Anda di halaman 1dari 17

SENI RUPA

Untuk SD/MI Semester 2

KELAS

IV
Kunci Jawaban

Seni Rupa
untuk SD/MI Kelas 4 Semester 2

Bab 1 Tugas Kelompok


Komik Sederhana tentang Sahabat dan Keluarga Kebijaksanaan guru

A. Memahami Komik Tugas Proyek


Tugas Mandiri Kebijaksanaan guru
1. Plot dimulai dengan pengenalan cerita, kemudian muncul
awal konflik, terjadi konflik, hingga konflik terus memanas Soal Literasi
menjadi klimaks dan diakhiri oleh penyelesaian konflik.
1.
2. Unsur cerita dalam komik, antara lain tema, tokoh, dan
penokohan, alur, latar, dan sudut pandang. √ Komik kartun biasanya terkesan lucu.
3. Sudut pandang kamera dimainkan untuk mendapatkan efek Dari segi isi web comic cenderung berbeda dengan
dramatis tertentu. komik pada umumnya.
4. Ciri utama komik suatu komik yaitu mempunyai sifat menarik √ Komik tahunan dapat diterbitkan satu bulan sekali.
perhatian mata, lewat tokoh, dan karakter di dalam ceritanya. 2.
5. Teknik arsir dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, antara Pernyataan Fakta Mitos
lain sebagai berikut. Terdapat beberapa jenis komik yang tidak
a. Arsiran pointilisme. √
memiliki teks di dalamnya.
b. Arsiran stippling. Semua orang dapat membuat komik
c. Arsiran hatching. √
ringan jika mau.
d. Arsiran countour hatching. Semua jenis komik memiliki gambar dan
e. Arsiran secumbling (coret bebas). √
cerita di dalamnya.
f. Arsiran crosshatching. 3. Terdapat 6 jenis komik berdasarkan teks bacaan, yaitu komik
g. Arsiran circusilm. kartun, komik potongan (comic strip), komik tahunan (comic
annual), komik online (webcomic), komik ringan (simple
Tugas Kelompok comic), dan Buku komik (comic book).
Kebijaksanaan guru
Evaluasi Kompetensi Siswa 1
B. Membuat Komik Sederhana A. Pilihan Ganda
Tugas Mandiri 1. a. pensil warna
1. Panel merupakan sebuah bingkai yang menjadi pemisah Pembahasan:
ruang-ruang dalam rangkaian cerita komik. Teknik basah pada gambar ilustrasi umumnya berkaitan
2. Judul dapat dibuat berdasarkan inti cerita yang akan dibuat. dengan bahan yang digunakan, yaitu bahan basah
Judul dapat juga dibuat berdasarkan nama dalam tokoh misalnya, cat minyak, cat air, tinta, ataupun media
komik tersebut. lain yang membutuhkan air atau minyak untuk dapat
3. Hal-hal yang perlu diperhatikan saat mementukan suatu mengencerkannya.
judul sebagai berikut. 2. d. layout
a. Bisa menggabungkan dua kata atau lebih menjadi Pembahasan:
sebuah jalinan kata. Layout atau tata letak adalah bagaimana pengaturan panel
b. Judul dapat menggunakan kata kunci dari inti cerita. (frame) antargambar yang disusun. Bagaimana panel antar
c. Judul dapat diambil dari nama tokoh dalam komik gambar saling berhubungan, pengaturan besar-kecilnya
tersebut. panel yang memuat ilustrasi, dan pengaturan tata letak teks
d. Judul dapat juga menggunakan latar dalam cerita termasuk dalam layout.
tersebut. 3. d. plot
e. Pastikan judul tersebut menarik dan dapat membuat Pembahasan:
orang penasaran tentang isi cerita. Alur atau plot merupakan urutan atau rangkaian peristiwa
f. Judul harusnya tidak mengandung unsur-unsur sara yang akan terjadi dan saling berhubungan. Misalnya plot
dan sensitif dimulai dengan pengenalan cerita, kemudian muncul awal
4. Ketika teknik arsir yang dipilih dalam desain gambar komik. konflik, terjadi konflik, hingga konflik terus memanas menjadi
5. Judul dibuat unik, menarik, dan mudah dihafal. klimaks dan diakhiri oleh penyelesaian konflik.
4. d. membuat outline
Pembahasan:

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 1


Pembuatan komik lebih sering menggunakan alat yang untuk dibaca. Panel dapat disebut juga dengan frame dan
dapat digunakan menggambar dengan tangan saja tanpa memiliki bermacam-macam bentuk, tidak hanya berbentuk
kuas. Pensil masih menjadi alat utama yang paling banyak kotak persegi saja.
digunakan untuk menggambar komik. Shading tidak harus 14. a. (1) dan (2)
terlalu mendetail ketika menggambar masih menggunakan Pembahasan:
kertas. Pensil disini digunakan hanya untuk membuat sketsa Komponen verbal/bahasa dalam komik antara lain adalah
atau outline. Komik biasanya akan dipertebal oleh pena atau sebagai berikut.
alat penebal lainnya. 1) Penokohan
5. c. arsir Penokohan yaitu berupa subjek yang dikisahkan dalam
Pembahasan: komik. Tokoh adalah pelaku dan penderita peristiwa,
Teknik arsir merupakan teknik dalam menggambar yang dan pengurutan peristiwa-peristiwa inilah yang akan
memakai alat tulis dengan cara digoreskan, sehingga membentuk alur.
membentuk sebuah garis-garis yang nantinya akan menjadi 2) Alur
sebuah bakal dari gambar yang akan dibuat. Perjalanan hidup tokoh cerita yang telah dikreasikan
6. c. (1), (2), dan (3) sedemikian rupa sehingga tampak menarik.
Pembahasan: 3) Tema dan moral
Hal-hal yang diperhatikan saat menggambar tokoh, yaitu Aspek isi yang disampaikan kepada pembaca, yang
sebagai berikut. terkadang mengandung pesan moral yang ingin
a. Keselarasan anggota tubuh. disampaiak penulis pada pembaca melalui cerita komik
b. Perspektif yang tepat. tersebut.
c. Sisi menarik dari tokoh (karakter kuat). 4) Gambar dan bahasa
7. b. latar Unsur komik yang secara nyata dapat dilihat karena
Pembahasan: keduanya merupakan media perwujudan komik itu
Latar merupakan tempat, waktu, dan lingkungan serta sendiri.
keadaan sosial dan tempat terjadinya peristiwa-peristiwa 15. b. balon pikiran
yang diceritakan dalam komik. Pembahasan:
8. d. gambar Balon pikiran yakni berisi pikiran tokoh yang seolah
Pembahasan: disampaikan dalam batin saja dan tidak terucap. Bentuk
Dalam komik, gambar menjadi salah satu unsur utama. balon pikiran biasanya berbentuk bulatan yang terputus-
Gambar tidak hanya sebagai pelengkap saja, sehingga putus. Namun, ada juga pembuat komik yang menggambar
penggunaan gambar harus sesuai agar tidak terkesan cuma bentuk balon pikiran berupa latar belakang putih dengan
sebagai penunjang saja, tetapi dapat menjadi satu kesatuan dialog pikiran tokohnya saja.
dengan teks yang ada. Gambar juga bahkan harus seakan
dapat menghasilkan bunyi menggunakan tulisan sebagai B. Isian
penunjangnya. 1. pointilisme
9. b. rangkaian gambar demi gambar 2. gosok
Pembahasan: 3. tema
Para pembuat komik dapat mengekspresikan gambar demi 4. alur
gambar dengan menggunakan media yang ada untuk 5. komikkolase
membentuk sebuah alur ceritanya masing-masing. Pembuat 6. komik komersial dan komik pendidikan
komik biasanya memiliki dua keahlian sekaligus agar dapat
7. mengandung humor
memadukan antara menggambar dan mengarang sebuah
8. media internet
alur cerita.
9. tokoh/penokohan
10. d. melibatkan perasaan pembaca
10. menyiapkan kertas gambar
Pembahasan:
Komik memiliki sifat dapat melibatkan perasaan atau rasa
emosional dari pembaca. Sifat ini akan membuat pembaca B. Uraian
masuk ke dalam cerita dan merasa terlibat sebagai salah 1. Komik menghadirkan teks dengan tipografi dan typeface
tokoh komik yang sedang dibaca. sehingga pembaca akan sedemikian rupa sehingga mampu menghadirkan unsur
merasa seolah-olah merasakan sendiri hal-hal yang terjadi bunyi, meskipun tidak ada media suara asli yang dilibatkan,
dalam komik. misalnya Bang!, Gubrak!, Woosh!, dan lain sebagainya.
11. c. bersifat universal 2. Teknik dussel diartikan sebagai teknik menciptakan
12. c. webcomik bayangan dan gradasi halus pada beberapa titik objek.
Pembahasan: 3. Media warna yang dapat digunakan meliputi pensil warna,
cat poster, krayon, dan sebagainya.
Webcomik adalah komik yang diterbitkan melalui media
internet. Kelebihan dari webcomic adalah semua orang dapat 4. Penggunaan pena karena pena dapat diatur ketebalan
menerbitkan komiknya sendiri dengan biaya relatif murah garisnya dengan lebih mudah dan efisien. Bahkan, terdapat
dan dapat diakses oleh semua orang di berbagai belahan pena yang dirancang khusus untuk menggambar outline
dunia. komik.
13. a. dapat membentuk sebuah alur cerita yang jelas 5. Sudut pandang berkaitan dengan cara penyampaikan cerita
seperti sudut pandang pertama (aku) dan sudut pandang
Pembahasan:
ketiga (dia, mereka).
Panel merupakan kotak yang berisi ilustrasi gambar dan
teks yang dapat membentuk sebuah alur cerita yang jelas

2 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


Perbaikan 4. Ramah lingkungan, yaitu desain yang baik bersifat ramah
1. komik lingkungan dan tidak mencemari apalagi merusak alam.
2. lucuataumenggelikan 5. Tujuan yang harus dicapai oleh desain yang baik tergantung
3. fantasi pada desain yang ingin diciptakan, misalnya desain produk
4. misteri memiliki tujuan secara lebih spesifik.
5. ekspresif
6. kartun Tugas kelompok
7. protagonis Kebijaksanaan guru
8. alur
9. circuslim Tugas Proyek
10. tema, topik, dantujuan Kebijaksanaan guru

Pengayaan SoalLiterasi
1. Tingkah laku atau ucapan tokoh yang digambarkan dalam 1. a. (1) dan (2)
komik dapat mengundang tawa pembacanya. Sehingga 2.
komik ini sangat menghibur orang-orang yang membacanya. No Pernyataan Benar Salah
2. Komik strip adalah komik pendek yang terdiri dari beberapa 1. Menabung dapat dilatih secara
panel dan biasanya muncul di surat kabar. √
rutin setiap hari.
3. Komponen lain pada komik yaitu sudut pandang dan ukuran 2. Kamu harus dapat menghabiskan
ilustrasi dalam panel. Sudut pandang tersebut mencakup √
semua uangmu untuk menabung.
bunyi huruf, splash, garis gerak, symbolia, dan kop komik. 3. Menabung di rumah dapat
4. Langkah terakhir adalah mewarna secara tradisional. Pada √
dilakukan kapan saja sesuka hati.
saat mewarna, dapat digunakan marker atau spidol dengan 3. Membiasakan menabung dapat dimulai dari nominal uang
membuka penutup belakangnya, dan memblok gambar yang tidak harus banyak, namun jika berjalan terus-menerus
dengan isi spidol sehingga pewarnaan akan lebih mudah secara jangka panjang dan konsisten, menabung sedikit
karena warna akan lebih banyak keluar. pada prinsipnya akan mendatangkan manfaat yang besar.
5. Teknik hybrid adalah teknik membuat komik secara
gabungan antara cara tradisional dan cara digital. Jumlah Evaluasi Kompetensi Siswa 2
dan perbandigan antara cara digital dan tradisional tidak A. Pilihan Ganda
dipermasalahkan, yang terpenting adalah menggabungkan 1. a. kenyamanan tanpa menghilangkan nilai estetika
dua teknik tersebut.
Pembahasan:
Seni kriya sebagai benda terapan dapat digunakan
Bab 2 dengan nyaman tanpa menghilangkan nilai estetikanya.
Menabung pada Celengan Indah Buatan Sendiri Contoh karya seni kriya sebagai benda terapan, antara
lain kursi kayu, lemari hias, tempat tidur kayu, keramik, dan
A. Manfaat Seni Kriya sebagainya.
Tugas Mandiri 2. d. desain
1. Jenis karya seni kriya yang dipakai sebagai benda terapan Pembahasan:
(siap pakai) lebih mengutamakan fungsinya daripada nilai
Desain atau rancangan merupakan kegiatan kreatif
estetikanya.
untuk merencanakan dan merancang sesuatu yang
2. Contoh karya seni kriya sebagai benda terapan, antara lain bersifat fungsional dan tidak ada sebelumnya. Tujuannya
kursi kayu, lemari hias, tempat tidur kayu, keramik, dan menyelesaikan suatu masalah tertentu agar memiliki nilai
sebagainya. lebih dan menjadi lebih bermanfaat bagi penggunanya.
3. Karya seni kriya yang dipakai sebagai hiasan atau dekorasi, 3. d. inovatif
antara lain patung, hiasan dinding, seni ukir, benda cindera
Pembahasan:
mata, tembikar, dan sebagainya.
Inovatif, yaitu desain mengandung kebaruan tertentu
4. Misalnya boneka congklak, kipas kertas dan sebagainya.
sehingga terasa segar dan tidak membosankan.
5. Lemari pakaian berfungsi untuk menyimpan pakaian yang
4. d. desain
didesain dengan seni kriya agar terlihat lebih indah.
Pembahasan:
Sederhana, yaitu desain yang baik selalu sederhana dalam
Tugas Kelompok
segala hal dalam bentuk produk, pengoperasian, dan
Kebijaksanaan guru
manfaatnya.
5. d. ergonomis
B. Desain atau Rancangan Seni Kriya
Pembahasan:
Tugas Mandiri
Tujuan umum pembuatan desain, antara lain sebagai berikut.
1. Unsur desain merupakan satuan terkecil yang membentuk
kesatuan suatu desain. a. Menambah nilai benda yang akan dirancang.
2. Estetis, yaitu desain yang baik itu indah, artinya terdapat b. Mencapai kenyamanan fisik (ergonomis).
ritme, harmoni, dan keselarasan. c. Memberikan nilai dan makna yang ingin disampaikan.
3. Dieter Rams memperoleh sebutan sebagai bapak desain d. Menyampaikan gagasan yang ingin disampaikan.
dari Jerman. e. Tercapainya fungsionalitas yang efektif dan efisien.
f. Sebagai identitas (brand).

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 3


g. Menjaga benda yang akan dibuat (quality control). 14. d. (3) dan (4)
h. Kenyamanan inderawi dengan tampilan yang estetis. Pembahasan:
6. a. seni kriya Seni kriya juga termasuk ke dalam seni rupa murni atau fine
Pembahasan: art. Hal ini karena seni kriya lebih mengutamakan unsur
Seni kriya merupakan jenis karya seni yang dihasilkan keindahan atau estetik daripada fungsi kegunaanya. Contoh
dengan cara memanfaatkan keterampilan tangan manusia dari benda dengan fungsi hias adalah patung, hiasan dinding,
dimana karya tersebut memperhatikan nilai estetika atau karya seni ukir, cinderamata, dan berbagai macam benda
keindahan dan aspek fungsional. lainnya.
7. c. tangan manusia 15. d. kegunaan
Pembahasan: Pembahasan:
Seni kriya berupa seni kerajinan tangan dimana proses Karya seni atau kerajinan perlu mementingkan nilai
pembuatannya menggunakan tangan manusia (hand made) praktis, artinya dapat dipakai sesuai dengan fungsi dan
yang membutuhkan keterampilan khusus. kebutuhannya. Misalnya, seperti bambu yang dapat
8. c. estetika dimanfaatkan sebagai celengan.
Pembahasan:
Produk-produk kerajinan tangan banyak dipakai sebagai B. Isian
benda pajangan, hiasan, atau dekorasi ruangan. Seni 1. kreatif
kriya lebih mengutamakan fungsi estetika sehingga dapat 2. terapan
memperindah suatu ruangan. 3. brand
9. a. tanah liat 4. manfaat atau fungsinya
Pembahasan: 5. inovasi
Gambar tersebut merupakan gambar celengan yang terbuat 6. kegunaan/unity
dari bahan tanah liat. Celengan dengan bahan tanah 7. keindahan/estetik
liat merupakan celengan paling tradisional yang masih 8. menabung di bank
dipertahankan hingga saat ini. Bentuknya bermacam-macam 9. biaya administrasi bank
mulai dari bentuk macam, ayam, hingga bentuk-bentuk 10. tanah liat
binatang besar lainnya. Bahkan masih ada celengan yang
sederhana dengan bentuk kendi tanah liat.
C. Uraian
10. a. karena lebih ringan dan kuat
1. Ramah lingkungan yaitu desain yang baik bersifat ramah
Pembahasan:
lingkungan dan tidak mencemariapalagi merusak alam.
Celengan keramik kini memang lebih disukai dibandingkan
2. Prinsip desain dijadikan sebagai acuan yang dapat
dengan celengan tanah liat karena lebih ringan dan kuat.
diaplikasikan pada unsur-unsur desain, agar desain tampak
Celengan ini disukai juga karena punya bentuk dan warna
lebih indah dan estetis.
yang lebih bervariasi dibandingkan dengan celengan tanah
3. Unsur desain, meliputi titik, garis, bidang, ruang, gelap-
liat.
terang, bentuk, dan sebagainya.
11. b. kertas kardus tebal
4. Unsur-unsur desain dapat dimanipulasi atau direka untuk
Pembahasan:
mengembangkan desain menjadi lebih efektif atau lebih
Kita dapat membuat sendiri celenganmu sesuai dengan indah.
bentuk yang kita inginkan. Kita tidak perlu membeli bahan-
5. Tujuan umum pembuatan desain, antara lain sebagai berikut.
bahan yang akan kamu gunakan untuk membuat celengan.
a. Menambah nilai benda yang akan dirancang.
Cukup kita gunakan bahan-bahan yang sudah tidak terpakai
di sekitar. Tentu saja hal ini juga untuk mengurangi sampah b. Mencapai kenyamanan fisik (ergonomis).
di sekeliling kita. c. Memberikan nilai dan makna yang ingin disampaikan.
12. a. (1) dan (2) d. Menyampaikan gagasan yang ingin disampaikan.
Pembahasan: e. Tercapainya fungsionalitas yang efektif dan efisien.
Mayoritas orang kini lebih memilih menyimpan uangnya di f. Sebagai identitas (brand).
bank, namun bukan berarti menabung dicelengan sudah g. Menjaga benda yang akan dibuat (quality control).
ditinggalkan semua orang. Menabung di celengan masih h. Kenyamanan inderawi dengan tampilan yang estetis.
memiliki beberapa keuntungan yaitu sebagai berikut.
a. Tidak ada potongan untuk biaya administrasi Perbaikan
b. Waktu menabung yang fleksibel 1. keindahan
c. Tidak ada batasan minimal 2. keamanan
d. Tidak mudah tergoda untuk berbelanja 3. seni terapan
13. a. kaleng bekas 4. tabung
Pembahasan: 5. keterampilan khusus
Kaleng bekas biasanya terbuat dari alumunium tipis, agak 6. terapan
sulit dibentuk atau dipotong. Sehingga biasanya bentuk 7. rendah hati
celengan kaleng ini hanya mengikuti bentuk kaleng tersebut 8. tanah lama
dan tidak bisa divariasikan. Namun kita dapat berkreasi 9. ruang
dengan bentuk hiasan untuk menghias bentuk celengan 10. titik
tersebut.

4 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


Pengayaan Tugas Proyek
1. Karena bahan kaleng bekas biasanya terbuat dari alumunium Kebijaksanaan guru
tipis, agak sulit dibentuk atau dipotong. Sehingga biasanya
bentuk celengan kaleng ini hanya mengikuti bentuk kaleng Soal Literasi
tersebut dan tidak bisa divariasikan. 1. a. (1) dan (2)
2. Anak-anak bisa diajarkan untuk menabung pertama kali 2.
dengan menggunakan celengan. Pembelajaran mengenai
keuangan bagi anak-anak yang paling dasar adalah dengan No Pernyataan Benar Salah
menggunakan celengan. 1. Lomba layang-layang tradisional
3. Celengan punya manfaat sebagai tempat untuk menyisihkan akan dinilai dari sisi keindahan √
uang receh atau pecahan kecil. Sebagian orang juga layang-layang.
memanfaatkan celengan untuk tabungan tertentu. Seperti 2. Bermain layang-layang terasa

tabungan untuk berwisata ataupun tabungan untuk membeli makin seru jika diperlombakan.
sesuatu yang diinginkan, menabung dengan celengan 3. Selain layang-layang yang dipasang
menggunakan waktu yang fleksibel. Serta tanpa biaya lampu ada pula layang-layang yang √
administrasi. dapat mengeluarkan suara.
4. Celengan kaleng ini berbentuk tabung yang sederhana. 3. Adanya lampu kelap kelip pada layang-layang membuat
Bagian atasnya sudah dilengkapi lubang untuk memasukkan acara layang-layang dapat dimainkan pada malam hari,
uang koin atau lembaran. Biasanya terbaut dari alumunium selain itu jika layang-layang ini jatuh di malam hari, maka
yang ringan namun kuat. kelap-kelip lampunya akan menjadi penanda lokasi jatuhnya
5. Contoh dari benda dengan fungsi hias adalah patung, hiasan hingga mudah untuk ditemukan.
dinding, karya seni ukir, cendera mata, dan berbagai macam
benda lainnya. Evaluasi Kompetensi Siswa 3
A. Pilihan Ganda
Bab 3 1. a. aerodinamika
Membuat dan Menghias Layang-Layang Pembahasan:
A. Mengenal Layang-layang Layang-layang memiliki unsur sains-teknologi berupa
Tugas Mandiri aerodinamika. Istilah aerodinamika berasal dari dua kata,
1. Layang-layang dimainkan oleh anak-anak maupun orang yaitu aero yang berarti udara dan dinamika berarti tenaga
dewasa. atau pergerakan. Jadi, membuat layang-layang akan melatih
2. Selama ribuan tahun lalu, layang-layang digunakan untuk cara berpikir berdasarkan seni rupa maupun desain dan
menangkal kejahatan, menyampaikan pesan, mewakili sains-teknologi.
dewa, mengangkat spanduk, dan kerajinan. 2. d. kajang lako
3. Layang-layang modern sebagian besar diterbangkan untuk Pembahasan:
kesenangan dan olahraga selain menjadi bentuk tradisional a. Layang-layang khagati dari Sulawesi Tenggara.
ekspresi artistik.
b. Layang-layang kajang lako dari Jambi.
4. Layang-layang dapat terbang dengan angin sepoi-sepoi,
c. Layang-layang tapean dari Jawa Timur.
tetapi sebagian desain layang-layang membutuhkan angin
d. Layang-layang goang dari Sumbawa.
yang stabil.
3. d. Kalimantan Selatan
5. Di tanah lapang seperti lapangan.
Pembahasan:
Layang-layang pengantin banjar, dandang laki, dan dandang
Tugas Kelompok
bini dari Kalimantan Selatan.
Kebijaksanaan guru
4. d. tali kama
Pembahasan:
B. Membuat Layang-Layang
Tugas Mandiri Benang layang-layang diikat pada bagian tongkat bersilang
(tali kama).
1. Keberadaan angin dapat dilihat dengan mengamati daun-
daun pada pohon yang bergerak-gerak. Jika daun bergerak- 5. d. persegi panjang
gerak, maka untuk menerbangkan layang-layang dapat Pembahasan:
dilakukan dengan mudah. Layang-layang Tiongkok yang paling awal diketahui
2. Menerbangkan layang-layang di tanah lapang atau terbuka berbentuk datar (tidak membungkuk) dan bentuknya persegi
lebih mudah dilakukan daripada di lokasi banyak pohon. panjang. Umumnya, layang-layang terbuat dari kertas atau
Layang-layang yang diterbangkan di lokasi banyak pohon kain parasut yang diberi kerangka dan dapat diterbangkan
akan berisiko tersangkut pada pohon. ke angkasa dengan bantuan angin setelah diikatkan pada
3. Posisi badan layang-layang harus membelakangi arah angin seutas tali atau benang.
sehingga layang-layang dapat mudah terangkat melayang 6. c. Tiongkok
naik ke udara. Pembahasan:
4. Menggunakan benang biasa atau benang bola atau tangsi. Layang-layang pertama kali ditemukan sekitar 3.000 tahun
5. Diagonal-diagonal yang dimiliki oleh bangun layang-layang dan dipopulerkan di Tiongkok. Layang-layang Tiongkok yang
saling tegak lurus. paling awal diketahui berbentuk datar (tidak membungkuk)
dan bentuknya persegi panjang. Umumnya, layang-layang
terbuat dari kertas atau kain parasut yang diberi kerangka
Tugas Kelompok
dan dapat diterbangkan ke angkasa dengan bantuan angin
Kebijaksanaan guru
setelah diikatkan pada seutas tali atau benang.

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 5


7. c. tanah lapang Pembahasan:
Pembahasan: Kita harus bermain layang-layang pada saat cuaca sedang
Bermain layang-layang dapat dilakukan di tanah lapang atau cerah. Sebaiknya kamu menghindari bermain layang-layang
terbuka. Menerbangkan layang-layang di tanah lapang atau pada saat mulai mendung, karena tali layang-layang basah
terbuka lebih mudah dilakukan daripada di lokasi banyak dapat, menghantarkan listrik dengan baik. Selain itu jika
pohon. Layang-layang yang diterbangkan di lokasi banyak layang-layang kita terbuat dari kertas, juga bisa basah dan
pohon akan berisiko tersangkut pada pohon. robek jika terkena air.
8. b. pecahan kaca halus dan lem 15. a. seringan mungkin
Pembahasan: Pembahasan:
Jika permainan layang-layang diadu, maka dapat disiapkan Layang-layang akan mudah untuk terbang jika dibuat
benang yang diolah dengan cara melekatkan pecahan kaca seringan mungkin. Untuk itu penting untuk melakukan
halus menggunakan lem. Benang tersebut diolah sedemikian penyerutan pada bambu yang menjadi rangka utama. Tak
rupa sehingga menjadi tajam. hanya itu jika membuatnya sesuai dengan ukuran maka akan
9. b. (2) dan (4) membuat layang-layang seimbang jika sudah diterbangkan.
Pembahasan:
Berbeda dengan bentuk sebelumnya, layang-layang tiga B. Isian
dimensi ini memiliki kerangka tiga dimensi yang sesuai 1. 3000 tahun
dengan bentuk asli benda yang ditiru. Layang-layang ini 2. sama panjang
dibuat sesuai kreasi yang ingin ditampilkan pembuatnya. 3. tanah lapang
Misalnya ingin membuat layang-layang bentuk kuda, maka 4. fauna
rangkanya juga harus berbentuk seperti kuda. Biasanya 5. lebih indah/menarik
layang-layang bentuk ini ditampilkan untuk festival layang- 6. kertas tipis dan plastik
layang yang diselenggarakan nasional maupun internasional.
7. layang-layang tiga dimensi
Pembuatan layang-layang bentuk tiga dimensi ini lebih lama.
8. pajangan dinding
Bahkan pembuatannya bisa memakan waktu satu bulan.
9. parasut
10. d. (3) dan (4)
10. layang-layang sendaren
Pembahasan:
Menurut fungsinya, layang-layang dapat dibedakan menjadi
tiga, yaitu sebagai berikut. C. Uraian
1) Layang-layang tradisional. 1. Layang-layang sendaren dan pepetengan dari Jawa Barat.
2) Layang-layang kreasi. 2. Layang-layang dapat dijadikan sebagai media bermain
3) Layang-layang olahraga. yang mengandung unsur seni rupa berupa desain (rancang
bangun) dan lukis atau gambar.
11. b. parasut
3. Layang-layang memiliki dua pasang sisi yang sama panjang.
Pembahasan:
4. Layang-layang memiliki sebuah sumbu simetri sebagai
Gambar layang-layang pada gambar tersebut adalah layang-
diagonal terpanjang.
layang delta. Layang-layang delta ini paling umum bentuknya
yakni segi tiga. Namun saat ini sudah banyak modifikasi dari 5. Istilah aerodinamika berasal dari dua kata, yaitu aero yang
layang-layang model delta ini. Ada yang terbuat dari kertas berarti udara dan dinamika berarti tenaga atau pergerakan.
ada pula yang terbuat dari kain. Layang-layang yang terbuat
dari kain, biasanya menggunakan kain parasut yang ringan Perbaikan
dan mudah tertiup angin. 1. janggan/bebean/pecukan
12. d. sendaren 2. bambu
Pembahasan: 3. dengung
Layang-layang sendaren adalah layang-layang yang memiliki 4. kertas
bentuk melengkung seperti parabola. Layang-layang ini 5. tapean
dilengkapi dengan gabus bulat di kedua sisi. Gabus ini 6. kreasi
berfungsi sebagai resonan agar pita yang direntangkan 7. olahraga
bisa bergetar. Selain itu layang-layang bentuk ini sering 8. naik sepeda
kali dibuat bercahaya, karena layang-layang sendaren ini 9. equilibrium
sering dimainkan di malam hari. Layang-layang ini biasanya 10. layang-layangan sendaren
memiliki ukuran yang besar.
13. c. melengkung seperti parabola
Pengayaan
Pembahasan:
1. Saat menerbangkan layang-layang ada tiga kekuatan yang
Layang-layang sendaren adalah layang-layang yang memiliki bekerja yaitu kekuatan dari tali layang-layang, kekuatan
bentuk melengkung seperti parabola. Layang-layang ini angin, dan gaya gravitasi. Kekuatan angin mendorong
dilengkapi dengan gabus bulat di kedua sisi. Gabus ini layang-layang ke atas dan ke belakang.
berfungsi sebagai resonan agar pita yang direntangkan
2. Motif geometris ini terdiri dari objek yang menyerupai
bisa bergetar. Selain itu layang-layang bentuk ini sering
lingkaran, persegi, trapesium, ketupat, persegi panjang
kali dibuat bercahaya, karena layang-layang sendaren ini
dan lainnya. Motif-motif ini dapat juga digabungkan dengan
sering dimainkan di malam hari. Layang-layang ini biasanya
titik dan garis-garis misalnya zig-zag. lengkung, spiral, dan
memiliki ukuran yang besar.
sebagainya.
14. d. layang-layang basah dapat ,menghantarkan listrik
dengan baik

6 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


3. Dapat dilakukan dengan menempelkan selotip-selotip ini jika menabung di rumah kadang kita tergoda untuk
membentuk motif dekoratif yang diinginkan. Tentu saja mengambil uang yang ada di tabungan yang kita punya
selotip yang kamu gunakan tidak hanya satu warna agar meski sedikit dan hanya untuk kebutuhan sesaat, dan pada
membentuk pola warna yang indah. akhirnya kamu akan gagal dalam menabung. Perlu melatih
4. Sarung tangan berfungsi agar tangan kita lebih aman dan kesabaran dan usaha diperlukan dalam menabung.
tidak terluka pada saat memegang benang gelasan yang 8. b. mengandung humor
tajam dan membuat tangan kita sedikit robek. Pembahasan:
5. Agar bermain layang-layang teras mudah. Teman bisa Komik disukai karena mengandung banyak humor. Hal
membantu dan mengajari bagaimana cara menerbangkan itulah yang membuat banyak pembaca menjadi terhibur dan
layang-layang. senang melakukan aktivitas membaca komik.
Evaluasi Tengah Semester 9. c. komik strip
A. Pilihan Ganda Pembahasan:
1. a. komik strip Komik strip adalah komik pendek yang terdiri dari beberapa
Pembahasan: panel dan biasanya muncul di surat kabar. Komik strip
Jenis komik yang ada pada gambar tersebut adalah komik biasanya bertema humor dan bergaya atau kartun karikatur.
strip. Komik strip adalah komik pendek yang terdiri dari 10. b. internet
beberapa panel dan biasanya muncul di surat kabar. Komik Pembahasan:
strip biasanya bertema humor dan bergaya atau kartun Webcomic adalah komik yang diterbitkan melalui media
karikatur. internet. Kelebihan dari webcomic adalah semua orang dapat
2. b. humor menerbitkan komiknya sendiri dengan biaya relatif murah
Pembahasan: dan dapat diakses oleh semua orang di berbagai belahan
Komik strip adalah komik pendek yang terdiri dari beberapa dunia.
panel dan biasanya muncul di surat kabar. Komik strip 11. c. bahasa yang bersifat universal
biasanya bertema humor dan bergaya kartun karikatur. Pembahasan:
3. a. bergaya kartun karikatur Komik instruksional adalah jenis komik strip yang dirancang
Pembahasan: untuk tujuan edukasi atau informasi. Bahasa yang digunakan
Komik strip adalah komik pendek yang terdiri dari beberapa biasanya bersifat universal (bahasa gambar dan simbol).
panel dan biasanya muncul di surat kabar. Komik strip 12. b. kartun
biasanya bertema humor dan bergaya kartun karikatur. Pembahasan:
4. a. dialog tokoh komik Gaya kartun biasanya dipakai untuk cerita-cerita humor,
Pembahasan: cerita petualangan untuk anak-anak, atau fantasi anak -anak.
Komik umumnya berbentuk rangkaian gambar, masing- 13. c. penerbitan komik
masing dibuat dalam panel dan dipisahkan oleh gang. Di Pembahasan:
mana keseluruhan gambar tersebut merupakan kesatuan Komik pendidikan cenderung menyediakan isi yang bersifat
cerita yang runtut. Gambar-gambar tersebut biasanya informatif. Komik pendidikan banyak diterbitkan oleh industri,
dilengkapi dengan balon kata yang berisi ucapan yang dinas kesehatan, dan lembaga-lembaga yang tidak mencari
disampaikan oleh tokoh dalam komik tersebut dan kadang keuntungan.
disertai narasi sebagai penjelasan yang berbentuk kotak 14. b. uang dapat ditarik kembali dengan ATM
dan tersambung di tepi panel. Pembahasan:
5. a. lucu atau menggelikan Mayoritas orang kini lebih memilih menyimpan uangnya di
Pembahasan: bank, namun bukan berarti menabung di celengan sudah
Istilah komik berasal dari bahasa Yunani yaitu komikus. ditinggalkan semua orang. Menabung di celengan masih
Sedangkan dalam bahasa Perancis dikenal dengan comique, memiliki beberapa keuntungan yaitu sebagai berikut..
serta bahasa Inggris, yaitu Comic. Kata komik memiliki arti a. Tidak ada potongan untuk biaya administrasi
lucu atau menggelikan dan sebagai kata benda artinya b. Waktu menabung yang fleksibel
pelawak atau badut. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia
c. Tidak ada batasan minimal
(KBBI), kata komik memiliki arti cerita bergambar yang
d. Tidak mudah tergoda untuk berbelanja
biasanya dimuat dalam majalah, surat kabar, atau dalam
15. a. mainan
bentuk buku yang umumnya mudah dicerna dan lucu.
Pembahasan:
6. b. (2) dan (4)
Beberapa produk karya seni kriya bisa difungsikan sebagai
Pembahasan:
mainan. Benda ataupun alat permainan biasanya memiliki
Dengan menabung kamu akan lebih mandiri karena bisa
bentuk yang sederhana dan dibuat menggunakan bahan
membeli atau mendapatkan sesuatu yang diinginkan, tentu
yang memang mudah didapatkan. Hal ini bisa membuat
hal tersebut juga didukung oleh adanya kesabaran, susah
produk mainan karya seni kriya bisa dijual dengan harga
payah dan lain sebagainya. Oleh karena itu menabung
yang lebih terjangkau. Beberapa contoh produk karya seni
adalah salah satu pelajaran yang mengajarkan kamu
kriya sebagai fungsi benda mainan adalah kipas tangan,
memahami rasa sabar, rasa bersyukur, dan berusaha dalam
congklak, boneka dan beberapa benda lainnya.
mencapai keinginanmu.
16. a. menggambar pola sesuai modal yang diinginkan
7. a. bisa meyisihkan uangmu sesuka hati dan setiap waktu
17. d. keindahan
Pembahasan:
Pembahasan:
Menabung dapat dapat kamu lakukan dengan mudah salah
Pembuatan karya kriya harus mempetimbangkan unsur
satunya menabung dirumah karena kamu bisa meyisihkan
keindahan/aestetik, sehingga lebih menarik jika dipandang.
uangmu sesuka hati dan setiap waktu. Namun,

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 7


Keindahan suatu benda bisa diwujudkan melalui bentuk, plastik. Layang-layang dua dimensi memiliki rangka yang
desain, dan lain sebagainya. datar seperti layang-layang mainan anak pada umumnya.
18. c. dua dimensi
Pembahasan: B. Isian
Gambar tersebut merupakan gambar layang-layang dua 1. menggosok
dimensi. Layang-layang dua dimensi ini yang paling sering 2. latar
ditemui dan paling sering dimainkan oleh anak-anak. 3. desain
Dinamakan layang-layang dua dimensi karena jenis ini 4. benang
memiliki bentuk dua dimensi, biasanya menggunakan kertas 5. menarik
berwarna atau plastik. Layang-layang dua dimensi memiliki
6. parit
rangka yang datar seperti layang-layang mainan anak pada
7. tanah liat
umumnya.
8. tabung/silinder
19. d. siger
9. pesawat terbang
Pembahasan:
10. tradisional dan digital
Layang-layang yang berasal dari Lampung adalah siger.
20. a. ke atas dan ke belakang
Pembahasan: C. Uraian
Kekuatan tali layang-layang akan mendorong layang- 1. Karena dalam penggambaran watak yang mudah dan
layang ke arah depan dan ke arah bawah. Kekuatan angin sederhana ini memiliki tujuan untuk memudahkan pembaca
mendorong layang-layang ke atas dan ke belakang. Dan dalam memahami tokoh dan wataknya.
gaya grafitasi akan menarik layang-layang lurus ke tanah. 2. Panel komik membentuk sebuah alur cerita yang jelas untuk
Sehingga dengan menarik layangan ke arah kita, kita dibaca. Cara membaca panel dalam komik yaitu dari kiri ke
menciptakan angin yang dapat memaksa layang-layang kita kanan, atas ke bawah atau searah jarum jam.
mundur hingga perlahan-lahan naik lebih tinggi ke udara. 3. Seni kriya yang berupa benda mainan biasanya memiliki
21. b. pensil warna bentuk yang sederhana dan dibuat menggunakan bahan
Pembahasan: yang memang mudah didapatkan.
Jika layang-layang yang kamu hias terbuat dari kertas, 4. Pembuatan karya kriya harus mempetimbangkan unsur
gunakan media pewarna yang kering misalnya pensil warna keindahan, sehingga lebih menarik jika dipandang.
dan pastel. Namun jika layang-layangmu terbuat dari plastic Keindahan suatu benda bisa diwujudkan melalui bentuk,
kamu bisa menggunakan pewarna basah yaitu cat minyak desain, dan lain sebagainya.
atau spidol warna 5. Apabila pewarnaan pada gambar telah selesai, langkah
22. a. memiliki hiasan yang indah selanjutnya adalah lettering atau pemberian teks. Pemberian
teks dilakukan untuk memperjelas adegan tokoh dalam
Pembahasan:
komik.
Layang-layang bisa kamu buat sendiri atau membelinya.
6. Layang-layang yang memiliki lukisan yang bisa dikreasikan
Pakailah layang-layang yang tidak sobek, rangka layangan
oleh pembuatnya sesuai dengan kreativitasnya. Bahan
seimbang, dan tidak patah. Hal ini mengantisipasi kerusakan
pembuatnya pun bisa berbeda-beda, bisa dari kertas, plastik,
pada layangan, karena halt tersebut sering kali terjadi.
parasut, bahkan ada juga yang dari daun.
23. b. gaya gravitasi bumi
7. Jika celengan sudah penuh, barulah celengan tanah liat
Pembahasan:
tersebut dipecahkan sehingga penggunaan celengan hanya
Saat menerbangkan layang-layang ada tiga kekuatan yang sekali pakai.
bekerja yaitu kekuatan dari tali layang-layang, kekuatan
8. Celengan dari tanah liat diproses dengan cara tradisional
angin, dan gaya gravitasi. Kekuatan tali layang-layang akan
melalui proses pembakaran tanah liat sehingga
mendorong layang-layang ke arah depan dan ke arah bawah.
menjadikannya lebih awet. Warnanya pun kini tidak kaku
Kekuatan angin mendorong layang-layang ke atas dan ke
lagi seperti dulu yang khas dengan warna merah tanah.
belakang. Dan gaya grafitasi akan menarik layang-layang
9. Karena jika menggunakan kertas dengan bobot yang berat,
lurus ke tanah. Sehingga dengan menarik layangan ke arah
hasilnya layangan yang kita buat akan berat juga. Hal ini
kita, kita menciptakan angin yang dapat memaksa layang-
akan menyebabkan layangan yang kita buat sulit untuk naik
layang kita mundur hingga perlahan-lahan naik lebih tinggi
ke langit
ke udara.
10. Ketika ada angin berhembus ke arah layangan, memberikan
24. a. naik sepeda
isyarat kepada temanmu untuk melepaskan layang-layang.
Pembahasan:
Jika sudah waktunya, suruh temanmu melepaskan layangan
Angin terbaik untuk menerbangkan layang-layang adalah dan tarik benang tersebut agar layang-layang dapat terbang.
angin yang stabil dengan kecepatan sekitar 13 hingga 32
km per jam. Lebih kurang kecepatan angin yang ideal sama
Bab 4
cepatnya seperti kecepatan kita saat bersepeda. Jika angin
bertiup terlalu lemah, maka layang-layang akan sulit terbang Membuat Shadow Rippet (Wayang) yang Menakjubkan
naik seperti yang kita inginkan.
25. a. dua dimensi A. Bentuk dan Fungsi Dasar Wayang
Pembahasan: Tugas Mandiri
Layang-layang dua dimensi ini yang paling sering ditemui 1. Shadow puppet merupakan tokoh cerita yang dimainkan
dan paling sering dimainkan oleh anak-anak. Dinamakan dalam bentuk bayangan.
layang-layang dua dimensi karena jenis ini memiliki bentuk 2. Cerita wayang yang dipergelarkan melanjutkan cerita wayang
dua dimensi, biasanya menggunakan kertas berwarna atau purwa, yaitu dari Yudayono sampai Jayalengkara.

