Anda di halaman 1dari 3

TRIASE

No. Dokumen : 445/141/SOP/PKM.B/VI/


2018
S No. Revisi : 00
O
P Tanggal Terbit : 12/06/2018
Halaman :1/3

Puskesmas Serlyan Hukom,SKM


Perawatan Buli NIP:196803172002122004

1. Pengertian Triage (triase) adalah tindakan untuk memilh/mengelompokkan


pasien/korban berdasar beratnya cidera, kemungkinan untuk hidup dan
keberhasilan tindakan berdasar sumber daya dan sarana yang tersedia
pada penanganan pasien darurat non bencana dan bencana.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan pelayanan
dengan sigap, cermat, tepat dan professional bagi penderita / pasien
yang gawat.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 445/043/SK/PKM.B/V/2018
tentang Kebijakan Pelayanan Klinis.
4. Referensi Permenkes no. 69 tahun 2014 tentang kewajiban rumah sakit dan
kewajiban pasien
Analisis metode triage prehospital pada insiden korban massal oleh Nuris
Kushayati
5. Langkah – 1. Petugas menerima pasien di UGD:
langkah 2. Petugas meminta keluarga untuk mendaftar ke pendaftaran:
3. Petugas melakukan anamnese dan pemeriksaan singkat dan cepat
(selintas) untuk menentukan derajat kegawatannya:
4. Petugas menentukan tingkat kegawatan pasien dan prioritas
pelayanan:
a. Prioritas I (Merah): Gawat darurat;
b. Prioritas II (Kuning): Gawat tidak darurat dan darurat tidak gawat;
c. Prioritas III (Hijau): Tidakgawat dan tidak darurat;
d. Prioritas 0 (Hitam): Pasien meninggal;
5. Petugas memberikan pelayanan sesuai urutan warna merah, kuning,
hijau, hitam;
6. Petugas melakukan pengkajian ulang bila perlu, karena status pasien
dapat berubah.
6. Unit Terkait Ruang tindakan/UGD
7. Dokumen Dokumen Rekam Medis.
Terkait
Rekaman Historis Perubahan

No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal diberlakukan

2/3
TRIASE
No. Dokumen : 445/141/SOP/PKM.B/
VI/2018
DAFTAR No. Revisi : 00
TILIK
Tanggal Terbit : 12/06/2018
Halaman :3/3

Puskesmas Serlyan Hukom,SKM


Perawatan Buli NIP:196803172002122004

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB
1 Apakah petugas menerima pasien di unitTindakan ?
2 Apakah petugas meminta keluarga untuk mendaftar ke
pendaftaran ?
3 Apakah petugas melakukan anamnese dan pemeriksaan
singkat dan cepat (selintas) untuk menentukan derajat
kegawatannya ?
4 Apakah petugas menentukan tingkat kegawatan pasien dan
prioritas pelayanan ?
5 Apakah petugas memberikan tanda pita berwarna sesuai
urutan prioritas pelayanan pada tangan pasien jika pasien yang
datang lebih dari 3 bersamaan ?
6 Apakah petugas memberikan pelayanan sesuai urutan warna
merah, kuning, hijau, hitam ?
7 Apakah petugas melakukan pengkajian ulang bila perlu, karena
status pasien dapat berubah ?
Jumlah

Compliance rate (CR) =


∑ Ya x 100 %
∑ Ya+Tidak
Buli, 2018
Pelaksana / Auditor

________________

Anda mungkin juga menyukai