Anda di halaman 1dari 2

KOMUNIKASI

VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI PUSKESMAS


No. Dokumen :
Tanggal Revisi : -
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Muhammad hatta, SKM., M.Kes
TOMPOBULU NIP. 19630402198803 1 014
Komunikasi visi, misi, tujuan, dan tata nilai puskesmas adalah proses penyampaian
informasi menyangkut visi,misi,tujuan dan tata nilai yang akan menjadi acuan dalam
1 Pengertian :
menyelenggarakan pelayanan kesehatan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan
Tompobulu
Sebagai Acuan penerapan langkah-langkah untuk mengkomunikasikan visi, misi, tujuan
2 Tujuan :
dan tata nilai di Lingkup Puskesmas Tompobulu
SK Kepala Puskesmas No :
3 Kebijakan :
Tentang Visi, Misi, Tujuan dan Tata Nilai Puskesmas
4 Referensi :
5 Prosedur/ a. Alat dan Bahan
langkah-
langkah 1) Komputer
2) Printer
3) Kertas HVS 70 GSM Ukuran Folio
4) Data hasil pelaksanaan program
5) Data rencana pelaksanaan program
b. Langkah - langkah
1 Sub bagian Tata Usaha mengetik rumusan visi,misi, tujuan dan tata nilai yang telah
dihasilkan dalam Mini Lokakarya Puskesmas yang terintegrasi dengan Visi
Misi,Tujuan dan Tata Nilai Kabupaten Maros

2 Sub Bagian Tata Usaha membuat rencana Mini Lolakarya Tribulalan Lintas Sektor
dengan cara koordinasi dengan camat setempat untuk teknis pelaksanaannya.

3 Kepala Puskesmas mempresentasikan visi misi,tujuan dan tata nilai puskesmas


dalam pertemuan tersebut kepada masyarakat yang hadir .
4 Kepala Puskesmas meminta umpan balik dari masyarakat dan lintas sektor terkait
Visi, Misi, Tujuan dan tata nilai yang disampaikan

5 Kepala Puskesmas tetap mengkomunikasikan dan mengingatkan visi misi tujuan dan
tata nilai puskesmas dalam setiap agenda puskesmas yang melibatkan seluruh staf
maupun lintas sektor dan masyarakat

6 Kepala Puskesmas mengevaluasi implementasi visi misi tujuan dan tata nilai
puskesmas setiap tahun melalui evaluasi kinerja puskesmas

6 Bagan Alir

PERUMUSAN VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI DI


VISI MISI SOSIALISASIKAN DALAM MINLOK
TRIBULANAN

PERLU
EVALUASI ?
KEMBALI DI DISKUSIKAN
DENGAN LINTAS SEKTOR DAN VISI MISI DISEPAKATI
PROGRAM

IMPLEMENTASI

7 Hal-hal yang a. Masukan dari pihak-pihak terkait


perlu
diperhatikan
8 Unit Terkait a. Semua Staff Puskesmas
b. Lintas Program
c. Lintas Sektor
d Tata Usaha
9 Dokumen
Terkait
10 Rekaman
Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai