Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI WITIHAMA
Watoone RT/RW: 018/008 Kec. Witihama Kab. Flores Timur Prov. Nusa Tenggara Timur| NPSN 69886262
Telp.082237933113| 082237872892 Fax. Email: smknegeriwitihama@gmail.com

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Satuan Pendidikan : SMK Negeri Witihama Jumlah Soal : 30 PG


Mata Pelajaran : KIMIA Penulis : Sri Wahyuni, S.Pd., Gr
Kelas / Program : X/ TKJ
Semester : Genap

Kompetensi Inti (KI) :


KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kajian/kerjakimiapada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang
kajian/kerja Kimia.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Butir Soal No. Level KJ


(KD) Pembelajaran Soal Kognitif
3.6 Menganalisis struktur Senyawa Karbon Peserta didik dapat menentukan contoh Senyawa berikut yang merupakan senyawa organik 1 L2 A
dan sifat senyawa senyawa organik. adalah . . . .
hidrokarbon
(ALKENA ) A. Gas karbit
B. Akuades
C. Kapur tulis
D. Tawas
E. Aki
Hidrokarbon Peserta didik dapat menentukan pasangan Pasangan zat berikut yang merupakan golongan 2 L1 D
zat yang termasuk golongan senyawa senyawa hidrokarbon adalah . . . .
hidrokarbon. A. CHCl3 dan H2O
B. CO2 dan C2H2
C. CH4 dan C6H12O6
D. C2H4 dan C3H8
E. C4H10 dan C12H22O11
Peserta didik dapat menentukanrantai Rantai karbon berikut yang termasuk rantai karbon tak 3 L2 E
karbon tak jenuh bercabang. jenuh bercabang adalah . . . .
A. C – C ≡ C –C – C
B. C –C –C –C –C
C. C

C C
D. C — C — C — C
|
C

E. C — C — C = C — C
|
C
Disajikan struktur senyawa hidrokarbaon, Perhatikan senyawa berikut! 4 L2 D
peserta didik dapat menentukan jumlah
atom karbon primer, sekunder, tersier, dan
kuartener.
Senyawa tersebut menggandung atom karbon primer,
sekunder, tersier, dan kuartener berturut-turut
sebanyak . . . .
A. 4, 3, 2, dan 1
B. 5, 2, 2, dan 1
C. 5, 3, 2, dan 1
D. 6, 2, 2, dan 1
E. 6, 2, 3, dan 1
Alkana Disajikan empat senyawa, peserta didik Perhatikan beberapa senyawa berikut. 5 L2 D
dapat menentukan senyawa yang (1) C4H8
merupakan satu deret homolog. (2) C5H12
(3) C6H14
(4) C4H6
Senyawa yang merupakan satu deret homolog
ditunjukkan oleh nomor . . . .
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (1) dan (4)
D. (2) dan (3)
E. (3) dan (4)
Disajikan struktur senyawa alkana, peserta Perhatikan senyawa berikut. 6 L2 C
didik dapat menentukan nama senyawa
tersebut.

Nama senyawa tersebut adalah . . . .


A. 1,2,4 – trimetilpentana
B. 2,4,5 – trimetilpentana
C. 2,4 – dimetilheksana
D. 2,5 – dimetilheksana
E. 3,5 – dimetilheksana
Alkena Peserta didik dapat menentukan pasangan Pasangan senyawa yang tergolong Alkena adalah . . . . 7 L2 E
senyawa yang tergolong alkena. A. C3H8 dan C4H8
B. C4H8 dan C5H12
C. C5H10 dan C6H10
D. C6H12 dan C7H12
E. C7H14 dan C8H16
Sifat Fisis Peserta didik dapat menentukan senyawa Senyawa berikut yang merupakan titik didih tertinggi 8 L2 A
Hidrokarbon (Alkana, yang memiliki titik didih tertinggi. adalah . . . .
Alkena, dan Alkuna)

Isomer Peserta didik dapat menentukan jumlah Jumlah isomer struktur senyawa C4H8 adalah . . . . 9 L2 A
isomer struktur senyawa C4H8 A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6
Disajikan beberapa senyawa hidrokarbon, Perhatikan senyawa-senyawa berikut. 10 L2 A
peserta didik dapat menentukan senyawa
yang saling berisomeri.

