Anda di halaman 1dari 34

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME INDUSTRI

MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA DSLR


CANON 700 D

LAPORAN TUGAS AKHIR

Di Ajukan sebagai Salah satu Syarat Kelulusan


Program Vokasi satu Tahun

Oleh

Bryan nagaardjoena 419247


Andini Agistantia Mustika Putri 419026
Fina Wilda Kamilia 419074
Hemi Ria G Mangge 419082
Aditya Aji Santoso 419007

PROGRAM VOKASI SATU TAHUN


PROGRAM STUDI DIPLOMA 1
KONSENSTRASI MULTIMEDIA BROADCASTING
SEKOLAH TINGGI TEKNIK MALANG
2020

i
LEMBAR PENGESAHAN

Lapaoran TA dengan judul :

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME INDUSTRI


MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA DSLR
CANON 700 D

Di susun Oleh :
Nama : Bryan nagaardjoena
NIM : 419247
Program Studi : D1 Multimedia Broadcasting

Di setujui untuk di ajukan


Pada tanggal 01 Agustus 2020

Pembimbing Akademik Dosen Pembimbing


Multimedia Broadcasting

Sapto Pratolo, S.Sos,M.Si Mentari puspitasari S.T


NIDN.0715016702 NIP.19941207.201704.7.136

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Wincoko ,ST,MM,M.Kom,IPP
NIP. 19760401.201003.1.002

ii
LEMBAR PENGESAHAN

Lapaoran TA dengan judul :

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME


INDUSTRI MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA
DSLR CANON 700 D

Di susun Oleh :
Nama : Aditya Aji Santoso
NIM : 419007
Program Studi : D1 Multimedia Broadcasting

Di setujui untuk di ajukan


Pada tanggal 01 Agustus 2020

Pembimbing Akademik Dosen Pembimbing


Multimedia Broadcasting

Sapto Pratolo, S.Sos,M.Si Mentari puspitasari S.T


NIDN.0715016702 NIP.19941207.201704.7.136

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Wincoko ,ST,MM,M.Kom,IPP
NIP. 19760401.201003.1.002

iii
LEMBAR PENGESAHAN

Lapaoran TA dengan judul :

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME


INDUSTRI MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA
DSLR CANON 700 D

Di susun Oleh :
Nama : Andini Agistantia Mustika Putri
NIM : 419026
Program Studi : D1 Multimedia Broadcasting

Di setujui untuk di ajukan


Pada tanggal 01 Agustus 2020

Pembimbing Akademik Dosen Pembimbing


Multimedia Broadcasting

Sapto Pratolo, S.Sos,M.Si Mentari puspitasari S.T


NIDN.0715016702 NIP.19941207.201704.7.136

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Wincoko ,ST,MM,M.Kom,IPP
NIP. 19760401.201003.1.002

iv
LEMBAR PENGESAHAN

Lapaoran TA dengan judul :

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME


INDUSTRI MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA
DSLR CANON 700 D

Di susun Oleh :
Nama : Fina Wilda Kamilia
NIM : 419074
Program Studi : D1 Multimedia Broadcasting

Di setujui untuk di ajukan


Pada tanggal 01 Agustus 2020

Pembimbing Akademik Dosen Pembimbing


Multimedia Broadcasting

Sapto Pratolo, S.Sos,M.Si Mentari puspitasari S.T


NIDN.0715016702 NIP.19941207.201704.7.136

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Wincoko ,ST,MM,M.Kom,IPP
NIP. 19760401.201003.1.002

v
LEMBAR PENGESAHAN

Lapaoran TA dengan judul :

PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME


INDUSTRI MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA
DSLR CANON 700 D

Di susun Oleh :
Nama : Hemi Ria G Mangge
NIM : 419082
Program Studi : D1 Multimedia Broadcasting

Di setujui untuk di ajukan


Pada tanggal 01 Agustus 2020

Pembimbing Akademik Dosen Pembimbing


Multimedia Broadcasting

Sapto Pratolo, S.Sos,M.Si Mentari puspitasari S.T


NIDN.0715016702 NIP.19941207.201704.7.136

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Wincoko ,ST,MM,M.Kom,IPP
NIP. 19760401.201003.1.002

vi
KATA PENGANTAR

Puji syukur yang sedalam dalamnya penyusun panjatkan kepada Allah


SWT atas segala rahmat dan karunia yang di limpahkan Nya, selanjutnya kepada
Orang tua dan seluruh keluarga yang telah memberikan segala dukungan,
sehingga penyusun bisa menyelesaikan TA dengan judul “PEMBUATAAN VIDEO
IKLAN KOMERSIL HOME INDUSTRI MEBEL JAYA ABADI MENGGUNAKAN
KAMERA DSLR CANON 700 D Penyusunan laporan ini di wujudkan untuk
memenuhi satu syarat kelulusan Diploma 1 STT Malang pada Multimedia
Broadcasting.Dalam penyusunan TA ini , penyusun telah banyak mendapatkan
bimbingan, bantuan serta dorogan baik berupa moral maupun materi dari berbagai
pihak. karena itu pada kesempatan ini menyusun mengucapkan terimah kasih
yang sebesar besarnya kepada :
1. Bapak Wincoko, ST, MM M.Kom, IPP selaku Ketua Sekolah Tinggi Teknik
Malang Dan Wakil Ketua Bidang Akademik STT Malang
2. Sapto Pratolo, S.sos,M.Si Selaku pembimbing Akademik Multimedia
Broadcasting STT Malang
3. Mentari Puspasari, ST Selaku Dosen pembimbing Dalam Penyusunan
Laporan ini Akhir kata, penyusun menyadari bahwa masih banyak kekurangan
dalam penulisan Iaporan ini.Kritik dan saran yang sifatnya membangun
penyusun terima dengan senang hati untuk perbaikan di masa mendatang.

Malang, Agustus 2020

Penyusun

vii
PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME INDUSTRI MEBEL
JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA DSLR CANON 700 D

Bryan nagaaardjoena
Aditya Aji Santoso
Andini agistiana mustika putri
Fina Wilda Kamalia
Hemi Ria G Mangge

Program Studi Teknik Informatika


Sekolah Tinggi Teknik Malang
nagaardjoena@gmail.com
emymangge@gmail.com
finaapplemax@gmail.com

ABSTRAK

Mebel adalah sebuah Industri yang mengolah bahan dari kayu, Sehingga
menjadi produk mebel atau furniture yang mempunyai nilai plus dan menjadi lebih
tinggi manfaatnya dari sebelumnya. Di mana sebuah industri mebel atau furniture
dituntut untuk mampu bersaing dengan industri mebel lainnya, baik dengan
industri lokal maupun internasional. Dalam hal ini, industri mebel atau furniture
dituntut mampu bersaing baik lokal maupun internasional dari segi harga dan
kualitas.
Akan tetapi banyak mebel lokal yang memiliki hasil produksi yang
berkualitas tinggi namun kurang di kenal oleh masyarakat luas seperti yang terjadi
di mebel jaya abadi ini maka dari itu penulis tertarik untuk melakukan penelitihan
lebih lanjut mengenai pemasaran produk mebel jaya abadi serta membuatkan
video iklan yang nantinya dapat di gunakan oleh pihak mebel jaya abadi dalam
mengenalkan industri layanan jasa nya kepada khalayak luas.

Kata kunci : Media pembelajaran, Video Iklan

viii
PEMBUATAAN VIDEO IKLAN KOMERSIL HOME INDUSTRI MEBEL
JAYA ABADI MENGGUNAKAN KAMERA DSLR CANON 700 D

Bryan nagaaardjoena
Aditya Aji Santoso
Andini agistiana mustika putri
Fina Wilda Kamilia
Hemi Ria G Mangge
Informatics Engineering Study Program
College of Engineering Malang
nagaardjoena@gmail.com
emymangge@gmail.com
finaapplemax@gmail.com

ABSTRACT

Furniture is an industry that processes materials from wood, so that it


becomes a furniture or furniture product that has a plus and has higher benefits
than before. Where a furniture or furniture industry is required to be able to
compete with other furniture industries, both local and international industries. In
this case, the furniture or furniture industry is required to be able to compete both
locally and internationally in terms of price and quality.

However, there are many local furniture that have high quality production
results but are not well known by the wider community, as happened in this eternal
glorious furniture, therefore the authors are interested in conducting further
research on the marketing of eternal jaya furniture products and making advertising
videos that can later be used. used by jaya eternal furniture in introducing its
service industry to a wide audience.

Keywords: instructional media, video advertising

ix
DAFTAR ISI

Halaman judul ............................................................................. i


Lembar pengesahan ............................................................................. ii
Kata pengantar ............................................................................. vii
Abstrak ............................................................................. viii
Abstract ............................................................................. ix

bab 1 Pendahuluan

1.1 Latar belakang ...................................................... 1


1.2 Rumusan masalah ...................................................... 3
1.3 Batasan masalah ...................................................... 3
1.4 Tujuan penulisan ...................................................... 4
1.5 Manfaat penelitian ...................................................... 5

BAB 2 Tinjauan Pustaka

2.1 Tinjauan pustaka ...................................................... 5


2.1.1 Pengertian video ...................................................... 5
2.1.2 Pengertian iklan ...................................................... 5
2.1.3 pengertian iklan komersil .......................................... 6
2.1.4 Pengertian home industri .......................................... 6
2.1.5 Pengertian mebel ...................................................... 7
2.1.6 Pengertian kamera ...................................................... 8

BAB 3 Metode Penulisan

3.1 Descripsi perussahaan .......................................... 9


3.1.1 sejarah perusahaan ...................................................... 9
3.1.2 Profil perusahaan ...................................................... 9
3.1.3 Visi misi perusahaan ...................................................... 9
3.1.4 SOP .............................................................................. 9
3.2 Jenis data .................................................................. 10
3.2.1 Data primer .................................................................. 10
3.2.2 Data sekunder .................................................................. 10

x
3.2.3 Sumber data .................................................................. 10
3.3 Metode pengumpulan data ........................................... 10
3.3.1 Wawancara .................................................................. 10
3.3.2 Observasi .................................................................. 10
3.3.2 Studi pustaka .................................................................. 11
3.4 Alur perencanaan ...................................................... 11

BAB 4 Hasil dan Pembahasan


4.1 kegiatan TA ................................................................. 12
4.1.1 pembahasan ................................................................. 12
4.1.2 pra produksi ................................................................. 12
4.1.3 produksi ................................................................. 19
4.1.4 pasca produksi ..................................................... 19

Bab 5 Penutup
5.1 Kesimpulan ................................................................. 22
5.2 Saran ............................................................................. 22

Daftar pustaka ............................................................................. 23

xi
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perencanaan sebuah Iklan mengacu pada konsep iklan komersial.


