Anda di halaman 1dari 2

TUGAS TARIKH ISLAM 5 IPA

DINASTI TURKI USTMANI


OLEH:KELOMPOK 1
Dinasti Turki Ustmani merupakan kerajaan islam terbesar yang berkuasa pada Abad ke-13
Sampai dengan awal abad ke-20. Kekhalifahan yang biasa di sebut dengan Ottoman ini
didirikan oleh Osman 1 atau Usman 1 pada tahun 1299 dan beribu kota di Anatolia.
Pada saat itu tentara Mongol yang di pimpin oleh Gengis Khan melakukan serangan. Salah
Satu yang di serang yaitu Suku Kayi. Kemudian suku Kayi itu melarikan diri ke Iran. Tidak
lama kemudian merekan juga berpindah ke Anatolia yang merupakan cikal bakal Negara
Turki yang berada di wilayah kekuaasaan Raja Rum.
Akan tetapi Anatolia pecah menjadi beberapa Negara Kesultanan Rum di bubarkan oleh
Negara Seljuk.Salah satu cucu dari Suku Kayi Eurthugrul yang bernama Usman atau Osman
itu ikut berperang dan berhasil Memimpin pada peperangan yang melawan tentara
Mongol.
Sebagai tanda terimakasih Dari Dinasti Seljuk,Sulthan Alauddin menjadikan Usman sebagai
pemimpin di wilayah Iskisyahr. Meskipun begitu peperangan Mongol dengan Dinasti Seljuk
masih terus terjadi akibatnya dinasti Seljuk menjadi lemah dan Akhirnya Runtuh. Akan
tetapi Usman dan negaranya menjadi semakin kuat dan Mereka pun mendirikan Kerajaan
bernama Turki Ustmani atau Ottoman. Berikut raja raja yang pernah memerintah Dinasti
Turki Ustmani:

Raja Ustman bin Muhammad


Eurthugrul Alfatih
699-762 H 1451-1481 M

Urhan bin Murad I bin Sulaiman al Muhammad I


Usman Urkhan Quanuni
726-761 H 761-791 H 1520-1566 M 1403-1421 M

Bayazid I bin Muhammad


Murad I II
791-805 H 1595-1603 M

Anda mungkin juga menyukai