Anda di halaman 1dari 3

Nama : Dwi Suci Wahyuni

Nim : 2020112042
Kelas :C
Mata Kuliah : Farmasi Sosial

Topik : Konsep Farmasi Sosial


1. Farmasi Sosial merupakan hibrida ilmu kefarmasian yang berkembang berdasarkan
landasan teori dan metodologi ilmu sosial dan perilaku untuk mengatasi masalah praktik
kefarmasian. Diantara dibawah merupakan ilmu yang berkaitan dengan farmasi sosial,
kecuali
a. Bahasa
b. Politik
c. Ekonomi
d. Psikologi
e. Sosiologi
Pembahasan : Ilmu yang berkaitan dengan farmasi sosial diantaranya : Politik,
Komunikasi, Psikologi, Sosiologi, Pendidikan, Ekonomi, Sejarah, Antropologi, dan
Pharmacy Practice.
2. Terdapat beberapa model farmasi sosial salah satunya model hubungan antar disiplin ilmu
yang dapat digunakan untuk memahami pilihan ibu-ibu yang anaknya sakit dalam memilih
obat, hal ini merupakan contoh hibrid ilmu farmasi sosial dengan ilmu…
a. Politik
b. Psikologi sosial
c. Komunikasi
d. Sosiologi
e. Ekonomi
Pembahasan : Hubungan antar disiplin ilmu merupakan ilmu kefarmasian yang
dilaksanakan dengan dukungan filosofi dan metodologi ilmu sosial dan perilaku yang
dipilih berdasarkan pada masalah yang dihadapi. Untuk memahami pilihan ibu-ibu yang
anaknya sakit dalam memilih obat, ilmu farmasi sosial dapat dihibridkan dengan ilmu
psikologi sosial dan metode kualitatif
3. Diantara dibawah ini manakah yang bukan termasuk model farmasi sosial…
a. Persepsi masyarakat
b. Hubungan antar disiplin ilmu
c. Profesionalisasi
d. Efisiensi dan efektifitas biaya
e. Pendidikan dan komunikasi
Pembahasan : Untuk penyesuaian terhadap perubahan diperlukan usaha yang sistematik
dan perkembangan menurut prioritasnya maka farmasi sosial diususlkan melalui 4 model
yaitu Hubungan antar disiplin ilmu, Profesionalisasi, Efisiensi dan efektifitas biaya,
Pendidikan dan komunikasi, dan Pendidikan dan komunikasi.

Topik : Persepsi Masyarakat Terhadap Peran Apoteker


1. Sebuah pendapat Sarlito W. Sarwono yang mengartikan proses perolehan, penafsiran,
pemilihan, dan peraturan informasi yang berlangsung pada saat seseorang meneriman
stimulus dari luar dan ditangkap oleh organ-organ bantunya yang kemudian masuk ke otak
merupakan pengertian dari…
a. Persepsi
b. Stimilus
c. Prasangka
d. Profesional
e. Pemilihan
Pembahasan : Sarlito W. Sarwono berpendapat bahwa persepsi secara umum merupakan
mengartikan proses perolehan, penafsiran, pemilihan, dan peraturan informasi. Persepsi
berlangsung pada saat seseorang meneriman stimulus dari luar dan ditangkap oleh organ-
organ bantunya yang kemudian masuk ke otak.
2. Diantara dibawah ini manakah yang bukan termasuk faktor yang mempengaruhi persepsi
menurut sobur…
a. Pengalaman
b. Umur
c. Kepribadian
d. Lingkungan keluarga
e. Tingkat kekayaan
Pembahasan : Persepsi dapat dipengaruhi oleh pengalaman, proses belajar dan
pengetahuan terhadap suatu objek psikologis. Persepsi ditentukan melalui faktor fungsional
dan faktor struktural, beberapa faktor fungsional antara lain pengalaman, umur, masa lalu,
kepribadian, lingkungan keluarga, dan nilai-nilai kehidupan masyarakat.
3. Sebuah persepsi yang terjadi karena datangnya rangsangan dari dalam diri individu
seseorang merupakan persepsi jenis…
a. Self Perseption
b. Eksternal perseption
c. Persepsi masyarakat
d. Internal perseption
e. Individual perseption
Pembahasan : Persepsi dapat dibedakan menjadi dua jenis yaitu external perseption dan
self perseption. Self Perseption merupakan sebuah persepsi yang terjadi karena datangnya
rangsangan dari dalam diri individu, dalam hal ini objeknya adalah diri sendiri.

Anda mungkin juga menyukai