Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH

PPKN

DAN PERLINDUNGAN PENEGAKAN HUKUM DI INDONESIA

Nama-Nama Anggota Kelompok 2


- ALBERTO A. NORIS
- HENDRIKO S. DAI
- EFRIANA F. JUS
- KORNELIA S. IRWANTI
- KRISANTIS A. DEO
- MARIA G. KALCES
- YULIUS C. NOBEN

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas berkat dan rahmatnya s
ehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini dengan baik.
Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
BAB II
PEMBAHASAN

A.Hakikat perlindungan Dan Penegakan


Hukun
Manusia adalah makhluk yang bebas dan memiliki kepentingan masing-masing.Pada
awalnya,tiap orang memperjuangkan kepentingan dengan bebas,akhirnya manusia m
enyadari bahwa kepentingannya mempunyai mempunyai Batasan,yakni kepentingan
orang lain.untuk menghindari benturan kepentingan dibangunlah berbagai tatanan se
perti tataan hukum.tatanan dibangun untuk menjamin agar setiap orang memiliki kes
amaan kesempatan dalam mencapai kepentingannya masing-masing dalam Batasan t
ertentu.

1. Hakikat hukum
a. Pengertian hukum
Pengertian hukum menurut para ahli
1. Immanuel kant
Hukum ialah keseluruhan syarat yang dengan ini kehendak bebas da
ri orang yang satu dapat menyesuaikan diri dari kehendak bebas dari ora
ng yang lain, menurut peraturan hukum tentang kemerdekaan
2.Leon Duguit
Memberikan penjelasan bahwa hukum ialah aturan yang mengandung p
ertimbangan kesusilaan yang ditunjukan kepada tingkah laku manusia dal
am masyarakat yang menjadi pedoman bagi penguasa-penguasa negara d
alam melakukan tugasnya
3.S.M.Amin
Hukum sebagai kumpulan peraturan yang terdiri dari norma dan sangs
i-sangsi; dan tujuan hukum ialah mengadakan ketatatertiban dalam perga
ulan manusia sehingga kedamaian dan ketertiban terpelihara
4.J.C.T Simorangkir S.H dan Woerjo Sastropranto S.H
Hukum sebagai peraturan-peraturan yang bersifat memaksa, yang me
nentu tangka laku manusia dalam lingkungan masyarakat yang dibuat ole
h badan-badan resmi yang berwajib,pelanggaran terhadap peraturan-perat
uran tadi berakibat diambilnya Tindakan,yaitu dengan hukuman tertentu.

b.Sifat dan unsur hukum


Adapun unsur dari hukum adalah sebagai berikut:
a.peraturan tentang tangkah laku manusia
b.peraturanitu dilegalkan oleh badan-badan resmi yang ditujukan
secara khusus untuk menanganu hukum
c.peraturan itu mempunyai sikap yang memaksa
d.karena mempunyai sifat mengatur dan memaksa, hukum mempunyai
sangsi yang tegas terhadap pelanggara-pelanggaran peraturan tersebut

C. Ciri dan tujuan hukum

ciri -ciri hukum adalah :


1.adanya perintah dan / atau larangan
2.perintah dan/atau larangan itu harus di patuhi atau di taati setiap
Orang
Tujuan hukum dapat di pahami dari berbagai pendapt ahli:
1. Prof C.S.T Kasil mengemukan hukum bertujuan menjamin ada
nya kepastian hukum dalam masyrakat dan hukum itu harus pul
a bersendihkanpada keadilan,yaitu asas-asas keadilan dari masy
akat itu.
2. Prof Soebeti S.H menyatakan hukummengabdi kepada tjuan ne
gara.
3. Prof.Mr.Dr.L.J Fan apeldoonr mengemukan tujuan hukum ialah
mengatur pergaulan hidup manusia. Hukum menhendak pergau
lan.

