Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

BAHASA NGGRIS

KELAS 2 SEMESTER 1
SD KRISTEN NASIONAL PLUS KASIH AGAPE

TAHUN PELAJARAN 2022/2023


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD Kristen Nasional Plus Kasih Agape


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Topik Materi : Names of fruits
Kelas / Semester : II(dua)/ 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 1 x 2 JP (1 Pertemuan )

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


3.2. Memahami kata,frasa yang berkaitan dengan “fruits” dalam kehidupan sehari-hari
4.2. Menyebutkan dan menghafal kosa kata yang berkaitan dengan “fruits” dalam kehidupan
sehari-hari

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mampu memahami nama-nama buah dalam Bahasa Inggris berdasarkan
gambar yang ditempelkan pada kertas karton berwarna
2. Peserta didik mampu menyebutkan dan menghafal nama-nama buah dalam Bahasa
inggris beserta artinya dengan menggunakan Bahasa tubuh yang baik dengan ramah dan
tepat

❖ Karakter siswa yang diharapkan Religius


: Mandiri
Gotong Royong
Integritas
Bernalar Kritis
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan ➢ Guru memberikan salam , doa dan mengajak siswa 5 menit
menghafalkan ayat hafalan mingguannya. Religius
➢ Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan
tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

Inti ➢ Peserta didik diminta melihat gambar-gambar buah yang


ada pada kertas karton 45 menit
➢ Peserta didik diajak menirukan pengucapan semua kata
tentang nama-nama buah.gotong-royong
➢ Guru meminta peserta didik melihat gambar dan tulisan
serta menirukan pengucapan kalimat secara klaksikal
kemudian individual Integritas.
➢ Peserta didik diminta mengulang pengucapan secara
mandiri untuk nama buah dalam bahasa inggris dengan
ditunjuk oleh guru secara acak Mandiri
➢ Guru dengan bantuan media gambar atau buah asli
menanyakan nama buah-buahan tersebut kepada peserta
didik secara acak.bernalar kritis
Penutup ➢ Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman 20 menit
hasil belajar selama sehari Integritas
➢ Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
➢ Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran yang
telah diikuti.
➢ Melakukan penilaian hasil belajar
➢ Mengajak semua siswa berdoa untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran. Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


➢ Grow With English 2
➢ Kamus Bahasa Inggris
➢ Kertas berwarna,
➢ Gunting.
➢ Gambar buah
F. MATERI PEMBELAJARAN
➢ Fruits

G. METODE PEMBELAJARAN
➢ Pendekatan : Saintifik
➢ Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

H. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


Penilaian Sikap
Perubanan tingkah laku
Tanggung
Santun Peduli
No Nama Jawab
K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
Ds
t
Keterangan:
K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4

Instrumen Penilaian mandiri

No Nama Aspek Rata-rata


kelancaran ketuntasan pelafalan
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1
2
dst

Kelancaran:
1. Jeda lama dalam berkomunikasi
2. Sedikit jeda dalam berkomunikasi
3. Berkomunikasi tanpa jeda yang lama
Ketuntasan:
1. Kesulitan berkomunikasi
2. Sedikit kesulitan berkomunikasi
3. Berkomunikasi dengan baik

Pelafalan;
1. Kesulitan melafalkan
2. Sedikit kesulitan melafalkan
3. Lancer melafalkan

𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑆𝑘𝑜𝑟
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 × 100

Mengetahui Waingapu, 11 Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Kelas/ Bidang Studi

(Yanto Ndamung Karimu, S.Th) (Dewy Wulandari Taga,S.Pd)


NIY :01180780.07.007 NIY : 02040289.07.017

CONTOH:

Anda mungkin juga menyukai