Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) MADRASAH TSANAWIYAH

MGMP KORWIL CIMANGGIS TAPOS (CIN-TA)


Mata Pelajaran : IPA
Tahun Pelajaran : 2022/ 2023
Kelas / Semester : VIII / Genap
Alokasi Waktu : 120 Menit
Jumlah Soal : 40 Soal ( a. PG.: 25, b. Benar dan Salah : 10, b. Essay : 5 )
Kurikulum : Kurikulum 2013 Edisi Revisi

LEVEL BENTUK NO
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL
KOGNITIF SOAL SOAL
1 3.1 Menganalisis gerak pada makhluk Sistem Gerak pada Manusia Peserta didik menjelaskan dua tulang yang berfungsi
hidup, sistem gerak pada manusia, dan melindungi organ internal paru paru dan otak C2 PG 1
upaya menjaga kesehatan sistem gerak Struktur dan fungsi rangka
Disajikan daftar nama tulang. Peserta didik dapat
4.1 Menyajikan karya tentang berbagai menunjukkan yang merupakan tulang pendek.
gangguan pada sistem gerak, serta
C1 PG 2
upaya menjaga kesehatan sistem gerak
manusia

2 3.2 Menganalisis gerak lurus, pengaruh Gerak dan Gaya Peserta didik dapat menghitung kecepatan akhir
gaya terhadap gerak berdasarkan benda jika diketahui kecepatan awal, waktu tempuh,
Hukum Newton, dan penerapannya  Gerak pada benda (GLB dan GLBB) dan percepatan benda.
pada gerak benda dan gerak makhluk
hidup C4 PG 3

4.2 Menyajikan hasil penyelidikan


pengaruh gaya terhadap gerak benda

3. 3.3 Menjelaskan konsep usaha, pesawat Usaha dan Pesawat sederhana Disajikan gambar tuas jenis ke dua. Peserta didik C4 PG 4
sederhana, dan penerapannya dalam dapat menghitung gaya dan keuntungan mekanik
kehidupan sehari-hari termasuk kerja  Usaha
yang diperlukan untuk mengangkat beban yang
otot pada struktur rangka manusia  Jenis pesawat sederhana
massanya diketahui.
 Mekanisme kerja pesawat sederhana
4.3 Menyajikan hasil penyelidikan atau  Mekanisme kerja pesawat sederhana
pemecahan masalah tentang manfaat  Keuntungan mekanik
penggunaan pesawat sederhana dalam  Mekanisme kerja pesawat sederhana
kehidupan sehari-hari  Keuntungan mekanik
Prinsip kerja pesawat sederhana pada otot dan
rangka manusia

4 3.4 Menganalisis keterkaitan struktur Struktur Jaringan Tumbuhan Dan Disajikan anatomi daun, peserta didik dapat
jaringan tumbuhan dan fungsinya, serta Fungsinya menentukan tempat proses fotosintesis dari gambar
teknologi yang terinspirasi oleh  Struktur dan fungsi akar, batang, dan daun anatomi struktur daun
struktur tumbuhan  Struktur dan fungsi bunga, buah, dan biji
 Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
4.4 Menyajikan karya dari hasil  Teknologi yang terinspirasi oleh struktur C3 PG 5
penelusuran berbagai sumber informasi tumbuhan
tentang teknologi yang terinspirasi dari Sistem pencernaan pada manusia
hasil pengamatan struktur tumbuhan
Zat makanan

5 3.5 Menganalisis sistem pencernaan pada  Organ Pencernaan Peserta didik dapat menentukkan organ
manusia dan memahami gangguan  Enzim pencernaan pencernaan yang terdapat senyawa yang bersifat
 Enzim pencernaan
C3 PG 6
yang berhubungan dengan sistem asam yang membunuh kuman
pencernaan, serta upaya menjaga  Penyakit yang berhubungan dengan sistem
kesehatan sistem pencernaan pencernaan Peserta didik dapat menganalisis organ pencernaan
 Enzim pencernaan yang mengalami gangguan pencernaan air karena
4.5 Menyajikan hasil penyelidikan tentang  Penyakit yang berhubungan dengan sistem
diare
pencernaan mekanis dan kimiawi pencernaan
C4 PG 7
Zat Aditif dan Zat Adiktif

Jenis zat aditif dalam makanan dan minuman

1 3.8 Memahami tekanan zat dan Tekanan zat padat Disajikan beberapa pernyataan, siswa dapat C3 PG 8
penerapannya dalam kehidupan  Mekanisme kerja pesawat sederhana menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi
sehari-hari, termasuk tekanan darah,  Keuntungan mekanik besarnya tekanan suatu zat
osmosis, dan kapilaritas jaringan  Prinsip kerja pesawat sederhana pada otot Disajikan 4 gambar balok homogen dengan C3 PG 9
dan rangka manusia
angkut pada tumbuhan. Struktur Jaringan Tumbuhan Dan bidang tekan yang berbeda, siswa dapat
Fungsinya menentukan balok yang memiliki tekanan
4.8 Menyajikan data hasil percobaan terkecil atau terbesar
untuk menyelidiki tekanan zat cair Struktur dan fungsi akar, batang, dan daun
pada kedalaman tertentu, gaya Tekanan zat cair Disajikan gambar alat hidrolik berbentuk U dan C5 PG 10
apung, dan kapilaritas, misalnya dengan menggunakan rumus F1/A1 = F2/A2, siswa
dalam batang tumbuhan. dapat mengukur salah satu gaya yang harus
diberikan pada piston agar gaya tetap seimbang
Melalui persamaan rumus w = m.g, Fair = wu - wa C5 Essay 36
dan wair = wu -Fa, siswa dapat mengukur:
a. Berat benda di udara
b. Berat benda di dalam air
Tekanan Gas Disajikan beberapa pernyataan terkait dengan C3 PG 11
balon, siswa dapat menentukan bahwa gas dalam
ruang tertutup mengadakan tekanan pada
dinding
Melalui rumus P1.V1 = P2.V2, siswa dapat C3 PG 12
mengukur besar tekanan gas pada ruang tertutup
jika gas tersebut ditekan menjadi volume tertentu
Tekanan Darah Disajikan data tentang darah, siswa dapat C3 PG 13
menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi
tekanan darah manusia
Osmosis Siswa dapat menganalisis kondisi sel jika C4 PG 14
ditempatkan pada larutan hipotonik
Kapileritas Disajikan fenomena alam, siswa dapat C4 PG 15
menganalisis fenomena alam yang merupakan
gejala kapilaritas
2 3.9 Menganalisis sistem pernafasan pada Organ pernapasan manusia Disajikan organ pernapasan pada manusia, siswa C3 PG 16
manusia dan memahami gangguan dapat mengurutkan organ pernapasan manusia
pada sistem pernafasan, serta upaya Disajikan gambar penampang paru-paru siswa C1 PG 17
menjaga kesehatan sistem dapat menunjukkan tempat pertukaran gas O2 dan
pernafasan CO2.
Disajikan beberapa otot, siswa dapat C2 PG 18
4.9 Menyajikan karya tentang upaya menunjukkan kelompok otot yang berfungsi
menjaga kesehatan sistem dalam proses pernapasan
pernafasan. Mekanisme pernapasan manusia Siswa dapat menjelaskan mekanisme pernapasan C2 PG 19
dada pada manusia
Disajikan organ-organ pernapasan, siswa dapat C5 PG 20
memerinci jalur yang ditempuh oleh CO2 keluar
dari tubuh manusia
Frekuensi pernapasan Disajikan beberapa pernyataan, siswa dapat C5 PG 21
memprediksi kelompok faktor-faktor yang
mempengaruhi frekuensi pernapasan
Volume pernapasan Melalui pengamatan aktivitas peniupan balon C5 PG 22
sekuat-kuatnya hingga mengembang, siswa dapat
mengukur jumlah udara yang dikeluarkan saat
melakukan aktivitas tersebut
Gangguan sistem pernapasan dan usaha Siswa dapat memperjelas gangguan/penyakit C5 PG 23
pencegahannya system pernapasan yang tidak disebabkan oleh
mikroorganisme
Siswa dapat menjelaskan 4 cara untuk mencegah C2 Essay 37
penyakit TBC
3 3.10 Menganalisis sistem ekskresi pada Ginjal Siswa dapat memperjelas fungsi sistem ekskresi C5 PG 24
manusia dan memahami gangguan pada manusia
pada sistem ekskresi serta upaya
menjaga kesehatan sistem ekskresi. Disajikan gambar penampang ginjal, siswa dapat C5 PG 25
memproyeksi bagian dari ginjal yang berperan
4.10 Membuat karya tentang sistem
dalam proses pembentukan urine primer
ekskresi pada manusia dan
penerapannya dalam menjaga Siswa dapat mengurutkan 3 tahap pembentukan C3 Essay 38
kesehatan diri. urin pada ginjal secara berurutan
Kulit Disajikan beberapa fungsi organ ekskresi, siswa C1 BS 26
dapat mengidentifikasi fungsi kulit
Paru-paru Disajikan tabel alat ekskresi dan zat yang C3 BS 27
dikeluarkan, siswa dapat menentukan hubungan
antara alat ekskresi dan zat sisa yang dikeluarkan
dengan benar
Hati Disajikan beberapa fungsi organ tubuh, siswa C3 BS 28
dapat menunjukkan kelompok fungsi hati

4 3.11. Menerapkan konsep getaran, Getaran Disajikan gambar bandul, siswa dapat C3 BS 29
gelombang, bunyi, dan sistem menghitung frekuensi dan amplitude ayunan jika
pendengaran dalam kehidupan lama ayunan dan jarak diketahui
sehari-hari termasuk sistem sonar Gelombang Disajikan gambar gelombang transfersal, siswa C3 BS 30
pada hewan dapat menghitung frekuensi gelombang jika
kecepatan merambat gelombang diketahui
Bunyi Disajikan peristiwa yang berhubungan dengan C5 BS 31
4.11 Menyajikan hasil penyelidikan bunyi, siswa dapat menganalisis peristiwa yang
tentang getaran, gelombang, dan merupakan pemanfaatan bunyi
Melalui rumus d = V.t/2, siswa dapat menghitung C3 Essay 39
bunyi jarak dua buah tempat jika cepat rambat bunyi di
udara dan waktu bunyi pantul diketahui
Pendengaran manusia dan hewan Disajikan struktur yang terdapat dalam telinga C5 BS 32
manusia, siswa dapat memproyeksikan jalannya
getaran bunyi sehingga bunyi dapat didengar
Siswa dapat menunjukkan batas frekuensi C2 BS 33
pendengaaran manusia
Aplikasi getaran dan gelombang Melalui percobaan pemapatan dan perenggangan C1 PG 34
pegas/slinki, siswa dapat mengidentifikasi jenis
gelombang yang terbentuk dari percobaan
tersebut
5 3.12. Memahami sifat-sifat cahaya, Sifat-sifat cahaya Disajikan beberapa pernyataan, siswa dapat C2 BS 35
pembentukan bayangan pada menunjukkan kelompok sifat cahaya dengan
bidang datar dan lengkung, serta benar
penerapannya untuk menjelaskan Indra penglihatan manusia Siswa dapat menyebutkan macam-macam alat C2 Essay 40
proses penglihatan manusia, mata alat optic yang digunakan dalam kehidupan
serangga, dan prinsip kerja alat sehari-hari
optik

Depok, 23 Mei 2023


Team Penyusun

Anda mungkin juga menyukai