Anda di halaman 1dari 14

PROGRAM KERJA SEKOLAH ADIWIYATA

SMA NEGERI 1 SUSUKAN


TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH X
SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 SUSUKAN
Jl. Prof. Dr. Moh. Yamin, SH., Susukan Kab. Cirebon

2020
LEMBAR PENGESAHAN
Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Setelah melakukan pemeriksaan dan penilaian

PROGRAM KERJA
SEKOLAH ADIWIYATA
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Disusun oleh :

Tim Sekolah Adiwiyata


Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Susukan
Kabupaten Cirebon

maka dengan ini kami menyatakan bahwa dokumen program bimbingan ini telah diteliti dan diperiksa, selanjutnya
dapat dijadikan pedoman untuk dilaksanakan pada tahun pelajaran 2020/2021.

Ditetapkan di : Susukan
Pada Tanggal : Juli 2020

Kepala SMA Negeri 1 Susukan

Yeni Nuriyani, S.Pd., M.Pd.I/


NIP. 19700117 199703 2 010
DAFTAR ISI

Daftar Isi............................................................................................................................................................................... i
BAB I PENDAHULUAN.................................................................................................................................................... 1
A. Latar Belakang....................................................................................................................................................... 1
B. Dasar Hukum......................................................................................................................................................... 1
C. Tujuan.................................................................................................................................................................... 1
BAB II VISI, MISI, TUJUAN DAN STRATEGI SEKOLAH................................................................................................. 3
A. Visi Sekolah........................................................................................................................................................... 3
B. Misi Sekolah........................................................................................................................................................... 3
C. Tujuan Sekolah...................................................................................................................................................... 3
D. Strategi Sekolah..................................................................................................................................................... 4
BAB III PROGRAM KERJA SEKOLAH ADIWIYATA......................................................................................................... 5
A. Rincian Kerja.......................................................................................................................................................... 5
B. Kegiatan Sosialisasi Program................................................................................................................................ 5
C. Deskripsi Tugas Pengurus Sekolah Adiwiyata....................................................................................................... 7
BAB IV PENUTUP.............................................................................................................................................................. 9
BAB I
PENDAHULUAN

1. Latar Belakang
Pendidikan sebagai upaya dalam membentuk manusia Indonesia seutuhnya adalah mutlak keberadaannya. Suatu
bangsa tidak akan pernah bisa melepaskan atau mengabaikan masalah pendidikan, artinya pendidikan sangat penting
dalam membawa suatu bangsa menuju kejayaan, keberadaban dan kemuliaan.
Sebagai wujud tanggung jawab pendidikan terhadap generasi yang akan datang, sepantasnyalah perlu
memberikan teladan serta pendidikan yang baik dan bertanggungjawab.
Eksploitasi sumber daya alam secara besar-besaran telah membawa dampak negatif terhadap lingkungan hidup.
Banjir, tanah longsor, kekeringan pemanasan global dan masih banyak lagi peristiwa-peristiwa alam sebagai akibat dari
kecerobohan manusia dalam berperilaku yang tidak mempedulikan lingkungan.
Kepedulian terhadap lingkungan pada dunia pendidikan, mulailah muncul dengan ditandainya momentum dari
pemerintah pusat melalui beberapa kementerian dengan program kepedulian lingkungan yang diwujudkan dalam
perundang-undangan.

2. Dasar Hukum
Apapun yang menjadi pijakan/payung hukum dari Program Sekolah Adiwiyata terkait dengan pendidikan
lingkungan hidup, adapun dasar pelaksanaannya adalah sebagai berikut :
Tahun 2004 Kementerian Negara Lingkungan Hidup bekerja sama Departemen Pendidikan Nasional, Departemen
Dalam Negeri dan Departemen Agama, telah menandatangi kebijakan Pendidikan Lingkungan Hidup.
Tanggal 3 Juli 2005 KNLH dan Departemen Pendidikan Nasional menandatangani kesepakatan bersama Nomor :
Kep. 07/MEN.LH/06/2005 dan Nomor : 05/VI/KB/2005 tentang Pembinaan dan Pengembangan Pendidikan Lingkungan
Hidup.
Pada tahun 1996 ditandangani kesepakatan bersama antara Departemen Pendidikan dan Kebudayaan dengan
Kantor Kementerian Negara Lingkungan Hidup Nomor : Kep.86/MEN LH/5/1996 tentang Pembinaan dan Pengembangan
Pendidikan Lingkungan Hidup.
Dengan Dasar Hukum itulah maka telah mencanangkan program adiwiyata (Program Sekolah Peduli dan
Berbudaya Lingkungan).

3. Tujuan
Program Sekolah Adiwiyata bertujuan menciptakan kondisi yang baik, bagi sekolah untuk menjadi tempat
pembelajaran dan penyadaran warga sekolah, sehingga di kemudian hari dapat turut bertanggungjawab dalam upaya-
upaya penyelamatan lingkungan dan pembangunan berkelanjutan.
Kegiatan utama diarahkan pada peduli dan berbudaya lingkungan bagi SMA Negeri 1 Susukan antara lain :
Kebersamaan, keterbukaan, kesetaraan, kejujuran, keadilan dan kelestarian.
Fungsi lingkungan hidup dan sumber daya alam serta penerapan prinsip dasar, yaitu : partisipatif, dimana
komunitas sekolah terlibat dalam manajemen sekolah yang meliputi keseluruhan proses perencanaan, pelaksanaan dan
evaluasi sesuai tanggung jawab dan peran serta berkelanjutan di mana seluruh kegiatan harus dilakukan secara
terencana dan terus menerus secara komperatif.
BAB II
VISI, MISI, DAN TUJUAN SMAN 1 SUSUKAN

Dalam Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 tahun 2003 disebutkan bahwa tujuan pendidikan
menengah yaitu meningkatkan kecerdasan pengetahuan kepribadian, akhlak mulia serta keterampilan untuk hidup
mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.Untuk mewujudkan tujuan tersebut SMA Negeri 1 Susukan menetapkan Visi,
Misi, Tujuan, dan Strategi sebagai berikut :
A. Visi Sekolah
“TERWUJUDNYA LULUSAN YANG CERDAS, BERINTEGRITAS PATRIOTIS,
MENGUASAI IT DAN BERAKHLAK MULIA.”
Visi tersebut mencerminkan cita-cita sekolah yang berorientasi kedepan yang memperhatikan potensi terkini sesuai
dengan norma dan harapan masyarakat.

B. Misi Sekolah
Untuk mewujudkan visi tersebut, sekolah menentukan langkah-langkah yang dinyatakan dalam Misi SMA Negeri 1
Susukan berikut :
1. Melaksanakan pengembangan kegiatan bidang keagamaan.
2. Melaksanakan pengembangan kegiatan bidang lingkungan hidup.
3. Melaksanakan pengembangan kewirausahaan.
4. Melaksanakan upacara bendera setiap hari Senin dan Peringatan hari Besar nasional.
5. Melaksanakan pengembangan perangkat pembelajaran berbasis IT
6. Melaksanakan pengembangan SDM baik peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan.
7. Melaksanakan pengembangan sarana IT.
8. Mengefektifkan pembuatan serta pengembangan media pembelajaran berbasis IT
9. Melaksanakan pemutaran lagu-lagu perjuangan jam masuk sekolah dan jam siswa pulang sekolah.
10. Mengadakan kompetisi sains tingkat sekolah.
11. Mengadakan pemilihan guru dan TU dan siswa berprestasi.
12. Pembinaan Olimpiade mata pelajaran secara terprogram dan kontinu.
13. Meningkatkan mitra kerja dengan lembaga / instansi lain sesuai kebutuhan
14. Melaksanakan pengembangan kegiatan bidang olahraga.
15. Melaksanakan pengembangan kegiatan bidang seni dan budaya.
16. Melaksanakan gerakan penumbuhan budi pekerti.
17. Melaksanakan gerakan literasi sekolah.

C. Tujuan Sekolah
Pada Tahun Pelajaran 2020/2021 SMA Negeri 1 Susukan memiliki tujuan sebagai berikut:
I. Peningkatan Mutu Pembelajaran dan Kualitas Pelayanan
1. SMA Negeri 1 Susukan adalah sekolah menengah atas yang landasan pelayanannya bertumpu pada
konsep dan penerapan Pendidikan Normatif Nasionalisme, Religius, Pengembangan Lingkungan Hidup dan
Perkembangan Global, serta berbasis Teknologi Informasi (IT).
2. SMA Negeri 1 Susukan mendidik dan melatih para siswanya untuk dapat memenuhi persyaratan standard
kompetensi kenaikan dan kelulusan yang telah ditetapkan
3. SMA Negeri 1 Susukan memastikan bahwa semua personil yang terlibat dalam jasa pelayanannya telah
mendapat pendidikan dan pelatihan sesuai dengan bidangnya untuk selalu memberikan pelayanan yang
professional.
4. Untuk memastikan bahwa kebijakan ini telah dicapai dan dipelihara secara konsisten, SMA Negeri 1
Susukan mengembangkan, melaksanakan, dan memelihara suatu Sistem Manajemen Mutu yang
terdokumentasikan sesuai dengan persyaratan Standar Sistem Manajemen Mutu Pendidikan Terpadu 2003
sehingga hasil pelayanan pendidikannya sesuai dengan standar yang ditetapkan.
II. Peningkatan Kualitas Pembinaan Siswa
Secara umum adalah membina peserta didik untuk menjadi insan yang cerdas,berakhlak mulia, dan memiliki
keilmuan dan keterampilan yang memberi manfaat dan maslahat bagi pribadi, keluarga, dan masyarakat dengan
rincian karakter sebagai berikut :
1. Aqidah yang bersih
2. Ibadah yang benar
3. Pribadi yang matang
4. Mandiri
5. Cerdas dan Berpengetahuan
6. Sehat dan kuat
7. Bersungguh-sungguh dan disiplin
8. Tertib dan Cermat
9. Efisien
10. Bermanfaat

D. Strategi Sekolah
Untuk mewujudkan tujuan tersebut SMA Negeri 1 Susukan menerapkan program strategis yaitu :
1. Pengembangan penciptaan Standar Kompetensi Lulusan yang dibakukan secara nasional.
2. Menjalin kerjasama dengan lembaga lainnya, komite sekoah dan stake holder lain, melaksanakan studi banding,
try out , MGMP dan pendalaman materi.
3. Pengembangan ingkungan hidup.
4. Menjalin kerjasama dengan orang tua, lembaga pendidikan lainnya dan stake holder untuk melaksanakan
penjaringan siswa, pelaksanaan dan evaluasi kelas unggulan
5. Pengembangan Kegiatan Lomba Akademik dan NonAkademik
Menjalin kerjasama dengan lembaga pendidikan/ sekolah lain, melengkapi sarana dan prasarana, melaksanakan
latihan, uji coba, dan mengikuti kegiatan lomba/ kejuaraan di tingkat Kabupaten , Cabang Dinas Wilayah X dan
Propinsi.
6. Pengembangan Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mengadakan kersama dan mengoptimalkan warga sekolah dalam membuat pemetaan , KI, KD, silabus dan RPP
serta model-model pembelajaran melalui MGMP, IHT / Workshop, dan Seminar untuk menghasilkan dokumen
kurikulum sekolah.
7. Pengembangan Sarana Prasarana Media Pendidikan
Menjalin kerjasama denga pihak lain dan mengoptimalkan SDM sekolah dalam rangka memenuhi standar sarana
prasarana dan media pembelajaran sekolah.
8. Pengembangan Manajemen Sekolah
Menjalin kerjasama dengan pihak lain dalam rangka memiliki pedoman yang mengatur struktur organisasi,
pembagian tugas, peraturan akademik, tata tertib, kode etik dan biaya operasional serta dapat melaksanakan
pedomantersebut yang mengacu pada Standar Nasional Pendidikan.
9. Pengembangan dan Peningkatan SDM pendidikan
Menjalin kerjasama denga lembaga pendidikan lain dalam rangka memenuhi standar tenaga pendidikan.
10. Pengembangan IMTAK
Menjalin kerjasama dan mengoptimalkan warga sekolah untuk melaksanakan kegiatan keagamaan dan budi
pekerti.
BAB III
PROGRAM KERJA SEKOLAH ADIWIYATA

A. Rincian Kerja
1) Rapat pembentukan pengurus sekolah adiwiyata
2) Sosialisasi pembuatan program setiap POKJA
3) Pengumpulan program kerja setiap POKJA
4) Pengawasan pelaksanaan program kerja POKJA
5) Evaluasi pelaksanaan program kerja POKJA
6) Pembinaan kepada koordinator POKJA
7) Sosialisasi dari Dinas Kesehatan
8) Workshop sekolah adiwiyata tingkat kabupaten/provinsi.
9) Bekerjasama dengan Dinas Perhutanan dan Perkebunan
10) Bekerja sama dengan Dinas Lingkungan Hidup

B. Kegiatan Sosialisasi Program


1) Sasaran
a. Pendidik dan tenaga kepedidikan
b. Peserta didik kelas X, XI dan XII

2) Tujuan
a. Agar guru, peserta didik, dan warga sekolah dapat memahami konsep sekolah adiwiyata;
b. Agar guru, peserta didik, dan warga sekolah dapat meningkatkan partisipasinya dalam membangun sekolah
adiwiyata.
c. Menciptakan kebersamaan dalam upaya kepedulian terhadap lingkungan sekolah.
d. Agar selalu menjaga kondisi tetap bersih, indah, hijau pepohonan dan bebas dari sumber penyakit.

3) Pelaksanaan
Melibatkan seluruh peserta didik, guru dan tenaga kependidikan serta warga sekolah. (SMAN 1 Susukan). Antara
lain:
1. Pengembangan fungsi sarana pendukung sekolah (pembuatan pos keamanan sekolah)
2. Penataan taman sekolah.
3. Penataan/perbaikan saluran irigasi pembuangan air.
4. Membuat lubang serapan air (biopori)
5. Melengkapi tempat cuci tangan.
6. Pembiasaan membuang sampah pada tempatnya.
7. Penyediakan dan membagi tempat sampah organik dan non-organik.
8. Memelihara dan menanam pohon.
9. Menyediakan pot bunga di depan kelas.
10. Membuat lahan apotik hidup.
11. Menciptakan lingkungan hijau disekitar kelas dan lingkungan sekolah.
12. Gerakan Jumat Bersih (Jumsih).
13. Kegiatan lomba kebersihan kelas.
14. Memanfaatkan bahan bekas/daur ulang.
15. Lomba kreatifitas siswa dalam mengelola sampah.
16. POKJA kebersihan kamar mandi/toilet.
17. POKJA kantin bersih dan sehat.
18. Budaya hemat pemakaian air bersih
19. Budaya hemat energi.
20. Memelihara dan menjaga fasilitas sarana prasarana sekolah.
PROGRAM KERJA ADIWIYATA SMAN 1 SUSUKAN
TAHUN PELAJARAN 2020-2021
Bulan/Minggu Ke
No Uraian Pelaksanaan Program Jul Ags Sept Okt Nov Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Pengembangan fungsi sarana pendukung
1
sekolah (pembuatan pos keamaan sekolah)
2 Penataan taman sekolah
Penataan/perbaikan seluruh irigasi
3
pembuatan air
4 Pembuatan lubang serapan air (biopori)
Melengkapi tempat cuci tangan (pembuatan
5
westafel)
Pembiasaan membuang sampah pada
6
tempatnya
Menyediakan dan membagi tempat sampah
7
organik dan non-organik
8 Memelihara dan menanam pohon
9 Menyediakan pot bunga di depan kelas
10 Membuat lahan apotik hidup
Menciptakan lingkungan hijau sekitar kelas
11
dan lingkungan sekolah
12 Gerakan Jumat Bersih (JUMSIH)
13 Kegiatan Lomba Kebersihan Kelas
14 Memanfaatkan bahan bekas/daur ulang
Lomba kreativitas siswa dalam mengelola
15
sampah
16 Pokja kebersihan kamar mandi/toilet
17 Pokja kantin bersih dan sehat
18 Budaya hemat pemakaian air bersih
19 Budaya hemat energi
Memelihara dan menjaga fasilitas sarana
20
dan prasarana sekolah
Susukan, 13 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMAN 1 Susukan
Yeni Nuriyani, S.Pd., M.Pd.I.
NIP. 19700117 199703 2 001
C. Deskripsi Tugas Pengurus Sekolah Adiwiyata
1. Penanggung jawab
- Mengangkat dan memberhentikan pengurus
- Bertanggungjawab terhadap seluruh pelaksanaan sekolah adiwiyata
- Menyetujui dan mengawasi pengajuan dan penggunaan anggaran

2. Ketua
- Menyusun konsep sukses sekolah adiwiyata
- Mengkoordinir dan mengkondisikan pelaksanaan sekolah adiwiyata
- Mengevaluasi pelaksanaan program sekolah adiwiyata

3. Sekretaris
- Mengarsipkan surat-surat keluar dan masuk
- Mengarsipkan pelaporan dan seluruh POKJA
- Membuat surat keluar
- Menyiapkan dokumen/data terkait penyusunan portofolio
- Membuat laporan kegiatan
- Mengikuti workshop tingkat kabupaten/provinsi

4. Bendahara
- Bersama tim POKJA merumuskan anggaran sekolah adiwiyata
- Menyusun laporan anggaran
- Menerima/mengeluarkan atas kebijakan kepala sekolah

5. Team Portofolio
- Membuat SK yang berkaitan dengan kebijakan kepala sekolah
- Koordinasi dengan semua warga sekolah dalam rangka pengumpulan data
- Mendokumentasikan seluruh pelaksanaan di lapangan sesuai dengan pos yang ditugaskan
- Melengkapi data-data atau bukti fisik sesuai dengan kuisoner yang ada
- Pembuatan laporan kegiatan
SUSUNAN PENGURUS SEKOLAH ADIWIYATA

PENANGGUNG JAWAB
KEPALA SEKOLAH
_________________________________________________________________________________________

YENI NURIYANI, S.Pd., M.Pd.I


NIP. 19700117 199703 2 001

KETUA
_________________________________________________________________________________________

H. SUWIRYO, S.Pd., M.Si.


NIP. 19620812 198803 1 010

SEKRETARIS
_________________________________________________________________________________________

SUDARMAN, S.Pd.
NIP. -

BENDAHARA
_________________________________________________________________________________________

PRAMUDI, SE.
NIP. 19761223 200604 1 010

AGUS SUTOPO, S.Pd. KAMADI, S.Pd.


NIP. 19700622 200501 1 007 NIP. 29790709 200902 1 002

TEAM
POKJA

WIRATI AGUSTINI, S.Pd. DIAN RIANA, S.Pd.


NIP. 19690830 200701 2 008 NIP. 19690619 200701 2 006
BAB IV
PENUTUP

Program Sekolah Adiwiyata di SMAN 1 Susukan dengan tujuan adalah menciptakan kondisi yang baik bagi sekolah
untuk menjadi tempat pembelajaran dan penyadapan warga sekolah, sehingga di kemudian hari warga sekolah dapat turut
bertanggungjawab dalam upaya penyelamatan lingkungan hidup dan pembangunan berkelanjutan, dimana seluruh kegiatan
harus dilakukan secara terus menerus secara komperatif.
Sebuah program tidak akan berhasil jika tidak dilandasi kemauan, kerja keras dan keikhlasan dalam pelaksanaannya.
Untuk itu hanya dengan inovasi dan motivasi untuk sama-sama bersatu hati, bertekad kuat dan semangat juang yang
berkesinambungan.
Atas kerja sama dan bantuan dari berbagai pihak kami ucapkan terima kasih, semoga program kerja sekolah
adiwiyata dapat berjalan dengan baik. Aamiin.

Anda mungkin juga menyukai