Anda di halaman 1dari 3

Jika iman itu tidak disertai

perbuatan, maka iman itu


pada hakekatnya adalah
mati.

-Yakobus 2:17-

MEnjadi pelayan
Hanya rindu melayani,…
atau siap melayani?
PEMBACAAN ALKITAB
Yakobus 2:14-26
Omong – harga murah
Ketaatan – harga mahal

Yohanes Pembaptis – “buah pertobatan” (Matius 3:8)


Yesus – “mereka melihat perbuatanmu dan memuliakan Bapamu di Sorga”

1. Imanmu akan dilihat didalam Perbuatanmu (ayat 14-17)

• Dua ekstrim
o menunjukkan kasih supaya dapatkan jasa dengan Tuhan (Yahudi)
o menguasai emosi supaya tidak tergerak dengan belas kasihan (Yunani)

• Orang Farisi -> “lihat kesalehan saya” – tapi larang kesembuhan pada hari sabat

• Imanmu dilihat dalam perbuatanmu, bukan dalam ibadahmu


o perbuatanmu menjadi ibadahmu! (Matius 25:40)

• Perlu definisi baru “ibadah”!


o cuci piring / pakaian buat orang lain
o bagi makanan dengan orang lain
o tampung orang yang tidak punya tempat
o beri les kepada anak yang lambat di sekolah
o kunjungan terus orang sakit atau tertindas

• Apakah Sdr beribadah minggu ini atau tidak?

• Apa gunanya kalau Sdr alami jamahan hati dari Tuhan dengan semangat tinggi tapi
tidak ada dampak dalam hidupmu sehari-hari?

2. Iman tidak bisa dipisahkan dari Perbuatan (ayat 18-26)

• Iman mendorong seseorang untuk bertindak


o Dan tak bisa disebut “iman” sampai dia melangkah dengan tindakan

• Iman Abraham dibuktikan dengan kerelaannya untuk menyerahkan anaknya Ishak


(ayat 21-24)
• Iman Rahab dibuktikan waktu dia menyembunyikan orang2 Israel dalam rumah (ayat
25)

• Iman kita sebagai orang percaya akan membuat kita bertindak lain daripada orang
lain.

• Apakah orang lain dapat melihat imanmu? Atau agama saja yang dilihat?
3. Kerinduan atau Persiapan ? (Matius 25:1-13)

• Ada orang yang malas tahu tentang kedatangan Tuhan atau pekerjaan Tuhan
• Ada orang yang tahu dan membuat PERECANAAN
• Ada orang yang membuat PERSIAPAN sesuai dengan rencana itu

• 10 Gadis punya Kerinduan, tapi hanya 5 Gadis punya Persiapan

• Banyak orang rindu lebih dekat kepada Tuhan


o Tapi Kerinduan itu hanya berhasil melalui Persiapan!
• Persiapan dengan membangun hidupmu bersama Tuhan setiap hari
o Dan persiapan ini tidak dapat dipinjam dari orang lain atau lingkunganmu
• Semua yang Sdr buat sekarang adalah batu loncatan kepada sesuatu lagi didepan

Anda mungkin juga menyukai