Senyawa yang saling berisomeri ditunjukkan oleh


nomor . . . .
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)
Reaksi-reaksi Disajikan suatu reaksi, peserta didik dapat Diketahui reaksi berikut. 11 L2 B
Senyawa Hidrokarbon menentukan jenis reaksi tersebut. CH2 = CH2 + Br2 → CH2Br — CH2Br
(Alkana, Alkena, dan Reaksi tersebut merupakan reaksi . . . .
Alkuna) A. Substitusi
B. Adisi
C. Eliminasi
D. Reduksi
E. Oksidasi
Kegunaan Alkana, Peserta didik dapat menentukan senyawa Senyawa alkuna yang digunakan untuk mengelas besi 12 L1 A
Alkena, dan Alkuna alkuna yang digunakan untuk mengelas adalah . . . .
besi. A. Asetilena
B. Propuna
C. Butuna
D. Pentuna
E. Heksuna

Peserta didik dapat menentukan rumus Teflon merupakan lapisan anti lengket yang digunakan 13 L2 A
struktur dari senyawa pembentukan teflon. untuk berbagai peralatan rumah tangga. Teflon terbuat
dari senyawa Tetrafluoroetena yang rumus strukturnya
adalah . . .

Peserta didik dapat menentukan kegunaan Freon (CFC) termasuk senyawa haloalkana yang dalam 14 L2 B
dari Freon (CFC). kehidupan sehari-hari digunakan sebagai . . . .
A. Pemadam kebakaran
B. Pendinginan ruangan
C. Obat sakit kepala
D. Pembasmi serangga
E. Obat bius
Disajikan tabel lima senyawa haloalkana Perhatikan tabel berikut. 15 L2 B
dan kegunaannya, peserta didik dapat
menentukan senyawa yang sesuai dengan
kegunaannya.

No. Senyawa Kegunaan


Haloalkana

1. C3H6 Bahan plastik pengemas

2. CCl4 AC mobil

3. C6H5CH=CH2 Styrofoam

4. Akrilonitril Casing laptop


butadiena stirena

5. CF2CF2 Paralon PVC

Senyawa yang sesuai dengan kegunaannya ditunjukkan


oleh nomor . . . .
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 4, dan 5
D. 2, 3, dan 5
E. 2, 4, dan 5
3.7 Menganalisis manfaat Unsur Radioaktif Peserta didik dapat menentukan unsur yang Unsur yang digunakan Rutherford dalam penelitiannya 16 L1 D
dan kerugian digunakan Rutherford dalam penelitiannya untuk menemukan sinar radioaktif adalah ...
Radiokimia dalam untuk menemukan sinar radioaktif. A. Aluminium
kehidupan sehari – hari
B. Fransium
C. Uranium
D. Radium
E. Radon
Peserta didik dapat menentukan yang Berikut yang bukan merupakan sifat sinar radioaktif 17 L2 E
bukan sifat sinar radioaktif. adalah . . . .
A. Dapat menembus kertas
B. Menghitamkan pelat film
C. Diuraikan oleh medan magnet
D. Menembus lempengan logam
E. Mengionkan gas tanpa disinari
Peserta didik dapat menentukan urutan Urutan daya ionisasi sinar berikut mulai dari yang 18 L2 E
daya ionisasi sinar mulai dari yang paling paling kecil adalah ...
kecil. A. Alfa - beta – gamma
B. Alfa – gamma – beta
C. Beta - alfa - – gamma
D. Beta – gamma - Alfa
E. Gamma - -beda –alfa
Peserta didik dapat menentukan sumber Sumber radiasi berikut yang berasal dari ikan dan 19 L2 A
radiasi yang berasal dari ikan dan kerang. kerang adalah . . . .
A. Pb-210
B. K-40
C. U-238
D. I-131
E. Ra-228
Peserta didik dapat menentukan alat yang Dalam radiasi buatan terdapat alat yang digunakan 20 L2 A
digunakan untuk mempercepat partikel untuk mempercepat partikel bermuatan (ion) melalui
bermuatan (ion) melalui penumpukan atau penumpukan atau hamburan partikel dengan target.
hamburan partikel dengan target.
Alat tersebut adalah . . . .
A. Akselerator
B. Pemicu
C. Radiator
D. Alat ionisasi
E. Katalisator
Peserta didik dapat menentukan sinar Sinar radioaktif yang tidak dapat dibelokkan oleh 21 L2 C
radioaktif yang tidak dapat dibelokkan oleh medan magnet adalah . . . .
medan magnet. A. Alfa
B. Beta
C. Gamma
D. Positron
E. Elektron
Peluruhan Radioaktif Disajikan reaksi peluruhan, peserta didik Perhatikan reaksi berikut. 22 L2 E
dapat menentukan sinar yang dipancarkan. 87 86
36 Kr → 36 Kr +X
Peluruhan tersebut akan memancarkan sinar. . . .
A. Alfa
B. Beta
C. Gamma
D. Proton
E. Neutron
Diketahui reaksi transmutasi, peserta didik Diketahui reaksi transmutasi berikut. 23 L2 C
dapat menentukan patikel x. 44
Ca + x
44
→ 21 Sc
1
+0 n
20
Partikel x merupakan . . . .
A. Neutron
B. Elektron
C. Proton
D. Positron
E. Sinar alfa
Peserta didik dapat menentukan massa Suatu unsur radioaktif memiliki waktu paruh 100 menit. 24 L2 A
bahan yang tersisa suatu unsur radioaktif. Jika massa bahan radioaktif mula-mula 10gram, massa
bahan setelah 5 jam kemudian adalah . . . .
A. 1,25 gram
B. 2,5 gram
C. 4 gram
D. 5 gram
E. 8 gram
Reaksi Fisi dan Reaksi Peserta didik dapat menentukan penyebab Penyebab bom atom meledak dengan kekuatan yang 25 L2 B
Fusi bom atom meledak dengan kekuatan yang sangat dahsyat adalah . . . .
sangat dahsyat. A. Seluruh bahan bom musnah
B. Sebagian massa bom diubah menjadi energi
C. Dihasilkan banyak gas panas dari reaksinya

