Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan :
Kelas / Semester :
Tema : 4. Globalisasi
Sub Tema : 3. Globalisasi dan Cinta Tanah Air
Muatan Terpadu : IPS dan SBdP
Pembelajaran :5
Alokasi Waktu : 2 JP ( Pertemuan Ke 1 )

1. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati ( mendengar, melihat,
membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaannya Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam Bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mmencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

2. KOMPETENSI DASAR (KD)


Muatan IPS

NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR


1 3.1 Menganalisis posisi dan peran Indonesia dalam .3.3.1 Memerinci kerja sama Indonesia dalam
kerja sama kerja sama di bidang ekonomi, politik, lingkup ASEAN. C4
sosial, budaya, teknologi, dan pendidikan dalam
lingkup ASEAN.
2 4.1 Menyajikan hasil analisis tentang posisi dan peran 4.1 Menyajikan Informasi tentang peran
Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi, Indonesia dalam kerja sama di lingkup
politik, sosial, budaya, teknologi, dan pendidikan ASEAN dalam bentuk peta pikiran. P5
dalam lingkup ASEAN.

Muatan SBdP

NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR


1 4.1 Memahami reklame 4.1 Menyeleksi Langkah-langkah
poster. C4
4.1 Menyeleksi Syarat-syarat poster
yang baik dan menarik. C4
2 4.1 Menyajikan reklame 4.1 Menyajikan poster berdasarkan
poster yang baik dan menarik.
P5

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
1. Setelah mengamati tayangan power point, sisiwa dapat memerinci kerja sama Indonesia
dalam lingkup ASEAN sekurang-kurangnya 3 kerjasama dengan benar.
2. Setelah berdiskusi, siswa dapat menyajikan informasi tentang peran Indonesia dalam
kerja sama di lingkup ASEAN dalam bentuk peta pikiran dengan teliti.
3. Setelah mengamati gambar poster pada tayangan power point, siswa dapat menyeleksi
syarat-syarat poster dengan tepat..
4. Setelah mengamati gambar pada tayangan power point, siswa dapat menyeleksi syarat-
syarat poster yang baik dan menarik sekurang-sekurangnya 3 syarat dengan benar.
5. Setelah berdiskusi, siswa dapat menyajikan poster berdasarkan poster yang baik dan
menarik.

Karakter yang ingin dikembangkan :


1. Religiusitas
2. Nasionalisme
3. Kemandirian
4. Kedisiplinan
5. Percaya Diri
6. Integritas

D. MATERI PEMBELAJARAN
REGULER REMEDIAL PENGAYAAN
IPS
Kerja sama serta peran Kerja sama serta peran Posisi dan peran Indonesia
Indonesia dalam lingkup Indonesia dalam lingkup dalam kerja sama di bidang
ASEAN ASEAN ekonomi.
SBdP
Langkah-langkah poster. Langkah-langkah poster Macam-macam reklame.

Syarat-syarat poster yang Syarat-syarat poster yang


baik dan menarik. baik dan menarik.

E. MODEL, PENDEKATAN, DAN METODE PEMBELAJARAN


Model : Problem Based Learning
Pendekatan : Saintifik, TPACK
Metode : Ice Breaking, Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan, dan Ceramah.

F. Pembelajaran Abad 21 (4C)


1. Critical Thingking and
2. Problem Solving Creative and
3. innovation Communication
4. Collaboration
G. BAHAN, SUMBER BELAJAR, DAN MEDIA PEMBELAJARAN
1. Bahan
a). Bahan Ajar
b). Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
2. Sumber Belajar
a). Buku pedoman Guru Tema 4 : Globalisasi kelas 6 ( Buku tematik terpadu kurikulum 2013
edisi revisi 2018, Jakarta : Kementrian pendidikan dan kebudayaan, 2018 ).
b. buku siswa tema 4 : Globalisasi kelas 6 ( Buku tematik terpadu kurikulum 2013 edisi revisi
2018, Jakarta : Kementrian pendidikan dan kebudayaan, 2018 ).
c. Sumber lain yang relavan.

3. Media Pembelajaran
a. Internet
b. Software / Microsoft power point
c. Vidio

H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan 1

TAHAP KEGIATAN ALOKASI KET.