8 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


3. Wayang berfungsi sebagai penggambaran alam pikiran raja Jenggala mulai dari Prabu Sri Ghataya (Subrata) sampai
orang yang saling bertentangan, yaitu baik dan buruk, lahir dengan Panji Kudalaleyan.
dan batin, serta halus dan kasar. 2. d. beber
4. Pertunjukan wayang topeng dilakukan dengan cerita tentang Pembahasan:
kehidupan dan iringan musik gamelan. Gambar tersebut menunjukkan jenis wayang beber, yaitu
5. Wayang ageng jika dipakai untuk keperluan pertunjukan gambar wayang yang dilukiskan pada kain putih. Wayang
pagelaran wayang, tidak memenuhi syarat-syarat Beber biasanya terdiri dari empat gulung yang berisikan 16
kepraktisan. Hal ini karena besarnya wayang tidak sesuai adegan. R.M. Sajid menjelaskan bahwa wayang beber bukan
dengan kekuatan dalang untuk memainkannya dengan wayang yang dipergunakan untuk “mbarang” (ngamen)
baik selama pertunjukan semalam suntuk. Selain itu, pada yang kemudian dipertunjukkan di jalan-jalan. Kata “beber”
beberapa adegan yang memberikan kesan seolah-olah berarti direntangkan. Wayang beber setiap diceritakan, maka
ruang pentas menjadi terlalu sempit karena ukuran wayang gambar wayang direntangkan penonton dapat mengetahui
yang besar. bentuk lukisan dari cerita.
3. d. jika digunakan dalam pentas tidak terlalu berat
Tugas kelompok Pembahasan:
Kebijaksanaan guru Wayang kidang kencanan merupakan salah satu jenis ukuran
wayang kulit yang lebih besar dari jenis wayang kaper.
B. Hubungan Wayang dengan Seni Rupa dan Seni dan Wayang kidang kencanan yang terbesar ukurannya seperti
Tradisi wayang Bima atau raksasa yang dibuat sama besarnya
Tugas Mandiri dengan wayang Gatotkaca pada jenis wayang pedalangan.
1. Perangkat teraga merupakan unsur kasat mata dari seni Jenis wayang tersebut juga sering disebut kencana yang
rupa dapat dinikmati oleh mata secara langsung, antara lain berarti sedang. Pembuatan wayang kidang kencanan agar
garis, warna, nada, tekstur, ruang, bentuk, dan titik. jika digunakan dalam pentas tidak terlalu berat.
2. Wanda menggambarkan watak dasar dan lahir batin wayang 4. d. Banjar
pada kondisi mental tertentu. Pembahasan:
3. Wayang di dalamnya terkandung tatanan, yaitu suatu norma Wayang gung merupakan jenis wayang orang yang
yang mengandung etika (moral). Norma tersebut disepakati berkembang di Banjar, Kalimantan Selatan. Wayang gung
dan dijadikan pedoman bagi para seniman dalang. lebih banyak menceritakan tentang Ramayana dengan versi
4. Tatahan wayang dilakukan menggunakan tatah kuku dan Banjar dan sesuai dengan kebudayaan yang ada.
tata lantas. 5. a. lighting
5. Pemikiran manusia terkait dengan ideologi, politik, ekonomi, Pembahasan:
sosial, budaya, hukum, maupun pertahanan keamanan dapat Unsur tata cahaya atau tata lampu (lighting) pada pertunjukan
termuat di dalam wayang. wayang digunakan sebagai alat untuk memunculkan
bayang-bayang wayang di belakang layar, sebagai alat
Tugas Kelompok untuk menciptakan suasana pagelaran yang dikehendaki
Kebijaksanaan guru oleh dalang berdasarkan lakon dan adegan cerita.
6. c. tampak menonjol apabila dilihat dari jauh
Tugas Proyek Pembahasan:
Kebijaksanaan guru Unsur warna dapat dinikmati pada busana wayang, boneka
wayang, setting, serta tata cahaya. Warna-warna tersebut
Soal Literasi dipakai sebagai simbol-simbol tertentu pada tokoh-tokoh
1. c. (1) dan (3) wayang. Badan wayang dicat dengan warna agar badan
wayang tampak menonjol apabila dilihat dari jauh. Demikian
2.
pula, pemberian warna yang mencolok pada wajah dan
No Pernyataan Benar Salah badan wayang juga memberikan kesan menonjol.
1. Wa y a n g k u l i t b a n y a k 7. c. (1), (2), dan (4)
dimainkan di Jawa Tengah, √ Pembahasan:
Jawa Timur, dan Bali. Dialog antartokoh (antawecana), ekspresi narasi (janturan,
2. Keseluruhan pertunjukan pocapan, dan carita), suluk, kombangan, dhodhogan,

wayang ada di tangan dalang. dan kepyakan juga sebagai unsur-unsur penting dalam
3. Penonton pertunjukan pendramaan dalam pertunjukan wayang.
wayang kulit ada di belakang √ 8. d. Mahabarata dan Ramayana
kelir. Pembahasan:
3. Dalam bertugas untuk memainkan semua boneka wayang Umumnya, lakon yang dibawakan dalam wayang purwa
dan menyuarakan dialog para wayang. Dalang juga diambil dari kisah Ramayana dan Mahabarata. Bentuk
bernyanyi dan memimpin gamelan. wayang purwa sangat berbeda dengan tubuh manusia
pada umumnya dan diukir dengan sistem tertentu sehingga
Evaluasi Kompetensi Siswa 4 perbandingan antara bagian-bagian masing-masing
A. Pilihan Ganda seimbang.
1. a. Sunan Giri 9. d. golek
Pembahasan: Pembahasan:
Wayang gedog diciptakan oleh Sunan Giri yang digunakan Pertunjukan wayang golek dilakukan dengan memakai
mengisahkan cerita Panji. Kisah tersebut berisi cerita raja- wayang tiga dimensi yang dibuat dari bahan kayu.

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 9


Jenis wayang ini paling populer di daerah Jawa Barat. C. Uraian
Wayang golek dibedakan menjadi dua jenis, yaitu wayang 1. Budaya wayang mencakup seni peran, seni suara, seni
golek papak cepak dan wayang golek purwa. musik, seni tutur, seni sastra, seni lukis, seni pahat, dan
10. a. (1) dan (2) seni perlambang.
Pembahasan: 2. Jenis wayang klithik untuk menceritakan tanah Jawa
Berikut ini adalah fungsi dari seni wayang. terutama kerajaan Majapahit dan Pajajaran.
a. Sebagai wadah melestarikan budaya daerah serta 3. Wayang madya diciptakan oleh Mangkunegara IV Surakarta.
cerita-cerita tradisional. 4. Wayang Arjuna memiliki tinggi sebesar 44,5 cm dan lebar
b. Sebagai penggambaran antara dua kelompok yang sebesar 17,5 cm.
berbeda yaitu kelompok dengan watak yang baik dan 5. Wayang menurut Dr. G. A. J. Hazzeu merupakan pertunjukan
kelompok dengan watak buruk. asli Jawa di mana wayang berasal dari kata “Walulang inukir”
c. Sebagai sarana untuk menanamkan jiwa sosial karena (kulit yang diukir) dan dilihat bayangannya pada kelir.
biasanya pagelaran wayang diadakan besar-besaran
dan mengumpulkan banyak masyarakat. Perbaikan
d. Sebagai media untuk hiburan rakyat. 1. Serat Menak
e. Sebagai sarana pendidikan budi pekerti karena 2. Serat Mahabharata
memberikan pesan-pesan dan amanat di dalam 3. kayu
ceritanya. 4. kulit
11. b. sarana pendidikan budi pekerti 5. budaya
12. b. mengumpulkan banyak masyarakat 6. warna
13. c. (1) dan (3) 7. bambu
Pembahasan: 8. kayu
Wayang klitik bentuknya hampir sama dengan wayang 9. Mahabharata
kulit. Bedanya, wayang ini dibuat dari bahan kayu. Selain 10. golek
itu, dalang juga menggunakan bayangan saat pementasan
wayang klitik. Kata “klitik” ini berasal dari suara kayu
Pengayaan
yang ditimbulkan pada saat wayang dimainkan.Biasanya
1. Wayang beber merupakan salah satu wayang yang tertua
wayang klitik mengangkat cerita dari kerajaan Jawa Timur,
di negara kita. Dalam pertunjukan ini, wayang berbentuk
seperti misalnya Kerajaan Kediri, Kerajaan Majapahit, dan
lembaran gambar diceritakan oleh seorang dalang.
Kerajaan Jenggala. Adapun cerita yang paling populer saat
pementasan wayang klitik adalah cerita Damarwulan. 2. Adapun kisah yang diangkat oleh wayang jenis ini biasanya
mengacu pada adat Jawa dan Islam, seperti kisah Pangeran
14. a. golek purwa
Panji, kisah Damarwulan, dan lain sebagainya.
Pembahasan:
3. Setelah selesai memahat, lepaskan kertas secara perlahan
Pertunjukan wayang golek dilakukan dengan memakai
dari kulit atau bisa juga dengan dicuci. Beberapa pembuat
wayang tiga dimensi yang dibuat dari bahan kayu. Jenis
wayang juga menggunakan air dan berus tembaga halus
wayang ini paling populer di daerah Jawa Barat. Wayang
dengan cara digosok.
golek dibedakan menjadi dua jenis, yaitu wayang golek
4. Tulang bambu ini dibagi menjadi dua mulai dari ujung hingga
papak cepak dan wayang golek purwa. Wayang golek purwa
sekitar 30,5 cm dari pangkal kemudian wayang kulit dijepit di
lebih dikenal oleh masyarakat. Adapun kisah yang diangkat
antara celah yang sudah dibuat kemudian pada jarak sekitar
oleh wayang jenis ini biasanya mengacu pada adat Jawa
5 cm akan diikat dengan benang agar kuat.
dan Islam, seperti kisah Pangeran Panji, kisah Damarwulan,
dan lain sebagainya. 5. Langkah pertama mempersiapkan alat dan bahan. Setelah itu
mulai membuat pola karakter dari wayang yang diinginkan.
15. d. (3) dan (4)
Kemudian mulai dipotong sesuai pola.
Pembahasan:
Bentuk merupakan gabungan dari bidang-bidang. Ada dua
Bab 5
jenis bentuk, yaitu bentuk geometris dan nongeometris.
Bentuk geometris berupa kubistis (balok, kubus) dan bentuk Menghias Jadwal Pelajaran
silindris (bola, tabung). Sementara bentuk nongeometris
berbentuk seperti objek yang ada di alam, msanya kondisi A. Komposisi pada Hiasan Jadwal Pelajaran
alam dan makhluk hidup. Tugas Mandiri
1. Komposisi simetris.
B. Isian 2. Komposisi merupakan kemampuan dalam menata objek-
1. kulit yang diukir objek dalam suatu lukisan agar seimbang, harmonis, memiliki
ritme, dan fokus perhatian (central interest).
2. Walmiki
3. Jadwal pelajaran yang menarik menjadikan kita lebih senang
3. wayang beber
membaca jadwal pelajaran sehingga menjadi lebih giat
4. kelir
belajar.
5. wayang golek
4. Benda yang berwarna gelap memiliki kesan lebih berat
6. dikikis dengan pisau raut daripada benda lain yang besarnya sama dengan benda
7. pisau raut atau pisau wali tersebut, tetapi berwarna terang.
8. kertas 5. Penguasaan komposisi akan membimbing dan mengarahkan
9. berbentuk bulat pipih susunan objek dalam menggambar.
10. wayang klitik/karucil

10 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


Tugas Kelompok 2. b. pola ragam hias
Kebijaksanaan guru Pembahasan:
Pola ragam hias merupakan bentuk hasil susunan dari suatu
B. Pola Ragam Hias Dekoratif aturan dalam bentuk mapun komposisi tertentu. Penempatan
Tugas Mandiri dari pola ragam hias tergantung dari tujuannya. Bentuk
1. Gambar tersebut menunjukkan pola ragam hias simetris. ragam hias biasanya memiliki pola atau susunan yang
Pola simetris merupakan pola ragam hias yang mempunyai diulang-ulang.
bentuk motif yang sama serta diletakkan secara seimbang 3. d. geometris
antara sisi kiri dan kanan. Pembahasan:
2. Ragam hias dekoratif ada dua macam, yaitu tradisional dan Ragam hias geometris berupa bentuk-bentuk geometri
geometris. sederhana yang dilipatgandakan dan diwarnai, misalnya
3. Pena digunakan untuk penegasan garis. kelipatan bentuk segitiga, empat, atau gabungan dari
4. Pola ragam hias geometris dapat ditandai dari bentuknya, beberapa bentuk.
misalnya persegi, zig zag, garis silang, segitiga, dan 4. d. geometris
lingkaran. Pembahasan:
5. Bentuk corak pola ragam hias gabungan berdiri sendiri dan Ragam hias dekoratif tradisional berupa flora, fauna, dan
biasanya sebagai gabungan dari beberapa ragam hias dan manusia. Ragam hias dekoratif, misalnya batik dan kain
membentuk ragam hias baru. tenun adat.
5. a. komposisi
Tugas kelompok Pembahasan:
Kebijaksanaan guru Komposisi merupakan kemampuan dalam menata objek-
objek dalam suatu lukisan agar seimbang, harmonis, memiliki
Tugas Proyek ritme, dan fokus perhatian (central interest). Komposisi dapat
Kebijaksanaan guru diartikan sebagai metode membuat lukisan agar menjadi
lebih enak dan menarik untuk dipandang.
Soal Literasi 6. c. komposisi
1. c. (1) dan (3) Pembahasan:
2. Komposisi berkaitan dengan susunan suatu objek. Benda
yang berwarna gelap memiliki kesan lebih berat daripada
No Pernyataan Benar Salah
benda lain yang besarnya sama dengan benda tersebut,
1. Setiap budaya tetapi berwarna terang. Penguasaan komposisi sebagai hal
merupakan penting yang harus dikuasai sebelum melakukan aktivitas
cerminan alam menggambar. Penguasaan komposisi akan membimbing

Nusantara di dan mengarahkan susunan objek dalam menggambar.
masing-masing 7. c. simetris
daerah
Pembahasan:
2. Ukiran khas Komposisi simetris, yaitu objek di bagian kanan sama atau
Jepara mirip dengan objek di bagian kiri bidang gambar.
merupakan salah
8. b. beraturan
satu contoh √
Pembahasan:
ragam hias
khas daerah Pola ragam hias beraturan dibentuk dari bidang dan corak
Nusantara. yang sama dan susunan polanya sebagai pengulangan dari
bentuk sebelumnya dengan ukuran yang sama.
3. Ragam hias
9. c. tepi
hanya terdapat
pada benda- √ Pembahasan:
benda tradisional Gambar tersebut menunjukkan penerapan pola ragam hias
saja. tepi.
3. Ragam hias tradisional Indonesia banyak dipengaruhi oleh 10. b. (2) dan (4)
lingkungan alam, flora, dan fauna Nusantara. Selain itu setiap Pembahasan:
budaya juga memiliki ciri khas keadaan alam nusantara di Ragam hias geometris merupakan pengembangan dari
masing-masing daerah. bentuk-bentuk geometris mengandung unsur-unsur garis,
sudut, bidang, dan ruang. Garis-garis yang dibuat bisa dalam
Evaluasi Kompetensi Siswa 5 bentuk garis lurus, melengkung, spiral, atau zig-zag.
A. PIligan Ganda 11. c. inspirasi binatang yang mengalami perubahan bentuk
1. a. asimetris atau distilir
Pembahasan: Pembahasan:
Pola asimetris merupakan motif ragam hias yang tidak Ragam hias fauna merupakan ragam hias dengan inspirasi
diletakkan di tengah atau motif yang tidak diletakkan sama objek gambar fauna atau binatang. Semua jenis binatang
antara sebelah kanan dan kiri, tetapi masih mempunyai dapat dijadikan motif dalam ragam hias, dengan mengalami
keindahan dari komposisinya. Pola asimetris terbentuk dari perubahan bentuk atau distilir, tetapi tidak meninggalkan
komposisi yang tidak berimbang, tetapi memiliki proporsi, bentuk aslinya. Ragam hias dengan motif binatang dapat
komposisi, dan kesatuan yang harmoni. juga dikombinasikan tumbuhan dengan berbagai gaya.

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 11


12. d. (3) dan (4) Perbaikan
Pembahasan: 1. kesatuan
Pola ragam hias adalah hasil susunan dari aturan tertentu 2. irama
dalam bentuk dan komposisi tertentu. Bentuk ragam hias 3. ornare
umumnya memiliki pola atau susunan yang diulang-ulang. 4. flora
Pada bentuk ragam hias yang lain, pola yang ditampilkan 5. fauna
berupa pola ragam hias yang teratur, terukur, dan memiliki 6. memusat
keseimbangan. Beberapa contoh pola ragam hias antara
7. beraturan
lain pola simetris, pola asimetris, pola ragam hias tepi, pola
8. asimetri
hias menyudut, pola hias memusat, pola hias beraturan. dan
9. warna tebal
pola hias tidak beraturan.
10. garis
13. d. membagi bidang sama rata
Pembahasan:
Pengayaan
Komposisi simetris adalah kompisisi yang membagi bidang
gambar menjadi dua bagian sama rata. Obyek gambar 1. Pola yang memusat bentuk coraknya berdiri sendiri. Pola
diletakkan dalam posisi seimbang, antara sebelah kiri dan ragam hias ini gabungan dari beberapa ragam hias dan
kanan. Bentuk dan ukurannya pun juga seimbang dan sama rata. membentuk ragam hias baru.
14. b. warna tebal 2. Semua jenis binatang dapat dijadikan motif dalam ragam
hias, dengan mengalami perubahan bentuk atau distilir, tetapi
Pembahasan:
tidak meninggalkan bentuk aslinya. Ragam hias dengan
Teknik plakat merupakan teknik menggambar ragam
motif binatang dapat juga dikombinasikan tumbuhan dengan
hias yang dilakukan dengan menyapukan pewarna yang
berbagai gaya.
menghasilkan sapuan warna yang menutup atau tebal
3. Ragam hias figuratif mengacu pada inspirasi bentuk figur
15. c. (4) – (2) – (1) – (3)
manusia, baik secara keselurahan atau sebagian. Seperti
Pembahasan:
halnya ragam hias berbentu topeng yang mengacu bentuk
Menggambar ragam hias fauna, contoh ragam hias fauna manusia bagian wajah.
burung dapat dilakukan sebagai berikut.
4. Kertas origami digunakan untukmembuat hiasan bunga
1) Membuat gambar bulatan besar dan kecil sebagai (tengan serta kelopaknya) yang nantinya ditempat ini akan
badan dan kepala burung. dituliskan jadwal pelajaran dengan menggunakan spidol.
2) Melengkapi gambar dengan bentuk sayap, ekor, kaki, 5. Semua jenis binatang dapat dijadikan motif dalam ragam
jambul, mata, dan paruh. hias, dengan mengalami perubahan bentuk atau distilir,
3) Menambahkan garis-garis untuk menghias bagian ekor tetapi tidak meninggalkan bentuk aslinya.
dan sayap.
4) Menyelesaikan dengan mengisi bidang-bidang dengan Bab 6
warna yang menarik.
Kelas Apresiasi: Bertemu Seniman dan Perajin Setempat

B. Isian A. Apresiasi Hasil Karya Seniman dan Perajin Setempat


1. komposisi Tugas Mandiri
2. central interest 1. Definisi apresiasi menurut Prayogi, yaitu semua aktivitas
3. proporsi memberikan penghargaan yang dilakukan sebagai hasil
4. tradisional penggunaan, peresapan, dan penilaian seseorang terhadap
5. geometris sebuah karya sastra ataupun karya seni tertentu. Apresiasi
6. deformasi dapat juga dinyatakan sebagai bentuk rasa kagum yang
7. prinsip keseimbangan keluar dari diri penikmat karya seni maupun karya sastra
tertentu.
8. teknik mistar
2. Bentuk apresiasi dari setiap individu yang menikmatinya
9. pointilis
berbeda-beda karena sense of beauty yang dimiliki setiap
10. spidol/pena tebal
individu juga berbeda.
3. Apresiasi pada seni, meliputi kegiatan mengenali, memberi
C. Uraian penilaian, dan menghargai yang akan memengaruhi karya
1. Pola ragam hias tidak beraturan, pola ini lebih bervariasi seni serta seniman atau pembuat seni yang terlibat.
karena terdiri dari beberapa motif yang berbeda dan tidak 4. Tujuan akhir apresiasi seni, antara lain sebagai berikut.
mengikuti pola proporsi dan komposisi yang seimbang.
a. Mengembangkan nilai estetika karya seni.
2. Pola ragam hias menyudut membentuk pola segitiga dan
b. Mengembangkan daya kreasi.
memiliki bentuk ragam hias yang berbeda.
c. Menyempurnakan dari karya seni itu sendiri.
3. Pola ragam hias merupakan bentuk hasil susunan dari suatu
5. Menentukan nilai, melihat karya, menikmati, kemudian
aturan dalam bentuk mapun komposisi tertentu. Penempatan
menyadari keindahan karya seni tersebut dan menghayatinya.
dari pola ragam hias tergantung dari tujuannya. Bentuk
ragam hias biasanya memiliki pola atau susunan yang
diulang-ulang. Tugas Kelompok
4. Komposisi asimetris, yaitu objek di bagian kanan tidak sama Kebijaksanaan guru
atau mirip dengan objek di bagian kiri bidang gambar, tetapi
terkesan menunjukkan keseimbangan. B. Tingkatan dan Tahap-Tahap Apresiasi Seni
5. Cat air untuk mewarnai bidang-bidangnya.

12 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


Tugas Mandiri Apresiasi dalam tingkatan kritik akan memberi masukan,
1. Apresiasi pada tingkat empatik, misalnya ketika mendengar menilai dan memberi penjelasan, memberi evaluasi, serta
karya seni musik, kita merasa nyaman saat mendengar karya kesimpulan.
tersebut, sehingga timbul penilaian bahwa karya tersebut 4. d. psikologis
bagus. Pembahasan:
2. Apresiasi pada tingkat estetis sebagai penikmat seni, yaitu Aktvitas psikologis, merupakan persepsi dengan evaluasi
memberi yang lebih pada pengamatan, bentuk dari karya yang menimbulkan interpretasi imajinatif sebagai pendorong
seni tersebut, atau alasan karya seni tersebut dapat menjadi kreativitas.
karya seni. 5. a. penghargaan
3. Kritik dapat berbentuk klarifikasi, deskripsi, menjelaskan, Pembahasan:
menganalisis, evaluasi, dan mengambil kesimpulan. Aktivitas penghargaan, meliputi evaluasi terhadap obyek
4. Pengamatan, yaitu proses pengamatan suatu karya seni karya seni serta menyampaikan masukan.
tidak hanya dilakukan melalui satu indra saja, tetapi dengan 6. a. appreciate
memberdayakan seluruh pribadi seseorang. Pembahasan:
5. Gubahan seni rupa terdiri atas perangkat teraga dan tidak Istilah apresiasi dalam bahasa Inggris disebut appreciate,
teraga. yang berarti menentukan nilai, melihat karya, menikmati,
kemudian menyadari keindahan karya seni tersebut dan
Tugas kelompok menghayatinya.
Kebijaksanaan guru 7. c. apresiasi seni
Pembahasan:
Tugas Proyek Apresiasi seni sebagai proses penghayatan suatu karya
Kebijaksanaan guru seni yang dihormati serta penghargaan pada karya seni
dan pembuatnya. Apresiasi seni dapat diartikan sebagai
Soal Literasi kesadaran menilai melalui cara menghayati terhadap suatu
1. c. (1) dan (3) karya seni.
2. 8. c. empatik
Pembahasan:
No Pernyataan Benar Salah
Empatik berarti melibatkan pikiran dan perasaan. Tingkat
1. Bentuk dari apresiasi tersebut
empatik berupa tangkapan indrawi atau tangkapan dari
tentu berbeda-beda dari setiap √
indera-indera. Apresiasi pada tingkat empatik, misalnya
orang yang menikmatinya.
ketika mendengar karya seni musik, kita merasa nyaman
2. Apresiasi dimanfaatkan saat mendengar karya tersebut, sehingga timbul penilaian
para seniman untuk terus bahwa karya tersebut bagus.

mengembangkan kemampuan
9. c. karya seni sekaligus seniman/perajin pembuatnya
seni mereka
Pembahasan:
3. Mengapresiasi karya seni rupa
Jadi Apresiasi seni adalah suatu proses penghayatan suatu
tentunya akan diawali dari
√ karya seni yang dihormati serta penghargaan pada karya
proses melihat, mendengar,
seni tersebut dan pembuatnya. Bentuk dari apresiasi tersebut
dan merasakan.
tentu berbeda-beda dari setiap orang yang menikmatinya.
3. Apresiasi karya seni rupa dimulai dari indra mata yaitu melihat
Sebab rasa keindahan yang dimiiki setiap individu juga
diteruskan dengan mengamati, menghayati, memahami,
berbeda. Kegiatan apresiasi tersebut juga dilakukan untuk
serta menangkap nilai-nilai keindahan dari sebuah karya
memberi nilai pada karya-karya seni yang telah diciptakan.
seni rupa. Kemudian dilanjutkan dengan kegiatan penilaian
10. c. memenuhi keinginan/kepuasan diri sendiri
karya seni rupa, pemberian kritik, saran, atau pujian.
Pembahasan:
Evaluasi Kompetensi Siswa 6 Seniman maupun pengrajin membuat sebuah karya
seni yang indah. Hasil karya seniman maupun pengrajin
A. Pilihan Ganda
utamanya banyak yang digunakan untuk memenuhi
1. a. penilaian terhadap sesuatu
keinginan/ kepuasan diri sendiri, namun ada pula yang dijual
Pembahasan:
untuk umum. Pada umumnya pengrajin akan menghasikan
Apresiasi berasal dari bahasa Latin, yaitu Appretiatus yang suatu karya dalam bentuk benda, namun seorang seniman
berarti berupa penilaian terhadap sesuatu. belum tentu menghasilkan karya berbentuk barang sebagai
2. b. estetis wujud dari karya seni mereka.
Pembahasan: 11. c. (1) dan (3)
Estetis merupakan penilaian terhadap keindahan. Tingkat Pembahasan:
apresiasi seni tingkat estetis berupa pengamatan dan Seniman merupakan seseorang yang kreatif, inovatif dan
penghayatan. Apresiasi pada tingkat estetis sebagai mahir di bidang seni. Seniman biasanya menciptakan
penikmat seni, yaitu memberi yang lebih pada pengamatan, berbagai karya kreatif hasil dari pemikirannya yang panjang
bentuk dari karya seni tersebut, atau alasan karya seni dan sarat akan nilai-nilai keindahan.
tersebut dapat menjadi karya seni.
12. b. (2) dan (4)
3. d. ide cerita
Pembahasan:
Pembahasan:
Seorang seniman memiliki peran dan tanggung jawab
Kritik dapat berbentuk klarifikasi, deskripsi, menjelaskan, sebagai berikut.
menganalisis, evaluasi, dan mengambil kesimpulan.
a. Menciptakan karya seni sesuai bidang seni yang digeluti.

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 13


b. Menggelarkan karya seni hasil ciptaannya. Perbaikan
c. Mengembangkan kreativitas dan ekspresi dalam berseni 1. apresiator
untuk menimbulkan keunikan dan keaslian karya seni 2. perajin
yang dibuat. 3. seni patung
d. Mengkomunikasikan karya seninya kepada public. 4 seni kriya
13. c. (1) dan (3) 5. seni fotografi
Pembahasan: 6. seni relief
Bakul nasi dan aneka gerabahan termasuk dalam seni 7. memahat
kriya. Seni kriya termasuk jenis seni terapan. Karya seni 8. estetis
ini mengutamakan kegunaan dan keindahan. Seni kriya 9. verbeek
termasuk karya yang dipejualbelikan dan berguna bagi
10. empatik
kehidupan masyarakat sehari-hari baik untuk alat rumah
tangga maupun untuk hiasan.
Pengayaan
14. b. kain
1. Semua limbah lunak organik diolah sebelum digunakan
Pembahasan:
sebagai bahan pembuatan kerajinan, tujuannya agar
Seni patung merupakan karya seni tiga dimensi yang
semuanya bisa menjadi bahan baku yang baik. Semua
diciptakan untuk mengungkapkan ide-ide dan perasaan dari
bagian tumbuhan yang dikategorikan sebagai limbah bisa
seniman yang mempunyai nilai estetis tinggi. Umumnya,
diolah menjadi sebuah produk atau benda kerajinan namun
patung dibuat dari bahan-bahan yang keras, berupa batu,
harus melalui proses pengolahan.
kayu, logam, es, hingga karet.
2. Dengan menggelar hasil karyanya dan melakukan apresiasi
15. a. agar dapat mengerti maksud dan tujuan dibuatnya karya
seni dari masyarakat terhadap hasil karyanya.
seni tersebut
3 Dalam apresiasi seni ingin membangun hubungan yang
Pembahasan: berup hubungan timbal balik yang positif antara pembuat
Tu j u a n p o k o k d a r i a p r e s i a s i p a d a s e n i b e r u p a seni dengan penikmat seni.
memperkenalkan atau mempublikasi karya seni tersebut 4. Dalam apresiasi seni terdapat kegiatan mengenali, memberi
agar karya seni lebih dapat dinikmati oleh publik atau penilaian, juga menghargai di mana akan mempengaruhi
masyarakat juga maksud serta tujuannya tersampaikan. karya seni tersebut serta seniman atau pembuat seni yang
Terkadang sebagai penikmat seni, kita tidak langsung dapat terlibat.
mengerti maksud dan tujuan dibuatnya karya seni tersebut.
5. Biasanya, relief ditemukan di tempat-tempat bersejarah
Nah, dengan adanya apresiasi seni maka kita dapat lebih
seperti museum hingga candi.
mudah mengerti maksud dan tujuannya.
Evaluasi Akhir Semester
B. Isian A. Pilihan Ganda
1. estetis 1. a. kain putih
2. Verbeek Pembahasan:
3. fisiologis Wayang beber merupakan gambar wayang yang dilukiskan
4. menentukan nilai pada kain putih. Wayang Beber biasanya terdiri dari empat
5. kritik gulung yang berisikan 16 adegan. R.M. Sajid menjelaskan
6. imajinasi dan bakatnya bahwa wayang beber bukan wayang yang dipergunakan
7. sebagai alat/perkakas rumah tangga untuk “mbarang” (ngamen) yang kemudian dipertunjukkan
8. kamera di jalan-jalan. Kata “beber” berarti direntangkan. Wayang
9. seni grafis beber setiap diceritakan, maka gambar wayang direntangkan
10. seni kriya penonton dapat mengetahui bentuk lukisan dari cerita.
2. c. klithik
Pembahasan:
C. Uraian
Gambar tersebut menunjukkan wayang klithik berbentuk
1. Apresiasi seni memiliki tujuan pokok berupa memperkenalkan
boneka yang wujudnya pipih, walaupun tidak setipis kulit
atau mempublikasi karya seni agar karya seni lebih dapat
dan dibuat dari kayu. Lengan atau tangannya dibuat dari kulit
dinikmati oleh publik atau masyarakat serta tujuannya
sapi atau kerbau. Jenis wayang klithik untuk menceritakan
tersampaikan.
tanah Jawa terutama kerjaaan Majapahit dan Pajajaran.
2. Tingkat apresiasi seni tingkat estetis berupa pengamatan
3. c. bambu
dan penghayatan.
Pembahasan:
3. Hubungan yang dapat dibangun dalam apresiasi seni berupa
Wayang langkung merupakan wayang golek yang terbuat
hubungan timbal-balik secara positif antara pembuat seni
dari bambu. Wayang langkung banyak berkembang di daerah
dengan penikmat seni.
Jepara. Wayang langkung memiliki filosofi tentang kehidupan
4. Apresiasi dalam seni berfungsi untuk mengembangkan
manusia mulai dari lahir sampai meninggal.
kemampuan. Penikmat seni yang memberikan apresiasi
4. b. wali sanga
dapat mengasah kemampuan yang dimiliki.
Pembahasan:
5. Apresiasi dalam seni berfungsi untuk menciptakan
Fungsi wayang sebagai sarana pengenalan agama karena
penilaian berupa sarana dalam menikmati, memberi empati,
beberapa agama yang ada di Indonesia disebarkan
mendapatkan hiburan, serta menambah wawasan dan
menggunakan wayang oleh walisongo. Wayang juga
pengetahuan atau edukasi.

14 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap


berfungsi sebagai upaya pelestarian dan menjaga eksistensi menggunakan goresan dengan bentuk coretan tak beraturan
pertunjukan wayang sebagai warisan budaya. Pertunjukan atau bebas. Teknik coretan bebas mempunyai karakter
wayang juga sebagai salah satu bentuk ekspresi dalam dengan permukaan yang kasar. Biasanya digunakan untuk
bidang seni terutama seni teater dan sejenisnya. mengarsir gambar seperti bebatuan, kulit kayu, dan handuk.
5. d. klimaks 14. b. sulit dikombinasikan dengan teknik arsir yang lainnya
Pembahasan: Pembahasan:
Unsur klimaks dalam seni rupa sebagai pusat perhatian atau Pointilisme adalah teknik arsir di mana tersusun/terbentuk
fokus yang diperoleh melalui kontras atau variasi warna dan dari titik kecil, titik-titik yang berbeda dari warna diterapkan
bentuk. Adapun klimaks dalam pertunjukan wayang dapat dalam pola untuk membentuk sebuah gambar. Teknik ini
dilihat melalui alur dramatik yang menanjak sejak awal memiliki kelemahan yaitu sulit dikombinasikan dengan teknik
pertunjukan hingga tancap gayon. arsir yang lainnya.
6. a. wayang memiliki unsur ruang 15. d. keindahan dan fungsional
Pembahasan: Pembahasan:
Unsur ruang ditampilkan di dalam pertunjukan wayang yang Seni kriya merupakan jenis karya seni yang dihasilkan
bersifat tiga dimensi. Semua elemen dasar dan elemen dengan cara memanfaatkan keterampilan tangan manusia
estetis pada komposisi wayang menghasilkan bentuk dalam di mana karya tersebut memperhatikan nilai estetika atau
ruang yang berpengaruh pada waktu dan tenaga. keindahan dan aspek fungsional.
7. d. dalang 16. a. hand made
Pembahasan: Pembahasan:
Unsur garis dapat disaksikan pada gerakan-gerakan wayang Seni kriya berupa seni kerajinan tangan dimana proses
melalui tangan yang dimainkan oleh dalang. Garis juga pembuatannya menggunakan tangan manusia (hand made)
dapat disaksikan pada keseluruhan boneka wayang sebagai yang membutuhkan keterampilan khusus.
hiasan, termasuk garis yang digunakan dalam membentuk 17. d. alat permainan
kontur motif-motif ragam hias pada tokoh wayang. Pembahasan:
8. d. Slamet Gundono Karya seni jenis kriya yang berfungsi sebagai alat permainan,
Pembahasan: misalnya boneka, congklak, kipas kertas, dan sebagainya.
Wayang suket merupakan wayang yang terbuat dari rumput 18. d. detail
(suket dalam bahasa Jawa). Wayang suket sebagai bentuk Pembahasan:
tiruan dari wayang kulit yang dibuat sedemikian rupa sesuai Detail, yaitu desain dalam merancang produk dilakukan
dengan kemampuan seorang seniman terkenal yang secara detail atau rinci hingga bagian-bagian terkecil.
bernama Slamet Gundono. 19. d. Jawa Tengah
9. d. pengingat pelajaran yang diikuti Pembahasan:
Pembahasan: Layang-layang jatayu, doro keplok, dan sumbulan dari Jawa
Jadwal pelajaran yang diberi hiasan akan memiliki fungsi Tengah.
tambahan. Jadwal pelajaran tersebut berfungsi sebagai 20. d. musayeub
pengingat pelajaran yang diikuti, sebagai hiasan yang indah, Pembahasan:
dan mengandung makna tertentu. Layang-layang musayeub dari Aceh.
10. c. penghayatan 21. a. membuat gambar pola yang diinginkan
Pembahasan: 22. a. kertas
Aktivitas penghayatan, merupakan pengamatan suatu karya Pembahasan:
seni secara mendalam.
Sebelum mulai membuat wayang, buatlah sketsa terlebih
11. a. arsir dahulu di atas kertas putih. Buatlah karakter wayang kulit
Pembahasan: yang menarik sesuai dengan karakter wayang kulit melayu
Fungsi dari teknik arsir antara lain sebagai berikut. kuno.
a. Dapat memberikan kesan cahaya dengan menampakkan 23. a. limbah lunak organik
gelap terang pada gambar. Pembahasan:
b. Dapat mengisi bidang yang kosong. Limbah lunak organik adalah bahan yang berasal dari
c. Dapat menampilkan karakter pada sebuah objek gambar. tumbuhan. Semua bagian tumbuhan yang dikategorikan
d. Dapat memberikan kesan karak kedalam sebuah sebagai limbah bisa diolah menjadi sebuah produk atau
gambar. benda kerajinan. Akan tetapi semua itu harus melalui
e. Sebagai finishing touch atau sentuhan terakhir pada proses pengolahan. Tujuannya supaya bisa menjadi bahan
sebuah gambar. baku yang baik. Contoh ;limbah lunak yang bisa dijadikan
12. d. kering kerajinan sepeti kulit bawang, kulit jagung, kulit kacang,
Pembahasan: biji-bijian, pelepah pisang dan sebagainya.
Menggambar ilustrasi dengan teknik kering tidak 24. b. dijemur hingga kering
menggunakan pengencer air maupun minyak. Umumnya, Pembahasan:
gambar langsung dibuat pada media gambar dua dimensi. Limbah lunak organic sebelum diolah menjadi karya kerajinan
Sketsa yang telah dibuat nantinya diberi aksen garis atau harus terlebih dahulu menjalani proses pengeringan agar
warna yang sesuai dengan media kering yang digunakan. bahan-bahan tersebut tidak menyusut ukurannya, tigak
13. c. secumbling berubah warna dan tidak mengaami pembusukan, serta
Pembahasan: agar tahan lama.
Teknik arsiran secumbling adalah teknik arsir yang 25. d. pengertian

Semester Genap Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 15


B. Isian 7. Alat yang biasa digunakan saat menggambar ilustrasi dengan
1. warna teknik arsir, antara lain sebagai berikut.
2. pensil a. Pensil.
3. apresiasi b. Penghapus.
4. pengrajin c. Tinta.
5. langsung d. Spidol.
6. teknik tradisional e. Kertas gambar.
7. mengembangkan kreasi 8. Balon kata berbeda untuk masing-masing ekspresi, misalnya
8. belakang kelir bicara normal, marah, kaget, mapun saat berbicara dalam hati.
9. sinar dari lampu sorot 9. Tema merupakan inti pokok gagasan dari keseluruhan pesan
10. bangun/garis geometris atau cerita dalam komik.
10. Celengan dapat dibuat dari botol plastik, kaleng bekas, atau
C. Uraian kubus dan tabung dari kardus bekas.
1. Membuat layang-layang akan melatih cara berpikir
berdasarkan seni rupa maupun desain dan sains-teknologi
2. Perangkat tidak teraga, meliputi irama, gradiasi,
keseimbangan, perbedaan (kontras), keselarasan
(harmonis), keanekaragaman, klimaks, kesesuaian (format),
dan kesatuan.
3. Unsur rias dalam wayang membantu mewujudkan ekspresi
muka pada tokoh wayang.
4. Jadwal pelajaran merupakan catatan yang berisi daftar mata
pelajaran yang dipelajari berdasarkan jam dan hari atau
waktunya.
5. Apresiasi pada tingkat estetis, misalnya saat menyaksikan
pagelaran seni teater, kita berpikir tentang cara adegan
tersebut dapat dibuat dan fungsi dari adegan tersebut.
Setelah itu, dilakukan penilaian terhadap adegan tersebut.
6. Menggambar teknik dussel yaitu menggunakan pensil 2B,
3B ke atas.

16 Kunci Jawaban Seni Rupa untuk SD/MI Kelas 4 Semester Genap

Anda mungkin juga menyukai