Anda di halaman 1dari 12

Kelas 1

Lembar Kerja Peserta


Didik
Tema 4 Hidup Sehat
Subtema 3
Bekerjasama Menjaga Kebersihan
dan Kesehatan Lingkungan

Nama :
KEGIATAN BELAJAR KELAS 1
TEMA 4 (HIDUP SEHAT)
SUBTEMA 1 (Bekerjasama Menjaga Kebersihan dan Kesehatan
Lingkungan)
Selasa-Kamis (24-26 Januari 2023)
MATA PELAJARAN DAN KEISLA
KEGIATAN
TUJUAN PEMBELAJARAN MAN
Pendidikan Pancasila • Mengidentifikasi Do’a
B.4.1 Mengidentifikasi bentuk kegiatan bekerjasama pagi
kerjasama dalam dalam lingkungan bagian 2
keberagaman dilingkungan sekolah maupun
keluarga tempat tinggal
Bahasa Indonesia
C.2.3 Memahami informasi dari
bacaan dan tayangan yang • Membaca teks terkait
dipirsa tentang diri dan dengan menjaga
lingkungan kesehatan diri sendiri
C.2.5 Memaknai kosakata baru dari • Menentukan gambar
teks yang dibaca atau menjaga Kesehatan
tayangan yang dipirsa diri
dengan bantuan ilustrasi • Memaknai kosakata
C.3.4 Menceritakan kembali suatu baru terkait dengan
isi informasi yang didengar teks yang dibaca
C.4.2 Menulis teks diskripsi dengan
beberapa kalimat sederhana
MATEMATIKA • Membilang benda 1-100 Hadits
E.1.1 Membaca bilangan cacah • Membaca lambang Agama
sampai 100 bilangan 1-100 adalah
E.1.2 Menulis bilangan cacah • Menulis lambang Nasihat
sampai 100 bilangan 1-100
E.1.8 Melakukan operasi • Melakukan operasi
pengurangan dengan benda- pengurangan bilangan
benda konkret yang dengan benda-benda
banyaknya sampai 20 konkret sampai dengan
20
Bahasa Jawa : Praktik bertanya
Membiasakan bertanya menggunakan Bahasa
menggunakan Bahasa Jawa yang Jawa dengan tepat
benar ✓ Panjenengan badhe
tindak dateng pundi?
✓ Bu, nyuwun
pangapunten kolowau
sampun medal mboten
matur panjenengan!
Bahasa Indonesia • Belajar di perpustakaan Asma’u
C.2.4 Memahami informasi dari (memilih satu buku l Husna
bacaan dan tayangan narasi cerita) 45-53
imajinatif • Memahami informasi
C.2.5 Memaknai kosakata baru dari dari bacaan narasi
teks yang dibaca atau imajinatif
tayangan yang dipirsa dengan • Memahami informasi
bantuan ilustrasi dari gambar ilustrasi
menjaga kebersihan
lingkungan
Pendidikan Pancasila : • Melakukan gerakan
B.3.3 Menyebutkan identitas diri fisik terkait dengan
(fisik dan non fisik) teman- menjaga kesehatan diri
temannya di sekolah • Menceritakan
Seni Musik pengalaman menjaga
GM.5.2 Memberi kesan atas kesehatan diri melalui
praktik bermusik lewat kegiatan gerakan fisik
bernyanyi atau bermain • Menyanyikan sebuah
alat/media musik baik sendiri lagu tema kebersihan
maupun bersama-sama dalam sambal memainkan alat
bentuk sederhana musik ritmis sederhana
yang telah dibuat
Bahasa Inggris : • Mengenal angka 1 –
Mengenal, membilang dan 10 dalam bahasa
menghafal angka 1 – 10 secara Inggris
berurutan dalam bahasa Inggris • Menghafal angka 1 –
10 dalam bahasa
Inggris
Bismillaahirrahmaanirrahiim
Anak-anak, siapa yang bertanggung jawab menjaga
kebersihan lingkungan? Benar. Kita semua harus menjaga
kebersihan lingkungan. Menjaga kebersihan lingkungan lebih
baik dikerjakan bersama-sama agar terasa ringan.

Dapatlah kalian tuliskan bentuk kerjasama yang ada pada


gambar di bawah ini?

................................................................
................................................................
................................................................

...............................................................
................................................................
................................................................

...............................................................
................................................................
................................................................

...............................................................
................................................................
................................................................
Sekarang, tulislah bentuk kerjasama yang kalian lakukan di
lingkungan rumah dan lingkungan sekolah!
No. Bentuk Kerjasama
Di rumah Di sekolah

Setelah kita mengetahui tentang kerjasama, silakan kalian


berkelompok dan ikuti langkah kegiatannya ya
Tentukan tugas dari masing-masing kelompok, yaitu:
1. bagian memilih buku cerita
2. bagian membacakan buku cerita
3. bagian menceritakan kembali isi cerita
4. menuliskan kata baru yang didengar

Setelah itu, jawab pertanyaan di bawah ini!


1. Apa judul buku yang dibaca kelompokmu!
…………………………………………………………….
2. Siapa tokoh yang ada pada cerita!
…………………………………………………………….
3. Tuliskan 5 kosakata baru yang kamu temukan!
…………………………………………………………….
…………………………………………………………….
4. Coba ceritakan kembali buku yang telah kalian baca
dengan singkat!
…………………………………………………………….
…………………………………………………………….
…………………………………………………………….
Ayo, kita belajar mengurai kata menjadi suku kata, kemudian
lakukan hal yang sama seperti contoh!

...........................................

...........................................

...........................................

...........................................

...........................................

Amati gambar berikut ini! Beri tanda centang (√) pada


gambar yang merupakan kegiatan yang baik dan (x) untuk
yang tidak baik!
Susunlah huruf berikut menjadi sebuah kata bermakna!

m a n l a h a

r a n s a u l

n a m e m a n

m u p e n y a

g a m e n a j

Susunlah kata acak berikut ini menjadi kalimat yang


tepat!
Berilah tanda centang (√) pada pernyataan berikut ini!
1. Aku membantu ibu membersihkan kamarku (…..)
2. Aku membuang sampah pada tempatnya (…..)
3. Aku mengotori halaman rumah (…..)
4. Aku selalu berpakaian bersih dan rapi (…..)
5. Aku menyumbat saluran got di depan rumah (…..)

Saatnya belajar berhitung, kali ini kalian akan mengurutkan


dan melengkapi bilangan yang kosong. Ayo kita selesaikan!
Berikutnya, ayo hitung berapa banyak benda berikut ini

........

........

........

Nah, setelah kalian belajar membilang benda, saatnya kita


belajar pengurangan. Perhatikan cerita berikut ini!

Rara memiliki 10 buah apel,


kemudian Rara memakan 4
buah apel. Berapa buah apel
yang dimiliki Rara sekarang?
Jadi apel Rara sekarang ada 6 buah
Ayo buat sebuah cerita dari gambar berikut ini!

…… - …… = ……

Jadi, pensil yang belum diruncingkan ada …. buah.


Tentukan hasil pengurangan bilangan berikut ini!
Contoh : 9–6=3
1. 7 – 4 = …….. 6. 9 – 3 = ……..
2. 10 – 6 = …….. 7. 8 – 6 = ……..
3. 6 – 5 = …….. 8. 6 – 2 = ……..
4. 10 – 7 = …….. 9. 7 – 5 = ……..
5. 8 – 4 = …….. 10. 9 – 5 = ……..

Saatnya bermain musik!


Ayo kita bernyanyi bersama!
Mari belajar angka dalam bahasa Inggris!
Angka Bahasa Inggris Angka Bahasa Inggris
1 one 6 six
2 two 7 seven
3 three 8 eight
4 four 9 nine
5 five 10 ten
Latihan :

Anda mungkin juga menyukai