Anda di halaman 1dari 24

Writing

CONTENT CREATOR
Tipe-Tipe Konten
Mau Buat Konten Apa?

Cakupan konten itu luas banget, tidak ada batasnnya. Kita bebas membuat konten apapun.

1. Berdasarkan format:
1. Text/Blog
2. Gambar
3. Video
4. Audio
5. Infografis

2. Berdasarkan sifat:
1. Menghibur
2. Edukasi
3. Informatif,
4. Inspiratif

3. Lainnya:
1. Diskusi
2. Promosi

Buatlah konten yang memberikan value kepada penonton/pembaca.

2
Tentukan Tujuan!
Menulis tidak hanya sekadar merangkai kata-kata. Penulis perlu paham tentang tujuan menulis sebelum akhirnya
tercipta sebuah karya sastra yang indah.

1 Memberikan informasi.
Menulis merupakan alat
komunikasi tak langsung antara
2 Membujuk.
penulis dan pembacanya. Karena,
pada prinsipnya tulisan bisa
3 Mendidik.
menyampaikan pesan penulis
kepada pembacanya.
4 Menghibur.

3
Tentukan Niche dan Passion!

Niche / Topik Konten Passion

4
Jenis Tulisan

Fiksi Non Fiksi

5
Creative Writing Content Writing Copy Writing
Menulis kreatif dengan menghasilkan karya Menuliskan content dengan memberikan Menulis materi pemasaran dan promosi
yang tidak terkekang oleh informasi/hiburan yang engaging atau persuasif yang memotivasi orang untuk
pakem/standar dan dilakukan secara mendekatkan diri dengan pembaca. mengambil tindakan lanjutan komersil.
bebas sesuai imajinasi.

6
Proses Pembuatan Konten
1. Planning.

2. Creating.

3. Repurposing & Scheduling

4. Review & Interaction

7
Ideation
Sebuah konten selalu dimulai dari ide. Bagaimana cara menggali ide?

Keadaan Sekitar Lakukan riset, dengarkan, perhatikan,


dan pikirkan apa yang terjadi di
sekitar kita.

Pengalaman Renungkan apa yang pernah menjadi pengalaman, kenangan


dan memory yang terjadi di masa lalu. Bisa berupa kenangan
lucu, sedih, maupun menakutkan.

Imajinasi Percaya imajinasi dan tidak berhenti membatasinya, bisa


dengan berandai-andai, membaca tulisan lain,
menonton, mendengar dan lain-lain

8
Riset Materi Konten
Riset merupakan komponen penting dalam membuat konten

1. Skimming

2. Scanning

Kualitas bahan menentukan kualitas konten/artikel

1. Artikel/video web

2. Ebook

3. Jurnal ilmiah, Gudang statistik, data dan informasi terkini.

9
Riset Target Audiens
Riset merupakan komponen penting dalam membuat konten

• Jadwal konten sudah tepat?

• Apakah konten yang sesuai dengan target audiens

• Desain konten sudah menarik?

• Tentukan kelompok audiens yang tepat

• Interaksi dengan audiens sudah baik?

• Bangun hubungan jangka panjang dengan audiens

• Insight sudah tepat?

• Targetkan niche tema ke audiens yang tepat

• Kinerja akun sudah baik?

10
Membangun Premis
Premis adalah ide dasar sebuah cerita

Premis

1. Tokoh

2. Tujuan/impian

3. Halangan/Konflik

Tujuan premis:

1. Punya pondasi cerita yang kuat

2. Bisa menghindari writer's block

3. Punya bekal utama untuk submit proposal penerbitan naskah.

11
Membangun Struktur Cerita
Struktur cerita agar naskah yang kita siapkan tidak melenceng dari ide dasar

Skema 7-Point
Beginning Buatlah awal cerita yang bertolak belakang dengan resolusinya
Plot Turn 1 Inciting incident, kejadian penting yang mengubah status quo
Pinch 1 Pinch untuk meningkatkan tense cerita
Mid Point Momen dimana tokoh utama berhenti bereaksi dan proaktif menentukan nasibnya
Pinch 2 Pinch kedua tentang konflik yang terjadi membuat tokoh utama kehilangan segalanya
Plot Turn 2 Penyelesaikan / akhir semua masalah
Ending Tentukan resolusi/ending cerita dulu agar pengerjaan lebih mudah

