Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN MONITORING 1

PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN


SMK NEGERI 1 MARISA TAHUN 2023

A. Dasar Pelaksanaan
1. Program Kerja Wakasek Humas dan Industri SMK Negeri 1 Marisa
2. Surat tugas No. 420.1/SMKN1-Mrs/257/TU/VII/2023

B. Tujuan Pelaksanaan
Praktik Kerja Lapangan (PKL) dimaksudkan untuk memberikan kesempatan kepada
peserta didik dalam menginternalisasi dan menerapkan keterampilan karakter dan
budaya kerja (soft skills) serta menerapkan, meningkatkan, dan mengembangkan
penguasaan kompetensi teknis (hard skills) sesuai dengan konsentrasi keahliannya
dan kebutuhan dunia kerja, serta kemandirian berwirausaha.

C. Pelaksana

Nama NIP Pangkat / Gol Jabatan


Sumiyati Ibrahim, S.Pd 19771117 200604 2 016 Pembina / IVa Guru Madya

D. Waktu Pelaksanaan
Waktu Pelaksanaan Hari Kamis sd. Jum’at, tanggal 27-28 Juli 2023

E. Tempat

NO Nama Industri Alamat Jurusan Ket


HypertMart Kota Timur,
1 BDP 7 Peserta
Gorontalo Kota Gorontalo
Kota Timur,
2 Mr.DIY BDP 9 Peserta
Kota Gorontalo
Jl. Jaksa Agung
Suprapto No.22
PT TELKOM
Limba U2 Kota
3 INDONESIA TBK TKJ 1 Peserta
Selatan Kota
WITEL Gorontalo
Gorontalo

Jl. Jenderal
Universitas Negeri
Sudirman No.6
4 Gorontalo / UPT TKJ 2 Peserta
Kota Gorontalo
TIK UNG

Kota Tengah
Mufidah
5 Kota Gorontalo BDP 3 Peserta
Stationery

Jl. Budi Utomo


Limba U1.
6 Satu8 Komputer Kota Selatan TKJ 2 Peserta
Kota Gorontalo

F. Hasil Pelaksanaan

Masalah yang di Temui saat Solusi yang Rencana


NO
monitoring ditawarkan Tindak Lanjut
1 Masih ada Siswa peserta PKL belum Melakukan Laporan ke
mengisi Jurnal Kegiatan harian. pendampingan dan Panitia
(Peserta PKL di Satu8 Komputer). pembimbingan
pengisian Jurnal
Harian

2 Pihak Industri (Mufidah Stationery) Akan di Laporan ke


meminta tambahan siswa, sebagai Koordinasikan Panitia
penganti Peserta PKL yang sdh di tarik dengan Panitia
oleh Sekolah. PKL
3 Kehadiran Siswa Peserta PKL cukup Memberikan Laporan Ke
baik. motivasi kepada Panitia
Peserta PKL untuk
lebih
mempertahankan
dan meningkatkan
Disisplin Kerja.

Gorontalo, 31 Juli 2023


Pelaksana Kegiatan

Sumiyati Ibrahim, S.Pd


NIP. 19771117 200604 2 016
FOTO DOKUMENTASI
FOTO DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai