Anda di halaman 1dari 10

PETUNJUK PRAKTIKUM

MATERI PEMBELAJARAN IPA

SEMESTER GENAP 2020/2021

Di Susun Oleh

NUR AZIZAH, S. Pd

Nama :
Kelas :

MI MUHAMMADIYAH 06 TANGGUNGAN
2021

i
KATA PENGANTAR

Buku petunjuk praktikum Materi Pembelajaran IPA ini disusun untuk membantu

memudahkan Guru MI Muhammadiyah 06 Tanggungan. Praktikum yang biasanya dilakukan di kelas,

untuk semester ini harus dilakukan di rumah maupun lingkungan tempat tinggal siswa karena

wabah covid-19 yang masih terus ada.

Eksperimen atau pengamalan mengamati secara langsung merupakan salah satu ciri dari

seorang saintis. Dan diharapkan buku ini dapat membantu guru dan siswa dalam melakukannya.

Tentu buku petunjuk praktikum ini masih jauh dari sempurna. Masukan, saran, dan kritik sangat

penulis harapkan untuk perbaikan selanjutnya.

Penulis

Nur Azizah, S. Pd

ii
DAFTAR ISI

Halaman sampul…………………………………………………… i
Kata Pengantar ……………………………………………………. ii
Daftar Isi…………………………………………………………… iv
Petunjuk Umum Praktikum ……………………………………….. v
A. Kegiatan Praktikum 1 ……………………………………... 1
B. Kegiatan Praktikum 2 ……………………………………... 2
C. Kegiatan Praktikum 3 ……………………………………... 3
D. Kegiatan Praktikum 4 ……………………………………... 4
E. Kegiatan Praktikum 5 ……………………………………... 5

iii
PETUNJUK PRAKTIKUM MATERI IPA DI MIM 06 TANGGUNGAN

Pelaksanaan Praktikum Materi IPA Di MIM 06 Tanggungan secara umum yaitu:

1. Kegiatan praktikum dilakukan di rumah dan lingkungan sekitar tempat tinggal mahasiswa
2. Kegiatan praktikum semua dilakukan secara individu
3. Semua mahasiswa wajib melakukan semua praktikum atau pengamatan
4. Pada saat praktikum wajib didokumentasikan
5. Setelah selesai praktikum, dibuat laporan kemudian di unggah di Group WhatsApp

iv
A. KEGIATAN PRAKTIKUM I

1. Judul : Menggambar sel hewan dan tumbuhan


2. Tujuan : Siswa dapat menggambar sel hewan dan tumbuhan sehingga dapat
membedakan keduanya
3. Alat Bahan : Pensil, Referensi gambar sel hewan dan tumbuhan, kertas, pewarna
4. Cara Kerja :
a. Bukalah sumber refrensi yang terpercaya (sertakan sumbernya sebagai daftar pustaka)
b. Gambarlah struktur sel hewan dan sel tumbuhan sertakan bagian bagian dan fungsinya
c. Gambarlah secara manual dengan pensil atau sejenisnya, berilah pewarna
d. Kumpulkan di WA, boleh difoto lalu upload atau sejenisnya
e. Pada menjelang pertengahan jam prlajaran hingga akhir
akan ada sesi tanya jawab atau diskusi di grup WA

5. Pertanyaan : Apa perbedaan sel hewan dan tumbuhan? Buatlah tabel lalu
tuliskan
6. Kesimpulan
Tuliskan kesimpulan dari kegiatan 1 ini

1
B. KEGIATAN PRAKTIKUM 2

1. Judul : Pengamatan pada tanaman


2. Tujuan : Siswa dapat memahami struktur dan fungsi bagian-bagian
tumbuhan (akar, batang, daun, dan buah/bunga)
3. Alat Bahan : Tanaman yang ada disekitarmu
4. Cara Kerja :
a. Cari tanaman yang ada disekitarmu mamati bagian-bagiannya
b. Gambar manual dengan tangan bagian-bagian tanaman yang kamu amati
dan berikan fungsi dari bagian-bagian tumbuhan
c. Pada menjelang pertengahan jam pelajaran hingga akhir aka nada sesi
tanya jawab atau diskusi di grup WA
d. Kumpulkan di Group WA pada jam pelajaran, boleh difoto lalu
upload atau sejenisnya
5. Pertanyaan : Apa saja bagian-bagian dari tumbuhan dana apa
fungsinya?
6. Kesimpulan
Tuliskan kesimpulan dari kegiatan 2 ini

2
C. KEGIATAN PRAKTIKUM 3

1. Judul : Pengamatan pada hewan


2. Tujuan : siswa dapat memahami tentang struktur tubuh hewan
3. Alat Bahan : hewan yang ada disekitarmu, kertas, pewarna
4. Cara Kerja :
a. Cari apa saja hewan yang ada disekitarmu
b. Amati struktur tubuh hewan tersebut
c. Gambar bagian-bagian tubuh hewan yang kamu amati
d. Dokumentasikan kegiatan anda, upload di Group WA
5. Pertanyaan : Apa saja struktur tubuh yang ada pada hewan?
6. Kesimpulan
Tuliskan kesimpulan dari kegiatan 3 ini

3
D. KEGIATAN PRAKTIKUM 4

1. Judul : Cara merawat tumbuhan


2. Tujuan : Siswa dapat memahami apa saja cara yang harus dilakukan saat
merawat tumbuhan
3. Alat Bahan : Tumbuhan yang ada disekitarmu, alat siram, pupuk
4. Cara Kerja :
a. Cari tumbuhan yang ada disekitarmu
b. Lakukan cara perawatan menyiram tanaman dan memberi pupuk
c. Dokumentasikan dalam video
d. Dokumentasikan kegiatan anda, upload di Group WA
5. Pertanyaan : apa saja lankah-langkah dalam merawat tanaman?
6. Kesimpulan
Tuliskan kesimpulan dari kegiatan 4 ini

4
E. KEGIATAN PRAKTIKUM 5

1. Judul : Menjaga lingkungan sekitar


2. Tujuan : Siswa bisa mengetahui cara menjaga lingkungan sekitar
3. Alat Bahan : Alat kebersihan rumah
4. Cara Kerja :
a. Pilih alat yang akan kamu gunakan untuk membersihkan lingkungan
b. Lakukan langkah-langkah dalam membersihkan lingkungan

c. Dokumentasikan setiap langka-langka saat kamu membersihkan lingkungan


d. Di unggah pada jam pelajaran pada group WA
5. Pertanyaan : Apa manfaat dalam membersihkan lingkungan?
6. Kesimpulan
Tuliskan kesimpulan dari kegiatan 5 ini

Anda mungkin juga menyukai