Anda di halaman 1dari 4

SUBJECT: TEKNIK RADIO

▪ Apabila digunakan dua frenkuensi yang berbeda,maka Komunikasi tersebut adalah :


Dupleks
▪ Frekuensi 1525 khz termasuk dalam band *
Tidak ada yang benar
▪ Pengoperasian komunikasi untuk radio telephony dari kapal ke kapal pada ch 13 digunakan sebagai *
Channel simpleks
▪ Sistem manakah yang paling rentan dipengaruhi oleh gangguan atmosphere *
Telephony radio MF/HF
▪ Propagasi radio secara ground wave adalah sangat penting untuk komunikasi pada *
2182 khz
▪ Inmarsat yang menerapkan penggunaan satelit geostationary dan beroperasi dengan menggunkan
frekuensi *
1.53 – 16.61 Ghz
▪ Komponen utama Inmarsat diantaranya NCS berfungsi sebagai *
Semua Benar
▪ Propagasi Line of Sight secara utama mencakup *
Komunikasi AIS, SART & EPIRB
▪ Antena Yagi memancarkan sinyal
Lebih kuat ke satu arah
▪ Aki akan menghasilkan arus/tegangan :
DC ( searah )
▪ Jika diperlukan Voltase lebih tinggi maka beberapa buah Aki harus dihubungkan secara:
Seri
▪ Band Audio Frequency (AF) mempunyai range
16 Hz–16 KHz
▪ Frekuensi 1525 KHz merambat melalui
Ground Wave
▪ Kuat sinyal yang diterima oleh receiver lazimnya dalam satuan
Dbm
▪ Semakin rendah frekuensi maka panjang gelombang
Semakin panjang
▪ Insulator dimasukkan dalam sistem antenna dengan tujuan untuk memberikan *
Resistensi elektromagnetik yang tinggi pada jalur pertanahan
▪ Apabila hendak mengukur voltage, maka amperemeter dipasang *
Seri dan Pararel
▪ Modulasi adalah
Proses penumpang sinyal informasi kesinyal pembawa (carrier)
▪ Detektor pada receiver berfungsi untuk memisahkan:
informasi dari frekuensi IF (intermedium frequency)
▪ Detector adalah salah satu komponen elektronika yang digunakan dalam rangakain:
Dioda
▪ Frekuensi Radio di definisikan sebagai
Banyaknya gelombang elektromagnetik yang terjadi dalamsatu detik
▪ Inmarsat yang Dilengkapi dengan fasilitas email
Inmarsat C
▪ Tiga buah tahanan masing-masing 4 ohm, 5 ohm dan 6 ohm dihubungkan secara pararel, maka tahann
total ketiga tahanan adalah
15 ohm
▪ Arus DC mempunyai frekuensi:
0 Hz

PELATIHAN KEPELAUTAN - UNIVERSITAS MARITIM AMNI SEMARANG


▪ Rangkaian Tuning terdiri dari komponen
Capasitor variable C dan L
▪ Kecepatan rambat suara lebih cepat dibanding kecepatan gelombang radio
Salah
▪ Empat buah aki masing-masing 48 Volt/80 Ah apabila dihubungkan seri maka Ah total aki adalah
80 Ah
▪ Daya pancar dari pemancar ditetapkan dalam satuan
Watt
▪ Pita frekuensi Radio High Frequency (HF) sebaiknya digunakan untuk komunikasi radio jarak
Jauh
▪ Ukuran antena 0,25 x T dipakai untuk band
MF
▪ Radar digunakan untuk mengukur
Jarak daratan
▪ Salah satu tujuan Modulasi adalah
Proses penyimpanan sinyal informasi ke sinyal pembawa (carrier)
▪ Jika digunakan satu frekuensi yang sama untuk memancar dan menerima, maka sistem komunikasi
radio tersebut adalah
Simpleks
▪ Pemancar pada frekuensi 2182 KHz (Medium Frequency), maka panjang antenanya adalah
137,48 meter
▪ Stasiun pantai memancar pada frekuensi 2182 KHz, maka panjang antena yang sesuai adalah
26,58 meter
▪ Band Ultra High Frequency (UHF) merambat melalui
Spance wave
▪ Apabila dikehendaki jangkauan sinyal lebih jauh , sebaiknya digunakan band frekuensi
High Frekuensi
▪ Kanal 70 mempunyai frekuensi
156,525 MHz
▪ Yang termasuk High Frequency (HF) adalah
3000 – 30000 KHz
▪ Apabila hendak mengukur kedalaman laut, maka digunakan alat ukur
Echo sounder
▪ Jika diperlukan Voltase dan AH yang lebih tinggi maka beberapa buah aki harus dihubungkan secara
Seri dan pararel
▪ Gelombang radio mempunyai kecepatan rambat sama dengan
Cahaya
▪ Gelombang radio / gelombang elektromagnetik bergerak dengan kecepatan
30000 x 104m /detik
▪ Pada band frekuensi ultra ( UHF ), jika anten pemancar di buat semakin rendah maka sinyal yang di
pancarkan semakin
Tidak pengaruh
▪ Sistem amplitude modulation (AM) kurang mengutungkan jika dibandingkan dengan system frekuensi
modulasi (FM) karena
Kualitas suara kurang bagus
▪ Band medium frequency (MF) merambat melalui
Ground wave
▪ Gelombang radio/gelombang elektro magnetik bergerak dengan kecepatan
300 x 106 m/detik
▪ Frekuensi 156,800 MHz termasuk dalam band
Very high frequency
▪ Apabila receiver semakin dekat dari transmitter , maka sinyal yang diterima semakin
Kuat

