Anda di halaman 1dari 4

LK-10: Penyusunan Modul Project P5-

PPRA Petunjuk LK-10a:

1. Bacalah dimensi dan tema Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan
nilai-nilai Profil Pelajar Rahmatan Lil Alamin.
2. Analisis jumlah Projek Penguatan Profil Pelajar Pacasila dan Profil Pelajar
Rahmatan Lil Alamin dalam satu tahun ajaran.
3. Tentukan Tema, Topik, dan NamaProjek Profil
4. Tentukan 2 dimensi, elemen, sub elemen dan akhir fase Projek Penguatan
Profil Pelajar Pacasila dan Profil Pelajar Rahmatan Lil Alamin (minimal 2
dimensi dan tema).

Tema :Gaya Hidup Berkelanjutan


Topik :Pemanfaatan sampah
Projek Profil:Pembuatan bunga dari gelas plastik bekas

Dimensi Elemen Sub Elemen Akhir Fase


Beriman dan Akhlak kepada Menjaga lingkungan alam Terbiasa memahami
bertakwa alam sekitar tindakan tindakan yang
ramah lingkungan

Kreatif Menghasilkan Menghasilkan karya yang Mengeksplorasi dan


karya yang orisinil mengexpresikan fikiran
orsinal dan atau perasaanya
sesuai dengan minat dan
kesukaannya dalam
bentuk karya dan atau
tindakan serta
mengapresiasi karya

Catatan:
1. Untuk mengisi Dimensi, Elemen dan Sub Elemen merujuk Merujuk pada
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil
Pelajar Rahmatan Lil Alamin oleh Kementerian Agama
2. Untuk mengisi Akhir Fase. Merujuk pada Buku Dimensi, Elemen dan Sub
Elemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka Kemendikbud.
Petunjuk LK-10b:

1. Tentukan satu cara alur dalam mengembankan aktivitas Projek (silahkan


menganalisis alur aktivitas pada Modul di halaman 21-22).
2. Uraikan aktivitas yang akan dilakukan dalam melaksanakan Projek
denganmenggunakan tabel berikut.

Alur Aktivitas
Pengenalan Memperkenalkan peserta didik tema yang akan
dilaksanakan.
Tahapan pertama yang dapat dilakukan adalah
memperkenalkan kepada peserta didik terkait modul
projek dengan tema “Gaya Hidup Berkelanjutan”
 Mengajarkan peserta tentang kerajinan tangan yang
kreatif dan ramah lingkungan, serta mengembangkan
keterampilan mereka dalam pembuatan bunga dari gelas
plastik bekas.
 Menunjukkan contoh bunga yang sudah jadi sebagai
contoh.
 Menjelaskan bahan dan alat yang dibutuhkan: gelas
plastik bekas, gunting, lem.
 Memilih desain bunga yang ingin mereka buat. Mereka
dapat merencanakan warna dan bentuk bunga mereka
sendiri.
 Memahami dengan jelas apa yang ingin dicapai dengan
Kontekstualisasi
proyek pembuatan kerajinan dari gelas bekas. Hal ini
berkaitan dengan identifikasi desain, jenis kerajinan
yang akan Anda buat, dan bahan serta alat yang
dibutuhkan
 Melakukan survey lingkungan terkait sampah plastik yang
ada di sekitar.
 Mengumpulkan dan memilah sampah yang akan dijadikan
projek.
 Kumpulkan gelas plastik bekas yang akan Anda gunakan.
Pastikan untuk membersihkannya dengan baik dan
keringkan.
Langkah-Langkah:
Aksi

 Gunakan gunting untuk memotong gelas plastik bekas


menjadi bentuk daun dan kelopak bunga. Anda dapat
mencoba berbagai bentuk dan ukuran untuk variasi.
 Buat Batang Bunga Ambil kawat atau lidi sebagai batang
bunga. lalu melilitnya dengan pita hijau untuk menyerupai
tangkai bunga.
 Pasang kelopak bunga yang sudahdibuat pada batang
bunga. Bisa menggunakan lem panas atau melilit mereka
pada batang. tambahkan daun bunga dengan cara yang
sama, jika diinginkan.
 Biarkan bunga dari gelas plastik bekas kering
sepenuhnya.
Setelah melakukan aksi nyata dari “Pembuatan kerajinan
Refleksi dari gelas bekas” memicu kesadaran akan pentingnya
menjaga lingkungan. Dengan menggunakan barang-barang
bekas, kita membantu mengurangi jumlah sampah plastik
yang akhirnya mencemari bumi kita.
Refleksi
Pembuatan kerajinan dari gelas bekas adalah cara yang
bermanfaat dan bermakna untuk menghabiskan waktu
sambil memberikan dampak positif pada lingkungan. Ini
adalah kegiatan yang mengajarkan nilai-nilai seperti
kesadaran lingkungan, kreativitas, kesabaran, pembelajaran
dari kesalahan, dan rasa kepuasan dalam menciptakan
sesuatu yang bermanfaat.
Tindak Lanjut
 Mengembangkan berbagai desain dan gaya berbeda untuk
kerajinan gelas bekas
 Terus mencari bahan lain yang dapat diubah menjadi
kerajinan. Cobalah mencari bahan daur ulang lainnya
seperti botol kaca, kertas bekas, atau barang-barang lain
yang dapat Anda ubah menjadi karya seni.
 Meningkatkan kesadaran tentang daur ulang dan
pelestarian lingkungan. Yang terpenting, tetaplah kreatif
dan terus berkembang dalam proses pembuatan kerajinan
Anda.Hasil karya Peserta didik dapat dimanfaatkan
sebagai hiasan ruangan kelas
Petunjuk LK-10c:

1. Analisis sub elemen yang sudah ditetntukan pada LK I.


2. Susun rubrik berdasarkan sub elemen tersebut berdasarkan 4 kriteria
(Mulai Berkembang, Sedang Berkembang, Berkembang Sesuai Harapan, dan
Sangat Berkembang) dengan memberi deskriptor setiap kriteria.

Rubrik Penilaian
Kategori
Subelemen Mulai Sedang Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Menjaga lingkungan Belum mampu Mampu Mampu memahami Terbiasa memahami
alam sekitar memahami tindakan memahami tindakan tindakan tindakan tindakan
tindakan yang tindakan yang ramah yang ramah
ramah lingkungan tindakan yang lingkungan dan tidak lingkungan dan tidak
ramah dan tidak ramah lingkungan ramah lingkungan
ramah lingkungan namun belum dapat serta membiasakan
membiasakan diri diri untuk berprilaku
untuk berprilaku ramah lingkungan
ramah lingkungan
Menghasilkan karya Belum mampu Mampu Mampu Terbiasa
dan tindakan yang mengeksplorasikan mengeksplorasik Mengeksplorasikan mengeksplorasikan
orisinil dan an dan dan dan
mengekspresikan mengekspresikan mengekspresikan mengekspresikan
fikiran atau fikiran atau fikiran dan fikiran dan atau
perasaanya sesuai perasaanya. perasaanya namun perasaanya sesuai
dengan minat dan belum sesuai dengan dengan minat dan
kesukaannya dalam minat dan kesukaannya dalam
bentuk karya dan kesukaannya dalam bentuk karya dan
atau tindakan serta bentuk karya dan atau tindakan serta
mengapresiasi atau tindakan serta mengapresiasi karya
karya mengapresiasi karya

EKA SARI, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai