Anda di halaman 1dari 37

Referensi:

Peraturan Pemerintah No. 50


Tahun 2012
Tentang:
Pedoman Penerapan Sistem
Manajemen Keselamatan Dan
Kesehatan Kerja
BAHAYA IDENTIFIKASI BAHAYA
adalah sumber, sesuatu, atau tindakan yang Adalah kegiatan/aktivitas/proses mencari
berpotensi menyebabkan cidera pada
manusia dan menentukan sumber, sesuatu, atau
atau gangguan kesehatan, kerugian material, tindakan yang berpotensi
kerusakan lingkungan menyebabkan cidera pada manusia
atau gangguan kesehatan, kerugian
RISIKO material, kerusakan lingkungan
adalah: efek ketidakpastian

RISIKO K3 MANAJEMEN RISIKO


adalah: kombinasi kemungkinan terjadinya Adalah upaya pengendalian risiko yang
kejadian atau paparan berbahaya yang terkait berkaitan dengan bahaya dari kegiatan
dengan pekerjaan dan keparahan cedera dan kerja guna terciptanya tempat kerja yang
gangguan kesehatan yang dapat disebabkan aman, efisien dan produktif.
oleh kejadian-kejadian atau paparan-paparan
Bahaya Kelistrikan Bahaya mekanik Bahaya Kebisingan
(Electrical Hazard) (Mechanical Hazard) (Noise Hazard)

Bahaya Transportasi Bahaya Radiasi


(Transportation Hazard) (Radiation hazard)
Bahaya aktivitas manual Bahaya lingkungan
sekitar
JENIS – JENIS
BAHAYA
YANG LEBIH
SPESIFIK
Kegiatan/aktivitas/proses mencari dan
menentukan sumber, sesuatu, atau tindakan yang
berpotensi menyebabkan cidera pada manusia
atau gangguan kesehatan, kerugian material,
kerusakan lingkungan
Stop Your Risk

▪ Definisi Risiko
▪ Kemungkinan vs
Keparahan
▪ Matriks Risiko
▪ Efek ketidakpastian; ❑ TERBAKAR, KEBAKARAN,
▪ kecenderungan untuk terjadi cedera, MELEDAK
sakit atau kerusakan yang timbul akibat ❑ TERPELESET, TERJATUH,
paparan bahaya;
TERBENTUR, TERGORES,
▪ Kombinasi antara kemungkinan bahaya TERPEROSOK, TERSETRUM,
hadir dan tingkat keparahan akibat
bahaya. TERSAYAT, TERPELANTING
❑ SESAK NAPAS, MATA SAKIT,
GANGGUAN PENDENGARAN,
ANGGOTA TUBUH TERLUKA:
MEMAR, BERDARAH
❑ RUSAK, ROBOH, TERGULING,
PECAH
❑ IRITASI, GATAL-GATAL

Manage Here
Pengendalian secara Alat Pelindung Diri
administrasi

Eliminasi
Rekayasa
Substitusi engineering
1. Lakukan Identifikasi bahaya dari foto
terlampir;
2. Risikonya apa saja dari bahaya-bahaya
tersebut;
3. Lakukan penilaian Risiko;
4. Tetapkan bentuk pengendalian untuk
meminimalkan tingkat risiko.

Anda mungkin juga menyukai