Anda di halaman 1dari 15

TIPS DAN TRIK

MENAIKKAN
BERAT BADAN BAYI ASI

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS


KULWAP 2023
BILA ASI MEMENUHI PENINGKATAN BB
KEBUTUHAN HARIAN SESUAI KURVA TUMBANG

BILA BB TIDAK MENINGKAT

INTAKE INTAKE CUKUP - KEBUTUHAN


KURANG TIDAK DISERAP MAKSIMAL MENINGKAT

DIBUTUHKAN DIAGNOSIS DOKTER

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


PENYEBAB ASI TIDAK MENINGKAT ATAU BERKURANG

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


BEBERAPA PENYEBAB PRODUKSI ASI TIDAK
MENINGKAT ATAU BERKURANG

BAYI IBU
0-3 bulan Stimulasi payudara tidak optimal
Bayi yang lebih banyak tidur Skip menyusu / pumping
Menyusu kurang dari 8x sehari atau Ibu Haid
lebih dari 3 jam sekali Ibu Sakit
Posisi pelekatan tidak optimal Ibu Stress atau kelelahan
Gangguan Anatomi Bayi : Tounge Tie, Penggunaan KB tertentu
Lip Tie, Cleft lip or palate, High Palate, Penggunaan Obat-obatan
Retrogathia tertentu yang menurunkan
3-6 bulan produksi ASI
Bayi mudah terdistraksi Undernutrition
Menyusu sebentar - sebentar

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


DENGAN MENGETAHUI

PENYEBAB
MAKA PENANGANANNYA DISESUAIKAN DENGAN
PENYEBABNYA

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


TIPS MENJAGA DAN MENINGKATKAN
SUPPLY ASI
"mengosongkan" Feedback
INHIBITOR OF LACTATION
PAYUDARA FIL

FIL
FIL
FIL
FIL

Sesi menyusui setidaknya 15-40 menit FIL


FIL
FIL
Posisi pelekatan saat menyusui optimal FIL FIL

Selesaikan menyusui pada satu payudara baru


beralih ke payudara lain
Hindari skip atau menunda menyusui / pumping
FIL akan meningkat seiring dengan penuhnya payudara.
(terdapat Feedback Inhibitor of Lactation)
FIL ini akan memberi sinyal untuk menghentikan produksi
Menggunakan alat pumping yang sesuai ASI.

kebutuhan dan cara penggunaannya Payudara Penuh FIL Sinyal Ke Otak


menghentikan produksi ASI

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


POSISI DAN PELEKATAN
MENENTUKAN PRESTASI
Tanda pelekatan yang benar :
Areola Sebagian besar areola masuk mulut
bayi (Areola atas lebih terlihat
daripada bagian bawah)

Mulut Mulut bayi terbuka lebar

Bibir Kedua bibir terlipat keluar

Dagu Dagu bayi menempel pada


payudara bunda

Pelekatan Baik >>> Transfer ASI Maksimal


dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr
POSISI DAN PELEKATAN
MENENTUKAN PRESTASI
Tunggu hingga mulut bayi
terbuka lebar, tempelkan
Dekatkan bayi pada dagu bayi pada payudara
payudara bunda, arahkan bunda lalu bayi akan
puting ke hidung bayi, "melahap" bagian areola
lakukan breastshaping bila bunda
diperlukan

Perhatikan tanda pelekatan,


diikuti tanda transfer ASI :
Pipi bayi membulat
Hisap : Telan = 1:1 / 2:1
Terdengar suara
dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr
menelan (kadang tidak)
POSISI DAN PELEKATAN
MENENTUKAN PRESTASI

Apapun posisi yang dipilih, pastikan :


Posisi ibu nyaman terlebih dahulu
Bayi yang menuju payudara ibu
bukan payudara yang menuju bayi
Badan bayi menempel pada perut
ibu
Telinga bahu dan pinggul bayi
terletak dalam 1 garis lurus

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


TIPS MENJAGA DAN MENINGKATKAN
Meningkatkan Kerja Hormon Prolaktin
SUPPLY ASI
Menyusui lebih sering / pengosongan payudara lebih
sering
Metode meningkatkan supply dengan pompa ASI :
Pompa ASI setelah selesai menyusui, atau
Memperketat kembali jadwal pumping, atau
Tambahan jadwal pumping saat malam hari
Hands on Pumping
Power Pumping
Cluster Pumping
Obat-obatan / Herbal meningkatkan supply ASI
Domperidone
Konsultasikan diri ke konselor laktasi -
Galactagouge beberapa tips meningkatkan supply ASI berhubungan
dengan penyebab menurunkan supply ASI
dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr
TIPS MENJAGA DAN MENINGKATKAN
SUPPLY ASI
Meningkatkan Kerja Hormon Oksitosin
Istirahat Cukup
Mengurangi Stress
Makan bergizi dan minum cukup air
Kompres Hangat Payudara
Pijat Oksitosin
Sentuhan Lembut
Melihat hal yang disukai
Mencium hal yang disukai
Mendengar hal yang disukai

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


TIPS MENINGKATKAN SUPPLY ASI

HANDS ON PUMPING
Teknik yang mengombinasikan pompa elektrik
dan teknik memerah dengan tangan.

Dapat meningkatkan kandungan lemak dalam ASI


dibandingkan dengan hanya mengandalkan
pompa. 90% dari para ibu yang menjadi subjek penelitian
jmerespon positif metode HOP ini dan
mengatakan bahwa produksi ASI mereka
meningkat hingga 48% dibandingkan sebelum
mengggunakan metode HOP.

Sumber :
https://med.stanford.edu/newborns/professional-
education/breastfeeding/maximizing-milk-production.html

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


TIPS MENINGKATKAN SUPPLY ASI

POWER PUMPING CLUSTER PUMPING


WAKTU PERAH DURASI PERAH
SINGLE PUMP DOUBLE PUMP

10 MENIT KANAN 20 MENIT PERAH 06 : 00 15 MENIT


10 MENIT KIRI 10 MENIT ISTIRAHAT 06 : 30 5 MENIT
10 MENIT KANAN 10 MENIT PERAH 07 : 00 10 MENIT
10 MENIT KIRI 10 MENIT ISTIRAHAT
07 : 30 5 MENIT
10 MENIT KANAN 10 MENIT PERAH
08 : 00 10 MENIT
10 MENIT KIRI

08 : 30 5 MENIT
09 : 00 15 MENIT

Teknik yang dapat digunakan untuk meningkatkan jumlah ASI dengan


dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr meniru bayi menyusu yang sedang berada di masa growth spurt
MENGEJAR BERAT BADAN BAYI

Beberapa Bayi yang sedang mengejar


BB perlu tambahan ASI Perah

Suplementasi ASI
Metode Suplementasi
Jenis Suplementasi
Dosis Suplementasi
ditentukan sesuai dengan indikasi
dan target kenaikan BB

dr. Pritta Diyanti, CIMI, CBS | @pritta.dr


THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai