Anda di halaman 1dari 2

Tugas Kelompok ke-2

(Minggu 4 / Sesi 5)

1. Jelaskan dan gambarkan menggunakan aplikasi Packet Tracer


(https://filehippo.com/download_packet-tracer/) perihal tipe jaringan komputer
berikut:
a. Personal Area Networks (PANs)
b. Local Area Networks (LANs),
c. Metropolitan Area Networks (MANs),
d. Wide Area Networks (WANs),

2. Anda diminta untuk mengamati tempat lingkungan berorganisasi, bisa di kantor, pada
organisasi ataupun dalam kegiatan kemasyarakatan. Perhatikan 4 komponen pada
faktor lingkungan yang mempengaruhi kegiatan perusahaan/organisasi tersebut.
Perhatikan sistem yang berlaku pada organisasi tersebut, apakah masih manual
ataukah sudah menggunakan CBIS. Jika sebagian sudah menggunakan CBIS catat
pekerjaan yang telah dilakukan dan perhatikan perilaku manajemen yang
menggunakannya.

Amati apakah strategi organisasi searah dengan strategi sistem informasi yang
berlaku? Sertakan hasil analisis anda terhadap system informasi tersebut

3. Electronic commerce (e-commerce, EC) meliputi pembelian, penjualan, mentransfer


atau bertukar produk, jasa atau informasi melalui jaringan komputer, termasuk
internet. E-business definisi yang lebih luas dari EC, termasuk pembelian dan
penjualan barang dan jasa, dan juga melayani pelanggan, berkolaborasi dengan mitra,
melakukan e-learning dan melakukan transaksi elektronik dalam sebuah organisasi.
Sebutkan perbedaan dan contoh aplikasi dari e-commerce dan e-business.

4. Wireless devices cukup kecil untuk dengan mudah dibawa atau dipakai, memiliki
daya komputasi yang cukup untuk melakukan tugas-tugas produktif dan dapat

ISYS6697 – Information System Concept


berkomunikasi secara nirkabel dengan internet dan perangkat lain, berikan contoh
penggunaan dan kelemahan dari Wireless devices.
5. Analisa aplikasi Ruang Guru yang menggunakan E-Learning dan Distance
Learning, dan jelaskan manfaat dan kerugian dari E-Learning dan Distance Learning,

***

ISYS6697 – Information System Concept

Anda mungkin juga menyukai