PEMBELJARA PEMBELAJARAN WAKTU
N
Kegitan Pendahuluan
1. Kelas dimulai dengan salam, menanyakan
kabar dan mengecek kehadiran siswa.
2. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin
oleh seorang siswa. Siswa yang diminta
membaca doa adalah sisiwa yang hari ini
datang paling awal. (menghargai
kedisiplinan siswa / PPK Religius).
3. Guru mengingatkan peserta didik untuk
selalu mengutamakan sikap disiplin setiap
saat dan memanfaatkannya bagi
tercapainya cita-cita ( integritas,
kemandirian)
4. Siswa bersama guru mengucapkan tepuk
dan salam PPK
5. Menyanyikan lagu nasional yang disertai
dengan tayangan slide show intrumen
garuda Pancasila. Guru memberikan
pengutan tentang pentingnya menanam
semangat nasionalisme ( nasionalisme)
6. Siswa menyimak apresepsi dari guru
tentang pembelajaran sebelumnya dan
mengaitkan dengan pengalamannya
sebagai bekal pelajarn berikutnya, (4C –
COMUNICATION )
7. Siswa diberikan gambar poster tentang
kerja sama ASEAN oleh guru melalui
tayangan power point
8. Guru menanyakan kepada siswa :
 Pernahkah kalian melihat gambar
seperti ini ?
 Dimanakah gambar-gambar tersebut
bisa kalian temukan ? ( 4C –
Comunication )
9. Siswa tanya jawab dengan guru berkaitan
dengan materi sebelumnya ( 4C –
Colaboration , Santifik – menanya )
10. Guru menyampaikan informasi mengenai
tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang “ Globalisasi”.
11. Siswa menyimak penjelasan tentang
semua kegitan yang akan dilakukan dan
tujuan kegitan belajar serta motivasi yang
di sampaikan guru (4C - Comunication )
12. Guru memberikan Ice Breaking pada
siswa untuk meningkatkan motivasi.
Kegitan Inti
Langkah 1 PBL : Orienttasi Peserta Didik 50 menit
Pada Masalah
1. Guru menayangkan sebuah video terkait
bentuk kerja sama Indonesia dan
ASEAN.
2. Siswa mengamati tayangan depower
point terkait kerjasama Indonesia dengan
ASEAN ( Saintifik, Mengammati,
Critical Thinking, TPACK)
3. Siswa dan guru melakukan diskusi dan
tanya jawab terkait video yang di
tayangkan. ( Colaboratif,
Comunication)
Langkah 2 PBL : Mengorganisasikan Peserta
Didik Untuk Belajar

4. Guru mengarahkan peserta didik untuk


membentuk kelompok, tiap kelompok
terdiri dari 4 – 5 orang.
5. Peserta didik berkumpul dengan
kelompoknya tanpa membandingkan
perbedaan
6. Bersama kelompok peserta didik memulai
kegiatan dengan menganalisis posisi dan
peran Indonesia dlam kerjasama di
bidang ekonomi,politik,sosial,budaya,
teknologi dan pendidikan dalam lingkup
ASEAN
Langkah 3 PBL : Membantu penyelidikan
Mandiri dan Kelompok

7. Sisw di bagikan LKPD yang di dalamnya


terdapat masalah mengenai bentuk kerja
sama Indonesia dan ASEAN sekaligus
Menyampaikan Alokasi waktu pekerjaan
LKPD tersebut ( 4 C – Comunication )
8. Siswa bersama kelompoknya melanjutkan
diskusi dengan mengerjakan LKPD
bersama-sama ( Mandiri dan
Collaboration )
9. Guru melakukan pembimbingan kepda
siswa yang menemukan kendala
10. Guru menampilkan video pembelajaran
pada PPT guna menambah pengetahuan
peserta didik untuk memecahkan masalah
pada LKPD
Fase 4 : Mengembangkan dan Menyajikan
Hasil karya
11. Siswa di bombing guru untuk menyajikan
hasil diskusi LKPD dalam bentuk peta
fikiran (4C – Kreativity &
Colaboration)
12. s

Anda mungkin juga menyukai