Anda di halaman 1dari 2

Nomor SOP TU.P.

27
Tanggal Pembuatan 1 September 2021
Tanggal Revisi (ditinjau kembali) -
Tanggal Efektif 7 September 2021
Disahkan oleh Kepala BPVP Bandung Barat,
KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN
DIREKTORAT JENDERAL
PEMBINAAN PELATIHAN VOKASI DAN PRODUKTIVITAS
BALAI PELATIHAN VOKASI DAN PRODUKTIVITAS BANDUNG BARAT
Jl. Raya Tangkuban Perahu KM. 04 Mochamad Yusuf, S.H
Cikole, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat 40391 NIP 19740329 200710 1 002
Telp / Fax (022) 27611558 / (022) 27611066
Judul SOP SOP Lembur

Dasar Hukum Kualifikasi pelaksana


1 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 125/PMK.05/2009 Tentang Kerja 1. Memahami Tupoksi Kerja
Lembur Bagi Pegawai Negeri Sipil 2. Mendapatkan Surat Perintah Kerja Lembur (SPKL)
2 Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 85/PMK.05/2017 3. Membuat Laporan Lembur
Tentang Tata Cara Pembayaran Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Bagi Pegawai Non-Apartur Sipil Negara, Satuan
Pengaman, Pengemudi, Petugas Kebersihan, dan Pramubakti

3 Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 119/PMK.02/2020 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun
Anggaran 2021

Keterkaitan Peralatan/perlengkapan
1. Komputer / Laptop
2. Handphone
3. ATK
4. Lain-lain (menyesuaikan dengan kegiatan yang dilakukan)

Peringatan Pencatatan dan pendataan


Harus membuat laporan harian pasca lembur maksimal H+2, apabila laporan 1. Nota Dinas
lembur tidak dibuat, maka uang lembur dan uang makan lembur tidak dapat 2. Surat Perintah Kerja Lembur (SPKL)
dicairkan 3. Presensi Kemnaker dan Rekap Daftar Hadir Lembur
4. Laporan Lembur

Catatan
Uang Lembur PNS (Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2021)
a. Golongan I Rp13,000
b. Golongan II Rp17,000
c. Golongan III Rp20,000
d. Golongan IV Rp25,000

Uang Makan Lembur PNS (Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2021)
a. Golongan I dan II Rp35,000
b. Golongan III Rp37,000
c. Golongan IV Rp41,000

Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non-PNS (Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2021)
a. Uang Lembur Rp20,000
b. Uang Makan Lembu Rp31,000

Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Satpam, Pengemudi, Petugas Kebersihan, dan Pramubakti (Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 Tentang Standar Biaya
Masukan Tahun Anggaran
a. Uang Lembur 2021)
Rp13,000
b. Uang Makan Lembu Rp30,000

Apabila staf melakukan lembur minimal 2 jam maka akan mendapatkan uang makan lembur sesuai dengan nilai diatas. Jika staf melakukan lembur di luar hari kerja (Sabtu, Minggu,
tanggal merah) makan staf berhak mendapatkan 200% dari uang lembur per jam. Pemberian uang lembur menyesuaikan dengan DIPA BLK Lembang.
Prosedur Lembur
Pelaksana Mutu Baku

No. Kegiatan Sub. Koordinator Keterangan


Kepala BLK Kepala Bagian Staf
/ Kasubbag TU / Pegawai ybs Staf Keuangan Kelengkapan Waktu Output
Lembang Tata Usaha Kepegawaian
Kajur

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Tidak Nota Dinas telah


ditandatangani Sub.
Membuat pengajuan Khusus untuk pengajuan Nota Dinas dan SPKL Kepala
1 Nota Dinas 30 menit Koordinator /
Nota Dinas lembur BLK Lembang akan di proses oleh Kasubbag TU
Kasubbag TU /
Kajur / Kepala BLK

Mereview Nota Dinas Tidak Nota Dinas telah Apabila Nota Dinas terdapat data yang kurang atau
dan membuat Surat ditandatangani harus diperbaiki, maka akan dikembalikan ke Sub.
2 30 menit SPKL
Perintah Kerja Lembur Sub. Koordinator / Koordinator / Kasubbag TU / Kajur / Kepala BLK untuk
(SPKL) Kasubbag TU dilengkapi kembali
Ya

Mereview dan
SPKL yang telah Tanda tangan dapat dilakukan offline / online, apabila
menandatangani Surat
ditandatangani SPKL kurang lengkap, ada perbaikan, atau ditolak oleh
3 Perintah Kerja Lembur SPKL 30 menit
Kepala BLK Kepala BLK Lembang maka SPKL akan dikembalikan
(SPKL) yang telah
Lembang ke Kasubbag TU
diajukan
Ya

Menerima dan
SPKL yang telah
Menyerahkan Surat
ditandatangani SPKL diterima Pegawai yang bersangkutan langsung melaksanakan
4 Perintah Kerja Lembur 10 menit
Kepala BLK pegawai ybs lembur sesuai dengan yang tertera di SPKL
(SPKL) yang sudah
Lembang
ditandatangani

Mengisi presensi Presensi Kemnaker Foto pada presensi Kemnaker menggunakan aplikasi
Kemnaker dan Handphone dan dan rekap daftar timestamp dan rekap daftar hadir lembur akan
5 5 menit
memaraf rekap daftar daftar hadir lembur hadir lembur telah disediakan oleh Staf Kepegawaian 3 hari kerja setelah
hadir lembur diisi dan di paraf lembur

Rekap daftar hadir Rekap daftar hadir


Mendatangani rekap Tanda tangan Kepala Balai Latihan Kerja dapat
6 lembur yang telah 10 menit lembur telah
daftar hadir lembur dilakukan offline / online
di paraf pegawai ditandatangani

Mengisi laporan lembur pada link


Membuat dan Laporan lembur https://bit.ly/Laporan_Lembur_PNS_BLK_Lembang
Komputer / laptop /
7 mendatangani laporan 30 menit telah ditandatangani Pegawai akan menerima laporan lembur dalam bentuk
hp dan ATK
lembur pegawai ybs pdf pada email masing-masing, laporan lembur dapat
diunduh dan dicetak mandiri

Laporan lembur Laporan lembur Pegawai ybs langsung menyerahkan laporan lembur
Memverifikasi dan
yang sudah yang sudah kepada Sub. Koordinator / Kasubbag TU / Kajur. Pada
8 mendatangani laporan 10 menit
ditandatangani ditandatangani dan kegiatan ini, Kepala BLK akan menandatangani laporan
lembur
pegawai ybs di verifikasi lembur milik sendiri.

Pengarsipan Surat Sub. Koordinator / Kasubbag TU / Kajur / Kepala BLK


SPKL, rekap daftar
Perintah Kerja Lembur SPKL, rekap daftar menyerahkan laporan lembur pegawai kepada Staf
hadir lembur dan
9 (SPKL), rekap daftar hadir lembur dan 10 menit Kepegawaian, Staf Keuangan menerima dokumen yang
laporan lembur
hadir lembur, dan laporan lembur sama dari Staf Kepegawaian untuk kelengkapan
sudah diarsipkan
laporan lembur dokumen pencairan

Pencairan uang Sesuai dengan Sesuai dengan


10 lembur dan uang persyaratan SPM 60 menit persyaratan SPM Pencairan akan dilakukan di bulan berikutnya
makan lembur LS LS

Anda mungkin juga menyukai