Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN KENDAL

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUKOREJO II
Jln. Sukorejo Plantungan Ds. Ngadiwarno No. 10 Kecamatan Sukorejo
Kab. Kendal 51363 Telp ( 0294) 452104
Email : pusksukorejo2@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS SUKOREJO II
NOMOR : /KAPUS/I/

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PETUGAS KEGIATAN PEMERIKSAAN IVA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS SUKOREJO II
Menimbang : a. Bahwa untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan
pemeriksaan IVA di UPTD Puskesmas Sukorejo II
tahun 2022 perlu dibentuk tim petugas untuk
kegiatan tersebut;
b. bahwa mereka yang Namanya tercantum dalam
lampiran keputusan ini dipandang cakap dan mampu
untuk ditinjau sebagai petugas dalam pelaksanaan
kegiatan pemeriksaan IVA;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a dan b maka perlu
menetapkan Keputusan Kepala PUSKESMAS
SUKOREJO II tentang mekanisme komunikasi dan
koordinasi program;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun

2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik


Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 857/Menkes/SK/IX/2009 tentang Pedoman
Penilaian Kinerja Sumber Daya Manusia Kesehatan di
Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 411 Tahun 2010 Tentang Laboratorium Klinik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 001 Tahun 2012 tentang system rujukan
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 82 Tahun 2014 Tentang Penanggulangan
Penyakit Menular;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 71 Tahun 2015 Tentang Penanggulangan
Penyakit Tidak Menular;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 44 Tahun 2016 Tentang Pedoman Manajemen
Puskesmas( Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2016 Nomor 1423);
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 52 Tahun 2018 Tentang Keselamatan Dan
Kesehatan Kerja Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
9. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 04 tahun
2019 tentang Kebidanan;
10. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 26 tahun
2019 tentang Keperawatan
11. Permenkes No.8 Th. 2019 Tentang Pemberdayaan
Masyarakat Bidang Kesehatan;
12. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 31 Tahun 2019 Tentang Sistem Informasi
Puskesmas;
Ditetapkan di : Kendal
Pada tanggal : 12 September 2022

KEPALA PUSKESMAS SUKOREJO II

IWAN CAHJA BASUKI


Penata Tk.I/IIId
NIP. 197501122008011007

Anda mungkin juga menyukai