D. Ikatan kimia antara atom-atom bahan


pembuat bom berenergi besar
E. Bom atom berisi bahan peledak yang jauh
lebih banyak dari bahan bom biasa
Manfaat Peserta didik dapat menentukan Radioisotop yang dapat digunakan untuk terapi 26 L2 B
Radioaktivitas dalam Radioisotop yang digunakan untuk terapi penyakit kanker adalah . . . .
Kehidupan Sehari-hari penyakit kanker. A. Fe-59
B. Co-60
C. Tc-99
D. Na-24
E. C-13
Disajikan beberapa penggunaan Penggunaan radioisotop dalam kehidupan, diantaranya 27 L2 B
radioisotop, peserta didik dapat sebagai berikut.
menentukan contoh penggunaan (1) Mempelajari sistem kesetimbangan
radioisotop di bidang kimia.
(2) Pemeriksaan tanpa merusak
(3) Pengenceran isotop
(4) Radioterapi
(5) Sterilisasi peralatan
Contoh penggunaan radioisotop di bidang kimia
ditunjukkan oleh nomor . . . .
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
E. (4) dan (5)
Peserta didik dapat menentukan sinar yang Penggunaan radioisotop Co-60 dalam pengobatan 28 L2 C
dipancarkan radioisotop Co-60 dalam kanker adalah karena zat ini memancarkan sinar . . . .
pengobatan kanker. A. Alfa
B. Beta
C. Gamma

D. Inframerah
E. Ultraviolet
Peserta didik dapat menentukan bidang Radioisotop dapat digunakan untuk mendeteksi rongga 29 L2 D
pemanfaatan untuk mendeteksi rongga udara pada besi cor. Hal ini merupakan pemanfaatan
udara pada besi cor. radioaktif di bidang . . . .
A. Peternakan
B. Kimia
C. Kedokteran
D. Industri
E. Hidrologi
Dampak Negatif Peserta didik dapat menentukan yang Berikut yang bukan dampak negatif radiasi bagi 30 L2 E
Radiasi bukan dampak negatif radiasi bagi makhluk makhluk hidup adalah . . . .
hidup. A. Terjadinya mutasi gen
B. Dapat menyebabkan kemandulan
C. Dapat memperpendek umur manusia
D. Menyebabkan kematian sel dalam tubuh
E. Sterilisasi alat kedokteran

Mengetahui, Witihama, 17 Mei 2023


Wakasek ur Kurikulum Guru Mapel

Ibnu Hamzah,S.Pd Sri Wahyuni,S.Pd,Gr


NIP : 19821003 201001 1 024 NIP : 19880629 202221 2 025

Mengesahkan,
Kepala Sekolah

Ignasius Enga Keni,S.Pd


NIP : 19730203 200312 1 005

Anda mungkin juga menyukai