Tampilan Iklan harus tepat pada sasaran yang dituju. Karena pada dasarnya, Iklan
harus mampu bersaing di antara kolom-kolom berita informasi di media yang
menawan dalam tampilan visual. Seperti yang tercantum dalam Undang-
Undang Perlindungan Konsumen No. 8 tahun 1999, Pasal 17 Ayat (1) a yang
berbunyi "Pelaku usaha periklanan dilarang memproduksi iklan yang mengelabui
konsumen mengenai kualitas, kuantitas, bahan, kegunaan dan harga barang dan
tarif jasa serta ketepatan waktu penerimaan barang dan jasa.
Dalam pembuatan video iklan tidak hanya sekedar merekam namun harus
ada banyak hal yang perlu di perhatikan gambar dan audio yang ada di dalam
video harus benar-benar jelas, Komposisi gambar atau vidio harus menjadi
proposional, isi video harus sesuai dengan kebutuhan, serta hasil video harus
benar benar singkat dan padat sehingga tidak perlu membutuhkan durasi yang
panjang dalam video iklan. Industri meubel atau funiture adalah sebuah industri
yang mengelola bahan baku kayu. Sehingga menjadi produk yang mempunyai
nilai plus dan lebih tinggi manfaat nya dari sebelum nya. Dimana sebuah industri
mebel atau funiture di tuntut untuk mampu bersaingdengan industri lokal maupun
internasional.
Pada kesempatan tersebut Pemerintah mendorong upaya penguatan
Industri, terutama berkaitan dengan pengembangan Produktivitas dan
Ekspor.dalam hal ini, industri mebel di tuntut untuk mampu bersaing dari segi
harga dan kualitas. Akan tetapi industri harus siap bersaing dalam industri lokal
terlebih dahulu sebelum mencakup Industri Internasional.Meubel jaya abadi
terletak di Dsn.Krandegan, Ds.Kalidawir, Kec.Kalidawir, Kab.Tulungagung adalah
industri yang bergerak di bidang meubel atau funiture sejak tahun 1970 yang
mampu menciptakan segala produk kebutuhan Interior Rumah. antara lain adalah
pembuatan meja, kursi, almari, pintu, kabinet, backdrop Tv, Jendela dan lain
sejenisnya. bahan bahan yang di gunakan merupakan bahan yang berkualitas
terpilih untuk di jadikan pembuatan produk.

1
Antara lain menggunakan kayu jati, kayu pinus, kayu balau, kayu meranti
dan lain sejenisnya. Dari tahun 1970 sampai saat ini 2020 industri meubel jaya
abadi untuk pemesanannya masih sebatas pemesanan lokal di area Tulungagung
sehingga belum banyak masyarakat luar yang belum mengetahui. dalam hal ini
kami memilih kamera merk Canon EOS 700 D di karenakan kamera tersebut
mampu menghasilkan gambar yang cukup bagus walaupun produk tersebut dirilis
pada tahun 2013 dan masih layak di gunakan pada tahun 2020 ini dan kami
merasa kamera tersebut cukup baik untuk pemula bagi yang belajar di dunia
fotografi maupun videografi. berdasarkan penjelasan di atas, maka dari itu di
lakukan penelitian lebih lanjut dengan mengambil judul “Pembuatan Video Iklan
Home Industri Mebel Jaya Abadi menggunakan Kamera Canon 700 D”

2
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan latar bekalang di atas maka dapat di ambil rumusan masalah
sebagai berikut :
1.2.1 Bagaimana tahapan dalam pembuatan video iklan produk.
1.2.2 Bagaimana pengaruh Iklan dalam penyampaian informasi kepada
masyarakat.

1.3 Batasan Masalah


Sebagai upaya agar pembahasan laporan ini tidak meluas, perlu dilakukan
pembatasan atas definisi sebagai berikut :
1.3.1 Pengaruh Iklan terhadap masyarakat.
1.3.2 Tahapan pembuatan video Iklan.

1.4 Tujuan Penelitian


Mengetahui Proses-proses pembuatan Video Iklan Home Industri mebel
jaya abadi.

1.5 Manfaat Penelitian


Manfaat penelitian di bagi menjadi :

1.5.1 Manfaat Praktis


Peneltian ini beguna secara teknis meningkatkan penjulan di bidang home
industri dan mencari sebuah solusi pemecahan masalah yang ditemukan pada
penelitian ini.

1.5.1.1 Bagi peneliti


Penelitian ini di harapkan dapat menambah pemahaman serta wawasan
dalam proses pembuatan iklan bagi peneliti.

1.5.1.2 Bagi Instansi


Hasil video iklan diharapkan dapat membantu mebel Jaya Abadi dalam
memperkenalkan produk dan layanan kepada masyarakat luas.

3
1.5.1.1 Bagi Mahasiswa dan Masyarakat
Penelitian ini diharapkan bisa menjadi refrensi bagi mahasiswa yang akan
mengerjakan Tugas kuliah, tugas akhir maupun CPS serta dapat menambah
wawasan dan informasi kepada masyarakat umum.

4
BAB II
Tinjauan Pustaka

2.1 Tinjauan Pustaka

2.1.1 Pengertian Video


Menurut Budiarto (2018:2), Teknologi untuk menangkap, merekam,
memproses, mentransmisikan dan menata ulang gambar bergerak. Biasanya
menggunakan film seluloid, sinyal elektronik, atau media digital. Video juga bisa
dikatakan sebagai gabungan gambar-gambar mati yang dibaca berurutan dalam
suatu waktu dengan kecepatan tertentu.
azhar arsyat (2015:49) Video adalah gambar gambar yang ada dalam
dalam sebuah frame, yang di proyeksikan dengan proyektor yang menjadikan
gambar gambar itu tampak hidup saat di tampilkan dan di saksikan orang orang.
Arief s.sadiman (2016. 46) Video adalah audio visual yang menampilkan
gambar dan suara. Pesan yang di sajikan bisa berupa fakta (kejadian, periatiwa,
berita) maupun fiktif seperti misalnya cerita bisa bersifat informatif, edukatif
maupun interuksional.
Berdasarkan pengertian para ahli maka dapat kami simpulkan bahwa
Video adalah sebuah media audio visual yag mengandalkan indra pendengaran
dan pengelihatan. Video juga menjadi sebuah media untuk meyimak akan apa
yang di jelaskan dalam sebuah video. Dan penting untuk kamu pahami dan kamu
sadari. Bahwa video juga bisa menjadi sebuah media pembelajaran yang akan
menambah minat belajar para siswa.

2.1.2 Pengertian Iklan


Kotler dan Keller (2016: 631) advertising is any paid from nonpersonal
presntatioan and promotion of ideas, goods, or services by an identified sponsor.
Morisan M.A (2015 : 18) Iklan merupakan salah satu bentuk promosi yang
paling dikenal dan paling banyak dibahas orang, hal ini kemungkinan karena daya
jangkau yang luas dan menjadi instrumen promosi yang sangat penting,
khsusunya bagi perusahaan yang memproduksi barang atau jasa yang ditujukan
kepada masyarakat luas.

5
Buchari Alma (2016:135) mengemukakan bahwa promosi adalah sejenis
komunikasi yang memberi penjelasan yang meyakinkan calon konsumen tentang
barang dan jasa.
Berdasarkan pengertian para ahli di atas dapat disimpulkan bahwa Iklan
adalah pesan yang berisi informasi mengenai suatu produk atau layanan jasa yang
di sampaikan kepada masyarakat melalui berbagai media, baik cetak maupun
visual.

2.1.3 pengertian Iklan komersil


Roger hamiltol (2018 :21) nilai komersil merupakan sesuatu yang
memungkinkan seseorang untuk menarik keuntungan dari produk si pencipta.
Duranto (2019 : 03) mendetifikasikan iklann sebagai proses komunikasi
yang tujuan nya untuk membujuk atau mengiring orang-orang agar mengambil
tindakan yang menguntungkan bagi pihal pembuat iklan.
Kotler (2017 : 08) periklanan adalah sebagai bentuk penyajian dan
prommosi tenntang ide, barang atau jasa secara non personal oleh suatu sponsor
tertentu yang memerlukan pembayaran.
Berdasarkan pengertian para ahli di atas dapat disimpulkan bahwa iklan
komersial adalah iklan yang bertujuan untuk mendukung pemasaran atau
mempromosikan suatu produk atau jasa yang di hasilkan dari perusahaan atau
industri.

2.1.5 Pengertian Home Industri


Tulus T.H (2016:116) Industri rumah tangga pada umumnya adalah unit-
unit usaha yang sifatnya lebih tradisional, dalam arti menerapkan sistem
organisasi dan manajemen yang baik seperti lazimnya dalam perusahaan modern,
tidak ada pembagian kerja dan sistem pembukuan yang jelas.
Menurut Mubyarto (2016:77) Industri kecil atau industri kerajinan sangat
bermanfaat bagi penduduk, terutama penduduk golongan ekonomi lemah, karena
sebagian besar pelaku industri kecil adalah penduduk golongan tersebut.
Menurut Howkins (2019:08) Industri kreatif adalah industri yang
mengandalkan kreativitas dalam menghasilkan barang maupun jasa. Ada 15
subsektor industri kreatif menurut Departemen Perdagangan Republik Indonesia
yaitu kuliner, arsitektur, seni pertunjukan, pasar barang seni, kerajinan, penerbitan
dan percetakan, fesyen, riset dan pengembangan, permainan interaktif, musik,

6
televisi dan radio, desain, layanan komputer dan piranti lunak serta video,film, dan
fotografi.
Berdasarkan pengertian para ahli di atas dapat disimpulkan bahwa Home
industi adalah rumah usaha produk barang atau jasa perusahaaan kecil. dikatakan
sebagai perusahaan kecil karena jenis kegiatan ekonomi ini berpusat di rumah.

2.1.4 Pengertian Mebel


kamus besar bahasa Indonesia (KBBI)
Mebel adalah perabot rumah tangga seperti meja dan kursi. Menurut
bahasa mebel berasal dari kata movable yang berarti bisa bergerak.
Haryanto (2017:9) Mebel berasal dari kata movable, yang artinya bisa
bergerak. Pada zaman dahulu meja kursi dan lemari relatif mudah digerakkan dari
batu besar, tembok, dan atap. Furnitur berasal dari bahasa Perancis, fourniture
yang artinya perabotan rumah tangga. Fourniture mempunyai asal kata fournir
yang artinya furnish atau perabot rumah atau ruangan. Meskipun mebel dan
furnitur punya arti yang berbeda, tetapi yang ditunjuk sama yaitu meja, kursi, lemari
dan seterusnya. Dalam kata lain, mebel atau furnitur adalah semua benda yang
ada di rumahdan digunakan oleh penghuninya untuk duduk, berbaring, ataupun
menyimpan benda kecil seperti pakaian atau cangkir.
Menurut Rahmawati A.D (2017:160) Mebel adalah perabotan yang
diperlukan , berguna atau disukai seperti barang atau benda yang dapat di pindah
pindah di gunakan untuk melengkapi kebutuhan rumah.
Berdasarkan pengertian para ahli di atas dapat disimpulkan bahwa
Mebel atau furnitur adalah kegiatan produksi yang mencangkup segala bentuk
kebutuhan perlengkapan interior rumah seperti meja, kursi, almari, jendela, pintu
yang biasanya barang tersebut berbahan kayu.

7
2.1.6 Pengertian kamera
Amir Hamzah Suleiman (2015:38) Kamera adalah sebuah bentuk alat
untuk memfoto yang memiliki pencahayaan yang baik. Dengan cahaya itu akan
menjadikan sebuah foto memiliki hasil gambar yang baik dan memuaskan.
Sunstinble (2018:77) Kamera merupakan perangkat yang sangat popular
dan mudah di jumpai dalam berbgai aktifitas manusia.
Nisa Epriliandini (2015 : 120) Kamera adalah sebuah perangkat yang
dapat merekam gambar yang dapat disimpan secara langsung, dikirim
keperangkat lain, atau keduanya. Gambar-gambar tersebut dapat berupa gambar
diam still-life photographs atau gambar bergerak seperti video atau film. Istilah
kamera berasal dari kata camera obscura bahasa latin untuk ruang gelap, sebuah
mekanisme awal untuk memproyeksikan gambar. Kamera modern yang sekarang
ada, adalah merupakan hasil evolusi dari kamera obscura.
Berdasarkan pengertian dari para ahli di atas maka kami dapat simpulkan
bahwa kamera adalah seperangkat peralatan dengan kelangkapan – kelengkapan
yang memiliki fungsi untuk mengabadikan suatu objek, atau berfungsi untuk
mengkonversikan sebuah objek menjadi gambar, yang merupakan hasil proyeksi
pada sistem lensa.

8
BAB III

METODE PENULISAN

3.1 Deskripsi perusahaan


3.1.1 Sejarah Perusahaan
Jaya Abadi didirikan oleh Bapak suwandi pada tahun 1970 yang terletak
di Dsn.krandegan, Ds.kalidawir, Kec.Kalidawir, Kab.Tulungagung ini bergerak di
bidang mebel atau funiture yang menerima pesanan serta memproduksi segala
bentuk kebutuhan interior rumah.

3.1.2 Profil
Nama Perusahaan : Mebel Jaya Abadi
Tanggal berdiri : Sekitar 1970an
Alamat Perusahaan : Dsn.Krandegan, Ds.kalidawir, Kec.Klidawir,
Kab.Tulungagung
Jenis Perusahaan : Home Industry
Jumlah Karyawan : 3 karyawan
Produk : meja, kursi, almari, pintu, dan segala bentuk
kebutuhan Home Interior

3.1.3 Visi / Misi Perusahaan


Visi :- Meberikan solusi-solusi terbaik kepada klien dalam desain
dan bahan material produk
Misi :- Menciptakan produk-produk yang berkualitas
- Tepat waktu dalam penyelesaian pesanan

3.1.4 SOP
1. pekerja harus sudah hadir di gudang produksi
2. Pukul 09.00 pekerja di perbolehkan sarapan pagi
3. Istirahat puku 12.00-01.00
4. Pekerja di perbolehkan pulang pukul 03.00

9
3.2 Jenis Data
jenis data yang di pakai dalam pembuatan laporan ini adalah data
kualintatif , yakni data yang terkait dengan proses pembuatan video Iklan
Komersil Home Industri Mebel Jaya Abadi.

3.2.1 Data Primer


Data primer yakni data yang di ambil langsung dari industri mebel jaya
abadi terkait perekaman video atau pengambilan gambar.

3.2.2 Data sekunder


Data sekuder yakni data yang di ambil langsung dari industri mebel jaya
abadi terkait pengumpulan informasi-informasi mengenai sejarah
perusahaan, profil, visi dan misi serta SOP.

3.2.3 Sumber Data


Sumber data yang di gunakan dalam penulisan Laporan penelitian ini
meliputi :

3.3 Metode Pengumpulan Data


3.3.1 Wawancara
Wawancara di lakukan kepada pendiri mebel untuk mendapatkan
Informasi yang akan di aplikasikan dalam bentuk video mengenai alamat,
no.telefon, dan prduk-produk yang di hasilkan serta mencari informasi
mengenai descripsi perusahaan dan data sekunder.

3.3.2 Obvervasi
Obvervasi di lakukan secara Intentif melalui serangkaian pengamatan
yang di lakukan atas proses produksi dan mengidentifikasi kondisi Mebel
Jaya Abadi secara langsung.
3.3.3 Studi Pustaka
Pada langkah ini peneliti mengumpulkan informasi-informasi yang dapat
mendukung pengerjaan tugas akhir sumber ini berupa jurnal, karya ilmiah
yang berhubunan dengan iklan.