12
Cara Menentukan Judul
Judul adalah garda terdepan tulisan

1. Mencakup Pikiran Pokok dalam Tulisan

2. Diksi yang Tepat

3. Membuat Pembaca Penasaran

4. Tidak Terlalu Panjang

5. Tidak Bertele-tele dan Mudah Dipahami

13
Call To Action
Suatu kalimat pendek yang bertujuan untuk memengaruhi pembacanya untuk melakukan sesuatu

1. CTA untuk aksi transaksi

2. Call untuk aksi promosi software

3. CTA untuk promosi informasi

4. Call untuk action media sosial,

14
Kesalahan Umum Konten

1. Memberi saran yang ambigu, gantung, setengah-setengah

2. Kontennya terlalu luas temanya, tidak spesifik

3. Bikin judul klikbait, tapi isinya ternyata sampah

4. Terlalu banyak memakai istilah dan jargon, tapi tidak bisa dipahami audience

15
Teknik Copywriting - AIDA
Cocok untuk landing page dan email marketing

Tahap Penerapan
Attention Dapatkan perhatian audiens
Interest Buatlah audiens tertarik
Desire Berikan solusi
Action Arahkan audiens untuk mengambil aksi

16
Teknik Copywriting - PAS
Cocok untuk landing page, flyer dan caption

Tahap Penerapan
Problem/Pain Tuliskan problem target audiens
Agtitate Buat audiens sadar bahaya masalah yang tidak diselesaikan
Solution Berikan solusi

17
Teknik Copywriting - QUEST
Cocok untuk postingan di media social atau iklan pendek

Tahap Penerapan
Qualify Sebutkan target market yang dialami oleh mereka
Understand Berempati terhadap audiens
Educated Berikan solusi
Stimulate Menjual solusi
Transition Ubah audiens menjadi customer

18
Teknik Copywriting - ACCA
Cocok untuk postingan meningkatkan awareness

Tahap Penerapan
Awareness Buat audiens aware terhadap problem
Comprehension Jelaskan bagaimana problem akan memberi dampak pada audiens
Conviction Yakinkan audiens untuk bertindak
Action Arahkan audiens untuk bertindak

19
Teknik Copywriting - FAB
Cocok untuk postingan di halaman penjualan atau deskripsi produk

Tahap Penerapan
Feature Ciri khas produk
Advantage Keunggulan produk
Benefit Manfaat produk

20
Teknik Copywriting – 4P
Cocok untuk postingan untuk membujuk pembaca dengan memberikan gambaran tentang dunia yang diinginkan

Tahap Penerapan
Picture Beli ilustrasi/utopia
Promise Janjikan bahwa audiens akan bisa mendapatkan impian dengan penggunaan produk
Proff Berikan bukti
Push Dorong audiens untuk bertindak

21
Teknik Copywriting – Storytelling
Cocok untuk postingan untuk menyenth emosi

Tahap Penerapan
Pengalaman Menceritakan penglaman pribadi orang orang lain
Target audiens Tentukan dulu target buyer dan persona, sehingga sesuai dengan target audiens
Kreasi Tambah testimoni, before-after, cerita sukses dll

22
Script Video Youtube
Cocok untuk postingan untuk menyenth emosi

Tahap Penerapan
Hook Bagian awal script video terkait topik yang akan dibahas. Jelaskan dengan menggunakan kalimat menarik,
jelas dan ligas
Bumper Membuat viewer ingat channel sekaligus mengajak untuk like subscribe dan menyalakan notifikasi
Konten Bisa nulis detail atau garis besar saja, seperti presentasi. Pastikan isinya tetap mengalir dan tampak apik
Closing Sampaikan kesimpulan, salam penutup dan terima kasih. Bebas dengan gaya masing-masing, tambahkan
dengan cta dan ajakan untuk menonton video berikutnya dan minta audiens untuk like dan bertanya
dikolom chat untuk meningkatnkan interaksi

23
Cara Jual Jasa Menulis

Buka Lapak Penulisan

Cari Proyek Penulisan

Agensi Writer

The Power of PowerPoint | thepopp.com 24

Anda mungkin juga menyukai