Anda di halaman 1dari 1

Resume 4.

MUHAMAD ALI NURDIN

1. L ITERASI SAINS 2. KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS


Literasi sains sebagai kemampuan untuk kemampuan berpikir lebih tinggi dari sekedar
menggunakan pengetahuan sains, mengetahui, memahami, mengaplikasi menganalisis,
mengidentifikasi pertanyaan, dan mengambil mensintesis, akan tetapi kemampuan tersebut bisa
kesimpulan berdasarkan bukti-bukti dalam rangka dilatih dan dikembangkan, kemudian diintegrasikan
memahami serta membuat keputusan berkenaan dalam berbagai mata pelajaran yang memungkinkan
dengan alam dan perubahannya akibat aktivitas untuk pengembangan berpikir tersebut.
manusia

7. L ITERASI MEDIA

Literasi media juga dapat diartikan sebagai 3. KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF


pemahaman sumber, teknologi komunikasi,
kode yang digunakan, pesan yang dihasilkan, PERKEMBANGAN Kreativitas yaitu kemampuan untuk memecahkan
seleksi, interpretasi, dan dampak dari pesan. masalah secara inovatif, mengembangkan ide-ide baru,
Literasi media merupakan kemampuan KURIKULUM IPA DI dan berpikir out-of-the-box. Creative problem solving
mengakses, menganalisis, mengevaluasi, dan SEKOLAH karena model ini dapat diterapkan disemua disiplin ilmu
mengkomunikasikan informasi dalam dan dapat diterapkan bagi peserta didik dengan
berbagai bentuk media. DAN KOMPETENSI kemampuan intelektual yang beragam.

ABAD 21

6. KETERAMPILAN TEKNOLOGI 4. KETERAMPILAN KOLABORASI

Keterampilan teknologi (technological skill Pembelajaran kolaboratif adalah suatu bentuk


atau tech skill) memiliki makana atau arti 5. KETERAMPILAN BERBAHASA pembelajaran yang digunakan untuk melatih
keterampilan dalam penguasaan teknologi. kemampuan berinteraksi dan komunikasi peserta
Menurut The Balance Careers, technological Kemampuan untuk berkomunikasi secara didik melalui diskusi interaktif dalam kelompok
skill merupakan keterampilan yang efektif dan persuasif belajar.
mencakup hampir semua aspek yang
berhubungan dengan penguasaan teknologi.

Anda mungkin juga menyukai