Anda di halaman 1dari 3

Bentuk Pergolakan Hikmah yang bisa diambil

Peristiwa konflik dan pergolakan yang berkait 1. Kita sebagai warga negara Indonesia tidak
dengan ideologi memaksakan keinginan kelompok kita agar
bergabung dengan kelompok idelogi tertentu,kita
seharusnya menghargai antar warga negara
indonesia.
2. Kita harus saling menjaga keutuhan NKRI dari
segala macam ideologi yang berkembang,di
karenakan indonesia telah memiliki pancasila
sebagai ideo;ogi dasar negara.
3. Untuk menyampaikan aspirasi dan keinginan
kita,sebaiknya disampaikan dengan cara
damai,sehingga tidak menimbulkan pertupahan
darah.
Peristiwa konflik dan pergolakan yang berkait 1. Vested interest dapat menghabat
dengan kepentingan (vested Interest). pembangunan
2. vested interest dapat menyebabkan terjadi
korupsi,kolusi dan nepotisme.
3. Untuk menghindari vested interest,maka kita
harus bersifat objektif dan independen.
4. Vested interest dapat menghalangi adanya
perubahahn dan inovasi.
Peristiwa konflik dan pergolakan yang berkait Dari peristiwa ini kita sebagai generasi pelanjut
dengan sistem pemerintahan. bisa belajar bahwa perpecahan yang tidak di
kelola dengan baik memiliki daya rusak yang
membahayakan persatuan dan kesatuan bangsa
khususnya pada keberlangsungan suatu sistem
pemerintahan.

Nama : Nur Sita Agus Trisna


Kelas : MIA XII 2
TUGAS 1:
TUGAS 2:
1. Tuliskan beberapa akibat negatif konflik dalam kaitannya dengan porses imtegrasi
bangsa. Jelaskan!
2. Jelaskan proses perjuangan yang dilakukan oleh rakyat Papua dalam menghadapi
kolonial Belanda yang membedakan mereka dengan daerah-daerah lain di Indonesia!
3. Tuliskan persamaan dan perbedaan perjuangan yang di lakukan oleh Sultan Hamengku
Bowono IX dengan Sultan Syarif Kasim II !
JAWAB:
1. Dalam konsep integrasi atau persatuan bangsa, konflik mempunyai dampak negatif,
yakni kondisi negara menjadi kacau, munculnya korban jiwa serta kerugian secara
ekonomi, menganggu stabilitas serta keamanan terganggu, hingga muculnya krisis di
berbagai bidang.
2. Posisi rakyat Papua dalam perjuangannya unik, Karena rakyat Papua pada waktu itu
masih berada di bawah kolonialisme Belanda setelah kemerdekaan Indonesia.. Namun
tetap memperjuangkan Papua untuk bersatu dengan NKRI.
3. Persamaannya: keduanya sama-sama merupakan pejuang yang mengakui kedaulatan
Indonesia dan sama-sama membela Indonesia.
Perbedaan : Hamengkubowono membantu RI dengan memberI perlindungan bagi TNI
dan bantuan logistik sedangkan Sultan Syarif membantu dengan bantuan harta
bendanya bagi keperluan perjuangan

Anda mungkin juga menyukai