Anda di halaman 1dari 2

Kajian Resep dan Pemberian Obat

No.Dokumen :
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3
drg. Weri LP Saroengoe
Puskesmas Antara
NIP. 19690517 200604 2 009

1. Pengertian Suatu proses kegiatan yang dilakukan dalam mengelola


sediaan farmasi dalam rangka pemenuhan kebutuhan obat di
puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengetahui
perkiraan jenis obat dan sediaan farmasi dalam rangka
memenuhi kebutuhan obat, serta meningkatkan penggunaan
obat secara rasional, meningkatkan efisiensi penggunaan obat
dan sediaan farmasi.
3. Kebijakan
4. Referensi Permenkes Nomor 26 Tahun 2020 tentang perubahan atas
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
5. Prosedur / 1. Peresepan Obat
Langkah- Langkah Pelayanan resep dilakukan oleh petugas farmasi atau
petugas lain yang diberi kewenangan, obat diresepkan
oleh petugas medis sesuai terapi atas diagnosis pasien.
2. Pemesanan Obat
a. Pemesanan obat untuk kebutuhan puskesmas
dilakukan secara periodik oleh petugas gudang
farmasi puskesmas dengan persetujuan Kepala
Puskesmas.
b. Pemesanan obat secara mandiri menggunakan dana
BLUD dapat dilakukan jika terjadi kekosongan obat di
Puskesmas maupun Dinas Kesehatan, sementara
kebutuhan mendesak Petugas gudang farmasi
puskesmas membuat daftar kebutuha obat, kemudian
melaporkan kepada PPTK, selanjutnya dilakuka
pemesanan kepada penyedia dengan persetujuan
Kepal Puskesmas.
c. Pemesanan obat untuk kebutuhan unit pelayanan
dilakuka secara periodik oleh petugas unit pelayanan
terkait kepad petugas gudang farmasi puskesmas
dengan persetujuan Kepa Puskesmas.
3. Pengelolaan Obat
Pengelolaan obat di gudang farmasi dilakukan oleh
petugas guda farmasi meliputi kegiatan perencanaan,
permintaan, penerimaa penyimpanan, distribusi,
administrasi, pengembalian dan pelaporan.
4. Bagan Alir

5. Hal-hal yang perlu Jumlah stok obat


diperhatikan
6. Unit Terkait Instalasi Farmasi Kota Makassar

7. Dokumen Terkait a. Lembar resep


b. Register pelayanan farmasi
c. LPLPO Puskesmas
d. SBBK dari IFK
e. BA Serah Terima
f. BA Pengembalian Obat
g. Kartu stok
h. LPLPO Unit pelayanan Puskesmas
i. SBBK Unit Pelayanan Puskesmas
j. BA Obat Kedaluwarsa
8. Rekaman histori
Isi Tanggal mulai
perubahaan No Yang dirubah
perubahan diberikan

Anda mungkin juga menyukai