Anda di halaman 1dari 2

MATERI GEOSICEL

“Monitoring Sensor Geophone Pada Aktivitas Gunung Berapi berbasis Arduino”

A. Latar Belakang
Penelitian ini dilatar belakangi dengan Tata letak Indonesia pada dua jalur
pegunungan dunia, yaitu Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Hal ini berdampak
pada banyaknya gunung berapi di Indonesia. Berbagai upaya telah dilakukan, salah
satunya pemantauan aktivitas gunung berapi oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan
Geofisika (BMKG). Pemantauan juga dapat dilihat dari hasil rekaman sensor
geophone. Salah satu bentuk instrumentasi yang digunakan berupa pemberian
informasi aktivitas gunung berapi dengan pemantauan jarak jauh menggunakan sistem
Internet of Things (IoT), dan proses pemantauan dilakukan saat krisis sebelum
terjadinya letusan gunung berapi. Dalam perancangan ini, digunakan sensor geophone
untuk mendeteksi getaran seismik. Getaran yang terbaca oleh sensor geophone akan
diolah untuk memudahkan dalam pembacaan, agar mengetahui aktivitas gunung
berapi dan menghasilkan output dalam bentuk sinyal sinusoidal. Komponen
elektronika dari alat pemantauan ini mudah didapatkan, karena tersedia di Indonesia,
serta perancangan yang dibuat tidak terlalu rumit sehingga memudahkan dalam
penggunaan alat tersebut.

This research is motivated by the layout of Indonesia on two mountain paths


of the world, namely the Mediterranean Circum and the Pacific Circum. This has an
impact on the number of volcanoes in Indonesia. Various efforts have been made, one
of which is the monitoring of volcanic activity by the Meteorology, Climatology and
Geophysics Agency (BMKG). Monitoring can also be seen from the recording of the
geophone sensor. One form of instrumentation used is providing information on
volcanic activity by remote monitoring using the Internet of Things (IoT) system, and
the monitoring process is carried out during a crisis prior to a volcanic eruption. In
this design, geophone sensors are used to detect seismic vibrations. The vibrations
that are read by the geophone sensor will be processed to make it easier to read, in
order to know the activity of the volcano and produce an output in the form of a
sinusoidal signal. The electronic components of this monitoring tool are easy to
obtain, because they are available in Indonesia, and the design is not too complicated,
making it easier to use the tool.

B. Cara Kerja
Alat ini bekerja ketika terdapat getaran. Pada sensor geophone terdapat pegas yang
dapat berosilasi sehingga menyebabkan terjadinya fluks dan muncul GGL induksi.
Tegangan induksi ditangkap oleh sensor dan menghasilkan output sinyal sinusoidal,
yang akan ditampilkan pada sebuah smartphone melalui web site. Hasil tampilan pada
website memudahkan untuk mengetahui kondisi getaran yang terjadi.

This tool works when there is a vibration. On the geophone sensor there is a spring
that can oscillate so that it causes flux and induced emf appears. The induced voltage
is captured by the sensor and produces a sinusoidal signal output, which will be
displayed on a smartphone via the web site. The display results on the website make it
easier to find out the vibration conditions that occur.

C. Inovasi
Tim Geosicel menginovasikan suatu alat pendeteksi getaran dengan rangkaian RSAM
berbasis mikrokontroller Arduino yang dapat terhubung ke aplikasi matlab melalui
komputer. Selain itu, alat instrument ini berupa pemberian informasi aktivitas gunung
berapi dengan pemantauan jarak jauh menggunakan sistem Internet of Things (IoT),
dan proses pemantauan dilakukan saat krisis sebelum terjadinya letusan gunung
berapi.

The Geosicel team innovated a vibration detector with an Arduino microcontroller-


based RSAM circuit that can be connected to the Matlab application via a computer.
In addition, this instrument is in the form of providing information on volcanic
activity by remote monitoring using the Internet of Things (IoT) system, and the
monitoring process is carried out during a crisis before a volcanic eruption occurs.
D. Manfaat
Alat Geosicel ini digunakan untuk mengidentifikasi adanya getaran seismik secara
real-time yang dapat di monitoring dengan menggunakan website pada aplikasi
matlab.

This Geosicel tool is used to identify seismic vibrations in real-time which can be
monitored using the website in the Matlab application.

E. Referensi

Salamah, U., Rusdiarna, A., & Praja, I. (2020). Navigation Physics Jo u r n a l o f P h ys


ic s E d u c a t io n UJI GETARAN SEISMIK PADA RANCANG BANGUN REAL TIME
SEISMIC. 2(1), 21–24.

Alam, H., Kusuma, B. S., & Prayogi, M. A. (2020). Penggunaan Sensor Vibration
Sebagai Antisipasi Gempa Bumi. JET (Journal of Electrical, 5(2), 43–52.

Ardhi, C. K. M. (2018). Perancangan Alat Pendeteksi Gempa Menggunakan Sensor


Accelerometer Dan Sensor Getar | Ardhi | eProceedings of Engineering. E-Proceeding
of Engineering : Vol.5, No.3 Desember 2018 , 4019–4027.

Anda mungkin juga menyukai