Anda di halaman 1dari 1

Kelas 8

Menggunaan Rumus (Formula) dan Fungsi MS. Excel

Untuk memasukkan rumus dan fungsi pada MS. Excel harus dimulai dengan (=)
Operator matematika yang akan sering digunakan dalam rumus adalah ;
Lambang Fungsi:
+ Penjumlahan
- Pengurangan
* Perkalian
/ Pembagian
^ Perpangkatan
% Persentase

Macam-macam formula
1. SUM(…)
Fungsinya : Untuk melakukan penjumlahan
Bentuk umum : =SUM(range sel)
Penulisan : =SUM(B5:B15)

2. COUNT(…)
Fungsinya : Untuk melakukan counter (Menghitung banyaknya data)
Bentuk umum : =COUNT(range sel)
Penulisan : =COUNT(B5:B15)

3. MAX(…)
Fungsinya : Untuk mencari nilai maksimum (terbesar)
Bentuk umum : =MAX(range sel)
Penulisan : =MAX(F1:F17)

4. MIN(…)
Fungsinya : Untuk mencari nilai minimum (terkecil)
Bentuk umum : =MIN(range sel)
Penulisan : =MIN(F1:F17)

5. AVERAGE(…)
Fungsinya : Untuk mencari nilai rata-rata
Bentuk umum : =AVERAGE (range sel)
Penulisan : =AVERAGE(A11:A17)

Anda mungkin juga menyukai