PELATIHAN KEPELAUTAN - UNIVERSITAS MARITIM AMNI SEMARANG


▪ Panjang gelombang 137,48 meter, maka panjang antenanya adalah
34,37 meter
▪ Kuat sinyal diterima oleh receiver disuatu tempat utamanya tergantung pada
Jarak antenna pemancar dan penerima
▪ Frekuensi carrier dibangkitkan oleh osilator yang terdapat pada
Transmitter
▪ Salah satu fungsi transistor adalah
saklar
▪ Empat buah aki masing-masing 24 Volt / 75 Ah dihubungkan paralel, berapakah voltase total aki
tersebut
24 Volt
▪ Yang termasuk band medium frequency (MF) adalah
0,3-3 MHz
▪ Untuk mengukur kuat arus digunakan
ampere meter
▪ Stasiun pantai mengudara pada panjang gelombang 1,916 meter berarti kanalnya adalah *
Kanal 70
▪ Semua kapal tonase kotor 300 atau lebih dengan pelayaran Internasional dan semua kapal kapal
bertonase kotor 500 atau lebih yang tidak masuk dalam pelayaran Internasional serta kapal
penumpang semua ukuran harus dilengkapi dengan system identifikasi otomatis (AIS) pada atau
setelah
1 (satu) Juli 2002
▪ Perambatan LOS ( Line of Sight) adalah sinyal yang dipancarkan oleh Transmiliter :
Langsung ke receiver
▪ Besar “arus pengisian”(charging current)untuk sebuah aki sekurang-kurangnya
0,010x kapasitas Aki dalam Ah
▪ Pemancar pada DSC channel (2187,5),maka ukuran antenna Yang sesuai adalah :
34,28 meter
o Frekuensi modulasi lebih menguntungkan jika dibandingkan Dengan Amplitudo Modulasi:
masing masing mempunyai kelebihan dan kekurangan
▪ jika sumber energy utama didalam kapal mengalami gangguan (off), maka sumber energy cadangan
harys mampu bertahan setidak-tidaknya :
6 jam
▪ Pada Transmitter fungsi antenna adalah untuk :
Memancarkan sinyal
▪ Untuk band high frecuency maka ukuran antenna yang sesuai adalah *
1/2 x lamda
▪ Berapa frekuensi VHF *
30-300 mhz
▪ Besar arus pengisian untuk sebuah aki sekurang-kurangnya *
0,010 x kapasitas aki dalam ah
▪ Untuk mengukur kuat sinyal yang diterima digunakan alat *
Field strength meter
▪ Propagasi radio untuk sinyal radio pada VHF ch 16 adalah *
Direct wave (line of sight)
▪ Komunikasi yang sangat diperngaruhi oleh ketinggian antena *
VHF
▪ Yang termasuk HF adalah *
3000-300000 khz
▪ Pada sistem dupleks, maka jumlah antenna yang digunakan adalah *
1 buah

PELATIHAN KEPELAUTAN - UNIVERSITAS MARITIM AMNI SEMARANG


▪ Sebuah pemancar SSB dengan daya pemancar 175 watt menggunakan enam buah aki, masing-masing
12 volt/65 AH, jika perangkat memerlukan voltage 24 volt, maka aki dapat digunakan selama *
26, 748 jam
▪ Berapa rentang frekuensi MF *
300-3000 khz
▪ Antenna parabola biasanya dari bahan *
Alumunium
▪ Stasiun pantai dengan panjang gelombang 137,48 meter maka frekuensinya adalah *
2182 khz
▪ Antenna untuk perangkat navtex receiver secara umum adalah*
Antena parabolic dengan proteksi berupa dome
▪ Antenna untuk VHF radio di atas kapal adalah *
Antenna whip
▪ Pada Band Low Frequency (LF) apabila antenna dibuat semakin tinggi maka sinyal yg
dipancarkan..
Tergantung daya pemancar

PELATIHAN KEPELAUTAN - UNIVERSITAS MARITIM AMNI SEMARANG

Anda mungkin juga menyukai