Anda di halaman 1dari 4

TAHAPAN PEMILIHAN

“MAJALAH PENGHARGAAN INDONESIA” merupakan Media Nasional yang mempunyai misi


ingin memberikan informasi Sumber Daya Manusia (SDM) yang terbaik di Indonesia agar
masyarakat luas dapat menjadi inspirasi dan informasi yang berkualitas.

Visi nya meningkatkan mutu pengembangan Sumber Daya Manusia Indonesia sebagai wujud
antisipasi untuk menghadapi tantangan yang menuntut pribadi-pribadi yang berkualitas dan memiliki
kreatifitas yang tinggi.

Seluruh kegiatan memberikan penganugerahan kepada para pengusaha, perusahaan,pendidikan


dan lembaga yang telah berhasil dalam bidangnya.

Pemberian Penganugerahan ini mempunyai Maksud dan Tujuan antara lain:

1. Penganugerahan Penghargaan adalah untuk menggalang dan membudayakan kebersamaan antar


Pemerintah, para pelaku dunia usaha, profesi dan pendidikan di kancah nasional untuk senantiasa
dapat saling bersinergi dalam pembangunan.
2. Membuka dan mengembangkan saluran komunikasi, promosi dan investasi dua arah antara
Pemerintah, para pelaku dunia usaha, lembaga dan profesi, guna berbentuk interaksi sosial
berupa tukar menukar informasi mengenai peluang yang tersedia dan dapat dimanfaatkan
dalam rangka kerjasama.

Sebagai alat pendorong untuk meningkatkan dan memperkokoh pergaulan hubungan antara para
pelaku pembangunan.
1 Untuk memperdayakan peran serta masyarakat utamanya para pelaku dunia profesipemerintah
dalam menciptakan Pembangunan Nasional
2 Untuk memelihara stabilitas pembangunan dan kesejahteraan Nasional dan sekaligus untuk
meningkatkan kerjasama dalam segala bidang, meningkatkan ketahanan Perekonomian
Nasional
PROSEDUR PEMILIHAN PENERIMA
PENGANUGERAHAN

Untuk penerima penganugerahan dilakukan dalam beberapa tahapan. Adapun tahapan


tersebut adalah;

Tahapan Pertama

Pada tahapan ini para Team Pemilih yang terdiri dari perwakilan setiap Departemen,
melakukan pemilihan nama-nama yang telah dimiliki oleh team pemilih yang diperoleh
dari Departemen-departemen yang mendukung acara ini dan dari Lembaga-lembaga,
Asosiasi Dunia Usaha, Sosial Media, Berita.

Tahapan Kedua

Pada tingkatan ini para team sudah melakukan penelitian, penilaian, survey dan pembenaran
dari data-data nama-nama yang akan menerima.

Tahapan Ketiga

Setelah mendapat berbagai masukan dan penilaian oleh tim pemilih. Selanjutnya direcek
kembali melalui asosiasi–asosiasi yang terkait dan lembaga masyarakat, apakah telah
memenuhi kriteria serta berhak menerima penganugerahan

Tahapan Keempat

Nama-nama yang telah dipilih dan berhak menerima penghargaan diberikan kepada MAJALAH
PENGHARGAAN INDONESIA untuk dihubungi.

Tahapan Kelima

Hari dimana pemberian penganugerahan terselenggara. Tim Juri serta tokoh-tokoh yang
mendukung acara ini secara langsung akan menyerahkan penganugerahan bagi mereka-
mereka yang berhak.
KRITERIA PENILAIAN

I. LEADERSHIP
Fungsi leadership mengarahkan perusahaan atau organisasi dan bagaimana menjalankantanggung
jawabnyakepada konsumen, publik dan stakeholder.

II. STRATEGIC PLANNING


Apakah perusahaan atau organisasi telah membuat arah strateginya dan bagaimana dapat
menentukan key actionplan.

III. CUSTOMER AND MARKET FOCUS Bagaimana perusahaan atau organisasi memutuskan
kebutuhan serta ekspektasi pasar serta pelanggan; membangun hubungan dengan pelanggan; dan
bagaimanamendapatkan, memuaskan serta menjaga pelanggan

IV. MEASUREMENT, ANALYSIS AND KNOWLEGDE MANAGEMENT


Menganalisis system manajemen, aplikasi manajemen yang efektif, perbaikan data serta
informasi untuk mendukung proses perusahaan atau organisasi dan performansi sistem
manajemen

V. HUMAN RESOURCE FOCUS


Menganalisis bagaimana perusahaan atau organisasi mampu mendukung pekerjanya dalam
membangun potensi individu dan bagaimana para pekerjanya dapet mengikuti tujuan
perusahaan atau organisasi

VI. PROCESS MANAGEMENT


Bagaimana proses perancangan, pengaturan serta peningkatkan aspek-aspek penting dari
produksi dan delivery juga proses pendukung lainnya dilakukan

VII. BUSINESS RESULT


Menganalisis performansi perusahaan atau organisasi danpeningkatannya pada kunci area
bisnisnya yang meliputi kepuasan pelanggan, pangsa pasar, sumber daya manusia,
performansi operasional, dan tanggung jawab pada pemerintah dan sosial
TIM JURI

1. PENGHARGAAN INDONESIA VERIFIED


2. PUSAT PENGHARGAAN INDONESIA
3. PUSAT PRESTASI INDONESIA

MEDIA PARTNER

1. PENGHARGAANINDONESIA.COM
2. MAJALAHPENGHARGAAN.COM
3. PUSAT PROFIL & BIOGRAFI INDONESIA

Demikian tahapan dan prosedur pemberian penghargaan.Salam Sukses

Salam Sukses

SOFIA FATAMORGANA
Ketua Tim Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai