Anda di halaman 1dari 4

ASUHAN KEBIDANAN TERHADAP NY.

S 56 TH PASIEN ISK SUSP


NEFROLITHIASIS DI PMB SRI MARJIYATI, S.ST.Bdn

Tanggal Pengkajian 08 September 2022


BIODATA SUBJEKTIF OBJEKTIF ANALISIS PLAN OF ACTION /
DATA PENATALAKSANAAN
Nama : Ny S 1. Ibu mengatakan KU : TSS Ny. S usia 56 1. Beritahu ibu tentang
Umur : 56 Thn tahun dengan
nyeri dibagian TD : 130/70 hasil pemeriksaan.
mmhg ISK susp
Alamat : perut bawah nefrolithiasis 2. Menyiapkan obat untuk
Tanjung kari BB : 50 kg
sebelah kiri mengurangi nyeri
Nadi : 80 x/mnt
sampai 3. Menyiapkan alat dan
P : 21 x/mnt
kepinggang bahan seperti; spuit 3 cc,
Suhu : 37,5 ºC
2. Ibu mengatakan swap alkohol, niddle
BAK tidak lancar ukuran 23G, ketorolac
3. Ibu mengatakan ampul.
sering tiba-tiba 4. Memposisikan ibu
demam dan mual dengan berbaring di bed
muntah. dan mulai mencari
pembuluh vena.
5. Memberitahu ibu bahwa
akan di suntik di
pembuluh vena.
6. Membereskan alat,
membuang spuit pada
tempatnya.
7. Menjelaskan bahwa ibu
harus diperiksa lebih
lanjut ke dokter dan di
USG agar tau apa
penyebab nyeri yang
dirasakan.

ASUHAN KEBIDANAN TERHADAP Ny. F 36 TAHUN


AKSEPTOR KB LAMA SUNTIK 3 BULAN
DI PMB SRI MARJIYATI, S.ST.Bdn

Tanggal Pengkajian 09 September 2022


BIODATA SUBJEKTIF OBJEKTIF ANALISIS PLAN OF ACTION /
DATA PENATALAKSANAAN
Nama : Ny. F 1. Ibu mengatakan KU : Baik Ny. F akseptor 1. Memberitahu ibu tentang
Umur : 35 BB : 58 kg lama KB
sehat tidak ada hasil pemeriksaan.
tahun suntik 3 bulan
keluhan TD : 120/80 2. Meminta ibu untuk
A : Negeri mmhg
Jemanten 2. Ibu mengatakan berbaring dan miring
Nadi : 80 x/mnt
ingin suntik KB 3. Menyiapkan peralatan
P : 20 x/mnt
3 bulan yang akan digunakan
Suhu : 36,5 ºC
seperti obat,depo
progesterone, spuit 3cc
dan kapas alkohol.
4. Memberitahu ibu bahwa
akan dilakukan suntikan
secara IM didaerah
bokong
5. Menganjurkan ibu untuk
melakukan kunjungan
ulang tepat waktu sesuai
jadwal.

ASUHAN KEBIDANAN TERHADAP Ny. M 20 TAHUN


AKSEPTOR KB BARU SUNTIK 1 BULAN
DI PMB SRI MARJIYATI, S.ST.Bdn

Tanggal Pengkajian 10 September 2022


BIODATA SUBJEKTIF OBJEKTIF ANALISIS PLAN OF ACTION /
DATA PENATALAKSANAAN
N : Ny. M - Ibu mengatakan dia KU : Baik Ny. M 1. Memberitahu ibu tentang
U : 20 tahun BB : 45 kg akseptor
pengantin baru, baru hasil pemeriksaan.
baru KB
A : tanjung kari 1 minggu menikah TD : 110/70 suntik 1 2. Menjelaskan kepada ibu
mmhg bulan
- ibu mengatakan tentang kelebihan dan
Nadi : 80 x/mnt
ingin menunda kekurangan serta efek
P : 23x/mnt
kehamilannya samping KB suntik 1
Suhu : 36,5 ºC
bulan
3. Melakukan pemeriksaan
pptes untuk memastikan
pasien tidak sedang
hamil
4. Menyiapkan peralatan
yang akan digunakan
seperti obat, spuit 3 cc
dan kapas alkohol
5. Meminta pasien
berbaring miring
6. Memberitahu ibu bahwa
akan disuntik di bagian
bokong secara IM
7. Memberitahu ibu agar
melakukan kunjungan
ulang sesuai jadwal dan
tepat waktu.

ASUHAN KEBIDANAN TERHADAP NY. SY 49 TAHUN


AKSEPTOR KB LAMA SUNTIK 3 BULANAN
DI PMB SRI MARJIYATI, S.ST.Bdn

Tanggal Pengkajian 23 September 2022


BIODATA SUBJEKTIF OBJEKTIF ANALISIS PLAN OF ACTION /
DATA PENATALAKSANAAN
N : Ny SY -Ibu mengatakan ini KU : Baik Ny. SY usia 49 1. Beritahu ibu tentang
U : 49 Thn TD : 120/70 tahun akseptor
kunjungan ulang KB hasil pemeriksaan.
mmhg lama KB suntik
A : Negeri -Ibu mengatakan 3 bulanan 2. Menyiapkan alat dan
Jemanten BB : 54 kg
tidak ada keluhan bahan seperti; spuit 3
Nadi : 80 x/mnt
-Ibu mengatakan cc, swap alkohol,
sekrang waktunya P : 20 x/mnt
niddle ukuran 23G,
suntik KB Suhu : 36,5 ºC
Depo Progestin 3 cc.
3. Memposisikan ibu
dengan berbaring di
bed dapat miring ke
kiri atau ke kanan atau
posisi tengkurap.
4. Memberitahu ibu
bahwa akan di suntik.
5. Membereskan alat,
membuang spuit pada
tempatnya.
6. Memberitahu ibu
kunjungan berikutnya,
mencatat pada kartu
ibu dan Register
kunjungan KB.

Anda mungkin juga menyukai