Anda di halaman 1dari 3

 Seorang peneliti melakukan penelitian untuk menguji perbedaan preferensi konsumen dalam

memilih alat transportasi pada saat mudik. Alat transportasi dikelompokkan menjadi bus,
kereta, pesawat terbang, sedangkan tingkat pendidikan dikelompokkan menjadi tamatan SMP,
tamatan SMA, dan tamatan perguruan tinggi (PT). Untuk keperluan tersebut diambil sampel
secara acak sebanyak 150 orang dengan data sebagai berikut:

Tingkat Alat Transportasi Jumlah


pendidikan
Bus Kereta Pesawat
Terbang

SMP 30 15 10 55

SMA 10 30 15 55

Perguruan Tinggi 5 15 20 40

Jumlah 45 60 45 150

Penyelesaian ;

1. Judul penelitian
Perbedaan selera masyarakat dalam memilih alat transportasi berdasarkan tingkat
pendidikan
2. Variabel penelitian
Alat transportasi dan tingkat pendidikan
3. Pertanyaan penelitian
Apakah terdapat perbedaan selera masyarakat dalam memilih alat transportasi berdasarkan
tingkat pendidikan?
4. Hipotesis
Ho : tidak perbedaan selera masyarakat dalam memilih alat transportasi berdasarkan tingkat
pendidikan
Ha : terdapat perbedaan selera masyarakat dalam memilih alat transportasi berdasarkan tingkat
pendidikan
Atau
H o : μ1=μ2=μ 3=μ4
H a : μ1 ≠ μ2 ≠ μ 3 ≠ μ4

5. Statistik uji
2
k
( f 0−f e )
x =∑
2

i=1 fe

6. Kriteria pengujian
Jika x 2hitung> x 2tabel, maka Ho ditolak

7. Analisis data

Tingkat Alat Transportasi Jumlah


pendidikan
Bus Kereta Pesawat Terbang

SMP 30 55 15 55 10 55 55
C 11= x 45=16.50 C 12= x 60=22.00 C 13= x 45=16.50
150 150 150

SMA 10 55 30 55 15 55 55
C 21= x 45=16.50 C 22= x 60=22.00 C 23= x 45=16.50
150 150 150

Perguruan 5 40 15 40 20 40 40
C 31= x 45=12.00 C 32= x 60=16.00 C 33= x 45=12.00
Tinggi 150 150 150

Jumlah 45 60 45 150

Menghitung nilai chi-square;


2
k
( f 0−f e ) ( 30−16.50 )2 ( 15−22.00 )2 ( 20−12.00 )2
x =∑
2
= + +…+ =30.919
i=1 fe 16.50 22.00 12.00

SPSS
8. Kesimpulan
Berdasarkan hasil analisis data diatas, diperoleh nilai chi-square hitung sebesar 30.919,
sedangkan nilai chi-square tabel dengan df= (α;(k-1)(r-1) atau 0.05;4 diperoleh nilai sebesar
9.488.

2
karena nilai x > x 2tabel (30.919 > 9.488) maka Ho ditolak yang berarti “terdapat
hitung

perbedaan selera masyarakat dalam memilih moda transportasi berdasarkan tingkat


pendidikan”.

Anda mungkin juga menyukai