10
3.4 Alur perancangan
Tabel 3.1
Alur perancangan

LATAR BELAKANG

RUMUSAN MASALAH

IDENTIFIKASI DATA

DATA LAPANGAN DATA PUSTAKA

KONSEP PERANCANGAN

KONSEP IKLAN

PEMBUATAAN IKLAN
HOME INDUSTRI
MEBEL JAYA ABADI

Sumber : Dokummen Pribadi, 2020

11
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Kegiatan TA
Penelitian Tugas Akhir di laksanakan di Mebel Jaya abadi
Kab.Tulungagung pada tanggal 12 agustus 2020 kegiatan awal yang dilakukan
mulai dari penggalian data sekunder meliputi sejarah perusahaan, visi, misi, SOP
dan pengambilan data primer meliputi pengambilan video.

4.1.1 Pembahasan
Dalam BAB ini kami membahas mengenai proses pra produksi, produksi,
dan pasca produksi pembuatan Iklan.

4.1.2 Pra Produksi


Pra produksi merupakan proses awal dalam pembuatan Iklan yang diawali
dengan pembagian Jobdesk.
Pembagian jobdesk :

1. Sutradara : Bryan nagaardjoena


2. Kameramen : Aditiya aji santoso
3. Dubber : Andini Agistantia Mustika Putri
4. Editor : Bryan nagaardjoena
5. Scrip writer : Fina
Emy

4.1.2.1 Konsep Iklan


Format : video
Durasi : 1 menit
Judul : Iklan mebel jaya abadi
Tujuan : 1. Menampilkan hasil karya dari mebel
2. Menampilkan bahan produk
3. Menampilkan proses produksi

12
4.1.2.2 SCRIPT DUBBING

 OPENING
INGIN PESAN PERABOTAN INTERIOR RUMAH TAPI BINGUNG
MAU PESAN DIMANA//
JAYA ABADI ADALAH SOLUSI TERBAIK UNTUK
ANDA//MEBEL YANG BERLOKASI DIDESA KALIDAWIR,
KABUPATEN TULUNGAGUNG DIMANA MEBEL INI MULAI
BEROPERASI SEJAK TAHUN 1970//

 ISI
SIAP MELAYANI PESANAN MULAI DARI 1 SET MEJA,
KURSI RUANG TAMU DAN RUANG MAKAN/CABINET/LEMARI/
BACKDROP TV/RAK DINDING DAPUR/DAN SEGALA BENTUK
KEBUTUHAN INTERIOR RUMAH MAUPUN KELENGKAPAN
TEMPAT GAMELAN DAN MASIH BANYAK LAG//
MENGGUNAKAN BAHAN2 PILIHAN YNG BERKUALITAS
SEHINGGA MEMBUAT PERABOTAN RUMAH ANDA LEBIH AWET
DAN DENGAN DESAIN YANG MENARIK HINGGA MEMBUAT
RUANGAN RUMAH ANDA LEBIH MEMANJAKAN MATA//

 CLOSING
JADI ANDA TIDAK PERLU BINGUNG LAGI UNTUK MEMESAN
PERABOTAN RUMAH YANG ANDA INGINKAN//DI MEBEL JAYA
ABADI INI ANDA BISA MEMILIH SENDIRI JENIS BAHAN
KAYU YANG BERKUALITAS DAN SESUAI SELERA
ANDA//UNTUK PEMESANAN BISA LANGSUNG HUBUNGI NOMOR
DISAMPING ATAU LANGSUNG DATANG KE MEBEL SINI//

13
4.1.2.3 STORY LINE
Tabel 4.1 Storyline
EXT-MS-HASIL PLITUR DUBING : INGIN PESAN PERABOTAN
BACK SOUND : BEATS INTERIOR RUMAH
SEDANG
EXT-MS-HASIL PLITUR DUBING : INGIN PESAN PERABOTAN
BACK SOUND : BEATS INTERIOR RUMAH

EXT-MS-BAHAN KAYU DUBING : TAPI BINGUNG PESAN


BACK SOUND : DIMANA
BEATS

INT-MS-PLANER KAYU DUBING : MEBEL JAYA ABADI


BACK SOUND : ADALAH SOLUSI TERBAIK UNTUK
BEATS ANDA

EXT-MS-PEMOLESAN DUBING : MEBEL YANG BERLOKASI


KAYU DI KALIDAWIR, KAB.TULUNGAGUNG
BACK SOUND : BEATS

INT-PROSES PRODUKSI DUBING : SUDAH BEROPRASI SEJAK


BACK SOUND : BEATS TAHUN 1970

EXT-MS-PROSES PLITUR DUBING : SIAP MELAYANI


BACK SOUND : BEATS PESANAN MULAI DARI SATU SET
MEJA, KURSI RUANG TAMU DAN
RUANG MAKAN, BACK DROP TV,
DAN SEGALA BENTUK KEBUTUHAN
RUMAH LAINYA

INT-MS-HASIL MEBEL DUBING : MAUPUN KELENGKAPAN


BACK SOUND : BEATS TEMPAT GAMELAN DAN MASIH
BANYAK LAGI

INT-MICRO-HASIL DUBING : SEHINGGA MEMBUAT


MEBEL DESAIN RUANGAN RUMAH ANDA
BACK SOUND : BEATS LEBIH MEMANJAKAN MATA JADI ANDA
TIDAK PERLU BINGUNG LAGI UNTUK
MEMESAN
PERABOTAN RUMAH YANG ANDA
INGINKAN

