

50
17. Rabu, 20 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 20 Juli 2022
a. Melihat kegiatan bermain bola voly di lapangan Desa Pasir Ringgit

b. Menghadiri acara sunnatan di Dusun 1 Desa Pasir Ringgit

51
18. Kamis, 21 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 21 Juli 2022
a. Senam bersama ibuk-ibuk PKK di kantor desa Pasir Ringgit

b. Rapat pembentukan panitia di Dusun 4 Desa Pasir ringgit

52
19. Jum’at, 22 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 22 Juli 2022
a. Melihat kegiatan permainan bola voly di lapangan Desa Pasir Ringgit

b. Mendekor acara walimah salah satu warga di Dusun 4 Desa Pasir Ringgit

53
20. Sabtu, 23 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 23 Juli 2022
Acara walimah di salah satu rumah warga di Dusun 4 Desa Pasir Ringgit

21. Minggu, 24 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 24 Juli 2022
a. Kegiatan tabligh akbar di Mesjid At-Taqwa se Kecamatan Lirik

54
b. Gotong Royong di lapangan Desa Pasir Ringgit

c. Penyuluhan di kantor Desa Pasir Ringgit

55
MINGGU KEEMPAT
(25 JULI 2022 S.D 31 JULI 2022)
22. Senin, 25 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 25 Juli 2022
a. Upacara bendera di SDN 002 Sidomulyo desa Pasir Ringgit

b. Verifikasi data di kantor desa Pasir Ringgit

56
c. Melihat kegiatan bola voly di lapangan Desa Pasir Ringgit

23. Selasa, 26 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 26 Juli 2022
a. Kegiatan mengajar di SDN 002 desa Pasir Ringgit

57
24. Rabu, 27 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 27 Juli 2022
b. Kegiatan mengajar di SDN 002 desa Pasir Ringgit

c. Membantu dalam proses belajar mengajar bersama guru PAUD Desa


Pasir Ringgit

58
25. Kamis, 28 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 28 Juli 2022
a. Verifikasi data di kantor desa Pasir Ringgit

b. Senam bersama ibuk-ibuk di kantor Desa Pasir Ringgit

59
26. Jum’at, 29 Juli 2022
Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 29 Juli 2022
Gotong royong di Dusun 3 Desa Pasir Ringgit

27. Sabtu, 30 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 30 Juli 2022
Mendekor persiapan acara 1 Muharram di Dusun 3 Desa Pasir Ringgit

28. Minggu, 31 Juli 2022


Berikut lampiran kegiatan pada tanggal 31 Juli 2022

60
Pawai 1 Muharram di Dusun 3 Desa Pasir Ringgit

61
MINGGU KEEMPAT
(1 AGUSTUS 2022 S.D 7 AGUSTUS 2022)
a. Gotong royong untuk proker umum di kantor Desa Pasir Ringgit

b. Acara pawai dan pembukaan pekan 1 Muharram di mushola Nurul Jannah


dusun 3 Pasir Ringgit.
Selasa, 02 Agustus 2022
a. Mencari kayu dirumah kepala Desa untuk persiapan proker umum.

b. Gotong royong untuk proker umum di kantor Desa Pasir Ringgit

62
c. Acara lomba 1 Muharram di Mushalla Nurul Jannah Dusun 3 Desa Pasir
Ringgit

Rabu, 03 Agustus 2022


a. Gotong royong untuk proker umum di kantor Desa Pasir Ringgit

63
b. Melihat kegiatan bola voly di lapangan desa Pasir Ringgit

c. Acara lomba 1 Muharram di Mushalla Nurul Jannah Dusun 3 Desa Pasir


Ringgit

64
Kamis, 04 Agustus 2022
a. Senam bersama ibuk-ibuk di kantor desa Pasir Ringgit

b. Gotong royong untuk proker umum di kantor Desa Pasir Ringgit

65
c. Acara lomba 1 Muharram di Mushalla Nurul Jannah Dusun 3 Desa Pasir
Ringgit

Jum’at, 05 Agustus 2022

66
a. Persiapan proker salah satu anggota kkn fakultas syari’ah & hukum di
desa Sidomulyo

b. Kegiatan proker salah satu anggota kkn fakultas syari’ah & hukum di desa
Sidomulyo

c. Penutupan acara lomba 1 Muharram di Mushalla Nurul Jannah Dusun 3


Desa Pasir Ringgit

Sabtu, 06 Agustus 2022

67
a. Gotong royong membuat pagar untuk proker umum di sebelah kantor Desa
Pasir Ringgit

b. Melihat kegiatan bola voly di lapangan desa Pasir Ringgit

Minggu, 07 Agustus 2022


a. Diskusi bersama para pemuda di Desa Pasir Ringgit

68
b. Silahturahmi kerumah salah satu rumah warga di Desa Pasir Ringgit

MINGGU KE 6
Senin, 08 Agustus 2022

69
a. Gotong royong mencat pagar untuk proker umum di sebelah kantor Desa
Pasir Ringgit

b. Kegiatan posyandu Anggrek

c. Melihat kegiatan bola voly di lapangan desa Pasir Ringgit

70
Selasa, 09 Agustus 2022
a. Upacara di kantor camat Lirik dalam memperingati hari ulang tahun Riau

71
b. Kegiatan pembuatan bubur asyura di Mushalla Nurul Jannah Dusun 2
Desa Pasir Ringgit

