Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN

Satuan Pendiddikan : SMAN 22 Surabaya

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas/semester : X IPA IV/II

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,responsif
dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar

3.10 Menerapkan hukum-hukum dasar kimia, konsep massa molekul relatif, persamaan kimia, konsep mol, dan kadar zat untuk
menyelesaikan perhitungan kimia.
3.11 Menganalisis data hasil percobaan menggunakan hukum-hukum dasar kimia kuantitatif
Materi : Konsep Mol

No Indikator Soal Soal Kunci Level Skor


1 Peserta didik dapat Jumlah partikel dalam 0,25 mol N2 sama dengan jumlah E C-2 1
menentukan jumlah partikel partikel dalam ….
A. 1,25 mol O2
B. 1 mol P4
C. 0,75 mol C4H10
D. 0,5 mol Na
E. 0,25 mol CO2

2 Peserta didik dapat Banyaknya atom yang terkandung dalam 9,2 gram natrium D C-3 1
menentukan banyaknya atom (Na = 23) adalah….
yang terkandung dalam suatu A. 1,2 x 1023
unsur B. 2,2 x 1023
C. 2,3 x 1023
D. 2,4 x 1023
E. 2,5 x 1023
3 Peserta didik dapat Satu mol gas flour (Ar F = 19) …. A C-2 1
menentukan mol suatu unsur A. Mempunyai massa 19 gram
B. Mempunyai massa 6 x 1023 gram
C. Mengandung 6 x 1023 atom
D. Mengandung 1,2 x 1024 atom
E. Mengandung 1,2 x 1024 molekul

4 Peserta didik dapat Berapa jumlah mol Fe2(SO4)3 yang memiliki massa 4 gram D C-3 1
menentukan jumlah mol ….
suatu senyawa A. 0,25 mol
B. 0,2 mol
C. 0,1 mol
D. 0,01 mol
E. 0,001 mol
5 Peserta didik dapat Jumlah mol dari 1,204 x 1023 molekul air adalah … E C2 1
menentukan jumlah mol A. 2 mol
suatu senyawa B. 1,6 mol
C. 1 mol
D. 0,5 mol
E. 0,2 mol

6 Peserta didik dapat Jika pada STP volume dari 4,25 gram gas sebesar 2,8 L, E C-3 1
menentukan massa molekul maka massa molekul relatif gas tersebut adalah ….
relatif A. 26
B. 28
C. 30
D. 32
E. 34

7 Peserta didik dapat Volume 6,4 gr senyawa X2 dalam fasa gas 00C, 1 atm = 4,48 B C-3 1
menentukan massa molekul dm3. Massa atom relatif unsur X adalah …. g/mol
relatif A. 8
B. 16
C. 24
D. 32
E. 64

8 Peserta didik dapat Hitunglah massa dari 0,2 mol Al …. A C-2 1


menentukan massa dari suatu A. 5,4 gram
unsur B. 3,4 gram
C. 4,4 gram
D. 2,5 gram
E. 4,5 gram
9 Peserta didik dapat Pada suhu dan tekanan tertentu, volume dari 8 gr gas SO 3 E C-3 1
menentukan massa dari suatu adalah 2,5 L. Pada keadaan yang sama, massa dari 15 L gas
senyawa NO adalah …. gr.
A. 4
B. 8
C. 12
D. 15
E. 18

10 Peserta didik dapat Berapa jumlah atom Na yang terdapat dalam 0,2 mol Na? A C-2 1
menentukan jumlah atom A. 12,04 x 1023 atom
jika diketahui mol suatu B. 11,04 x 1022 atom
unsur C. 10,03 x 1023 atom
D. 9,02 x 1022 atom
E. 8,04 x 1023 atom

Anda mungkin juga menyukai