INT-MS-HASIL MEBEL DUBING : UNTUK PEMESANAN BISA


BACK SOUND : BEATS LANGSUNG HIBINGIN NOMOR DI
SAMPING YA ATAU BISA LANGSUNG
DATANG KE LOKASI NYA

sumber : dokumen pribadi, 2020

14
4.1.2.4 STORY BOARD
Tabel 4.2.Storyboard

SCANE VISUALISASI KETERANGAN AUDIO DURASI KAMERA


Sfx 00.00-
Beberapa santai 00.02 Tiltin
1 Macam hasil Dan g
industri dubbing
Sfx 00.02-
2 Beberapa santai 00.05 Pan
kayu yang Dan right
di buat dubbing
untuk mebel
Proses Sfx 00.05-
3 penghalusan santai 00.08
kayu Dan
dubbing
Proses Sfx 00.08-
4 penghalusan santai 00.12
kayu Dan
dubbing
Pengukiran Sfx 00.12-
5 kayu santai 00.18
Dan
dubbing

Proses Sfx 00.18-


6 dimana santai 00.24
pengectan Dan
dubbing
Proses Sfx 00.24-
7 dimana santai 00.30
pengectan Dan
dubbing
Beberapa Sfx 00.30-
8 hasil dari santai 00.40 Pan
indutri Dan right
kayu dubbing

Beberapa Sfx
hasil dari santai 00.40- Pan
9 indutri Dan 00.43 right
kayu dubbing

15
Beberapa Sfx 00.43- Tiltin
10 hasil dari santai 00.57 g
indutri Dan
kayu dubbing

Beberapa Sfx 00.57-


11 hasil dari santai 00.00. Panrig
indutri Dan 01 ht
kayu dubbing

sumber : dokumen pribadi, 2020

4.1.3 Produksi
Dalam proses produksi ini kami lakukan proses pengambilan gambar pada
tanggal 12 agustus 2020 sesuai dengan naskah dan konsep yang telah di buat.

Gambar 4.3
Hasil dokumentasi peneliti,(2020)

Dalam pengambilan video kami lebih kami fokuskan pada proses


pengerjaan mebel lokasi mebel dan hasil produksi mebel.

16
4.1.3.1 Wawancara

Gambar 4.4 wawancara


Sumber : Dokumentasi pribadi,(2020)

Bryan : sejak kapan mebel ini di dirikan ?


Bapak suwandi : mebel ini mulai saya rintis sejak tahun 1970
Bryan : apa saja yang di produksi oleh mebel ini ?
Bapak suwandi : mulai dari meja kursi, almari, pintu, jendela, dan
macam macam kebutuhan interior rumah yang
berbahan kayu.
Bryan : ada berapa jumplah karyawan di yang bekerja di
sini ?
Bapak suwandi : disini ada 3 karyawan
Bryan : apakah bisa di ceritakan untuk sistem
pemasaranya ?
Bapak suwandi : untuk pemasaran dulu kami jual di toko sendiri dan
seiring berjalan nya waktu masyarakat mulai datang
langsung ke mebel untuk memesan dan bisa
memilih desain sehingga kami bisa menyesuaikan
ukuran produk dengan ukuran ruangan.
Bryan : untuk pemasaran apakah sejauh ini sudah sampai
ke luar kota ?
Bapak suwandi : Untuk kirim barang ke luar kota ya dari pesanan
kustomer yang awalnya berdomisi di daerah sini
namun pindah ke luar kota dan membuat rumah dan
untuk kebutuhan perabotan rumah nya kami yang
buatkan.
Bryan : untuk bahan yang akan di gunakan apakah
kustomer bisa memilik jenis bahan sendiri ?

17
Bpk suwandi : bisa,.... mulai dari jenis kayu jati, mahoni, pinus,
miranti, balau,namun kami tetap memberikan
rekomendasi untuk bahan seperti pembuatan
jendela dan pintu kami lebih memberi saran untuk
menggunakan bahan jenis jati atau balau karena
dari segi kekuatan bahan tersebut lebih kuat dan
tahan untuk di tempatkan di bagian luar rumah.
Bryan : untuk harga pembuatan 1 set tempat duduk ruang
tamu mulai di bandrol dari harga berapa ?
Bpk.suwandi : kalau soal harga tergantung bahan yang di
gunakan, desain dan ukuran mungkin untuk bahan
kayu pinus mulai dari harga 8jt ke atas
Bryan : apakah sudah pernah menggunakan jasa
periklanan untuk memperkenalkan mebel ini di
masyarakat
Bpk.suwandi : yaa.... Untuk periklanan biasanya kami ikuti event"
yang Biasanya di selenggarakan dari pihak desa
kami ikuti event tersebut dengan memajang karya
karya yg sudah jadi.

Bryan : Apakah ada peraturan-peraturan yang di terapkan


untuk Karyawan di mebel ini ?

Bapak suwandi : kalo untuk peraturan ya cuman datang pukul 7 pagi,


jam 9 Istirahat untuk sarapan, makan, jam 12.00
istirahat, selesai jam 03.00 sore, sama tidak boleh
merokok di gudang.