Rabu, 10 Agustus 2022


a. Pengambilan tanah di PT. Teso untuk proker umum yaitu TOGA di dusun
2 Desa Pasir Ringgit

72
b. Gotong royong di Musholla Nurul Iman dusun 2 Desa Pasir Ringgit

c. Menghadiri ceramah di Musholla dusun 2 Desa Pasir ringgit

73
Kamis, 11 Agustus 2022
a. Senam bersama ibu-ibu di kantor desa Pasir Ringgit

74
b. Menghadiri wirid permata bulanan di dusun 3 Desa Pasir Ringgit

c. Rapat mengenai HUT RI ke 77 bersama ketua pemuda, RT/RW serta


kadus Desa Pasir Ringgit

75
Jum’at, 12 Agustus 2022
a. Pemungutan dana untuk acara 17 Agustus kesetiap rumah warga Desa
Pasir Ringgit

b. Melaksanakan bimble belajar kelas 1,2,3 & 4 SD di posko KKN

76
Sabtu, 13 Agustus 2022
a. Kegiatan pemugutan dana di dusun 2 desa Pasir Ringgit

77
b. Kegiatan pemungutan dana di dusun 5 di desa Pasir Ringgit

Minggu, 14 Agustus 2022


a. Gotong royong di lapangan bersama pemuda Pasir Ringgit

78
b. Kegiatan Pemungutan dana di dusun 4 desa Pasir Ringgit

c. Rapat mengenai 17-an dengan pemuda-pemuda desa Pasir Ringgit

79
MINGGU KE 7
Senin, 15 Agustus 2022
a. Rapat mengenai 17-an dengan perangkat desa Pasir Ringgit

b. Menjual stikers Dirgahayu Republik Indonesia Kecamatan Lirik

80
c. Meminta sumbangan dana di area pasar dan parkir untuk meriahkan
Dirgahayu Republik Indonesia yang ke 77 di desa Pasir Ringgit

81
Selasa, 16 Agustus 2022
a. Membeli berbagai macam barang sebagai hadiah perlombaan 17-an

b. Menjual stikers Dirgahayu Republik Indonesia Kecamatan Lirik

82
Rabu, 17 Agustus 2022
a. Upacara 17 Agustus dilapangan Sukajadi Kecamatan Lirik

b. Penebangan dan pengambilan pohon pinang untuk acara 17-an di dusun 1


Desa Pasir Ringgit

83
c. Pengecetan gelas aqua bekas sebagai hiasan di posko Desa Pasir Ringgit

84
Kamis, 18 Agustus 2022
a. Senam bersama ibu-ibu di kantor desa Pasir Ringgit

b. Pelatihan pembuatan sabun cuci piring bersama ibu-ibu PKK di gedung


serba guna Desa Pasir Ringgit

85
c. Pertandingan bola voly putra di lapangan kompan jaya Desa Pasir Ringgit

Jum’at, 19 Agustus 2022


a. Mendekorasi lapangan kompan jaya Desa Pasir Ringgit

86
Sabtu, 20 Agustus 2022
a. Pertandingan bola voly putri di lapangan kompan jaya Desa Pasir Ringgit

87
b. Pelaksanaan penyuluhan proker individu kkn fakultas Psikologi

Minggu, 21 Agustus 2022


a. Perlombaan HUT RI yang ke 77 di lapangan kompan jaya Desa Pasir
Ringgit

88
MINGGU KE 8
Senin, 22 Agustus 2022
a. Berkujung ke SD 002 Pasir Ringgit

b. Gotong Royong di lapangan kompan jaya Desa Pasir Ringgit

89
Selasa, 23 Agustus 2022
a. Final pertandingan bola voly di lapangan kompan jaya Desa Pasir Ringgit

90
Rabu, 24 Agustus 2022
a. Mengambil pupuk organik di dusun 2 Desa Pasir Ringgit

b. Penanaman TOGA di lahan sebelah kantor Desa Pasir Ringgit

c. Rapat bersama ketua karang taruna di dusun 2 Desa Pasir Ringgit

91
Kamis, 25 Agustus 2022
a. Senam bersama ibu-ibu di kantor Desa Pasir Ringgit

b. Berkunjung ke rumah ibu RT di dusun 2 Desa Pasir Ringgit

92
c. Rapat bersama pemuda di dusun 5 Desa Pasir Ringgit

93
Jum’at, 26 Agustus 2022
a. Acara perpisahan anak KKN di kantor Desa Pasir Ringgit

94
Sabtu, 27 Agustus 2022
a. Bermain Futsal bersama pemuda Desa Pasir Ringgit

95
Minggu, 28 Agustus 2022
a. Acara perpisahan anak KKN bersama pemuda Desa Pasir Ringgit

96
MINGGU KE 9
Senin, 29 Agustus 2022
a. Penyerahan plakat serta berpamitan di kantor Desa Pasir Ringgit

Selasa, 30 Agustus 2022


a. Pelepasan anak KKN di kantor camat Lirik

97
98

Anda mungkin juga menyukai