2.Indonesia sebagai Negara Hukum


a. Hakikat Negara Hukum
Konsep negara hukum telah dibahas sejak masa pemikiran Yunani kuno,seperti plato
Dan ariseteles. Pada penganut paham atau aliran Anglo Saxon,konsep negara hukum
menggunakan istilah rule of law.negara penganut paham Anglo Saxon antara lain Inggr
is dan Amerika .di sisi lain,pada paham atau aliran Eropa kontinetal,konse3p negara hu
kum sering di identikan dengan istilah rechtsstaat.menurut sayuti (2001),kedua istilah te
rsebut,meskipun memilik sistem pelaksan sedikit berbeda,pada intinya sama,yakni beru
paya memandang satu negara dimana penyelanggaran pemerintahan berdasarkan atas h
ukum
1.Ciri Negara Hukum menurut aliran Anglo Saxon
a.supermasi hukum (suoermacy of law) dalam arti tidak boleh ada kesewenang-
wenangan sehingga seorangan hanya boleh di hukum jika melanggar hukum
b. kedudukan yang sama di depan hukum (equality bfore de law) baik bagi rakyat
biasa maupun pejabat
c. penegasan serta perlindungan hak-hak manusia melalui konstitusi dan keputus
a-keputusan pengadilan (constitution based on individual rights nad nforced by th
e courts)
2. Ciri Negara Hukum menurut aliran Eropa kontinental
a. mengakui dan melindungi hak-hak asai manusia
b .untuk melindungi hak asai tersebut, penyelanggaran negara harus berdasarkan p
ada pemisahan atau pembagian kekuasan.
c. dalam menjalankan tugasanya, pemerintah berkerja berdasarkan pada peraturan
atau undang-undang
d. apabila pemerintah dalam menjalankan tugasnya berdasarkan undang-undang
masi melanggar hak asai (campur tangan pemerintah dalam kehidupan peribadi se
sorang),ada pengadilan administasri yang akan menyelsaikannya.
b. Dasar Dan Ciri Indonesia Sebagai Negara Hukum
1. Dasar Indonesia sebagai negara hukum
Indonesia sebagai negara hukum terlihat jelas dalam UUD NNRI Tahun 194
5 pasal 1 ayat (3). Selanjutnya dalam UUD NNRI Tahun 1954 pasal 27 ayat (1) di
letakkan Kembali dasar hukum setiap warga negara
2.Ciri Indonesia sebagai Negara Hukum
Dalam bukunya, negara hukum Indonesia (1995), azhary merumuskan ciri k
has Indonesia sebagai negara hukum ialah memiliki unsur-unsur utama sebagai be
rikut
a. Hukunya bersumber pada Pancasila
b. Berkedalutan rakyat
c. Pemerintah berdasarkan atas sistem konsititusi
d. persamaan kedudukan di dalam hukum (equalty before the law)
e. kekuasan kehakiman yang bebas dari pengaruh kekuasan lainnya
f. pembentukan undang-undang oleh presiden Bersama-sama dengan DPR
3.Perlindungan Dan Penegankan Hukum Di Indonesia
a.hakikat perlindungan dan penegakan hukum
1.hakikat perlindungan hukum
a.menurut Sajipto rahardjo perlindungan hukum adalah memberikan
penggayongan kepada hak asasi manusia yg dirugikan orang lain dan
perlindungan tersebut diberikan kepada masayakat agar mereka dapat
menikmati semua hak yg diberikan oleh hukum .
b.menurut Philipus M. Hadjon,perlindugan hukum adalah perlindungan akan
harkat dan martabat serta pengakuan terhadap hak hak asasi manusia yg
dimiliki oleh subject hukum berdasarkan ketentuan hukum dari
kesewenangan atuau sebagai kumpulan peraturan atau kaidah yg dapat
melindungi suatu hal dari hal lain .
c.menurut C.S.T. Kansil ,perlindungan hukum adalah penyempitan arti
,dalam hal
ini hanya perlindungan ole hukum saja .
2.Hakikat penegakan hukum
a..menurut Sajipto Rahardjo,penegakan hukum pada hakikatnya merupakan
penegaka ide -ide atau konsep-konsep tentang
keadilan,kebenaran,kemanfaatan,dan sebagiannya.jadi,penegakan hukum
merupakan usahauntuk mewujudkan ide dan konsep-konsep tersebut
menjadi kenyataan (Dellyyana,1988).
b. menurut jimly Asshiddiqie adalah proses di lakukannya upaya ditegaknya
atau berfungsinya norma-normanya hukum secara nyata sebagi pedoman
perilaku dalam laku lintas atau hubungan-hubungan hukum dalam
bermasyrakat dan bernegara
c. perlindungan dan penegakan hukum di indonesia tertera dalam UUD NRI
Tahun 1945 pasal 27 ayat 1serta pada pasal 28d ayat(1). selain
perlindungan hukum terhadap konsumen terdapat pula perlindubgan hukum
yang di berikan pada hak atas kekayan intelektual(haki).beberapa peraturan
yang mengatur perlindungan haki antara lain;
-Undang-undang republik indonesia nomor 28 tahun 2014tentang hak
Cipta
-undang-undang dasar repubilk 20 tahun 2016 tentang merek,dan
indikasi geografis
- undang-undang republik indonesia nomor 13 tahun 2006
tentang paten .
Dasar dari penegakan hukum ini terkait dengan UUD NRI
Tahun 1945 pasal 24 ayat (1) dan UU NRI Tahun 1945 pasal 30
ayat(4
Penegakan huku sendiri menurut surdarto (dalam antika
2012)dapat di laksankan dengan dua cara
1. upaya preventif upaya penegakan hukum lebuh menitik
beratkan pada pencegahan sebelum terjadinya kejahat dan secara tidak langgsung tnpa
menggunakan saranan pidana atau hukum pidana , misalnya pemberian pengawasan
pada objek kriminilatas,mengurangi atua menghilanglan kesempatan berbuat keriminal
dengan perbaikan lingkungan ,dan penyuluan kesadaran mengenai tanggung jawab
bersama .
2. Upaya repesif meupakan salah satu upaya penegakan hukum
atau segala tindakan yang di lakukan oleh aparatur penegakn hukum yang lebih
menitikberatkan pada pemberantasan seteah terjadinya kejahatan yang di lakukandengan
hukum pidana yaitu sangsi pidana yang merupakan ancaman bagi pelakun
4.pentingnya perlindungan dan penegakan hukum.Menurut prof .subektidalam bukunya dasr-
dasar hukum dan pengadialan(1983),hukum berkaitan dengan mengabdikan diri kepada
tujuan negara yang pokoknya adalah untuk mendatangkan kemakmuran dan kebahagian
kepada rakyatnya .maka kepentingan dan untuk melindungi dan menegakan hukum adalah
hal yang wajib di laksankan setiap warga negara.kondis apabila perlindungan dan penega
bhukum dapat di laksankan dengan baik;
a.terciptanya supermasi hukum adalah hukum mempunyai kekuasan
mutlak dan mengatur kehidupan berbangsa dan
bernegara.soetandyo wingjosoebroto menyatakan bawah hukm
merupakan hukm menempatkan dan menegak hukm pada posos
tertinggi yang dapat merlundungi lapisan masyarakat tanpa
adanya interfensi dari pihak manpun termasuk penyelenggaran
negara.
b. Tegaknya keadilan dalam masyarakat seperti yang diungkapkan
oleh prof subeti,tujuan dari hukum apa bila hukm tersebut
mengadakan keadilan .subekti menambakan bawah keadian
tersebut digambar sebagai sebuah kondisi kesimbangan yang
membawah ketentram dalam hati seriap orang yang apabila
terusip atau di langgara dapat menimbulkan goncangan dan
kegelisahan.
c.menjamin masyarakat yang tertip
J.van kan dalam bukunya yang berjudul inielding tot de
recahtsweteenschap (1956)menyatakan bawah setiap orang
mempunyai kepentingan masing-masing .untuk menjamin serta
mengatur kepentingan dalam masyarakat tersebut di perlukn
hukum .
Faktor-faktor yang mempengaruhi perlindungan dan penegakan
hukm ;
a. hukum.unsur dalam hukm antara lain ;perundang-undangan
terata ,dan yurisprudensi idealnya tidak bertentangan .selain itu
bahasa yang di pergunakan harus jelas,sederhan ,dan tepat
b. Penegakan hukm.para penegak hukm yakni pihak -pihak yang
membentuk maupun menerapkan hukm.pihak -pihak ini harus
menjalnkan tugasnya degan bauik sesuai peraturan atau
perundang-undangan yang mengaturanya .
c. Saranan atau vasilitas yang mendukung penegakan
hukm .sarananatau vasilitas antara lain; sumber daya
manusia,organisasi, peralatan dan keuangan.
d. Masyarakat,yakni fakror lingkungan di hukum tersebut berlaku
atau di terapkanmasyarakat harus memahami dan mematu hukm
yang beriaku.
e. Kebudayaan.nilai kebudayan ,sepatutnya mendasari hukum yang
berlaku. Nilai -nilai ini berkaitan dengan apa yang di anggap baik
dan apa yang di anggap buruk.

B. Peran lembaga penegak hukum dalam menjamin keadilan dan


kedamaian
1. Peran kepolisian republik indonesia(polri)
Kepolisian republik indonesia atau yang sering disingkat polri
merupakan lembaga negara yang berperan dalam memelihara
keamanan dan ketertiban masyarakat,menegakkan hukum,serta
memberikan perlindungan,pengayoman,dan pelayanan kepada
masyarakat dalam rangka terpeliharanya keamanan dalam negari.
Pasal 16 undang-undang RI Nomor 2 Tahun 2002 tentang
kepolisian republik indonesia, telah menetapkan kewenangan sebagai
berikut.
1. melakukan penangkapan,penahanan,penggeledahan,dan
penyakitan.
2. Melarang setiap orang meningalkan atau memasuki tempat
kejadian perkara untuk kepentingan penyidikan.
3. Membawa dan menghadapkan orang kepada penyidik dalam
rangka penyidikan.
4. Menyuru berhenti orang yang dicurigai dan menanyakan serta
memeriksa tanda pengenalan diri.

2. Peran kejaksaan republik indonesia


a. dibidang pidana
1.melakukan penuntutan
2.melaksanakan penetapan hakum dan pemutusan pengadilan
yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap.
3.melakukan pengawasan terhadap pelaksanan putusan pidana
bersyarat,putusan pidana pengawasan,dan keputusan lepas
bersyarat.
4.melakukan penyidikan terhadap tindak pidana tertentu
berdasarkan undang undang.
5. melengkapi berkas perkara tertentu dan untuk itu dapat
melakukan pemeriksaan tambahan sebelum dilimpahkan
kepengadilan yang dalam pelaksanaannya dikoordinasikan
dengan penyidik .
b. Dibidang perdata dan tata usaha negara
Kejaksaan, dengan kuasa khusus,dapt bertindak, baik didalam
maupun diluar pengadilan, untuk dan atas nama negara.
C. Dalam bidang ketertiban dan ketentraman umum
1. Peningkatan kesadaran hukum masyarakat .
2. Pengamanan kebijakan penegakan hukum
3. Pengawasan peredaran barang cetakan
4. Pengawasan aliran kepercayaan yang dapat membahayakan mayarakat dan negara
5. Pencegahan penyalahgunaan atau penodaan agama
6. Penelitian dan pengembangan hukum serta statistik kriminal
3. Peran hakim sebagai pelaksana kekuasaan kehakiman
1. Hakim pada makhkamah agung yang disebut dengan hakim agung.
2. Hakim pada badan peradilan yang berada dibawah mahkamah agung, yaitu dalam
lingkungan peradilan umum, lingkungan peradilan agama,lingkungan peradilan
militer,lingkungan peradilan tata usah negara,dan hakim pada pengadilan khusus yang berada
dalam lingkungan peradilan tersebut.
3. Hakim pada mahkamah konstitusi yang disebut dengan hakim konstitusi.
4. Peran advokat dalam hukum
Adapun persyaratan untuk menjadi advokat di indonesia diatur
dalam pasal 3 undang undang RI Nomor 18 Tahun 2003 tentang
advokt,yaitu
1. Warga NRI
2. Bertempat tinggal di indonesia
3. Tidak berstatus sebagai pegawai negeri atau pejabat negara
4. Berusia sekurang kurangnya 25(dua puluh lima)tahun;
5. Berijazah sarjana yg berlatar belakang pendidikan tinggi
hukum
6. Lulus ujian yg diadakan oleh organisasi advokat ;
7. Magang sekurang kurangnya 2(dua)tahun terus menerus pada
kantor advokat;
8. Tidak pernah dipidana karena melakukan tindak pidana
kejahatan yg diancam dengan pidana penjara 5(lima)tahun
ataulebih;serta
9. Berpilaku baik,jujur,bertanggung jawab,adil,dan mempumyai
integritas yg tinggi.

Anda mungkin juga menyukai