4.1.3.2 Jadwal Shooting

Tabel 4.3
Jadwal Agenda
12 agustus 2020 Take Video
Sumber : Dokumen pribadi,2020

18
4.1.3.3 Peralatan Yang di butuhkan
1. Kamera 700 D 1 buah
2. Ring Stabilizer 1 buah
3. Boyah sebagai Audio 1 buah

4.1.4 Pasca produksi


4.1.4.1 Persiapan proses editing
Setelah semua tahap produksi di lewati yaitu pengambilan data dan video
sudah lengkap, kemudian kami pindahkan semua data ke hardisk dan masuk pada
tahap pasca produksi yaitu proses pengeditan video, pada proses editing kami
menggunakan sofware adobe premier pro 2020. yang di lakukan dalam tahap ini
adalah memilih satu persatu video dan memisahkan video yang layak di pakai agar
memudahkan dalam proses editing.

4.1.4.2 Proses editing


Dalam proses editing kami menggunakan sofware adobe premier pro 2020
agar video yang di hasilkan lebih bisa maximal. dalam proses editing ini kami
menerapkan konsep video yang singkat, padat dan jelas agar dapat menghasilkan
video iklan dengan durasi yang pendek. Langkah berikutnya memasukan video
yang ada dalam folder ke projeck sofware editing.

Gambar 4.5 projeck adobe premier


Sumber dokumentasi pribadi, 2020
kemudian masukan satu persatu ke time line adobe premier. dan kami urutkan
sesuai dengan story board yang telah di buat.

19
Gambar 4.6 time line adobe premier
Sumber dokumentasi pribadi, 2020

Kemudian kami buat title baru sehingga menjadi tampilan seperti ini agar menarik
dan kami masukan transisi yang sudah tersedia di adobe premier.

Gambar 4.7 new title


Sumber dokumentasi pribadi, 2020

Gambar 4.8 transisi adobe premier


Sumber dokumentasi pribadi, 2020

20
Kemudian kami masukan audio backsound dan dubbing

Gambar 4.9 audio backsound dan dubbing


Sumber dokumentasi pribadi, 2020

21
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Iklan merupakan suatu alat untuk menyampaikan pesan sosial kepada


masyarakat Media semacam ini sering di manfaatkan baik itu perusahaan maupun
home industri untuk memperkenalkan produk atau layanan mereka kepada
masyarakat luas Bentuk fisiknya tidak berbeda dengan iklan komersial, sebab
keduanya merupakan media komunikasi visual yang berperan untuk
mempengaruhi khalayak luas sebagai target sasaran agar dapat tergerak hatinya
untuk melakukan sesuatu yang dianjurkan oleh Iklan
Tampilan Iklan harus tepat pada sasaran yang dituju Karena pada dasarnya,
Iklan harus mampu bersaing di antara kolom-kolom berita informasi di media yang
menawan dalam tampilan visual.
video iklan sangat perlu di perhatikan dalam pengambilan gambar harus
detail dan jelas sehingga dapat menghasilkan video yang menarik dan dapat
menyampaikan informasi secara singkat, padat, dan jelas kepada audien.

5.2 Saran
Saran untuk penelitian ini yaitu di perlukan penelitian lebih lanjut dalam
pembuatan video iklan mebel jaya abadi. Penelitian lanjutan diharapkan dapat
memberikan inovasi yang lebih baik tentang pembuatan video iklan khusus nya
untuk pembuatan video iklan mebel jaya abadi untuk meningkatkan pemasaran
pada home industri.
Di perlukan nya media yang tepat untuk menyiarkan video iklan yang telah
di buat untuk menjangkau masyarakat yang luas guna untuk memperkenalkan
produk dan layanan jasa mebel jaya abadi ke masyarakat yang berdomisi di luar
Kab.Tulungagung.

22
DAFTAR PUSTAKA

khumalasari. Arumdyan.2015 pengertian Home Industri (online),


(http://www.wordpress.com/home industri. Diakses Tanggal 12 Agustus
2020). Tanggal 13 agustus 2020

Budiarto, Mukti. 2018. Video. Tesis. Teknik Informatika. STIMK Raharja.


Tangerang. Tanggal 08 agustus 2020

Tambunan.Tulus. 2016. Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia. 979-691-117-5.


Salemba empat. Jakarta. Tanggal 08 agustus 2020

Suryana. 2016 .Kewirausahaan. Pedoman Praktis Kiat dan Proses Menuju


Sukses. Jakarta: Salemba Empat. Diakses Tanggal 08 Agustus 2020

Pratama,Randi. 2016. Proses Produksi Iklan layanan Masyarakat di TVRI Riau.


Studi Program Ilmu komunikasi. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif
Kasim. Riau. Diakses Tanggal 08 agustus 2020

Auliannisa. Hani’ah.Andri Suprayogi. 2017. Identifikasi Potensi Toko Mebel


berdasarkan Analisis pemenuhan kebutuhan Mebel berbasis sig .Studi
Kasus. Perumahan Bertipe Sederhana di Kecamatan Banyumanik.

Cyntia. 2017. Perancangan Mebel Multifungsi untuk ’Daily treats’. Jurnal Intra
Vol.5.No.02. Surabaya

Saputri Utama. Seventeena. 2016. (online) komunitas kamera analog Jogjakarta.


dalam melestarikan penggunaan fotografi kamera analog. Studi program
Pendidikan Seni Rupa Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri
Jogjakarta. Diakses Tanggal 08 agustus 2020

23

Anda mungkin juga menyukai