Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN IMUNISASI RUTIN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tangga lTerbit :
Halaman : 2 Halaman

PUSKESMAS Dr. AHMAD FAISAL


PARINGGONA NIP : 198007282011011007
N
1. Pengertian  Penyampaian Informasi Program IMUNISASI kepada lintas Program
IMUNISASI adalah : penyampaian informasi tentang kegiatan Program
IMUNISASI, tujuan, tahapan kegiatan dan jadwal kegiatan Program
IMUNISASI kepada Program IMUNISASI lain yang terkait
 Penyampaian informasi dilaksanakan oleh penanggung jawab Program
IMUNISASI kepada pengelola Program IMUNISASI lain yang terkait pada
saat minlok yang dilaksanakan satu bulan satu kali
2. Tujuan Lintas Program IMUNISASI mendapatkan informasi tentang Program IMUNISASI
sehingga dapat memberikan kontribusi dalam mencapai tujuan kegiatan Program
IMUNISASI

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas NO Tentang Pelayanan


yang ada di Ujung Batu I
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2017 Tentang Penyelenggaraan Imunisasi.
2. Pperaturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 42 tahun
2013 Tentang Penyelenggaraan Imunisasi
5. Prosedur 1. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyiapkan bahan / materi
Langkah - informasi Program IMUNISASI
2. Penanggung jawab Program IMUNISASI menghadiri pertemuan
Langkah minilokakarya sesuai jadwal yang sudah disepakati
3. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyampaikan kegiatan-kegiatan
Program IMUNISASI kepada lintas Program IMUNISASI terkait
4. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyampaikan tujuan kegiatan
Program IMUNISASI kepada lintas Program IMUNISASI terkait
5. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyampaikan tahapan kegiatan
Program IMUNISASI kepada lintas Program IMUNISASI terkait
6. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyampaikan jadwal kegiatan
Program IMUNISASI kepada lintas Program IMUNISASI terkait
7. Peserta pertemuan linprog menanggapi informasi yang disampaikan oleh
penanggung jawab Program IMUNISASI
8. Peserta pertemuan linprog memberikan masukan pada penanggung jawab
Program IMUNISASI
9. Penanggung jawab Program IMUNISASI menerima masukan dari peserta
pertemuan
10. Penanggung jawab Program IMUNISASI membahas masukan bersama
peserta pertemuan linprog
11. Penanggung jawab Program IMUNISASI menyimpulkan hasil pembahasan
Program IMUNISASI
12. Penanggung jawab Program IMUNISASI membacakan hasil kesimpulan
13. Penanggung jawab Program IMUNISASI membuat laporan pertemuan
14. Penanggung jawab Program IMUNISASI melaporkan hasil pertemuan lintas
Program IMUNISASI kepada kepala puskesmas
15. Kepala Puskesmas menerima laporan dari penanggung jawab Program
IMUNISASI
16. Kepala Puskesmas menanggapi laporan dari penanggung jawab Program
IMUNISASI
6. Unit Terkait 1. Program IMUNISASI
2. Lintas Program IMUNISASI

7. Dokumen Data kegiatan Program IMUNISASI


Terkait Laporan hasil pertemuan
8. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
Historis diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai