Anda di halaman 1dari 4

PERANGKAT KEGIATAN PEMBELAJARAN

PALANG MERAH REMAJA (PMR)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Labuapi


Nama Kegiatan : PMR
Tahun Ajaran : 2012

No Hari/ Tanggal Alokasi Waktu Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Pembelajaran
1 Minggu I 16.10 - 17.45 WITA 1. Pemeriksaan Fisik 1. Pemeriksaan Tanda-tanda Ceramah/ Diskusi
Vital Praktek
a. Suhu tubuh
b. Mengukur tekanan darah
c. Mengukur denyut nadi
radial
d. Menghitung pernapasan
2. Menimbang berat badan dan
mengukur tinggi badan
2 Minggu II 16.10 - 17.45 WITA 2. Keamanan dan keselamatan 1. Mencuci tangan Ceramah/ Diskusi
a. Mencuci tangan bersih Praktek
b. Mencuci tangan steril
c. Mencuci tangan biasa
2. Mengenakan APD (masker,
sarung tangan)
3. Disinfeksi dan sterilisasi
4. Pertongan pertama pada
kecelakaan
3 Minggu III 16.10 - 17.45 WITA 3. Teknik Mengatasi Nyeri 1. Distraksi Ceramah/ Diskusi
2. Relaksasi Praktek
3. Kompres
PERANGKAT KEGIATAN PEMBELAJARAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)

a. Kompres panas basah


b. Kompres dingin basah
c. Kompres dingin kering
4 Minggu IV 16.10 - 17.45 WITA 4. Aktivitas dan latihan 1. Pengaturan posisi di tempat Ceramah/ Diskusi
tidur Praktek
a. Posisi fowler
b. Posisi otropena
c. Posisi telentang
d. Posisi telungkup
e. Posisi lateral
f. Posisi sims
2. Memindahkan dan menata
posisi klien diatas tempat
tidur
a. Memindahkan posisi
klien di tepi tempat tidur
b. Menaikan posisi klien
yang melorot
c. Memindahkan posisi
klien di atas tempat tidur
d. Memindahkan kliendari
tempat tidru ke brankar
3. Memindahkan klien ke
tandu
4. Menelong klien muntah
5 Minggu V 16.10 - 17.45 WITA 5. Oksigenasi 1. Batuk efektif dan nafas Ceramah/ Diskusi
dalam Praktek
PERANGKAT KEGIATAN PEMBELAJARAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)

2. Tekhnik memberikan nafas


buatan (bantuan bernafas)
6 Minggu VI 16.10 - 17.45 WITA 6. Pemberian Obat 1. Pemberian obat secara oral Ceramah/ Diskusi
2. Pemberian obat secara Praktek
topikal
a. Pemberian obat topikal
pada kulit
b. Pemberian obat topikal
pada mata
c. Pemberian obat topikal
pada telinga
d. Pemberian obat topikal
pada hidung
7 Minggu VII 16.10 - 17.45 WITA 7. Pemasangan Balutan 1. Macam-macam balutan dan Ceramah/ Diskusi
lokasinya Praktek

Merembu, 1 September 2012


Mengetahui
Pembina PMR, Pembimbing
PERANGKAT KEGIATAN PEMBELAJARAN
PALANG MERAH REMAJA (PMR)

Khairul Anam Rizhal Hamdani

Anda mungkin juga menyukai